Seminar Nasional Hasil Penelitian LP2M UNM
SEMINAR NASIONAL 2023 : PROSIDING EDISI 2

Trend Pengajaran Bahasa Asing dalam Menghadapi Smart Society 5.0

Saud, Syukur (Unknown)
Aeni, Nur (Unknown)
Saud, Chaerul Fadlan (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2023

Abstract

Abstrak. Society 5.0 merupakan hasil penyempurnan dari revolusi 4.0. Peran nstrument di Universitas merupakan penyanggah utama guna menghasilkan SDM yang mumpuni dalam melancarkan roda pariwisata di negeri ini. Penelitian ini akan menggunakan desain penelitian mixed metod, yang menggunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif serta eksplorasi merupakan bagian dari penelitian ini. Pendekatan kuantitatif berupa tindakan kelas selama 2 siklus pembelajaran. Berdasarkan temuan tersebut, web-based learning sebagai wujud dari penerapan tren dalam pengajaran menjadi alat yang paling populer untuk berkomunikasi dan melakukan edukasi melalui layar dengan tetap menjaga jarak social di Era generasi Z ini. Penggunaan trend dalam Pendidikan sekarang telah menjadi kebutuhan peradaban sebagai akibat dari pandemi COVID-19. Temuan survei ini menunjukkan bahwa 75% mahasiswa menyatakan bahwa mereka merasa sangat nyaman saat mereka belajar dengan adanya tren dalam pengajaran. Selain itu, mahasiswa sebanyak 87.6 % berpendapat bahwa Penggunaan web-based learning (bamboozle, secret door, nearpod) memotivasi peserta untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan kelas, memberikan umpan balik, diskusi, dan berbagi ide. Bamboozle, Secret Door, dan Nearpod dalam pengajaran bahasa asing dapat memberikan kontribusi positif terhadap pembelajaran siswa, keterlibatan mereka dalam kelas, dan persiapan mereka untuk menghadapi era Smart Society 5.0.  Kata Kunci: Trends, Smart Society, Industry 5.0

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

semnaslemlit

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Chemistry Dentistry Economics, Econometrics & Finance Energy Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Materials Science & Nanotechnology Mathematics Medicine & Pharmacology Public Health Social Sciences Other

Description

Perguruan tinggi seharusnya terpanggil untuk menjawab tantangan-tantangan di atas melalui pelaksanaan darma ketiga pengabdian pada masyarakat, dan panggilan tersebut sejauh ini sudah banyak dilakukan namun program-program yang betul-betul pokus pada sasaran masih perlu diperbaiki, terutama ...