Dalamperkembangan teknologisaatini,khususnya disektorindustri,robotdengankecerdasanbuatanmengemban peranpentingdalammeningkatkan efisiensiwaktukerjamanusia.PenelitianinimenciptakansebuahrobotAGVyang dilengkapisistemkecerdasanbuatan,menggunakan kamerasebagaisensorvisualuntukmendeteksi garislintasan sebagaipanduannavigasi.RobotAGVinimemanfaatkanOpenCVuntukpemrosesancitradenganmetodefilterwarna HSV.Metodeinimencakup teknikmorfologi danGaussianbluruntukmengenali garislintasanyangakandilalui. Setelah prosesidentifikasijalur, robot AGV akan bergerak sesuai jalur yang terdeteksioleh kamera.Pengujian perangkatkeras dilakukandi laboratorium,bahwamodenavigasirobotAGV berdasarkanmetode HSV mampu berfungsibaikdanmenghasilkantingkatakurasideteksijaluryangtinggi.
Copyrights © 2023