MARAS : Jurnal Penelitian Multidisplin
Vol. 2 No. 2 (2024): MARAS : Jurnal Penelitian Multidisiplin, Juni 2024

Analisis Tentang Kajian Objek Pendidikan Islam dalam Perspektif Hadits

Jakrinur, Adam (Unknown)
Khairan, M. Ari (Unknown)
Parifia, Rafki (Unknown)
Permana, Yogi (Unknown)
Wismanto, Wismanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 May 2024

Abstract

Bagian dari tugas kekhalifahan manusia adalah memperhatikan tentang pendidikan. Oleh karena itu, dalam prakteknya kegiatan pendidikan harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab dan secara konsisten. Islam memberikan pandangan bahwa konsep-konsep yang mendasar tentang pendidikan pengaplikasiannya dalam dunia pendidikan. Diantara bahasan yang dibahas adalah obyek pendidikan. Salah satu bahasan yang sangat penting untuk dibahas dalam pendidikan Islam adalah tentang objek pendidikan yang ditelaah melalui hadits-Hadits Rasulullah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkap bentuk objek pendidikan islam perspektif Hadits rasulullah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif, jenis penelitian ini termasuk kategori penelitian kepustakaan. Peneliti menelusuri hadits rasulullah  yang berkaitan dengan objek pendidikan. Berbasis kesesuaian dengan teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi agar memperoleh data yang relevan serta menganalisisnya menggunakan content analysis. Setelah dilakukan penelitian, ternyata hasil penelitian ini menemukan beberapa poin bahwa Hadits Rasulullah dalam kajian obyek pendidikan mencakup objek pendidikan Islam yang mencakup unsur-unsur pendidikan Islam itu sendiri. Unsur-unsur yang dimaksud adalah; tujuan pendidikan, pendidik, peserta didik, metode, materi, penilaian (evaluasi), konteks sosio-kultural.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

maras

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health

Description

MARAS: Jurnal Penelitian Multidisiplin is a peer-review journal that could be access to the public, published by Lumbung Pare Cendekia. This journal is published four issue a year, every month with online version of E-ISSN: 2987-811X. MARAS provides a platform for researchers, academics, ...