Jurnal Pendidikan Generasi Nusantara (JPGENUS)
Vol. 1 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Generasi Nusantara (JPGENUS)

ANALISIS SEMIOTIK NOVEL GARIS WAKTU KARYA FIERSA BESARI: Amron Zarkasih Ritonga, Maimunah Ritonga

Amron Zarkasih Ritonga (Universitas Islam Labuhan Batu)
Maimunah Ritonga (Universitas Islam Labuhan Batu)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2023

Abstract

Masalah dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut: “bagaimana aspek semiotik dalam novel Garis Waktu karya Fiersa Besari? tujuan penelitian ini adalah : “untuk mendeskripsikan aspek semiotik dalam novel Garis Waktu karya Fiersa Besari”. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah desain analisis isi deskriptif. Populasi pada penelitian ini adalah novel “Garis Waktu” karya Fiersa Besari, yang terdiri dari 211 halaman yang diterbitkan oleh Media Kita Tahun 2016.  Sampel dalam penelitian ini adalah adalah aspek semiotik dalam novel Garis Waktu karya Fiersa Besari.Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah peneliti sendiri sebagai instrumen dibantu dengan buku teori dan novel Garis Waktu karya Fiersa Besari. Analisis data penelitian ini dilakukan dengan teknik content analysis. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa semiotika yang digunakan dalam novel Garis Waktu karya Fiersa Besari adalah semiotik Barthes: (1) kode teka-teki (hermeneutik), (2) kode konotatif; (3) kode simbolik (4) kode tindakan, (5) kode budaya semisal menceritakan sesuatu dengan contoh kisal masa lalu atau legenda.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpgenus

Publisher

Subject

Education

Description

Focus : JP Genus berfokus pada manuskrip hasil penelitian dan kajian literatur dosen, mahasiswa dan guru pada bidang pendidikan. Scope: Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Bahasa Indonesia, Pendidikan Matematika, Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Pendidikan IPA, Pendidikan IPS, Pendidikan Jasmani ...