Ruhui Rahayu: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 2 No 2 (2023)

PENINGKATAN LITERASI SENI PADA REMAJA BALI DI KOTA BALIKPAPAN: Increasing Art Literacy on Balinese Teenagers in Balikpapan City

Singgih Daru Kuncara (Unknown)
Zamrud Whidas Pratama (Unknown)
Purwanti (Unknown)
Agus Kastama Putra (Unknown)
Yohana, Saferi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2023

Abstract

Abstract: This service activity aims to increase the knowledge of art literacy among teenagers in Balikpapan City as an effort to increase awareness related to cultural identity. Activities carried out in the form of music training and folklore documentation in the Balinese community at Giri Jaya Natha Temple, Balikpapan City. This activity is carried out through three stages; first, the preparation stage, field observation as an effort to determine the right training for Balinese youth groups in Balikpapan City. Second, the implementation stage by giving post-test, training, and pre-test. Third, the reporting stage by evaluating the results of post and pre-test. The result of written evaluation shows that 92% of teenagers have improved art literacy skills on the use and function of Balinese musical instruments. Keywords: Art literacy improvement, teenagers, temple   Abstrak: Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan literasi seni pada remaja di Kota Balikpapan sebagai upaya peningkatan kesadaran terkait budaya identitas. Kegiatan yang dilakukan berupa pelatihan seni musik serta dokumentasi cerita rakyat pada komunitas masyarakat Bali di Pura Giri Jaya Natha Kota Balikpapan. Kegiatan ini dilaksanakan melalui tiga tahapan; pertama tahap persiapan, observasi lapangan sebagai upaya penentuan pelatihan yang tepat pada kelompok remaja Bali di Kota Balikpapan. Kedua tahap pelaksanaan dengan memberikan post- test, pelatihan, dan pre-test. Ketiga, tahapan pelaporan dengan mengevaluasi hasil post dan pre test. Hasil evaluasi secara tertulis menunjukkan bahwa 95% remaja mengalami peningkatan keterampilan literasi seni tentang penggunaan dan fungsi alat musik Bali.  Kata kunci: Peningkatan literasi seni, remaja, pura

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ruhuirahayu

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Social Sciences Other

Description

Ruhui Rahayu: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat bertujuan untuk menyediakan wadah bagi peneliti dari berbagai bidang keilmuan untuk mempublikasikan artikel laporan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat memuat hasil-hasil pengabdian kepada masyarakat ...