Jurnal UNITEK
Vol. 17 No. 2 (2024): Juli - Desember

Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Laboratorium Universitas Harapan Medan dengan Metode Agile

Sinaga, Tantri Hidayati (Unknown)
Hasdiana, Hasdiana (Unknown)
Dewi, Arie Rafika (Unknown)
Rahayu, Eka (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2024

Abstract

Masalah pengelolaan laboratorium di perguruan tinggi seringkali dihadapkan pada tantangan seperti kurangnya efisiensi, akurasi data yang rendah, dan kesulitan dalam mengakses informasi yang dibutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan tersebut dengan mengembangkan Sistem Informasi Laboratorium berbasis web. Metode yang digunakan adalah Agile Scrum untuk memungkinkan pengembangan yang fleksibel dan responsif terhadap perubahan kebutuhan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem berhasil mengelola inventaris alat, jadwal praktikum, dan nilai mahasiswa secara terintegrasi. Implementasi sistem ini telah meningkatkan efisiensi pengelolaan laboratorium dan memberikan akses informasi yang lebih mudah bagi pengguna.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

unitek

Publisher

Subject

Chemistry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering

Description

JURNAL UNITEK Adalah Jurnal blind peer-review yang diterbitkan dua kali dalam setahun (Juni dan Desember) Jurnal UNITEK bertujuan untuk menyediakan forum diskusi dan pertukaran Informasi antara peneliti dan akademisi di bidang Teknik Industri, Teknik Informatika, Teknik Sipil, Teknik Elekto, Teknik ...