Jurnal Teknologi Kimia Unimal
Vol 13, No 2 (2024): Jurnal Teknologi Kimia Unimal - Nopember 2024

PEMANFAATAN PATI UMBI GANYONG (CANNA EDULIS KERR) UNTUK PEMBUATAN PLASTIK BIODEGRADABLE DENGAN VARIASI PENAMBAH CMC DAN ASAM ASETAT

Maliki, Syariful (Unknown)
Meilianti, Meilianti (Unknown)
Zhubaidah, Siti (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini adalah mempelajari pemanfaat tanaman umbian ganyong yang  bisa digunakan sebagain bahan dasar pembuatan plastic biodegradable. Ganyong merupakan tumbuh baik di kawasan tropis dan subtropics. Tanaman ganyong di ambil patinya untuk  dijadikan plastic biodegradable. Pada proses pembuatan plastic biodegradable, pati yang sudah kering di campu dengan aquadest dan di tambahkan cmc (carbonyl methyl cellulose) dengan variasi 1;1,25;1,5;1,75;dan 2 gram dengan temperature proses 70oc. Setelahnya di variasikan masing-masing penambahan asam asetat  1 ml dan tanpa penambahan. Didapat hasil yang optimal adalah pada penambahan asam asetat dengan cmc sebanyak  1,5 gram. Hasil dari pengujian tarik, elongasi , ketahanan air, dan biodegradabilitasnya sni telah memenuhi standar sni 7188.7:2016

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jtk

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Education Engineering Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Published 2 times a year, in May and November, provides immediate open access that publishes updates in relation to Chemical Engineering Scieces. Thematic areas in relation to sciences are as follows:Chemical Processes Chemical Reaction Technology Mass and Heat Transfer Modeling Environment ...