Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)
Vol 9 No 1 (2025): Edisi Januari - April 2025

BAGAIMANA DAMPAK KEBERAGAMAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI INDUSTRI PERHOTELAN

Nelson, Alden (Unknown)
Kenny, Kenny (Unknown)
Chou, Cindy (Unknown)
Anderson, Joenes (Unknown)
Shirlyn, Shirlyn (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2025

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian adalah untuk memahami dampak keberagaman dalam sumber daya manusia serta mengetahui perannya dalam efektivitas organisasi dan mendorong kinerja karyawan dalam lingkungan kerja, khususnya dalam industri perhotelan. Keberagaman pelanggan dan interaksi antarbudaya yang intensif, mulai menyadari pentingnya keanekaragaman, kesetaraan, dan inklusi dalam tenaga kerjanya untuk meningkatkan kinerja dan kepuasan pelanggan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian adalah metode kualitatif. Objek dalam penelitian ini adalah karyawan di industri perhotelan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan mengumpulkan data menggunakan data sekunder. Hasil dari penelitian adalah dampak keberagaman dapat memberikan layanan yang lebih komprehensif terhadap pelanggan dan menumbuhkan kreativitas dan inovasi, untuk menciptakan penawaran baru.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

mea

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (MEA) Diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Bandung dimaksudkan sebagai media informasi dan forum pengkajian bidang ilmu Akuntansi, Manajemen, Bisnis dan Ekonomi. Jurnal ini berisikan ...