Journal of Biology Science and Education
Vol. 9 No. 2 (2021): Desember

Pemanfaatan Youtube Dan Whatsapp Sebagai Media Ajar Siswa Tentang Biologi Kelas Xii Ipa 2 SMA Negeri 8 Palu Pada Masa Pandemi Covid-19

Adianingsih, Adianingsih (Unknown)
Bialangi, Mursito S. (Unknown)
Jamhari, Mohammad (Unknown)
Rede, Amran (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2022

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif yang bertujuan untuk menjelaskan pemanfaatan Youtube dan WhatsApp sebagai media ajar siswa tentang biologi kelas XII IPA 2 SMA Negeri 8 Palu pada masa pandemi Covid-19. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Instrumen pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini merupakan jenis kuosiner (angket). Untuk menguji hipotesis yang ada digunakan ujiT (One Sampel t-Test). Hasil analisis data dengan Uji t didapatkan nilai signifikan sebesar 0,00 < 0,05 maka dapat dikatakanbahwa siswa kelas XII IPA 2 SMA Negeri 8 Palu berminat belajar tentang biologi dengan menggunakan Youtube dan WhatsApp pada masa pandemi Covid-19. Antara media online Youtube dan WhatsApp media online yang paling diminat siswa saat belajar tentang biologi kelas XII IPA 2 SMA Negeri 8 Palu pada masa pandemi Covid-19 adalah media online Youtube.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ejipbiol

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education Immunology & microbiology

Description

Journal of Biology Science and Education (JBSE) is an Open Access Scientific Journal published by Department of Biology Education, Faculty of Teacher Training and Education, Tadulako University. Journal of Biology Science and Education is a peer-reviewed journal that publishes original article in ...