Auxilium : Jurnal Pengabdian Kesehatan
Auxilium: Jurnal Pengabdian Kesehatan - Agustus 2024

Sirkumsisi Menjaga Kebersihan dan Mencegah Risiko Infeksi serta Keganasan Penis

Ultsany, Mutia (Unknown)
Lubis, Putri Sabrina (Unknown)
Fauzan, Ahmad (Unknown)
Akbar, Teuku Ilhami Surya (Unknown)
Rizal, Muhammad Ifani Syarkawi (Unknown)
Wahyuni, Hendra (Unknown)
Rizaldy, Muhammad Bayu (Unknown)
Iqbal, Teuku Yudhi (Unknown)
Millizia, Anna (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Aug 2024

Abstract

Pendahuluan: sirkumsisi dalam dunia medis bermakna pemotongan kulit pada ujung penis atau prepusium untuk mencegah penumpukan kuman atau kotoran yang dapat menyebab infeksi yang paling sering diderita anak adalah infeksi saluran kemih (ISK) dan dapat juga meningkatkan resiko Infeksi Menular Seksual (IMS). Tujuan: pengabdian ini dilaksanakan dengan tujuan membantu masyarakat dengan memberikan pelayanan sirkumsisi secara gratis kepada mereka yang membutuhkan. Metode: melakukan intervensi langsung berupa tindakan sirkumsisi kepada setiap peserta. Hasil: hasil kegiatan pengabdian ini mendapatkan jumlah peserta yang mendaftar 70 orang, dan memenuhi syarat semua untuk dilakukan sirkumsisi. Semua peserta yang telah dilakukan sirkumsisi diberikan obat antibiotik dan analgetik serta dilakukan pembukaan verban pada peserta terhitung 3 hari dari hari telah dilakukannya tindakan sirkumsisi tersebut.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

auxilium

Publisher

Subject

Health Professions Nursing Public Health

Description

Jurnal Pengabdian Auxilium merupakan jurnal pengabdian multidisiplin yang diterbitkan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Malikussaleh. Jurnal pengabdian Auxilium bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran dan gagasan konseptual dari hasil pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Auxilium menerbitkan ...