Abstrak: Artikel Literatur Review Pengaruh Metode Pengajaran Speaking, Listening Ability dan Affective Factors terhadap Speaking Skills adalah artikel ilmiah yang bertujuan membangun hipotesis riset pengaruh antar variabel yang akan digunakan pada riset selanjutnya, dalam ruang lingkup ilmu Pengajaran Speaking dalam pembelajaran Bahasa Inggris. Metode penulisan artikel Literature Review ini adalah dengan metode library research, yang bersumber dari media online seperti Google Scholar, Mendeley dan media online akademik lainnya. Hasil artikel ini adalah bahwa: 1) Metode Pengajaran Speaking berpengaruh terhadap Speaking Skills; 2) Listening Ability berpengaruh terhadap Speaking Skills; dan 3) Affective Factors berpengaruh terhadap Speaking Skills. Kata Kunci: Speaking skills, Metode Pengajaran Speaking, Listening Ability, Affective Factors
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2025