AR-RUMMAN: Journal of Education and Learning Evaluation
Vol 2, No 1 (2025): Juni 2025

Pengaruh Pembelajaran Micro Teaching dan Efikasi Diri Terhadap Minat Menjadi Guru pada Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Stambuk 2022

Meiriza, Mica Siar (Unknown)
Fahrani, Meutia (Unknown)
Sinurat, Penus Leonard Roningsih (Unknown)
Batu, Selfiana Lumban (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas micro teaching dalam meningkatkan keterampilan mengajar calon pendidik. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan teknik observasi dan wawancara terhadap mahasiswa yang mengikuti program micro teaching. Hasil penelitian menunjukkan bahwa micro teaching memberikan pengalaman praktis yang signifikan dalam mengembangkan keterampilan mengajar, meningkatkan rasa percaya diri, serta memperbaiki strategi komunikasi dan manajemen kelas. Selain itu, tantangan yang dihadapi dalam pelaksanaan micro teaching meliputi keterbatasan waktu dan kurangnya umpan balik konstruktif. Oleh karena itu, diperlukan optimalisasi dalam implementasi micro teaching melalui peningkatan dukungan teknis dan evaluasi yang lebih sistematis.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ar-rumman

Publisher

Subject

Education

Description

AR RUMMAN: Journal of Education and Learning Evaluation dengan nomor ISSN terdaftar 3047-1141 (Cetak) dan 3047-0943 Online - Elektronik) adalah jurnal akses terbuka ilmiah yang diterbitkan oleh CV Rayyan Dwi Bharata. AR RUMMAN: Journal of Education and Learning Evaluation bertujuan untuk ...