Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 8, No 8 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

PENGUATAN KAPASITAS KOPERASI MELALUI e-KOPERASI DIKOMETA PADA KSPPS KORONG GADANG UNTUK TRANSPARASI, AKUNTABILITAS DAN AKSELERASI SDGs

Daniati Edison, Elisa (Unknown)
Extise Putri, Nency (Unknown)
Saputra, Heru (Unknown)
Stephane, Ilfa (Unknown)
Yanto, Gusrino (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2025

Abstract

Pemberdayaan yang dilakukan pada  KPPS Korong Gadang Kecamatan Kuranji untuk memperkuat kapasitas koperasi melalui penerapan platform digital e-koperasi DIKOMETA. Penerapan teknologi tepat guna dengan pengembangan sistem informasi berbasis web dengan metode Rapid Application Development (RAD). Implementasi platform ini berfokus pada peningkatan transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan koperasi, serta sebagai upaya mendukung akselerasi pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs). Metode pelaksanaan meliputi pelatihan penggunaan aplikasi digital, pendampingan teknis, dan evaluasi operasional koperasi secara berkelanjutan. Capaian dari kegiatan menunjukkan adanya peningkatan signifikan dalam keterbukaan data keuangan, kemudahan akses informasi bagi anggota, serta penguatan tata kelola koperasi secara umum. Selain itu, pengabdian ini berkontribusi pada percepatan SDG khususnya di bidang pemberdayaan ekonomi dan kesenjangan sosial. Hasil pemberdayan ini menegaskan pentingnya digitalisasi sebagai instrumen strategis dalam pemberdayaan koperasi dan masyarakat.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

martabe

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum ...