JPM (Jurnal Pengabdian Masyarakat) Ruwa Jurai
Vol. 8 No. 2 (2023): JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT RUWA JURAI

Pencegahan Perilaku Merokok Siswa Sekolah Menengah Pertama di SMP Islam Mumtaz, Bandar Lampung

Mustofa, Syazili (Unknown)
Kurniawaty, Evi (Unknown)
Saputra, Oktadoni (Unknown)
Wulan, Anggraini Janar (Unknown)
Nuriah, Nuriah (Unknown)
Suharyani, Suharyani (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2023

Abstract

Perokok usia muda semakin meningkat jumlahnya dari tahun ke tahun. Banyak factor yang menyebabkan anak usia sekolah mulai merokok, misalnya mengikuti gaya hidup, ingin terlihat keren, dan ketidak tahuan mengenai bahaya merokok.Perokok anak dan remaja dapat terjangkit penyakit misalnya asma, ISPA dan penurunan fungsi paru. Remaja di Indonesia mulai merokok karena tidak memiliki pengetahuan yang cukup tentang bahaya merokok bagi kesehatan. Peran temansebaya sangat dibutuhkan anak remaja dalam memberikan informasi pengetahuan yang tepat dan memotivasi berperilaku hidup sehat. Target khusus kegiatan ini adalah meningkatkan kesehatan remaja melalui pemberdayaan siswa sebagai peereducator dalam rangka upaya pencegahan perilaku merokok siswa di SMP Islam Mumtaz Bandar Lampung. Kegiatan ini berbentuk pendidikan pada masyarakat untuk pencegahan perilaku merokok diĀ  SMP Islam Mumtaz, Bandar Lampung.Kegiatan mampu meningkatkan pengetahuan siswa SMP Islam Mumtaz terhadap bahaya rokok dan pencegahan perilaku merokok. Kami menyarankan kepada semua pihak untuk fokus dalam menghadapi permasalahan ini dan mengembangkan berbagai metode untuk menecegah perokok pada usia muda di Indonesia. Kata kunci: Bahaya merokok, pencegahan merokok, perokok siswa sekolah.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JPM

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Social Sciences

Description

PMR welcomes submissions of original articles that contribute to the advancement of community engagement and service in the field of medicine and health. Areas of interest include but are not limited to: Community health programs, Health education and promotion, Public health interventions, Medical ...