Jurnal SOLMA
Vol. 14 No. 3 (2025)

Pendampingan PIK-R Peduli Lingkungan Sehat untuk Pencegahan Stunting Di Desa Rowo Kabupaten Temanggung

Fahrub, Abdul Wahab (Unknown)
Rahmawati, Dwi Indah (Unknown)
Chailani, Muchammad Iqbal (Unknown)
Pradewi, Gunarti Ika (Unknown)
Setyawati, Yulia (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2025

Abstract

Pendahuluan: Stunting merupakan masalah gizi kronis yang menghambat perkembangan fisik dan kognitif anak-anak, dan Desa Rowo menghadapi prevalensi stunting yang mengkhawatirkan. Studi ini bertujuan untuk mengeksplorasi efektivitas program Pendampingan Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) dalam meningkatkan kesadaran dan praktik kesehatan lingkungan sebagai upaya preventif terhadap stunting. Metode: Participatory Action Research (PAR). Hasil: Adanya peningkatan pengetahuan dan kesadaran remaja Desa Rowo tentang stunting serta meningkatnya kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Kesimpulan: Kegiatan ini berhasil menumbuhkan partisipasi aktif remaja tentang stunting dan pengelolaan lingkungan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

solma

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal SOLMA merupakan jurnal di bawah naungan Lembaga Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) dan dipublikasikan oleh Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA. Jurnal terdaftar dengan E-ISSN: 2614-1531 & P-ISSN: 2252-584x. Jurnal SOLMA mempublikasikan naskah-naskah artikel ilmiah dari ...