cover
Contact Name
Solikin
Contact Email
solikin@binainsani.ac.id
Phone
+6221-82436886
Journal Mail Official
bi_ict@binainsani.ac.id
Editorial Address
Jl.Siliwangi No.6 Rawa Panjang Bekasi Timur 17114 Jawa Barat - Indonesia
Location
Kab. bekasi,
Jawa barat
INDONESIA
Bina Insani ICT Journal
ISSN : -     EISSN : 25279777     DOI : -
Core Subject : Science,
Bina Insani ICT Journal (BIICT) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Universitas Bina Insani. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang bertemakan: Algoritma, Augmented and Virtual Reality, Bahasa Komputasi, Computer Graphics, Game Teknologi, Mobile Computing, Operating Systems, Pengolahan Citra, Robotika, Sistem Pakar, Soft Computing, Software Engineering, Software Process and Life Cycle, Software Testing and Quality Assurance, System Software, User Experience (UX), User Interface (UI). Media komunikasi ilmiah diterbitkan dua kali setahun (semester genap terbit Juni dan semester ganjil terbit Desember). P-ISSN: 2355-3421 pertama kali terbit Maret 2014 dan E-ISSN: 2527-9777 pertama kali terbit secara online sejak Juni 2016.
Arjuna Subject : -
Articles 180 Documents
Weight Average Model (WAM) For Notebook Selections Dengan Multi-Criteria Berbasis Teknologi Akmaludin Akmaludin
Bahasa Indonesia Vol 4 No 1 (2017): Bina Insani ICT Journal (Juni 2017)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (737.492 KB)

Abstract

Abstrak: Banyak pendekatan yang sering digunakan dalam proses pemilihan (selection)menggunakan Analytic Hierarchy Process (AHP). AHP ini memiliki sejumlah pendekatan dalammenentukan suatu keputusan yang memberikan hasil akhir melalui proses synthesize. Prosessynthezise merupakan tahapan proses perhitungan secara global terhadap sejumlah partialdecision pada tahapan-tahapan proses sebelumnya yang digambarkan melalui banyak criteriayang digunakan dalam penyusunan hierarchy modeling. Weigh Average Model (WAM)merupakan kristalisasi dari AHP, yang dapat memberikan solusi yang berbeda dengan hasilkeputusan yang sama. endekatan model yang digunakan WAM mampu memberikan solusikeputusan score terhadap produk notebook secara optimal yaitu: Prioritas pertama untukSAMSUNG dengan bobot 0.347, kemudian prioritas kedua dengan bobot 0.272 untuk Lenovo,dan prioritas ketiga untuk ASUS dengan bobot 0.218, dan prioritas terakhir dari empat productcomparison yaitu THOSIBA dengan bobot 0.164. Ini hasil yang didapat dengan menggunakanmetode Weight Average Model. Kata Kunci: Analytic Hierarchy Process, Synthesize, Prioritas, Weight Everage Model, Abstract: Many approaches are often used in the selection process using the AnalyticHierarchy Process (AHP). AHP has a number of approaches in determining whether a decisionwhich gives the final result through the process synthesize. Synthezise process is a calculationprocess steps globally towards a partial decision in the earlier stages of the process which isillustrated by many criteria used in the preparation of hierarchy modeling. Weigh Average Model(WAM) is the crystallization of the AHP, which can provide different solutions with the samedecision result. This research is a development from earlier on the same product in the form ofNotebook Core i5, which made the process of multi-criteria test based technology. Modellingapproach used WAM is able to provide a solution-making the score against notebook productsoptimally, namely: The first priority for SAMSUNG with the weight of 0,347, then the secondpriority with the weight of 0,272 to Lenovo, and third priority to ASUS with weights 0,218, andthe last priority of the four product comparison namely Thosiba with 0,164 weights. Theseresults were obtained by using Weight Average Model. Keywords: Analytic Hierarchy Process, Synthesize, Priority , Weight Everage Model,
Pengaruh Persepsi Kemanfaatan dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Penerimaan Sistem E-Learning Di SMK Negeri 4 Kota Sorong Muhammad Jundullah; Rusydi Umar; Anton Yudhana
Bahasa Indonesia Vol 8 No 1 (2021): Bina Insani ICT Journal (Juni) 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (190.047 KB) | DOI: 10.51211/biict.v8i1.1487

Abstract

Abstrak: Keberhasilan dari penerapan teknologi tidak lepas dari pada faktor penggunanya. Bagaimana sikap dari pengguna terhadap penerapan suatu teknologi yang ada. Model TAM merupakan metode pendekatan untuk mengetahui bagaimana sikap dari pengguna terhadap suatu teknologi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh sikap dari pengguna terhadap penerapan e-learning di SMK Negeri 4 Kota Sorong. Sikap pengguna didasarkan pada variabel persepsi kemanfaatan dan kemudahan penggunaan yang ada pada model TAM. Penelitian melibatkan 61 siswa jurusan TKJ di SMK Negeri 4 Kota Sorong sebagai responden. Data didapat dari penyebaran kuesioner menggunakan google form. Pengolahan data menggunakan software SPSS dilakukan dengan uji validitas dan reliabilitas. Kemudian dilakukan Analisa data dengan uji t dan uji F untuk mengetahui hasil. Hasilnya didapat adalah dari persepsi kemudahan pengguna dan persepsi kemanfaatan berpengaruh positif terhadap penerimaan e-learning di SMK Negeri 4 Kota Sorong. Kata kunci: e-learning, persepsi kebermanfaatan, persepsi kemudahan penggunaan, penerimaan sistem, TAM. Abstract: The success of the implementation of technology cannot be separated from the user factor. How is the user's attitude towards the application of an existing technology. The TAM model is a method approach to see how the attitudes of users towards a technology. The purpose of this study was to see the effect of user attitudes on the application of e-learning in SMK Negeri 4 Kota Sorong. Based on the perceived usefulness and perceived ease of use variables of the TAM model. The respondent are 61 students of SMK Negeri 4 Kota Sorong majoring in computer and network engineering (TKJ). Data obtained from distributing questionnaires using google forms. Data processing using SPSS software by performing validity tests, realibility tests. Then do data analysis with t test and F test to see the results. The results show that the perceived ease of use and perceived usefulness has a positive effect on the acceptance of e-learning at SMK Negeri 4 Kota Sorong. Keywords: e-learning, perceived usefulness, perceived ease of use, system acceptance, TAM.
Ecommerce Sebagai Model Inovasi Teknologi Strategi Enterpreneur Menurut Preferensi Pengguna Pada Jakartanotebook.com Cep Adiwihardja
Bahasa Indonesia Vol 3 No 1 (2016): Bina Insani ICT Journal (Juni 2016)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (270.681 KB)

Abstract

Abstrak: Pentingnya teknologi dalam pembangunan ekonomi sebuah negara sangat tergantung dari seberapa besar pemanfaatan teknologi yang digunakan untuk usaha hal ini akan mempengaruhi kegiatan bisnis apakah efektif dan efisien bentuk kegiatan yang dilakukan. Model teknologi diartikan sebagai bentuk layanan teknologi yang disediakan untuk memenuhi serta menyelesaikan berbagai masalah kebutuhan aplikasi, model teknologi dapat digunakan untuk memenuhi, mencari dan memeperoleh atau membuat sumber daya teknis yang diperlukan untuk tujuan aplikasi, Mengenai sistem operasi dan fitur platform, protocol jaringan, teknologi keamanan, integitas data, dan peralatan yang digunakan. Pada kegiatan ini terutama tentang kegiatan entrepreneur yang ada di www.jakartanotebook.com berdasarkan preferensi pengguna yang sudah menggunakan web tersebut, kemudian metode penelitian yang digunakan pada web ini adalah dengan metode deskriptif yaitu menggambarkan bentuk dari web yang dibahas, dan menarik kesimpulan yang ada kemudian mengambil pendapat responden olah dengan menggunakan skala likert. Kata kunci: ecommerce, enterpreneur, web Abstract:The importance of technology in economic development of a country depends on how big the use of technology that is used to attempt it will affect business activities are effective and efficient forms of activities undertaken. Model technology is defined as a form of technology services provided to meet and resolve the various problems of application needs, technology model can be used to meet, seek and obtain or make technical resources necessary for the purposes of the application, On the operating system and platform features, network protocols, technologies keamana , integitas data, and the equipment used. In this activity mainly on the activities of entrepreneurs in www.jakartanotebook.com based on user preferences that are already using the web, later method poenelitian articles used on this website is with m, etode descriptive describes the shape of the web is discussed, and if by using a Likert scale Keywords: ecommerce, enterpreneur, web
Metode Haversine Formula Dalam Sistem Informasi Pariwisata Kabupaten Banyuwangi (SIPBANGI) Berbasis Android Wulan Dari; Lusa Indah Prahartiwi
Bahasa Indonesia Vol 6 No 1 (2019): Bina Insani ICT Journal (Juni 2019)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1060.68 KB)

Abstract

Abstrak: Banyuwangi adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur. Seperti kebanyakan daerah lain, Kabupaten Banyuwangi memiliki potensi wisata yang menarik, tetapi kegiatan promosi mengenai tujuan wisata di Kabupaten Banyuwangi masih terasa kurang diketahui oleh banyak orang. Pembuatan Sistem Pariwisata Berbasis Android Kabupaten Banyuwangi menggunakan Metode Formula Haversine adalah salah satu media promosi alternatif dan bantuan untuk kegiatan pariwisata di daerah tersebut. Aplikasi yang dibuat dapat menyajikan tujuan wisata dan penginapan di Kabupaten Banyuwangi, dilengkapi dengan informasi jarak, Gambar, deskripsi informasi tentang harga tiket masuk dan jam operasional yang dapat dilihat dari ponsel pengguna. Dengan menggunakan metode Haversine Formula sebagai metode algoritme untuk menghitung jarak pengguna dengan lokasi tempat wisata, akan lebih mudah bagi pengguna untuk mengetahui seberapa jauh lokasi tempat wisata itu dari tempat mereka berada. Aplikasi yang dibuat juga terintegrasi dengan Google Maps, sehingga dapat memberikan rute perjalanan dengan memanfaatkan Google Maps API. Aplikasi yang telah dibuat dapat berjalan dengan lancar di perangkat Android dengan versi OS minimum Kitkat. Kata kunci: Aplikasi Berbasis Android, Geographic Information System (GIS), Sistem Aplikasi Pariwisata. Abstract: Banyuwangi is one of the districts in East Java Province. Like most other areas, Banyuwangi Regency has interesting tourism potential, but promotional activities regarding tourist destinations in Banyuwangi Regency still feel lacking unknown by many people. The making of the Banyuwangi Regency Android Based Tourism System using the Haversine Formula Method is one of the alternative promotional media and assistance for tourism activities in the area. Applications that are made can present tourist and lodging destinations in Banyuwangi Regency, equipped with information on the distance, Image, description of information on the price of admission and operating hours that can be seen from user's mobile phone. By using the Haversine Formula method as an algorithm method for calculating the distance of users with the location of tourist attractions, it can be easier for users to find out how far the location of tourist attractions is from where they are. The application created is also integrated with Google Maps, so it can provide travel routes by utilizing the Google Maps API. The application that has been created can run smoothly on Android devices with a minimum OS version of Kitkat. Keywords: Android Based Application, Geographic Information System (GIS), Tourism Application System.
Sistem Informasi Pendapatan Jasa Pada Sekolah Mengemudi Ar’rahman Siti Faizah; Ibnu Satria Fajar Al Afif; Indah Ariyati
Bahasa Indonesia Vol 7 No 2 (2020): Bina Insani ICT Journal (Desember 2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (429.932 KB) | DOI: 10.51211/biict.v7i2.1405

Abstract

Abstrak: Teknologi era revolusi industri 4.0 saat ini mengalami perkembangan yang dinamis, begitupun dengan komputer yang merupakan peralatan untuk mempermudah pekerjaan tersebut. Yayasan Ar’rahman adalah sekolah mengemudi yang membutuhkan tersedianya aplikasi untuk menunjang pencatatan pendapatan, sistem yang ada saat ini masih manual dari pencatatan customer yang daftar sampai penyimpanan berkas-berkas pendaftaran dan laporan, sehingga memungkinkan terjadinya kesalaan dalam pencatatan dan kurang akuratnya laporan yang disajikan. Metode penelitian yang penulis gunakan yaitu teknik dalam mengumpulkan data terdiri dari Observasi, Wawancara dan Studi Pustaka sedangkan metode pengembangan software terdiri dari analisis untuk kebutuhan perangkat lunak, perancangan, pengkodean, pengujian dan pendukung. Sistem ini menghasilkan informasi yang akurat dan relevan serta lebih kondusif untuk saat ini. Kata kunci: pendapatan jasa, sistem informasi akuntansi. Abstract: Technology in the era of the industrial revolution 4.0 is currently experiencing dynamic development, as well as computers which are equipped to make this job easier. The Ar'rahman Foundation is a driving school that requires an application to support income recording, the current system is still manual, from registering customers who register to storing registration files and reports, thus allowing errors in recording and inaccurate reports to be presented. The research method that the writer uses is the technique of collecting data consisting of observation, interview, and literature study, while the software development method consists of analysis for software needs, design, coding, testing, and support. This system produces accurate and relevant information and is more conducive to this moment. Keywords: service revenues, accounting information systems.
Implementasi Remote Site Pada Virtual Private Network Berbasis Mikrotik Hendra Supendar
Bahasa Indonesia Vol 3 No 1 (2016): Bina Insani ICT Journal (Juni 2016)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (438.051 KB)

Abstract

Abstrak : Penggunaan flashdisk dan email untuk pertukaran data memang sangat dibutuhkan untuk kegiatan bisnis, namun penggunaan email dan pertukaran flashdisk cenderung lemah dalam mengantisipasi tingkat keamanan jaringan tersebut. Teknologi Virtual Private Network (VPN) merupakan teknik pengamanan jaringan yang bekerja dengan cara membuat suatu tunnel sehingga jaringan yang terpercaya dapat terhubung dengan jaringan yang ada di luar melalui internet. Teknologi ini menggunakan protokol Point to Point Tunneling Protokol (PPTP) dengan cara remote site merupakan solusi yang dapat di implementasikan pada kegiatan bisnis yang dapat menyediakan sarana transfer data dan jaringan yang lebih aman. Dari hasil pengujian ini dapat dibuktikan bahwa dengan dengan menggunakan jaringan VPN, walaupun mempunyai packet loss dari lebih banyak namun mempunyai round trip yang kecil dan dapat mendownload data lebih cepat kemudian secara keamanan menunjukkan bahwa mengunakan jaringan VPN terbukti lebih aman.Kata kunci : virtual private network, remote site, packet loss, round tripAbstract: The use of flash and email to exchange data is greatly needed for business activities, but the use of email and flash exchanges are generally weak in anticipation of the level of network security. Virtual Private Network (VPN) is a network security technique that works by creating a tunnel to a trusted network can be connected to the existing network outside via the Internet. The technology uses a protocol Point to Point Tunneling Protocol (PPTP) by means of a remote site is a solution that can be implemented on the business activities that can provide a means of data transfer and more secure network. From the test results can be proved that by using a VPN network, despite having packet loss of more but has a small round trip and can download data faster then security shows that using a VPN network proved to be more secure.Keywords : packet loss, remote sites , round trip, virtual private network
Laporan Keuangan Menggunakan Executive Dashboard Lucia Sri Istiyowati
Bahasa Indonesia Vol 3 No 2 (2016): Bina Insani ICT Journal (Desember 2016)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (762.714 KB)

Abstract

Abstrak: Perusahaan sebagai organisasi dalam penyusunan laporan manajemen, melakukanbanyak pekerjaan manual yang kadang-kadang membutuhkan waktu. Bentuk tampilan datayang kadang-kadang tidak representatif, Hal tersebut membuat kesulitan untuk menganalisisdan tidak ada alat untuk menampilkan sebuah laporan Executive. Oleh karena itu, perlu dibuatsuatu alat yang dapat membuat laporan eksekutif yang lebih baik. Penerapan LaporanEksekutif untuk mendukung pengambilan keputusan dengan menggunakan alat untuk membuattemplate pembuatan laporan eksekutif, sehingga mudah untuk melihat, terlihat lebih bagusdalam presentasi dan cepat untuk memperbarui data, untuk mendukung pengambilankeputusan, sehingga dapat memberikan gambaran sederhana dari langkah-langkah kebijakanyang akan diambil yang diharapkan dapat meningkatkan effektiftas, efisiensi, optimalisasi waktukerja. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitan pengembangan. Data diambillangsung di lokasi penelitian dan dengan penelitian kepustakaan. Dengan alat implementasidapat membantu membuat laporan lebih cepat, lebih representatif dan lebih portabel untukLaporan Manajemen sehingga pekerjaan dilakukan lebih efektif, lebih efisien dan waktu kerjadapat dioptimalkan. Kata kunci: dashboard, laporan eksekutif, laporan keuangan Abstract: Company as an organization in the preparation of management reports, doing a lot ofmanual work that sometimes takes times. The form of data display sometimes notrepresentative, it makes difficulty to analyze and there is not tools to perform Executive report.Therefore, it needs to be made a tool that can make a better executive report. Theimplementation of Executive Report to support decision making by using tools to make templaterepresentative executive report generation, so that it is easy to see, looks good in thepresentation and quick to make updating the data, to support decision making, so it can providea simple overview of policy measures to be taken which is expected to increase effektiftas,efficiency, optimization of working time. The research method used Research andDevelopment. Data was taken directly at the site and conduct research literature. With the toolsimplementation can help to reporting faster, more representative and more portable forManagement Report so that the work is done more effectively, more efficiently and working timecan be optimized. Key Words: Dashboard, Executive report, Financial statement .
Metode Simple Additive Weighting (SAW) Dalam Penilaian Kinerja Guru SMP Ramadhania Hendharti; Ghofar Taufik
Bahasa Indonesia Vol 5 No 2 (2018): Bina Insani ICT Journal (Desember 2018)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (614.171 KB)

Abstract

Abstrak: Guru merupakan salah satu faktor penting dalam menentukan kualitas peserta didik. Peran guru tidak hanya sebagai seorang pengajar yang hanya memberikan ilmu saja, akan tetapi juga sebagai seorang pendidik yang mampu memberikan arahan dan menuntun siswa dalam belajar, serta dapat sebagai panutan (role model) dalam cara siswa bersikap dan berperilaku. Penilaian prestasi kinerja guru mutlak harus dilakukan untuk mengetahui prestasi yang hendak dicapai oleh setiap guru. Tujuan dari penulisan ini adalah untuk membangun sebuah model sistem pendukung keputusan yang mempunyai kemampuan analisa pemilihan guru berprestasi dengan menggunakan pendekatan metode Simple Additive Weighting (SAW). Dalam melakukan penilaian kinerja guru pada salah satu sekolah menengah pertama negeri di daerah Jakarta, dilakukan dengan beberapa pokok penilaian yang terdiri dari pedagogik, kepribadian, sosial serta profesional dengan total 14 kriteria sebagai bahan penilaian. Dalam penilaian ini para guru dibandingkan satu dengan yang lainnya, sehingga memberikan output nilai yang valid terhadap kinerja setiap guru. Sehingga pihak sekolah dapat mempergunakannya sebagai alat bantu pengambilan keputusan yang efektif dan efisien dan dapat mempermudah pihak sekolah dalam menentukan kualitas kinerja dari setiap guru melalui penilaian yang dilakukan. Dan hasil penelitian ini adalah model dari suatu sistem pendukung keputusan untuk penilaian kinerja guru dengan pendekatan Simple Additive Weighting (SAW) yang memberikan informasi mengenai hasil penilaian kinerja guru. Kata kunci: Kinerja Guru, Sistem Pendukung Keputusan, Simple Additive Weighting. Abstract: The teacher is an important factor in determining the quality of students. The role of the teacher is not only as a teacher who only provides knowledge, but also as an educator who is able to provide direction and guide students in learning, and can be a role model in the way students behave and behave. Assessment of teacher performance achievements is absolutely must be done to find out the achievements to be achieved by each teacher. The purpose of this paper is to build a decision support system model that has the ability to analyze the selection of outstanding teachers using the Simple Additive Weighting (SAW) method approach. In assessing teacher performance in one of the state junior high schools in the Jakarta area, several points were assessed, consisting of pedagogic, personality, social and professional with a total of 14 criterias as assessment material. In this assessment the teachers are compared with each other, thus giving a valid output value to the performance of each teacher. So that the school can use it as an effective and efficient decision-making tool and can facilitate the school in determining the quality of the performance of each teacher through the assessments made. And the results of this study are a model of a decision support system for assessing teacher performance with the Simple Additive Weighting (SAW) approach which provides information about the results of teacher performance assessment. Keywords: Decision Support System, Teacher Performance, Simple Additive Weighting.
Deteksi Penyakit Pada Tanaman Mangga Dengan Citra Digital : Tinjauan Literatur Sistematis (SLR) Solikin Solikin
Bahasa Indonesia Vol 7 No 1 (2020): Bina Insani ICT Journal (Juni 2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (451.6 KB) | DOI: 10.51211/biict.v7i1.1336

Abstract

Abstrak: Penelitian dengan melakukan tinjauan literatur sistematis (Sistematic Literatur Review-SLR) dilakukan untuk mempelajari berbagai teknik identifikasi penyakit pada daun dengan citra digital sebagai tahapan untuk mendapatkan pemahaman mengenai teknik identifikasi penyakit pada daun mangga dengan citra digital. Produksi Mangga di Indonesia dari tahun 2014 – 2018 secara fluktuatif selalu mengalami peningkatan dan di tahun 2018 produksi mangga di Indonesia mencapai 2.624.783 ton, proses budidaya tanaman mangga tidak selamanya dapat terlepas dari serangan penyakit. Penyakit pada tanaman mangga disebabkan oleh jamur atau bakteri yang biasanya menyerang pada bagian akar, batang, kulit batang, ranting atau buah mangga. Jenis penyakit pada tanaman mangga adalah : Penyakit mangga (Jamur Gloesoporium), Penyakit Diplodia, Cendawan jelaga, Bercak karat merah, Kudis buah, Penyakit Blendok. Penyakit pada mangga memiliki berbagai gejala dan kadang sulit didiagnosis oleh petani dan untuk itu diperlukan keahlian untuk mendiagnosis penyakit pada tanaman mangga dan bagaimana cara penanggulangannya yang biasanya keahlian tersebut terdapat pada ahli patologi tanaman professional. Sehingga dibutuhkan suatu Teknologi IT dengan Sistem Cerdas yang dirancang untuk dapat mengidentifikasi secara otomatis penyakit tanaman mangga dan cara penanggulangannya berdasarkan gejala visual dengan menggunakan metode citra digital. Metode literatur review yang digunakan yaitu Compare, Contrast, Criticize, Synthesize dan Summarize. Metode Citra Digital yang dapat digunakan dalam identifikasi penyakit pada daun mangga adalah tahapan Image Acquisition, Preprocessing , Segmentation, Ekstraksi Fitur, Seleksi Fitur. Metode Klasifikasi yang dapat digunakan adalah SVM, Artificial Neural Network, Decision Tree, Convolutional Neural Network. Kata kunci: citra digital, daun, penyakit mangga, tinjauan literatur sistematis Abstract: Research by conducting a systematic literature review (Systematic Literature Review-SLR) was conducted to study various techniques of disease identification in leaves with digital images as a stage to gain an understanding of the techniques for disease identification on mango leaves with digital images. Mango production in Indonesia from 2014 - 2018 fluctuations has always increased and in 2018 mango production in Indonesia reached 2,624,783 tons, the process of mango cultivation is not always free from disease. Diseases of mango plants are caused by fungi or bacteria that usually attack the roots, stems, bark, twigs or mangoes. Types of diseases in mango plants are: Mango disease (Gloesoporium Fungus), Diplodia disease, sooty fungus, red rust spots, fruit scabies, Blendok disease. Diseases of mangoes have a variety of symptoms and are sometimes difficult to diagnose by farmers and expertise is needed to diagnose diseases on mango plants and how to overcome them which are usually found in professional plant pathologists. So that we need an IT Technology with an Intelligent System that is designed to be able to automatically identify mango plant diseases and how to overcome them based on visual symptoms using digital image methods. The literature review method used is Compare, Contrast, Criticize, Synthesize and Summarize. Digital image methods that can be used in the identification of diseases on mango leaves are the stages of Image Acquisition, Preprocessing, Segmentation, Feature Extraction, Feature Selection. Classification methods that can be used are SVM, Artificial Neural Network, Decision Tree, Convolutional Neural Network.
Peran Facebook Sebagai Media Promosi Dalam Mengembangkan Industri Kreatif Rita Wahyuni Arifin
Bahasa Indonesia Vol 2 No 2 (2015): Bina Insani ICT Journal (Oktober 2015)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (645.984 KB)

Abstract

Abstract: The proliferation of a wide variety of social networking sites that exist today are verypopular with the general public not only as a venue for self-existence but also as a medium forbusiness promotion is great because it can reach consumers throughout the world because ofusing the internet. Experience keen to see business opportunities by using social networking sitesby a capital artist to achieve success, can be used as an interesting lesson in running a businessby using social networking sites. The purpose of this study is to reveal the underlying ideasfacebookers (designation as a facebook user), using the social networking site Facebook as apromotional medium in developing the creative industries. The results showed that facebook isnot only act as a media campaign in the development of creative industries, but also acts as amedium to communicate with potential customers. Besides using facebook in developing creativeindustries that have not been known to be a product that is known by many people. This iscertainly a positive impact on sales results.Keywords: Social Networking Sites, Media promotion, creative industriesAbstrak: Menjamurnya berbagai macam situs jejaring sosial yang ada saat ini sangat digemarioleh masyarakat luas tidak hanya sebagai ajang eksistensi diri tetapi dapat juga sebagai mediapromosi bisnis yang sangat bagus karena dapat menjangkau konsumen diseluruh dunia karenamenggunakan media internet. Pengalaman jeli melihat peluang bisnis dengan menggunakansitus jejaring sosial oleh seorang artis ibukota hingga meraih kesuksesan, dapat dijadikanpelajaran menarik dalam menjalankan bisnis dengan menggunakan situs jejaring sosial. Tujuanpenelitian ini adalah untuk mengungkapkan gagasan-gagasan yang mendasari facebookers(sebutan sebagai pengguna facebook), menggunakan situs jejaring sosial Facebook sebagaimedia promosi dalam mengembangkan industri kreatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwafacebook tidak hanya berperan sebagai media promosi dalam pengembangan industri kreatif, tetapi juga berperan sebagai media untuk berkomunikasi dengan calon konsumen. Selain itumenggunakan facebook dalam mengembangkan industri kreatif yang belum dikenal orangmenjadi produk yang dikenal oleh banyak orang. Hal ini tentu memberikan pengaruh positifterhadap hasil penjualan.Kata Kunci : Situs Jejaring Sosial, Media promosi, industri kreatif

Page 3 of 18 | Total Record : 180