cover
Contact Name
Yopi Andry Lesnussa, S.Si., M.Si
Contact Email
yopi_a_lesnussa@yahoo.com
Phone
+6285243358669
Journal Mail Official
barekeng.math@yahoo.com
Editorial Address
Redaksi BAREKENG: Jurnal ilmu matematika dan terapan, Ex. UT Building, 2nd Floor, Mathematic Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, University of Pattimura Jln. Ir. M. Putuhena, Kampus Unpatti, Poka - Ambon 97233, Provinsi Maluku, Indonesia Website: https://ojs3.unpatti.ac.id/index.php/barekeng/ Contact us : +62 85243358669 (Yopi) e-mail: barekeng.math@yahoo.com
Location
Kota ambon,
Maluku
INDONESIA
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Published by Universitas Pattimura
ISSN : 19787227     EISSN : 26153017     DOI : https://search.crossref.org/?q=barekeng
BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan is one of the scientific publication media, which publish the article related to the result of research or study in the field of Pure Mathematics and Applied Mathematics. Focus and scope of BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan, as follows: - Pure Mathematics (analysis, algebra & number theory), - Applied Mathematics (Fuzzy, Artificial Neural Network, Mathematics Modeling & Simulation, Control & Optimization, Ethno-mathematics, etc.), - Statistics, - Actuarial Science, - Logic, - Geometry & Topology, - Numerical Analysis, - Mathematic Computation and - Mathematics Education. The meaning word of "BAREKENG" is one of the words from Moluccas language which means "Counting" or "Calculating". Counting is one of the main and fundamental activities in the field of Mathematics. Therefore we tried to promote the word "Barekeng" as the name of our scientific journal also to promote the culture of the Maluku Area. BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan is published four (4) times a year in March, June, September and December, since 2020 and each issue consists of 15 articles. The first published since 2007 in printed version (p-ISSN: 1978-7227) and then in 2018 BAREKENG journal has published in online version (e-ISSN: 2615-3017) on website: (https://ojs3.unpatti.ac.id/index.php/barekeng/). This journal system is currently using OJS3.1.1.4 from PKP. BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan has been nationally accredited at Level 3 (SINTA 3) since December 2018, based on the Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi, Republik Indonesia, with Decree No. : 34 / E / KPT / 2018. In 2019, BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan has been re-accredited by Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi, Republik Indonesia and accredited in level 3 (SINTA 3), with Decree No.: 29 / E / KPT / 2019. BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan was published by: Mathematics Department Faculty of Mathematics and Natural Sciences University of Pattimura Website: http://matematika.fmipa.unpatti.ac.id
Articles 1,188 Documents
APLIKASI ALGORITMA ANT COLONY SYSTEM DALAM PENENTUAN RUTE OPTIMUM DISTRIBUSI BBM PADA PT. BURUNG LAUT Tututpary, F. S.; Talakua, Mozart W.; Lesnussa, Yopi A.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 1 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1113.252 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss1pp51-59

Abstract

Bahan Bakar Minyak (BBM) merupakan salah satu komoditas penting bagi masyarakat Indonesia. BBM didistribusikan melalui angkutan laut.Salah satu perusahaan armada laut yang bekerja dalam pendistribusian BBM ini adalah PT. Burung Laut, yaitu dengan mengoperasikan kapal tanker MT. Citra Bintang. Kapal ini mendistribusikan BBM dari kota Ambon ke 13 lokasi di sekitarnya. Namun dalam pendistribusiannya, kapal ini tidak memiliki rute yang pasti, yaitu menggunakan sistem tramper. Untuk itu penelitian ini memberikan usulan penggunaan algoritma Ant Colony System khususnya dalam menyelesaikan kasus Traveling Salesman Problem (TSP)pada PT. Burung Laut. Dengan menggunakan sistem tramper, jarak rute yang harus ditempuh untuk pendistribusian BBM sejauh 5.798 mil dalamwaktu 3,37minggu. Sedangkan dengan menggunakan algoritma Ant Colony System, jarak rute pendistribusian BBM dapat ditempuh sejauh 5.262 mil dengan waktu tempuh 3,09 minggu.
HASIL KALI LANGSUNG S-NEAR-RING DAN S-NEAR-RING BEBAS Patty, Henry W.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (489.09 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp1-7

Abstract

Hasil kali langsung near-ring Smarandache i I X Ni  dikembangkan dari hasil kali langsung near-ring dengan kondisi khusus jika paling sedikit terdapat satu anggota dari 𝑁𝑖 merupakan near ring Smarandache (S-near-ring). Sedangkan near-ring Smarandache bebas didefinisikan dengan bantuan homomorfisma near-ring Smarandache.
PENDEKATAN VECTOR ERROR CORRECTION MODEL UNTUK ANALISIS HUBUNGAN INFLASI, BI RATE DAN KURS DOLAR AMERIKA SERIKAT Sinay, Lexy J.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (627.046 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp9-18

Abstract

Pengendalian terhadap tingkat inflasi, BI rate dan nilai tukar dolar Amerika Serikat terhadap rupiah merupakan hal yang paling penting demi terciptanya stabilitas moneter dan perekonomian di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk memodelkan hubungan antara tingkat inflasi, BI rate, dan nilai tukar USD terhadap IDR, kemudian menganalisis model tersebut, dan memberikan peramalan dan analisis struktural dari model tersebut. Oleh karena itu, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Vector Error Correction Model yang diterapkan pada data time series dari tingkat inflasi (𝑿), BI rate (𝒀), dan nilai tukar USD terhadap IDR (𝒁). Berdasarkan spesifikasi, estimasi dan pemeriksaan model, maka diperoleh model 𝑽𝑬𝑪𝑴(𝟓) sebagai model terbaik. Hasil analisis model mengatakan bahwa ada hubungan kausalitas jangka panjang dan jangka pendek antara tingkat inflasi dengan BI rate dan nilai tukar USD terhadap IDR. Kemudian, berdasarkan peramalan dan analisis struktural maka dapat disimpulkan bahwa hasil yang diperoleh akurat.
SISTEM ORTONORMAL DALAM RUANG HILBERT Leleury, Zeth A.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (472.529 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp19-26

Abstract

Hilbert space is one of the important inventions in mathematics. Historically, the theory of Hilbert space originated from David Hilbert’s work on quadratic form in infinitely many variables with their applications to integral equations. This paper contains some definitions such as vector space, normed space and inner product space (also called pre-Hilbert space), and which is important to construct the Hilbert space. The fundamental ideas and results are discussed with special attention given to finite dimensional pre-Hilbert space and some basic propositions of orthonormal systems in Hilbert space. This research found that each finite dimensional pre- Hilbert space is a Hilbert space. We have provided that a finite orthonormal systems in a Hilbert space X is complete if and only if this orthonormal systems is a basis of X.
ANALISIS JARINGAN SARAF TIRUAN BACKPROPAGATION TERHADAP PERAMALAN NILAI TUKAR MATA UANG RUPIAH DAN DOLAR Rahakbauw, Dorteus L.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (370.606 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp27-32

Abstract

Kurs atau nilai tukar mata uang. Jenis kurs ada tiga macam, yaitu kurs jual, kurs beli, dan kurs tengah. Kurs dibutuhkan untuk menentukan sesuatu yang perlu dilakukan yang berkaitan dengan kurs itu misalnya keputusan investasi jangka pendek, keputusan penganggaran modal, keputusan pembiayaan jangka panjang, dan penilaian laba. Oleh karena itu, perlu dilakukan upaya untuk memprediksi besarnya kurs untuk beberapa waktu ke depan. Permasalahan yang dihadapi adalah cara untuk memprediksi besarnya kurs yang menghasilkan nilai prediksi dengan tingkat kesalahan yang minimal. Peramalan merupakan suatu proses untuk memprediksi kejadian ataupun perubahan di masa yang akan datang. Dalam suatu proses kegiatan, proses peramalan ini merupakan awal dari suatu rangkaian kegiatan, dan sebagai titik tolak kegiatan berikutnya. Pemodelan time series seringkali dikaitkan dengan proses peramalan (forecasting) suatu nilai karakteristik tertentu pada periode kedepan, melakukan pengendalian suatu proses ataupun untuk mengenali pola perilaku sistem. Dengan mendeteksi pola dan kecenderungan data, kemudian memformulasikannya dalam suatu model, maka dapat digunakan untuk memprediksi data yang akan datang. Model dengan akurasi yang tinggi akan menyebabkan nilai prediksi cukup valid untuk digunakan sebagai pendukung dalam proses pengambilan keputusan.Salah satu metode peramalan yang berkembang saat ini adalah menggunakan Artificial Neural Network (ANN), dimana ANN telah menjadi objek penelitian yang menarik dan banyak digunakan untuk menyelesaikan masalah pada beberapa bidang kehidupan, salah satu diantaranya adalah untuk analisis data time series pada masalah Forecasting (Loh, 2003). Salah satu jaringan yang sering digunakan untuk prediksi data time series adalah Backpropagation neuron network. Dalam penelitan ini akan dibahas mengenai penggunaan jaringan saraf tiruan backpropagation untuk memprediksi kurs jual Rupiah (Rp) per 1 dolar amerika (USD). Dalam penelitian ini akan dibagi sebanyak 70% dari data yang ada sebagai pelatihan dan 30% dari data sebagai data pengujian. Dan dalam penelitian ini digunakan data kurs bulan Oktober 2013-Januari 2014, yang diambil dari situs Bank Indonesia. Dalam proses penelitian diperoleh Learning rate yang digunakan untuk data harian adalah 0.5, proses epoch berhenti pada iterasi ke-27088 untuk data harian, dengan pencapaian gradient sebesar 0,0081822 dan nilai R untuk pelatihan data sebesar 0,99494 yang berarti sangat baik. Selanjutnya data di uji dan memperoleh R sebesar 0,48638 yang berarti masih dikatakan baik untuk mempediksi data uji. Beberapa hal yang mempengaruhi hasil penelitian juga seperti data histories yang digunakan untuk variable masukkan JST kurang banyak, data yang digunakan untuk memprediksi kurs tidak bisa mewakili sebagai faktor utama yang mempengaruhi nilai kurs, dan batas nilai kesalahan yang kurang kecil serta kesesuaian bobot dalam arsitektur jaringan.
KLASIFIKASI NEAR-RING Persulessy, Elvinus R.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (458.98 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp33-39

Abstract

Sebagimana pada grup dan ring, struktur-struktur baru yang berkaitan dengan keduanya dapat dibentuk dengan menambahkan ciri-ciri baru pada kedua struktur tersebut. Ciri-ciri baru inilah yang berperan dalam membentuk klasifikasi grup dan ring. Near-ring sebagai salah satu struktur yang terbentuk dari ring mengalami hal yang sama. Penelitian ini bertujuan untuk memperkenalkan jenis-jenis near-ring yang berperan dalam mengklasifikasi near-ring dan karakteristik yang timbul sebagai akibatnya, terutama yang berkaitan dengan ketunggalan elemen identitas dan invers.
ANALISIS KETIMPANGAN PEMBANGUNAN ANTARA KECAMATAN DI KOTA AMBON Tipka, Jefri
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (378.504 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp41-45

Abstract

Perbedaan tingkat kuantitas dan kualitas sumber daya alam yang dimiliki suatu wilayah serta perbedaan kuantitas dan kualitas infrastruktur yang dimiliki wilayah, hal inilah yang menjadi salah satu penyebab timbulnya ketimpangan atau kesenjangan antar daerah. Tingkat perbedaan pendapatan masyarakat selain berasal dari faktor internal seperti SDM (sumber daya manusia) juga disebabkan dari faktor eksternal yakni ketimpangan antar wilayah. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pola dan struktur ekonomi kecamatan di Kota Ambon, untuk mengetahui pengaruh tingkat ketimpangan pembangunan ekonomi terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Ambon, dan untuk mengetahui apakah hipotesis kuznets tentang “U-terbalik” berlaku di Kota Ambon. Penelitian ini menggunakan data PDRB dari tahun 2007 – 2010, serta jumlah penduduk tahun 2007 – 2010. Teknik analisis dengan Analisis Tipologi Klassen, Analisis Indeks Williamson dan Korelasi Pearson.
MATRIKS PANGKAT DAN KEPERIODIKANNYA DALAM ALJABAR MAX-PLUS Ilwaru, Venn Y. I.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (386.326 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp47-52

Abstract

Dalam aljabar max-plus telah banyak dipelajari tentang sifat-sifat matriks.Salah satunya adalah keperiodikan suatu matriks yang tidak tereduksi. Telah diketahui pada aljabar maxplus bahwa barisan pangkat k A dalam Aljabar Max-Plus, dengan A adalah matriks persegi yang tidak tereduksi, menjadi periodik setelah waktu terbatas T(A), dan periode akhir sama dengan siklisitas grafkritis dari A. Dalam hubunganini dipelajari masalah komputasi dari matriks persegi yang berukuran nn yaitu jika diberikan k, hitung periodik pangkat r A dengan r  k(mod ) untuk r  T A . Ide utama adalah menggunakan penskalaan similaritas diagonal yang sesuai 1 A X AX  , yang disebut penskalaan visualisasi.
PENDEKATAN MODEL GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION UNTUK MENENTUKAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI JUMLAH RUMAH TANGGA MISKIN DI PULAU BURU Aulele, Salmon N.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (661.877 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol8iss2pp53-57

Abstract

Kemiskinan merupakan persoalan yang kompleks, karena tidak hanya berkaitan dengan masalah rendahnya tingkat pendapatan dan konsumsi, tetapi juga berkaitan dengan rendahnya tingkat pendidikan, kesehatan serta ketidakberdayaannya untuk berpartisipasi dalam pembangunan. Tujuan penelitian ini adalah menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah rumah tangga miskin dengan memperhatikan faktor geografis di Pulau Buru menggunakan model Geographically Weighted Regression (GWR), sehingga diperoleh model yang dapat digunakan untuk memperkirakan jumlah rumah tangga miskin 13 Kecamatan di Pulau Buru. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel yang signifikan mempengaruhi jumlah rumah tangga miskin di tiap kecamatan di Pulau Buru yaitu banyaknya rumah tangga yang tidak punya fasilitas tempat buang air besar atau bersifat umum (X1), banyaknya rumah tangga yang sumber penerangan utama bukan listrik (X2), banyaknya rumah tangga yang sumber air minumnya dari sumur/mata air tak terlindung/sungai (X4), banyaknya rumah tangga yang pengeluaran untuk makanannya lebih besar 80% (X5) serta banyaknya rumah tangga yang pendidikan tertinggi kepala rumah tangganya SD kebawah (X7).
KARAKTERISASI DAERAH DEDEKIND Persulessy, Elvinus R.; Dahoklory, Novita
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 9 No 1 (2015): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (426.136 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol9iss1pp1-10

Abstract

Suatu daerah integral 𝑅 dengan lapangan hasil bagi 𝑄(𝑅), 𝑅 dikatakan sebagai Daerah Dedekind jika dan hanya jika 𝑅 adalah ring Noetherian, tertutup secara integral di 𝑄(𝑅) dan setiap ideal prima yang bukan nol adalah ideal maksimal. Penelitian ini akan dibahas karakteristik Daerah Dedekind dan hubungan antara Daerah Dedekind dan Daerah Ideal Utama dengan tahapan sebagai berikut: mengidentifikasi 𝑅 yang tertutup secara integral dan ideal fraksional dari 𝑅, Selanjutnya diberikan karakteristik Daerah Dedekind serta kaitan antara Daerah Dedekind dan Daerah Ideal Utama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jika setiap ideal fraksional di 𝑅 memiliki invers maka 𝑅 daerah Dedekind dan setiap Daerah Ideal Utama memenuhi Daerah Dedekind.

Page 8 of 119 | Total Record : 1188


Filter by Year

2007 2025


Filter By Issues
All Issue Vol 19 No 4 (2025): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 19 No 3 (2025): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 19 No 2 (2025): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 19 No 1 (2025): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 18 No 4 (2024): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 18 No 3 (2024): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 18 No 2 (2024): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 18 No 1 (2024): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Application Vol 17 No 4 (2023): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications Vol 17 No 3 (2023): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications Vol 17 No 2 (2023): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications Vol 17 No 1 (2023): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications Vol 16 No 4 (2022): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications Vol 16 No 3 (2022): BAREKENG: Journal of Mathematics and Its Applications Vol 16 No 2 (2022): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 16 No 1 (2022): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 15 No 4 (2021): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 15 No 3 (2021): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 15 No 2 (2021): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 15 No 1 (2021): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 14 No 4 (2020): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 14 No 3 (2020): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 14 No 2 (2020): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 14 No 1 (2020): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 13 No 3 (2019): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 13 No 2 (2019): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 13 No 1 (2019): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 12 No 2 (2018): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 12 No 1 (2018): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 11 No 2 (2017): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 11 No 1 (2017): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 10 No 2 (2016): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 10 No 1 (2016): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 9 No 2 (2015): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 9 No 1 (2015): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 2 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 8 No 1 (2014): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 7 No 2 (2013): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 7 No 1 (2013): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 6 No 2 (2012): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 6 No 1 (2012): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 5 No 2 (2011): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 5 No 1 (2011): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 1 No 2 (2007): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 1 No 1 (2007): BAREKENG : Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan More Issue