cover
Contact Name
Made Aristia Prayudi
Contact Email
prayudi.acc@undiksha.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
prayudi.acc@undiksha.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika
ISSN : 20893310     EISSN : 25992651     DOI : -
Jurnal Ilmiah Akutansi dan Humanikan Undiksha adalah jurnal ilmiah bertujuan untuk mempublikasikan artikel-artikel kajian empiris dan teoritis dalam bidang akutansi. Redaksi menerima artikel dalam bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris yang tidak dikirimkan atau telah dipublikasikan dalam jurnal lain. Penentuan artikel yang dimuat ditentukan oleh hasil review penyunting ahli. Jurnal ini terbit 3 kali dalam setahun.
Arjuna Subject : -
Articles 738 Documents
Pengaruh Tingkat Keseriusan Pelanggaran, Personal Cost, Komitmen Profesional, dan Self Efficacy Terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing (Studi Empiris Pada Lembaga Perkreditan Desa Kecamatan Penebel): Studi Empiris pada Lembaga Perkreditan Desa Kecamatan Penebel Ni Luh Made Anggi Dwi Cahyani; Nyoman Ayu Wulan Trisna Dewi
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i1.48957

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh tingkat keseriusan pelanggaran terhadap intensi melakukan whistleblowing, (2) pengaruh personal cost terhadap intensi melakukan whistleblowing, (3) pengaruh komitmen profesional terhadap intensi melakukan whistleblowing, dan (4) pengaruh self efficacy terhadap intensi melakukan whistleblowing. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh karyawan LPD di Kecamatan Penebel. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 150 karyawan LPD. Data penelitian ini kemudian dianalisa menggunakan (1) analisis deskriptif, (2) uji instrumen (uji validitas dan reliabilitas), (3) uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, dan uji heteroskedastisitas) (4) uji hipotesis (uji analisis regresi berganda, uji koefisien determinasi (adjust R2) dan uji T). Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) tingkat keseriusan pelanggaran tidak berpengaruh terhadap intensi melakukan whistleblowing, (2) personal cost berpengaruh positif terhadap intensi melakukan whistleblowing, (3) komitmen professional berpengaruh positif terhadap intensi melakukan whistleblowing, (4) self efficacy berpengaruh positif terhadap intensi melakukan whistleblowing.
Ratcheting Effects on Regional Government Revenue and Expenditure Budgets in Indonesia Nyoman Ayu Wulan Trisna Dewi; Nyoman Ari Surya Darmawan; I Gd Nandra Hary Wiguna
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.54126

Abstract

This study was conducted to determine the existence of a ratchet effect in the regional revenue and expenditure budget. This research is quantitative descriptive research. The population used in this study were 34 provincial governments in Indonesia. The data used in this study are regional revenue and expenditure budgets data in 2019-2021 from the Ministry of Finance. A simple linear regression model is used to test the research hypothesis. The results of the study found that there was a ratcheting effect in the regional government revenue and expenditure budgets of provincial governments in Indonesia. The results of this study indicate that there is a ratchet effect in the preparation of regional revenue and expenditure budgets. The existence of a ratchet effect in regional revenue and expenditure budgeting implies that the model for setting regional revenue and expenditure budget targets provides incentives for budget actors to behave opportunistically
Unappreciated Depreciation: Connecting The Line of “What Counts” and “How to Count” Company’s Sustainable Assets Putu Yunartha Pradnyana Putra; Made Pramana Putra; I Putu Sriartha
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.54150

Abstract

Little is known about the phenomenon of depreciation charged from both economic and accounting point of view. This article addresses the lack of discussion related to depreciation charged, which is currently an important factor in determining the company's performance. Based on financial report data published by public manufacturing companies in Indonesia, we estimate that an aggressive and consistent depreciation charged will be appreciated by investors in the capital market. In addition to the important role in determining the company's performance, we observe that depreciation charged has an equal position with other operating costs. Finally, we identify that depreciation charged can be viewed as an early perceived loss for investors and others.
Assessment of the Health Level of Rural Banks (BPR) in Buleleng Regency during the Covid-19 Pandemic Putu Riesty Masdiantini; Ni Luh Asri Savitri; Sunitha Devi; Putu Eka Dianita Marvilianti Dewi
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.54555

Abstract

This study aims to determine the health level of Rural Banks (BPR) during the Covid-19 pandemic, especially BPRs in Buleleng Regency registered with the Financial Services Authority (OJK) with the RGEC method. The research method used is descriptive research with a quantitative approach. This study used a sample of rural banks in Buleleng Regency. The data used is secondary data obtained from BPR financial reports published on the OJK website. The results showed that the health level of BPRs in Buleleng Regency was in a fairly healthy predicate in the first and third Quarters of 2020, which was when the Covid-19 Pandemic condition was announced in Indonesia so that it had a shock effect on the performance of BPRs. However, BPR can immediately overcome this condition by following various government policies, so that it becomes a healthy predicate in the second, third and fourth quarters of 2021. Keywords: Bank soundness level, rural banks, Covid-19 pandemic
Akurasi Altman Z-Score Dalam Memprediksi Potensi Kebangkrutan Emiten Sektor Restoran, Hotel Dan Pariwisata Pada Masa Pandemi Covid-19 Fridayana Yudiaatmaja; Trianasari; Ni Made Suci; Rahutama Atidira
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.54652

Abstract

The purpose of this study was to determine the accuracy of the Altman Z-Score in predicting the potential for bankruptcy of public sector companies, hotels and tourism. This study used a quantitative descriptive research design because the data used are quantitative data and the bankruptcy variable described using the Altman Z-Score method. The data used are secondary data derived from the financial statements of issuers in the tourism, restaurant and hotel sectors including data on working capital to total assets, retained earnings to total assets, earnings before interest and taxes to total assets, and total equity to total debt. . The results showed that 19% of companies that experienced losses in 2021, the remaining 81% of companies experienced losses. The results of the classification comparison based on the Z-Score value and the auditor's opinion show that 43% was accurate, while the remaining 57% was inaccurate.
ADAPTIVE EFFORTS AND IMPLEMENTATION OF THE PENAHELIX MODEL IN THE DEVELOPMENT AND SUSTAINABILITY OF MSMEs IN PENGLATAN VILLAGE DURING THE SARS COV-2 PANDEMIC. Putu Eka Dianita Marvilianti Dewi; Sunitha Devi; Putu Riesty Masdiantini
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.55285

Abstract

The decline in the productivity level of MSMEs is caused by the global impact of the Covid-19 pandemic, the MSME sector most affected is MSME engaged in the food industry. The purpose of this mini research is to examine how the adaptive efforts and implementation of the pentahelix model are carried out by MSME engaged in the food industry in Penglatan Village to survive and develop businesses sustainably in the midst of a pandemic situation. The research method used is descriptive qualitative method by conducting separate interviews with MSME owners. This study uses the concept of the pentahelix model with the results of the analysis of adaptive efforts and the implementation of the pentahelix model. MSMEs that are able to survive and are still producing in the midst of a pandemic make various efforts that are adapted to the situation and market demand, adaptations made by several MSMEs are starting to sell by utilizing information technology and selling and promoting products online.
PENGARUH OBJEKTIVITAS, INDEPENDENSI, PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Bali): (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Bali) Meliana Triya Anggiani; I Nyoman Putra Yasa
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.59502

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh objektivitas, independensi, pengetahuan, dan pengalam kerja terhadap kualitas audit pada kantor akuntan publik di Bali. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian. Teknik sampel yang digunakan yaitu purposive sampling dengan kriteria (a) Auditor yang bekerja pada KAP di Bali, (b) Bersedia menjadi responden dalam penelitian, dan (c) Memiliki latar belakang pendidikan minimal D3 Akuntansi. Penelitian ini menggunakan 90 responden. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Data diperoleh berupa jawaban dari responden di tabulasi dan diolah dengan menggunakan software SPSS versi 18. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa objektivitas, independensi, pengetahuan dan pengalaman kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit pada kantor akuntan publik di Bali.
PENGARUH E-COMMERCE, SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, DAN PENGETAHUAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SELAMA PANDEMI COVID-19 (Studi Empiris pada Mahasiswa S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember): (Studi Empiris pada Mahasiswa S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember) Auligya Asy'Ari; Moch. Shulthoni
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.59793

Abstract

Penelitian ini mempunyai maksud untuk menguji dan menganalisa pengaruh e-commerce, sistem informasi akuntansi, dan pengetahuan kewirausahaan terhadap minat berwirausaha selama pandemi covid-19 pada mahasiswa S1-Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif yang mengaplikasikan purposive sampling sebagai metode sampel yang ditentukan dengan menyediakan beberapa kriteria sebagai pertimbangan sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 108 Responden. Proses pengambilan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner dalam jaringan (daring) menggunakan google form. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian membuktikan ternyata variabel e-commerce (X1), sistem informasi akuntansi (X2), dan pengetahuan kewirausahaan (X3) berpengaruh secara signifikan terhadap minat berwirausaha selama pandemi covid-19 pada mahasiswa S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember.
Pengaruh Aplikasi Akuntansi Berbasis Android Si Apik, Kompetensi Sumber Daya Manusia, dan Pengelolaan Keuangan Terhadap Kinerja Keuangan UMKM Pasca Covid-19 (Studi Pada UMKM Di Kabupaten Jembrana): (Studi pada UMKM di Kabupaten Jembrana) Made Adi Wiadnyana; Made Arie Wahyuni
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.60878

Abstract

Kinerja Keuangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah merupakan suatu bentuk capaian prestasi oleh UMKM dalam rangka kegiatan ekonomi yang telah dilakukan selama periode tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara parsial dari Aplikasi Akuntansi Berbasis Android SiAPIK, Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Pengelolaan Keuangan Terhadap Kinerja Keuangan UMKM di Kabupaten Jembrana Pasca Pandemi Covid-19. Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini yaitu data primer dengan menggunakan teknik survey (kuesioner). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pelaku usaha mikro kecil dan menengah yang berdomisili di Kabupaten Jembrana. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 321 UMKM. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan program SPSS versi 25.0 for windows. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Aplikasi Akuntansi Berbasis Android SiAPIK berpengaruh positif dan Signifikan terhadap Kinerja Keuangan UMKM di Kabupaten Jembrana, (2) Kompetensi Sumber Daya Manusia berpengaruh positif dan Signifikan terhadap Kinerja Keuangan UMKM di Kabupaten Jembrana, (3) Pengelolaan Keuangan berpengaruh positif dan Signifikan terhadap Kinerja Keuangan UMKM di Kabupaten Jembrana.
ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI MENGGUNAKAN METODE FULL COSTING DALAM PENENTUAN HARGA JUAL UDANG VANAME DI TAMBAK LAUTAN ABADI GEROKGAK: ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI MENGGUNAKAN METODE FULL COSTING DALAM PENENTUAN HARGA JUAL UDANG VANAME DI TAMBAK LAUTAN ABADI GEROKGAK I Gede Yoga Ari Punia Nugraha; Putu Riesty Masdiantini
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol. 13 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v13i2.60963

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perhitungan harga pokok produksi menggunakan metode Full costing dalam penentuan harga jual udang Vaname di Tambak Lautan Abadi. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data melalui wawancara, pengamatan, dan dokumentasi. Data yang diperoleh dianalisis metode pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa usaha budidaya udang Vaname di Tambak Lautan Abadi ini dalam menentukan harga pokok produksi yang belum sesuai dengan teori akuntansi biaya yaitu tidak memasukkan unsur biaya operasional yang tergolong biaya overhead pabrik ke dalam perhitungan harga pokok produksi. Pemilik usaha hanya menghitung biaya bahan baku dan biaya tenaga kerja saja dalam perhitungan harga pokok produksinya Hasil perhitungan yang diterapkan oleh Tambak Lautan Abadi dengan perhitungan yang telah dilakukan menurut metode Full Costing, didapatkan selisih harga pokok produksi sebesar Rp5.902,00 sementara selisih perhitungan harga jual produk sebesar Rp6.492,02.