cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta barat,
Dki jakarta
INDONESIA
Sukma: Jurnal Pendidikan
Published by Yayasan Sukma
ISSN : 25485105     EISSN : 25979590     DOI : -
Core Subject : Education,
SUKMA: Jurnal Pendidikan is an academic journal bi-annually published in Indonesia. It covers issues related to education in general: teacher, student, school management, curricula, teaching methods, teaching evaluations, education best practices, learning materials, et cetera.
Arjuna Subject : -
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol. 7 No. 1 (2023)" : 6 Documents clear
Pendidikan Nasional Berbasis Aksiologi Zulfahmi, Muhammad Riko Yohansyah; Aprison, Wedra
Sukma: Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Yayasan Sukma Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32533/07104.2023

Abstract

The function of national education is to develop the ability to think rationally and form noble character in relation to Pancasila values, namely religious values, humanity, unity, democracy and justice. Axiology is a branch of philosophy that examines the benefits or values of knowledge acquired by humans. One branch of axiology is moral conduct (moral action that gives rise to discipline, especially ethics). Environmental ethics are guidelines on ways of thinking, behaving and acting based on positive values in order to maintain the function and sustainability of the environment. The axiological foundation of the national education system is important as a basis for analyzing the application of educational theory related to educational goals, especially in relation to Pancasila values. This study describes the benefits or values of axiology and its application in National Education. The conclusion of this study is that from an axiological perspective, the benefits of applying axiology to the environment in education that are expected to emerge are the awakening of students' conceptual knowledge about axiology-based national education, the development of procedural knowledge to develop students' skills and capacities in applying axiological principles, students are encouraged to develop their personalities to become wise and moral human beings with care for education, the realization of educational interventions for better conditions of students, successful in developing the attitudes and beliefs of students to try to become human beings with knowledge, skills, attitudes, and environmentally sound values to shape a sustainable future for future generations.
Pengaruh Penguasaan Keterampilan Dasar Mengajar para Pendidik dalam Efektivitas Pembelajaran di Kelas Hikmawati, Dinda; Rahmadani, Fitri; Syarifuddin, Syarifuddin; Safitri, Sani
Sukma: Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Yayasan Sukma Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32533/07105.2023

Abstract

Keterampilan dasar mengajar adalah sebuah keterampilan yang wajib di miliki oleh setiap pendidik sehingga seorang pendidik mampu melakukan pembelajaran  jika sudah bisa menerapkan  keterampilan belajar dengan sempurna. Di dalam kegiatan tersebut tidak hanya tentang guru yang memberikan pembelajaran dengan murid tetapi pendidik di tuntut untuk dapat memberikan bimbingan,mengajarkan serta memberikan ilmu terhadap muridnya yang berkaitan terhadap karakteriristiknya. sebuah keterampilan yang di berikan ini berkaitan dengan sebuah hal  yang sifatnya wajib di miliki sejak awal serta harus di miliki oleh pendidik saat melakukan kegiatan pembelajaran. Pada saat mengajar harus mempunyai dua kemampuaan yang harus di miliki  pendidik yang meliputi menguasai materi yang di berikan kemudian dan Cara dalam melakukan pembelajaran . keterampilan dasar mengajar sangat penting dimiliki oleh guru karena memudahkan proses pembelajan yang ada di dalam kelas nantinya . keterampilan mengajar ini sangat penting dimiliki oleh guru karena hasil belajar yang baik itu sangat bergantung pada bagaimana gurunya menyampaikan materi agar di pahami oleh siswanya dan sejauh mana ketrampilan mengajar gurunya. Dengan begitu semua pendidik sangat wajib memiliki keterampilan dasar mengajar agar memudahkan pembelajaran saat berlangsung nantinya
Pengembangan Kurikulum Berbasis Guru di Indonesia, Mungkinkah? Azhar, Khairil; Dewi, Laksmi
Sukma: Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Yayasan Sukma Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32533/07106.2023

Abstract

Secara teoretis, peran guru dalam pengembangan kurikulum pada dasarnya mendapat tempat penting dalam literatur karena terkait dengan kualitas implementasi dalam peran mereka sebagai agents of change di dunia pendidikan. Namun demikian, peran tersebut berpeluang tereduksi ketika terjadi sentralisasi penyusunan dan pengembangan kurikulum, seperti ketika diterbitkan rangkaian kebijakan kurikulum nasional. Setelah menelusuri konsep-konsep yang menunjukkan betapa pentingnya peran guru sebagai pengembang kurikulum, penulis menganalisis aturan birokratis perundang-undangan, yakni UU No. 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional dan UU No. 14/2005 tentang Guru dan Dosen. Hal ini dilakukan terutama untuk  melihat bagaimana guru diposisikan dalam sistem tersebut dan bagaimana semua itu memungkinkan peluang bagi reorientasi sistem pengembangan kurikulum berbasis guru. Hasil analisis menunjukkan dilema struktural atau bahkan strukturasi, di mana unsur politis dan birokrasi sangat desisif dalam pengembangan kurikulum. Di tingkat sekolah, meskipun terdapat konsep pengembangan kurikulum tingkat satuan Pendidikan (KTSP), strukturasi yang kuat menjadi hambatan utama bagi insiatif dan inovasi kurikuler di tingkat guru.
Pengaruh media pembelajaran Puzzle terhadap Matematika Sirait, Fitri Novita Sari; Panjaitan, Muktar B.; Thesalonika, Emelda
Sukma: Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Yayasan Sukma Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32533/07102.2023

Abstract

AbstractThe problem in this study is that student learning outcomes are still less than optimal. This study aims to determine how much influence the Puzzle Learning Media has to improve student learning outcomes in the fourth grade mathematics subject UPTD SD Negeri 124405 Pematangsiantar. This type of research is a quantitative research conducted at UPTD SD Negeri 124405 Pematang Siantar, with a sample of 36 students. Data collection techniques using tests and documentation. And the data analysis technique used normality, homogeneity, t test and simple regression analysis. Hypothesis Testing with a significance level of 5%. The analysis in the early stages shows that the population is normally distributed, has the same variance, and has learning outcomes that are not optimal. When given the pre test, it is known that the average learning outcomes of the experimental class and control class are 50.00 and 36.18, after being given treatment then a post test is done, it is known that the average learning outcomes of the experimental class and control class are 91.58 and 52.06. So that the increase in the experimental class is 21.58 and the control class is 15.88. From the results obtained, there is a positive and significant influence between Puzzle Learning Media (X) To improve Learning Outcomes (Y) Mathematics for fourth grade students UPTD SD Negeri 124405 Pematang Siantar T.A 2022/2023 with a value of tcount> ttable (12.191> 2.032) and a value of Sig (2-tailed) 0.000 < 0.05. Based on the analysis of Key data, the puzzle learning media has a positive and significant effect on improving student learning outcomes in the fourth grade mathematics subject at UPTD SD Negeri 124405 Pematang Siantar T.A 2022/2023.
Kaitan Big Data Pada Platform Zoom dan Google Classroom Sebagai Media Penunjang Pembelajaran Widiasanti, Irika; Firsta Zanuara, Aisyah Anggie; Maulidina, Dinda Fitri; Rani Atmaja, Frima Armedia; Putri, Sabrina Rida
Sukma: Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Yayasan Sukma Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32533/07101.2023

Abstract

Pembelajaran jarak jauh atau online semakin menjadi tren di era digital ini. Platform seperti Zoom dan Google Classroom (GCR) sangat membantu dalam mendukung pembelajaran online. Namun, bagaimana big data pada platform tersebut dapat dimanfaatkan sebagai media penunjang pembelajaran masih menjadi topik penelitian yang menarik. Artikel ini membahas tentang bagaimana big data pada platform Zoom dan GCR dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran online. Dengan analisis data pengguna, personalisasi pembelajaran, dan peningkatan efektivitas pembelajaran, pengajar dapat memperoleh informasi yang sangat bermanfaat dalam menyusun strategi pembelajaran yang efektif. Namun, etika dan kebijakan privasi data pengguna harus tetap diperhatikan dalam penggunaan big data pada platform tersebut. Dalam rangka meningkatkan pembelajaran online, penggunaan big data pada platform Zoom dan GCR dapat menjadi solusi yang efektif.
Guru Sebagai Motivator untuk Mengembangkan Minat Belajar Siswa terhadap Matematika Silalahi, R. Indah; Dirgantoro, Kurnia Putri Sepdikasari
Sukma: Jurnal Pendidikan Vol. 7 No. 1 (2023)
Publisher : Yayasan Sukma Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32533/07103.2023

Abstract

One of the most typical problems experienced during the learning process for mathematics is the lack of student motivation in their studies. To assist students in resolving this problem, the teacher's position as a motivator is essential. It is hoped that the teacher's passion will increase the student's interest in studying, resulting in a successful learning process. This study asks the following question: How can a teacher pique a student's interest in mathematics? The purpose of this study is to examine the significance of the teacher's role as a motivator in promoting students' excitement for learning. Techniques for qualitative research were used to write this essay. The study's subject population consisted of 39 students in grades IX-A and IX-C. Reaching learning goals is hampered by learning problems. For students to achieve these goals, the teacher must be able to motivate them. The findings of this study show that a teacher's role as a motivator can correspond to the indicators of learning mathematics interest. To make it clear how the instructor's position affects students' motivation for learning, the author suggests utilizing the teacher as a motivator more than twice.

Page 1 of 1 | Total Record : 6