cover
Contact Name
Beny Irawan
Contact Email
benyirawan77@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
benyirawan77@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kab. deli serdang,
Sumatera utara
INDONESIA
Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
ISSN : -     EISSN : 26550830     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Keperawatan & Fisioterapi (JKF) terbit dua kali setahun, yakni periode Mei-Oktober, dan November- April tiap tahunnya. Jurnal ini memberikan ruang bagi akademisi, peneliti dan pengguna hasil penelitian dan pengabdian untuk mendiseminasikan, menginformasikan, mendiskusikan dan menggunakan hasil penelitian dan pengabdian sebagai upaya meningkatkan kualitas kebijakan dibidang keperawatan dan fisioterapi yang berbasis ilmiah dan dapat dipertanggung jawabkan. Jurnal ini menyajikan hasil penelitian, pengabdian masyarakat serta artikel ilmiah dibidang keperawatan dan fisioterapi. Artikel penelitian dan pengabdian masyarakat yang dimuat dalam jurnal ini merupakan topik penting dalam pengembangan ilmu pengetahuan di bidang keperawatan dan fisioterapi serta membantu pemecahan masalah seputar keperawatan dan fisioterapi.
Arjuna Subject : -
Articles 295 Documents
HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH TERHADAP SKALA SESAK NAPAS PADA PENDERITA PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIS STABIL PRIA Zulkarnain Zulkarnain; A P Tarigan
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (162.294 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.190

Abstract

COPD is an obstructive pulmonary disease that impact significantly in patients’ quality of life. Dyspnea as a main complaint in COPD patients often occur when the patients do simple thing in their daily life. There are few factors contribute to this condition. From few studies, cachexia as late manifestation of COPD often associated with worse manifestation of dyspnea. The aim of this study is to know whether there was a correlation between body mass index (BMI) and dyspnea scale in COPD patients. This is an analytical study with cross sectional design that involved 34 male participants with diagnosis of COPD. Body mass index was measured by Bioelectrical Impedance Analysis (BIA) and Borg scale was used to measure the dyspnea scale. Spearman Test was used to analyze the correlation between BMI and dyspnea scale. In this study, the majority of patients were obesity (44.1%), but it had slight difference from underweight state (41.2%). Median of BORG scale was 3.0 with range 1-7. From analysis, there was no significant correlation between BMI and dyspnea scale with p-value > 0.05. So, it was concluded that there was no significant correlation between BMI and dyspnea scale in COPD patients. It might be because of few confounding factor that can contribute to this condition.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MUTU PELAYANAN KESEHATAN PADA PASIEN PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS RANTANG MEDAN PETISAH TAHUN 2019 Fitri Hutagalung; Herbet Wau
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.075 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.197

Abstract

Puskesmas Rantang Medan Petisah merupakan puskesmas non perawatan rawat inap. Mutu pelayanan kesehatan dapat diartikan sebagai pelayanan kesehatan yang dapat memuaskan setiap pemakai jasa pelayanan sesuai dengan tingkat kepuasan rata-rata penduduk, serta penyelenggaraan nya sesuai dengan standar kode etik profesi yang ditetapkan. Kepuasan terhadap pelayanan kesehatan yang dilihat dari mutu pelayanan kesehatan 53,5% responden yang tidak puas akan pelayanan kesehatan yang diberikan, seperti sarana dan prasarana yang kurang memadai yaitu kondisi ruang tunggu yang dinilai sempit dan kurang nyaman, fasilitas parkir yang tidak memadai, proses administrasi yang dinilai lambat, kurang nya keramahan dari petugas kesehatan dalam melayani kebutuhan pasien. Desain penelitian ini adalah deskriptif analitik dengan rancangan Cross Sectional. Jumlah populasi penelitian sebanyak 61 orang dengan teknik pengambilan sampel adalah Purposive Sampling. Pengambilan data menggunakan alat ukur kuesioner. Analisis data secara univariat dan bivariat (Uji Chi-Square) dengan p-value = 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bukti fisik dengan nilai p yaitu 0,015 < 0,05, kehandalan dengan nilai p yaitu 0,000 < 0,05, dan daya tanggap dengan nilai p yaitu 0,001 < 0,05. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa bukti fisik, kehandalan, dan daya tanggap memiliki pengaruh yang signifikan terhadap mutu pelayanan kesehatan. Disarankan kepada pihak puskesmas untuk meningkatkan kenyamanan ruang tunggu dan fasilitas parkir, dan petugas administrasi diharapkan meningkatkan ketepatan waktu dalam melayani kebutuhan pasien.
HUBUNGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT ROYAL PRIMA MEDAN TAHUN 2019 Brema Prima Tarigan; Herbet Wau; Marlinang Siagian
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.041 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.214

Abstract

Abstrak Motivasi yang berarti “dorongan” atau “daya penggerak”. Motivasi mempersoalkan cara mengarahkan daya dan potensi bawahan agar mau bekerja sama secara produktif dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditentukan. Tujuan Penelitian untuk mengetahui hubungan interpersonal, pengembangan diri dan beban kerja dengan kinerja perawat di ruang rawat inap rumah sakit royal prima. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian survey analitik dengan menggunakan rancangan cross sectional. Populasi penelitian ini adalah seluruh perawat yang ada di ruang rawat inap rumah sakit royal prima medan, yaitu sebanyak 40 orang perawat. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah Total Sampling untuk kelompok kasus yaitu sebanyak 40 responden. Hasil penelitian ini di uji secara statistik dengan menggunakan uji Chi Square dengan tingkat kepercayaan 95% menggunakan program SPSS versi 16.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan Beban Kerja dengan Kinerja Perawat di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Royal Prima Medan dengan masing-masing p-value dari α (0,783 > 0,05), (0,783 > 0,05), (0,017 < 0,05). Kesimpulan adalah ada hubungan beban kerja dengan kinerja perawat di ruang rawat inap rumah sakit royal prima medan.
HUBUNGAN MOTIVASI DAN KOMPENSASI KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUMAH SAKIT X MEDAN TAHUN 2019 Nia Franata; Herbet Wau; Rapael Ginting
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (239.414 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.216

Abstract

Abstrak Kinerja merupakan bagian suatu proses dari sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah sebagai suatu tatanan, instrumen, dan metode pertanggungjawaban. Pengukuran kinerja secara khusus merupakan kegiatan memantau, menilai dan membandingkan tingkat kinerja yang dicapai dengan tingkat kinerja standar, rencana, atau target kegiatan. Rumah Sakit X Medan adalah salah satu dari sekian layanan kesehatan yang ada di kota Medan. Berdasarkan Survei awal oleh peneliti di Rumah Sakit X Medan dengan mewawancarai perawat. diketahui 90 orang perawat Rumah Sakit Herna Medan 5 diantaranya mengatakan memiliki kinerja yang kurang baik dikarenakan rendahnya ketaatan perawat dalam menaati peraturan Rumah Sakit serta rendahnya kemampuan kerjasama antar perawat Rumah Sakit. Dan kompensasi yang diterima perawat sebesar 1.700.000 tidak sesuai apa yang diinginkan perawat karena dibandingkan dengan upah minimum regional perawat 2.750.000 maka mengakibatkan menurunnya kinerja perawat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, Hubungan Motivasi dan Kompensasi Kerja dengan Kinerja Perawat di Rumah Sakit X Medan Tahun 2019, penelitian ini menggunakan penelitian survey analitik. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perawat rumah sakit herna yang berjumlah 90 orang dan sampel dalam penelitian ini sebanyak 73 orang dengan menggunakan rumus solvin.Hasil penelitian ini di uji secara statistik dengan menggunakan uji Chi Square dengan tingkat kepercayaan 95% menggunakan program SPSS versi 16.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan motivasi dan kompensasi dirumah sakit herna medan dengan masing-masing p-value dari α (0,005 < 0,05), (0,004 < 0,05). Kesimpulan menyatakan bahwa adanya hubungan motivasi dan kompensasi kerja dengan kinerja perawat di Rumah Sakit X Medan tahun 2019.
PENGARUH HIPNOTERAPI TERHADAP STRES BELAJAR DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA DI SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KOTA MEDAN Muhammad Taufik Daniel Hasibuan; Hendry Kiswanto Mendrofa
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (210.363 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.240

Abstract

Abstract Effective learning is important for an education and is the first step towards student development. Education demands that must be undertaken will be the triggering factors of the problems faced by students and academic problems related to learning stress and will ultimately affect student motivation. When there is a mismatch between demands and the ability to deal with it can cause problems such as stress, and stress learning is a problem that often occurs in the educational environment. Hypnotherapy is a therapy that can overcome learning stress, increase learning motivation, improve bad habits and can also strengthen memory. The purpose of this study was to determine the effect of hypnotherapy on learning stress in increasing student motivation. This type of research uses a quasi-experimental design with one group pre-post-test test. The sample used in the study amounted to 35 people and the sampling technique used consecutive sampling. Research data collection using the SLSI instrument and learning motivation instruments, as well as data analysis used using the dependent t-test. From the results of the statistical test of the dependent t-test between before and after the intervention on learning stress we found a significant difference (t=17,198, p=0,000) and on learning motivation (t=10,345, p=0,000), it can be concluded that effective hypnotherapy reduce learning stress and increase student motivation. The use of hypnotherapy can help the achievement of effective learning and maximize the potential for better learning for students and suggest its use in the educational environment. Keywords: Hypnotherapy, learning stress, learning motivation
EFEKTIVITAS AKTIVITAS FISIK DAN POLA MAKAN TERHADAP KECEPATAN PENGENDALIAN KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DM Augustianny Situmeang; Manotar Sinaga; Hardinayanti Simamora
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (198.37 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.259

Abstract

The International Diabetes Federation (IDF) predicts an increase in the number of DM-based in Indonesia from 9.1 million in 2014 to 14.1 million in 2035. The Indonesian Society of Endocrinology (PERKENI) states that there are at least 4 successful pillars of diabetes mellitus, education, diet, activity and treatment. This research aims to determine the effectiveness of physical activity and diet to the speed of control of blood sugar levels in patients with DM in the work area of Sarudik Puskesmas in Central Tapanuli District 2018. The design of research used is observational research. The research population is all patients who have DM in the work area of Sarudik Puskesmas Central Tapanuli District as much as 70 respondents. Sampling technique is Purposive Sampling. The measuring instruments used are dummy tables and glucometers. Data analysis using Chi Square Test. The results showed that the majority of respondents had less physical activity of 25 people (78.1%), having a less than good diet of 27 people (84.4%) and has a poor blood sugar control rate of 28 people (87.5%). The conclusion of research is the effectiveness of physical activity and diet to the speed of blood sugar control in patients with DM in the work area of Sarudik Puskesmas in Central Tapanuli District 2018. It is suggested that respondents can follow regular physical activity and make meal arrangement in order to lower blood sugar levels.
PENGARUH KOMPRES ALOE VERA TERHADAP FLEBITIS AKIBAT PEMASANGAN INFUS (IV LINE) Friska Ernita Sitorus; Elok Lidiya Wati
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (227.729 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.265

Abstract

Phlebitis can cause thrombus and embolism which can cause permanent damage to the vein and can cause infection if not treated properly. The aim of the study was to determine the effect of giving Aloe Vera gel on the scale of phlebitis. The study design used one group pretest-posttest. The variables in this study are Aloe Vera compresses as independent variables and phlebitis as the dependent variable. The population in this study were all patients who experienced phlebitis at Sembiring General Hospital in 2019. Sampling using Consecutive sampling techniques as many as 31 respondents. Data were collected by observation sheet of phlebitis scale and tested with Wilcoxon statistical test. The results showed that there was a change in the scale of phlebitis experienced by respondents who experienced changes from respondents who had not previously found that there were no symptoms of phlebitis after being given aloe vera compresses. Wilcoxon statistical test result show data ρ-value 0.000 < α 0.05 then Ho is rejected and Ha is accepted, which means that there is a significant effect between aloe vera compresses to changes in the degree of phlebitis. Any changes that occur in patients who have experienced phlebitis indicate that giving aloe vera compresses can indicate the results of changes that are quite effective. It is expected that health workers can apply non-pharmacological therapies such as aloe vera compresses for the treatment of phlebitis so that the services provided can be of higher quality and the services performed more precisely.
SARI KACANG HIJAU SEBAGAI ALTERNATIF MENINGKATKAN PRODUKSI AIR SUSU IBU (ASI) PADA IBU MENYUSUI Nikmah Jalilah Ritonga; Eka Defi Mulyani; Diah Evawanna Anuhgera; Damayanti Damayanti; Riris Sitorus; Wilda Wahyuni Siregar
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (217.842 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.272

Abstract

Abstract Nursing mothers belong to one of the vulnerable groups of nutrition, because breast milk which is the main food for babies is obtained from the mother. Therefore, mothers who are breastfeeding must be controled to the intake of nutrients consumed. green beans as a food source of vegetable protein which has been very popular in everyday life. Based on the amount every 100 grams, protein is the second main constituent after calories, which contains 22.2% protein. The purpose of this study was to determine the effect of consumption of mungbean juice on breast milk production in nursing mothers. This research is a quantitative study with a pre-experimental design with one group pretest posttest, with a population of 20 breastfeeding mothers (0-2 months) and a total sample of 11 nursing mothers who delivered at Klinik Pratama Tutun Sehati. Data collection uses an observation sheet using indicators of Smooth Milk Production. The characteristic equality test showed that there was an effect of consuming mung bean extract on breast milk production in nursing mothers (p> α, α≤0.05). The results of the analysis test with the Wilcoxon test showed that there was a smooth effect of breast milk production (p = 0.046). It was recommended for nursing mothers whose milk was not smooth to pay attention to nutritional intake in order to improve the quality and amount of milk production, in packaging because the price is also affordable.
FAKTOR–FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN GASTRITIS PADA PASIEN YANG BEROBAT DI PUSKESMAS Muhammad Safii; Dina Andriani
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.546 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.281

Abstract

Gastritis is a health problem that is still very common in the community. gastritis is an inflammation or bleeding in the gastric mucosa caused by irritation, infection, and irregularities in eating patterns. Based on observations at the Lak-Lak Public Health Center in Ketambe Sub-District, Southeast Aceh Regency, the number of gastritis sufferers in January to March 2019 totaled 128 people and to date the factors associated with the incidence of gastritis in this region are not yet clearly known. This study aims to determine the factors associated with gastritis in patients seeking treatment at the Lak-Lak Public Health Center in Ketambe District, Southeast Aceh Regency in 2019. This study used a cross sectional approach. The results of the study using the Chi-square test based on factors of eating habits and coffee drinking habits are factors associated with gastritis because of the p-value of ≤ 0.05. While smoking habits, alcohol consumption habits and stress are factors that are not related to gastritis due to the p-value ≥ 0.05. Keywords : Gastritis, Eating Habits, Coffee Drinking habits, Smoking Habits, Alcohol Consumption Habits and Stress.
HUBUNGAN POLA MAKAN DENGAN KEJADIAN DISPEPSIA Sumarni Sumarni; Dina Andriani
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (216.703 KB) | DOI: 10.35451/jkf.v2i1.282

Abstract

In the life of the general public, dyspepsia is often equated with heartburn, because there are similarities in symptoms between the two. This assumption is actually not quite right, because the word ulcer comes from Dutch, which means stomach, while the word dyspepsia comes from Greek, which consists of two words namely "dys" which means bad and "peptei" which means digestion. So dyspepsia means poor digestion. This type of research is descriptive correlational using cross sectional approach. This research was conducted in the working area of ​​the Biak Muli Health Center, Bambel District, Southeast Aceh Regency. in determining the sample the author uses accidental sampling technique that is taking samples that happen to come when researchers conduct data collection. During the research process, 31 samples were obtained. The results of the analysis of the results of data analysis using the chi-square test (x²) at a significance of 95% (α 0.05) with the help of SPSS, the Pearson chi-square sig value was obtained. is equal to p = 0.008. This test can be seen that the p value (0.008) obtained is smaller than α (0.05). then it can be seen that there is a relationship between eating patterns with the incidence of dyspepsia in the work area of ​​Biak Muli Health Center, Bambel District, Southeast Aceh Regency in 2019. For health services to prioritize health education programs for rural communities with material about eating patterns and dyspeptic events. Keywords : Dietary Habit, Incidence of Dyspepsia

Page 3 of 30 | Total Record : 295