cover
Contact Name
Agung Budi
Contact Email
agungbudi@umt.ac.id
Phone
+628128173331
Journal Mail Official
agungbudi@umt.ac.id
Editorial Address
http://jurnal.umt.ac.id/index.php/bvaj/about/editorialTeam
Location
Kota tangerang,
Banten
INDONESIA
Balance Vocation Accounting Journal
ISSN : -     EISSN : 25801974     DOI : http://dx.doi.org/10.31000/bvaj
Core Subject : Economy,
Merupakan Hasil penelitian di bidang ilmu : Akuntansi : Akuntansi Syariah, Akuntansi Perbankan, Akuntansi Keuangan Keuangan Perpajakan : Pajak International
Articles 109 Documents
PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN, DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Sefira, Jihan; Indrawati, Novita; Rofika, Rofika; L, Al Azhar
Balance Vocation Accounting Journal Vol 7, No 1 (2023): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v7i1.7657

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Good Corporate governance yang diproksikan pada dewan komisaris, komite audit, komisaris independen, kepemilikan institusional dan kepemilikan manajerial serta ukuran perusahaan dan leverage terhadap nilai perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2015-2019. Jumlah sample pada penelitian ini adalah 16 perusahaan yang ditentukan menggunakan metode purposive sampling. Analisis ini menggunakan teknik analisis regresi linear berganda menggunakan program SPSS. Hasil Analisis Menunjukkan bahwa dewan komisaris, komite audit, kepemilikan manajerial, ukuran perusahaan dan leverage berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Sedangkan komposisi komisaris independen dan kepemilikan institusional tidak bepengaruh terhadap nilai perusahaan.
PENGARUH SELF EFFICACY, PRESSURE, RELIGIUSITAS DAN RATIONALIZATION TERHADAP PERILAKU KECURANGAN AKADEMIK Ndari, Tri Wulan; Mustoffa, Ardyan Firdausi; Hidayah, Nurul
Balance Vocation Accounting Journal Vol 7, No 1 (2023): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v7i1.8870

Abstract

Kasus kecurangan akademik pada perguruan tinggi berupa menyontek, membuat catatan kecil serta menyalin pekerjaan teman. Hal tersebut terjadi karena beberapa faktor yang mempengaruinya meliputi self efficacy, pressure, religiusitas dan rationalization. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dampak selfiefficacy, tekanan, keagamaan, danirasionalisasi pada perilaku kecurangan akademik di antara siswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Metode kuantitatif digunakan untuk mengumpulkan data melalui kuesioner daring menggunakan Google Form. Populasi terdiri dari siswa akuntansi yang telah menyelesaikan kursus akuntansi perilaku dan pengauditan. Temuan penelitian menunjukkan bahwa self efficacy, keagamaan, dan rasionalisasi secara individual mempengaruhi perilaku kecurangan akademik di antara siswa FakultaseEkonomi Universitas MuhammadiyahePonorogo. Sedangkan pressure secaranparsial tidaknberpengaruh terhadapnperilaku kecurangannakademik padanmahasiswa FakultaseEkonomi UniversitaseMuhammadiyah Ponorogo. Hasilnpenelitian ini dapat menjadinpeluang riset selanjutnya dengan menambahkan variabel-variabelnlain yangndapat mempengarui perilaku kecurangan akademik pada mahasiswa.
DETERMINASI PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN: STRUKTUR KEPEMILIKAN, MEDIA EXPOSURE DAN PROFITABILITAS Neliana, Tri; Rawi, Rawi; Destiana, Rina
Balance Vocation Accounting Journal Vol 7, No 1 (2023): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v7i1.8633

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh struktur kepemilikan, media exposure, dan profitabilitas terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021.  Berdasarkan teknik purposive sampling yang dilakukan dalam penelitian ini, maka sampel data yang digunakan adalah 51 sampel. Sampel ini diolah dengan menggunakan software SPSS 25 dan metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa kepemilikan asing dan profitabilitas berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan.  sedangkan media exposure dan kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan, Kata Kunci: Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial, Media Exposure, Kepemilikan Perusahaan,   Profitabilitas 
Pertumbuhan Perusahaan, Pergantian Manajemen dan Audit Delay terhadap auditor switching Mustaqomah, Erniyawati; Khasanah, Uswatun; Hutami, Sri
Balance Vocation Accounting Journal Vol 7, No 1 (2023): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v7i1.7473

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan perusahaan, pengaruh pergantian manajemen dan audit delay baik secara parsial maupun simultan terhadap auditor switching pada perusahaan finance yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2021. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Pemilihan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan 95 perusahaan sebagai populasi dan diperoleh 22 perusahaan yang memenuhi persyaratan sebagai sampel. Data yang digunakan berupa data sekunder yang didapatkan melalui web resmi IDN dan IDX. Metode statistik yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel pertumbuhan perusahaan, pergantian manajemen dan audit delay tidak berpengaruh signifikan terhadap auditor switching. Secara simultan variabel pertumbuhan perusahaan, pergantian manajemen dan audit delay tidak berpengaruh signifikan terhadap auditor switching pada perusahaan finance yang terdaftar di BEI tahun 2018-2021.
PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, PROFITABILITAS, DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Desipradani, Gita; Sa'diyah, Halimatus
Balance Vocation Accounting Journal Vol 8, No 1 (2024): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v8i1.11805

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keputusan investasi, profitabilitas dan struktur modal terhadap nilai perusahaan. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu keputusan investasi diproksikan dengan Total Asset Growth (TAG), profitabilitas diproksikan dengan Return on Asset (ROA), dan struktur modal diproksikan dengan Debt Equity Ratio (DER). Variabel dependen yaitu nilai perusahaan diproksikan dengan Tobin's Q. Jenis penelitian kuantitatif dengan metode purposive sampling telah didapatkan sebanyak 190 sampel dari 38 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2018-2022. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program Eviews versi 10. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa keputusan investasi (TAG) dan profitabilitas (ROA) berpengaruh terhadap nilai perusahaan, dan struktur modal (DER) tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.   ABSTRACThis study aims to analyse the effect of investment decisions, profitability and capital structure on firm value. The independent variables used in this study are investment decisions proxied by Total Asset Growth (TAG), profitability proxied by Return on Asset (ROA), and capital structure proxied by Debt Equity Ratio (DER). The dependent variable, namely firm value, is proxied by Tobin's Q. This type of quantitative research with purposive sampling method has obtained 190 samples from 38 banking companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the 2018-2022 period. The analysis method used is multiple linear regression analysis using the Eviews version 10 programme. The results concluded that investment decisions (TAG) have a positive effect on firm value, profitability (ROA) has a negative effect on firm value, and capital structure (DER) has no effect on firm value.Keywords: investment decision, profitability, capital structure, firm value
PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP TAX AVOIDANCE Diandra, Prita Karina; Ariani, Yovita
Balance Vocation Accounting Journal Vol 7, No 2 (2023): December
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v7i2.9681

Abstract

This research aims to determine the influence of institutional ownership, audit quality, audit committee and independent board of commissioners on tax avoidance. The research population used is manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2020-2022 period. The total sample data used was 94 samples using purposive sampling technique, and the method used was multiple linear regression. The results of this research show that institutional ownership, audit quality and audit committees have no effect on tax avoidance, while the independent board of commissioners has a significant effect on tax avoidance
PENGARUH TRANSFER PRICING, THIN CAPITALIZATION DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP TAX AVOIDANCE DENGAN SALES GROWTH SEBAGAI VARIABEL MODERASI Alamsyah, Sustari; Sarra, Hustna Dara; Susilawati, Desi
Balance Vocation Accounting Journal Vol 8, No 1 (2024): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v8i1.12080

Abstract

This research aims to determine the effect of Transfer Pricing, Thin Capitalization and Capital Intensity on Tax Avoidance with Sales Growth as a Moderating Variable. The population used was IDX companies in the food and beverage sector for 2018-2022 with a sampling technique using purposive sampling and 12 selected companies were obtained. Quantitative research design with the type of relationship between variables being causal (cause and effect). This research also assumes that there are other variables that moderate the relationship between the independent variable and the dependent. for partial hypothesis testing using panel data regression and for moderation testing using the moderated regretion analysis (MRA) test. The research results show that the thin capital, capital intensity and sales growth variables have an effect on tax avoidance, while transfer pricing has no effect on tax avoidance. for the moderation test, it was found that the sales growth variable was only able to moderate the effect of thin capitalization on tax avoidance, while the transfer pricing and capital intensity variables were not able to moderate it.
PENGARUH PAJAK DAERAH TERHADAP KETIMPANGAN PENDAPATAN DI INDONESIA Liyana, Nur Farida; Wardana, Arief Budi; Haniyah, Rizqi; Susanto, Eko
Balance Vocation Accounting Journal Vol 8, No 1 (2024): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v8i1.11593

Abstract

Desentralisasi fiskal menyebabkan pemisahan kewenangan pemajakan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah. Hal tersebut menimbulkan penerimaan sektor perpajakan tidak hanya menjadi domain pemerintah pusat. Terdapat penerimaan pajak yang dikumpulkan oleh pemerintah daerah, baik level provinsi maupun kabupaten/kota. Tujuan penelitian ini adalah meneliti pengaruh pajak daerah pada kesenjangan pendapatan kabupaten/kota di Indonesia. Objek yang diteliti adalah kabupaten dan kota di Indonesia yang berjumlah 504 kabupaten/kota sepanjang 4 (empat) tahun yaitu tahun 2018 s.d. 2021. Analisis dilakukan dengan regresi data panel. Pajak daerah menjadi variabel bebas, kemudian ketimpangan pendapatan yang diukur dengan Gini Ratio sebagai variabel terikat. Selain pajak daerah, penelitian ini juga menggunakan belanja modal, jumlah penduduk, dan PDRB sebagai variabel kontrol. Hasil analisis menunjukan kinerja pengumpulan pajak daerah dalam rentang tahun 2018 – 2021 belum memberikan efek yang diharapkan untuk mengurangi ketimpangan pendapatan di kabupaten/kota. Hasil penelitian menggambarkan bahwa pajak daerah belum dapat berfungsi sebagai penggerak utama dalam mengurangi ketimpangan pendapatan masyarakat di Indonesia. Hal ini ditandai dengan masih rendahnya kontribusi pajak daerah dalam PAD maupun APBD. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan kepada pemerintah agar kebijakan yang dihasilkan semakin efektif, efisien dan dapat mengurangi ketimpangan pendapatan di daerah.
PENERAPAN MANAJEMEN OPERASIONAL DAN E-FILLING PADA ERA DIGITALISASI DI KPP PRATAMA KOTAMOBAGU Mokoginta, Sicilya Cahyawati; Mahfudnurnajamuddin, Mahfudnurnajamuddin; Budiandriani, Budiandriani
Balance Vocation Accounting Journal Vol 8, No 1 (2024): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v8i1.11740

Abstract

The development of the world of digitalization has triggered increasingly stringent services that make things easier for consumers or the public, so that every service actor or institution must be able to innovate to develop effective ways of serving the publicIn this research we used a research method, namely a qualitative approach. A qualitative approach is a research procedure that provides descriptive data or descriptions that can be built from observations. The research results show the importance of operational management in institutions, because the main activity is the management of all existing resources. Management requires the existence of managers in the organizational structure who have clear authority and responsibility to achieve the stated organizational goals by producing quality goods and/or services at the most effective and efficient production costs and providing a sense of satisfaction to consumers/customers. Processing and organizing the use of resources in production inputs or in updating product advantages or methods of use. The implementation of e-filing should be well socialized to Taxpayers so that Taxpayers can understand matters related to the implementation of e-filing, both in terms of the advantages of implementing the system and its weaknesses as well as the objectives of implementing the e-filing system, so that Taxpayers can be more understand the aims and objectives of implementing the e-filing system.
PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 Antoro, Eko Wahyudi; Zuhroh, Nikmatu; Supriyadi, Stevanus Gatot; Arisanti, Petty; Setiawan, Muhammad Yovie
Balance Vocation Accounting Journal Vol 7, No 2 (2023): December
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v7i2.9791

Abstract

Abstrak:  Intellectual Capital Disclosure (ICD) merupakan sarana untuk menciptakan dan mempertahankan keunggulan kompetitif perusahaan, namun juga dapat membantu manajemen untuk memutuskan dan mengatur kinerja perusahaan. Namun yang belum diatur adalah keterbukaan terkait IC, sehingga sifat penangkapan IC masih dilakukan secara sukarela. Faktanya, berbagai penelitian terdahulu yang mengkaji ICD, belum ditemukan yang mengulas proses pemberitaan baik berbasis teknologi digital, sistem maupun berbasis aplikasi, padahal, hal ini akan menjadi dukungan yang signifikan di era revolusi industri 4.0 seiring berjalannya waktu. saat ini fokus pada Internet of Think (IoT) dan Artificial Intelligence (AI). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mendeskripsikan pengkungapan modal intellectual perusahaan yang go publik di Bursa Efek Indonesia di era revolusi industri 4.0 berdasarkan metode liteature review.  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ICD merupakan sarana untuk menciptakan dan mempertahankan keunggulan kompetitif perusahaan, selain itu juga dapat membantu manajemen untuk memutuskan dan mengatur kinerja perusahaan. Namun yang belum diatur adalah keterbukaan terkait IC, sehingga sifat penangkapan IC masih dilakukan secara sukarela. Faktanya, berbagai penelitian terdahulu yang mengkaji ICD, belum ditemukan yang mengulas proses pemberitaan baik berbasis teknologi digital, sistem maupun berbasis aplikasi, padahal, hal ini akan menjadi dukungan yang signifikan di era revolusi industri 4.0. Saat ini pun masih sedikit perusahaan Indonesia yang sudah go public dan mengungkapkan IC karena masih bersifat sukarela. Sehingga pengambil kebijakan tidak bisa memantau secara maksimal dan tidak ada sanksi yang dikenakan kepada perusahaan yang melakukan pengungkapan. Selain itu, proses pelaporan juga masih dilakukan secara manual, meskipun dibantu dengan program atau aplikasi akuntansi, namun sifatnya masih parsial dan belum terintegrasi dengan aplikasi atau website pengambil kebijakan seperti Bursa Efek Indonesia, hal ini menjadi alasannya. perlunya Intellectual Capital Disclosure ditetapkan sebagai “Wajib” atas dasar manfaatnya, dan diharapkan juga terdapat alat-alat yang mendukung kegiatan tersebut, seperti dengan menyiapkan sistem yang terintegrasi atau bila diperlukan dengan alat-alat aplikasi sebagai kontrol media dan mempercepat proses pemberitaan.

Page 8 of 11 | Total Record : 109