cover
Contact Name
Bambang Somantri
Contact Email
akun.imwi@gmail.com
Phone
+6281352435283
Journal Mail Official
akun.imwi@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota sukabumi,
Jawa barat
INDONESIA
Cakrawala Repositori Imwi
ISSN : 26208490     EISSN : 26208814     DOI : https://doi.org/10.52851/cakrawala.
Core Subject : Economy,
Jurnal Cakrawala Repositori IMWI focuses on publishing original research articles, reviewing articles from contributors, and current issues relating to Economics, Business and Management. The main purpose of the journal is to provide a platform for scholars, academics, and researchers to share contemporary thinking in the field. The work should not be published or submitted for publication elsewhere. The official language of the manuscript that will be published in Jurnal Cakrawala Repositori IMWI is Indonesian. For information and registration, contact cakrawala@imwi.ac.id. Jurnal Cakrawala Repositori IMWI is a peer-reviewed journal which is published six times a year. This journal is an open-access that publishes research outcomes with significant contributions to the understanding and improvement of management science. The review process in this journal employs a double-blind peer-review, which means that both the reviewer and author identities are concealed from the reviewers, and vice versa.
Articles 1,122 Documents
PERBANKAN SYARIAH INDONESIA: PREDIKSI KEBANGKRUTAN PASCA PANDEMIC COVID-19 Abdul Latif
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 3 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i3.498

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur ketahanan industri perbankan syariah indonesia, atas risiko kebangkrutan pasca pandemic covid-19. Dalam penelitian ini digunakan rasio CAR yang menggambarkan tingkat kecukupan modal perbankan syariah sebagai variabel utama. Dengan variable regresan adalah probabilitas kebangkrutan antara 1 dan 0 menggunakan perubahan capital buffering. Tingkat Pertumbuhan Ekonomi, Suku Bunga Sertifikat Bank Indonesia dan Tingkat Inflasi sebagai variabel regressor. Untuk mengantisipasi adanya endogenous variable digunakan Nilai Tukar Rupiah, Suku Bunga The Federal Reserves dan Jumlah Uang Beredar (M2) sebagai variabel kontrol. Data diperoleh dari statistik Bank Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan dalam kurun waktu penelitian Mei 2015 hingga Februari 2022 Analisis data dalam memprediksi probabilitas kebangkrutan yang digunakan adalah metode Logit Probit dengan robust standar error. Pada signifikansi α = 5%, hasil regresi Probit menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi (GDP) signifikan berpengaruh positif, sedangkan tingkat suku bunga The Federal Reserves berpengaruh negatif terhadap probabilitas kebangkrutan, yang secara umum diartikan adanya penurunan risiko kebangkrutan diakibatkan peningkatan capital buffering dan resistensi industri perbankan syariah di masa pandemic Covid 19. Dengan Robust Standar Error model ini memprediksi secara tepat dengan nilai Count R2 89,66% nilai sensitivity sebesar 87,50% dan nilai specificity sebesar 91,18%.
Impact Analysis On Perceived Credibility Of Online Job Advertisement And Employer Branding To Intention To Apply Generation Of Job Seekers With Organizational Attractiveness As Mediating Variable Khairunnisa Della Egaputri; Aryana Satrya
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.499

Abstract

The current era of technological and industrial development 4.0 has had various impacts on daily life and activities, where the digitalization process has become the basis of competitiveness in the business and industrial environment. One of the areas that are affected is in the field of human resource management and the recruitment process which leads to electronic recruitment. Moreover, one of the challenges for companies today is facing a 'talent war' in the current labor market, which directs them to attract potential talent by creating employer branding and providing relevant vacancy information. This study examines the effect of perceived credibility of online job advertising and employer branding on the intention to apply for a job among Generation Z job seekers in technology start-ups in Indonesia, with organizational attractiveness as a mediating variable. The research respondents were 270 Generation Z job seekers in the Jabodetabek area, and a quantitative research method was used with Structural Equation Model (SEM) analysis
Pengaruh Tuntutan Kerja, Dukungan Sosial, Terhadap Niat Pindah Kerja Yang Dimediasi Oleh Kepuasan Kerja Pada Karyawan Milenial Di Industri Garmen Sesaria Nur Armina; Tulus Budi Sulistyo Radikun
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.500

Abstract

Industri manufaktur merupakan salah satu industri yang memberikan kontribusi terbesar dalam pertumbuhan ekonomi Indonesia. Namun, tingkat pindah kerja yang dimiliki sektor manufaktur tergolong tinggi, termasuk pada industri manufaktur garmen yang perilaku pindah kerjanya banyak didominasi oleh karyawan dari generasi Milenial. Oleh sebab itu, peneliti ingin mengetahui pengaruh tuntutan kerja dan dukungan sosial terhadap niat pindah kerja yang dimediasi oleh kepuasan kerja. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 103 karyawan Milenial yang bekerja di salah satu industri Garmen di Jawa Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan uji analisis mediasi dengan CI sebesar 95% menggunakan program macro PROCESS versi 4.0, oleh Andrew Hayes yang dilakukan dalam SPSS versi 26.0. Hasil penelitian menunjukkan hanya kepuasan kerja yang memediasi pengaruh dari dukungan sosial terhadap niat pindah kerja dengan nilai a*b: -0.73 (CI .95: -1.15 – -0.33). Artinya, terdapat pengaruh dukungan sosial terhadap niat pindah kerja yang dimediasi oleh kepuasan kerja.
Analysis Of The Impacts Of Infrastructure On The Economic Growth Pasangkayu Regency Pusmahasib Pusmahasib; Rahmatia Rahmatia; Kurniaty Kurniaty
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.501

Abstract

The economic growth of Pasangkayu regency experienced fluctuations between 2016 and 2020. Roads and Electricity of economic infrastructure and Education and Health of social infrastructure were assumed to have an influence on the growth of Gross Regional Domestic Product (GRDP). No preliminary research has been found examining the interrelationships of infrastructures with economic development, particularly in Pasangkayu Regency. The purpose of this research is to see the influence of road, electricity, education, and health on economic growth in relation to GRDP. Secondary data collection from BPS Pasangkayu Regency and BPS West Sulawesi Province was carried out from 2010-2020. Classical assumption methods such as normality, autocorrelation, multicollinearity, and heteroskedasticity tests were met in this study so that multiple linear regression tests such as t-tests, f-tests, and R2 were performed. The results of this research show that the entire economic infrastructure (Road Infrastructure p-value 0.213; Electricity Infrastructure p-value 0,643) and social infrastructure (Education Infrastructure p-value 0.094; Health Infrastructure p-value 0.651) simultaneously and partially has no effect on the economic growth of Pasangkayu regency. The increasing provision of Road, Electricity, Education and Health infrastructures is not in line with the increase in GRDP of Pasangkayu Regency which experienced negative growth in the ten-year period.
Strategi Komunikasi Digital Opinion Leader Medical Pocari Sweat Dalam Eksistensinya Di Tengah Pandemi Covid-19 Vivi Christine Magdalena
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.502

Abstract

Penelitian yang dilakukan pada narasumber oleh pihak PT. Outsuka bertujuan untuk mengetahui lebih dalam tentang Strategi Komunikasi Digital Opinion Leader Medical Pocari Sweat Dalam Eksistensinya untuk mengetahui bagaimana perencanaan strategi komunikasi Digital Opinion Leader Medical yang digunakan Pocari Sweat, pengorganisasian strategi komunikasi Digital Opinion Leader Medical yang digunakan Pocari Sweat, pelaksanaan strategi komunikasi Digital Opinion Leader Medical yang digunakan Pocari Sweat, monitoring dan evaluasi strategi komunikasi Digital Opinion Leader Medical yang digunakan Pocari Sweat,. Jenis penelitian ini adalah Metode penelitian ini berlandaskan pada perspektif postpositivisme, dengan paradigma konstruktif dan interpretif, peneliti memandang realitas sosial sebagai sesuatu yang utuh, kompleks, dinamis, dan penuh makna. Dengan teori dasar metode yang akan sistematik, fleksible saat pengumpulan dan analisa data untuk membangun teori ‘Grounded’ dari data itu sendiri dan dapat melengkapi pendekatan kualitatif lain dalam analisa data. Penelitian ini menggunakan pendekatan grounded theory. Berdasarkan analisa data yang telah dilakukan diperoleh hasil sebagai berikut: bahwa Pocari Sweat strategi komunikasi Digital Opinion Leader Medical Pocari Sweat dalam eksistensinya rencana -rencana tersebut berangkat dari analisis strategi pemasaran tradisional yang terdiri dari 4p (Product, price, place, promotion). Adapun Digital Opinion Leader, Pengorganisasian Strategi Komunikasi Digital Opinion Leader Medical Pocari Sweat yang direalisasikan adalah ver and Dehydration,And Medical Educational Content Workshop. Pelaksanaan (Implementasi) Strategi Komunikasi Digital Opinion Leader Medical Pocari Sweat, yaitu dengan event, Medical Discussion Webinarsaluran media, online public relation online personal seling, konten kreator, selebgram. Pembagian timeline aktifitas, pembagian tugas dalam bentuk target. Monitoring Dan Evaluasi Strategi Komunikasi Digital Opinion Leader Medical Pocari Sweat adapun yang di realisasikan Marketing Public Relationss adalah proses perencanaan, pelaksanaan dan pengevaluasian program-program.
Analisa Factors Affecting Organisational Culture Dalam Implementasi Transformasi Budaya Akhlak: Case Study Pt. Surabaya Industrial Estate Rungkut Rizka Syafittri Siregar Siregar
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.503

Abstract

Artikel ini membahas analisis faktor-faktor yang memengaruhi budaya organisasi dalam konteks implementasi transformasi budaya akhlak di PT. Surabaya Industrial Estate Rungkut. Transformasi budaya akhlak adalah upaya untuk memperkuat nilai-nilai etika, moral, dan akhlak dalam lingkungan kerja. Studi ini menggunakan pendekatan studi kasus untuk mengeksplorasi dinamika budaya organisasi yang berkembang selama transformasi budaya akhlak. Hasil analisis menunjukkan bahwa sejumlah faktor memengaruhi budaya organisasi selama implementasi transformasi budaya akhlak. Faktor-faktor tersebut termasuk kepemimpinan yang kuat, komunikasi yang efektif, partisipasi karyawan, dan pengintegrasian nilai-nilai akhlak dalam kebijakan dan prosedur organisasi. Selain itu, faktor eksternal seperti tekanan dari pemangku kepentingan dan lingkungan bisnis juga berperan dalam membentuk budaya organisasi. Studi kasus ini memberikan wawasan yang berharga tentang bagaimana organisasi dapat mengelola perubahan budaya untuk mendorong nilai-nilai akhlak yang lebih baik di tempat kerja. Hasil penelitian ini dapat menjadi panduan bagi organisasi lain yang ingin melakukan transformasi budaya serupa. Kesimpulannya, implementasi transformasi budaya akhlak memerlukan perhatian pada sejumlah faktor kunci yang saling berinteraksi dalam membentuk budaya organisasi yang diinginkan.
The Effect Of Subjective Norms, Competence And Professional Code Of Ethics In Increasing Job Satisfaction Through The Mediation Of Motivation Variables In The Professional Association Of The Indonesia Architecture Link Irma Rosalia Handayani; Rhian Indradewa
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.505

Abstract

In an organization, employee job satisfaction is an important factor in the management of human resources so it must be optimized, because job satisfaction determines the success of the organization's strategic goals and is able to contribute economically. Job satisfaction in an organization needs to be improved considering the current level of competition which is also getting tighter, so it is quite important to conduct research on the factors that affect the job satisfaction of architects. This research aims to analyze and explain the influence of competence on architect's motivation and the influence of professional code of ethics, competence, subjective norms and architect's motivation on architect's job satisfaction. This research uses an explanatory survey method approach with a questionnaire as a primary data collection tool online through google form. The research was conducted on May 20, 2023 until the Questionnaire was distributed to 100 members of the IAI Professional Association-Indonesian Architects Association. Multivariate statistical method namely Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) was used to answer the research hypothesis. The results of the research prove that competence has a positive influence on motivation, competence has a positive influence on job satisfaction, subjective norms have a significant influence on Job Satisfaction and Motivation has a significant influence on Job Satisfaction. While the professional code of ethics does not have a significant effect on Job Satisfaction. The implications of the results of this research for the organization should be able to increase the job satisfaction of architects, that is, by increasing their competence and work motivation. Competence can be done by improving their work skills with a variety of more challenging tasks. The same goes for work motivation, such as giving wide powers to the architect to organize his work team to always coordinate well. As for the organization of IAI as a container of architects' bonds, it should be more active in socializing the public/clients, by educating them on the importance of using the services of certified or licensed architects. For IAI, it should give strict sanctions to its members who practice by violating the code of ethics of the profession of an architect.
Analisis Strategi Bauran Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Sewa Kamar Kos Deltoid Yogyakarta Renaldi Egi Gumilar; Ghia Ghaida Kanita; Ismail Yusuf
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.506

Abstract

Strategi pemasaran merupakan alat penting bagi suatu perusahaan dalam meningkatkan volume penjualan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi bauran pemasaran yang dilakukan oleh Kos Deltoid Yogyakarta dalam meningkatkan volume penjualan sewa kamar kos selama tahun 2016-2022. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif menggunakan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, studi pustaka, dan dokumentasi dengan pemilik Kos Deltoid Yogyakarta. Data primer yang digunakan berupa wawancara dan observasi, sedangkan data sekunder berasal dari dokumentasi dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi bauran pemasaran yang dilakukan oleh Kos Deltoid Yogyakarta dalam meningkatkan volume sewa penjualan kamar kos adalah dengan cara meningkatkan kualitas kamar dan kenyamanan penghuni kos dengan memberikannya bonus fasilitas tambahan yang tidak ada ditempat kos lainnya, seperti tempat fitness gratis bagi penyewa kamar kos, menawarkan harga kamar yang lebih terjangkau bagi pekerja dan mahasiswa, lokasi kos yang dekat dengan tempat strategis dan berada dekat dengan pemilik kos sehingga pergaulan penghuni kamar kos bisa terjaga, dan juga pemilik kos senantiasa melakukan promosi kamar kos secara tradisional melalui tulisan bahwa kamar kos disewakan dan secara digital dengan cara memanfaatkan sosial media seperti WhatsApp, Facebook, dan Instagram.
Pengaruh Promosi Dan Store Atmosphere Terhadap Impulse Buying Pada Konsumen Berbelanja Di Miniso Store Binjai Supermall Pebry Yola Sari Br Sembiring
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.507

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Promosi dan Store Atmosphere Terhadap Impulse Buying Pada Konsumen Berbelanja di Miniso Store Binjai Supermall. Populasi pada penelitian ini berjumlah 640 konsumen dengan jumlah sampel sebanyak 87 responden Pengumpulan data dalam penelitian menggunakan kuesioner yang berisisi 30 butir pernyataan yang disebarkan kepada responden dengan pernyataan-pernyataan disesuikan dengan variabel-variabel yang ingin diteliti yaitu Promosi dan Store Atmosphere, penelitian ini dilakukan pada tahun 2020. Penelitian ini menggunakakan data kuantitatif yang diolah dengan aplikasi SPSS versi 20.0 Pengambilan sampel dalam penelitian menggunakan teknik nonprobability sampling dengan metode analisis menggunakan uji regresi linier berganda dengan terlebih dahulu mengacu pada asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan dan parsial Promosi dan Store Atmosphere berpengaruh positif dan signifikan terhadap Impulse Buying. Variabel Promosi menjadi variabel yang paling dominan mempengaruhi Impulse Buying. Pomosi dan Store Atmosphere memberikan kontribusi sebesar 75,4% dalam terbentuknya Impulse Buying.
Financial Literacy And Individual Financial Decision Among Millennials In Indonesia After Covid-19 Vinsensius Willson Limantoro; Sylviana Maya Damayanti
Cakrawala Repositori IMWI Vol. 6 No. 5 (2023): Cakrawala Repositori IMWI
Publisher : Institut Manajemen Wiyata Indonesia & Asosiasi Peneliti Manajemen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52851/cakrawala.v6i5.508

Abstract

At the end of 2019, the world was hit by the COVID-19 which caused restrictions on the activities of the world citizens. As a result of this pandemic, many people have lost their jobs and developments in technology (including fin-tech) are accelerating. Because many people have lost their jobs and find difficult to get income to survive, many people are using technology to find income. However, due to a lack of understanding of the technology used, many have been exposed to fraud or loss. This research was conducted to assess the financial literacy of millennials in Indonesia and its influence on individual financial decision, what factors affect the level of financial literacy, and how to increase the level of financial literacy of millennials. This research was conducted by processing data using Microsoft Excel and regression using SPSS from 403 respondents regarding 5 demographic questions (gender, age, occupation, last education, monthly income), 10 questions regarding financial literacy (budget planning, consumption, saving, investment, risk management), and 16 questions regarding individual financial decisions (consumption, saving, investment). The results of this research are: (1) there is a significant positive effect between the level of financial literacy and individual financial decisions. (2) there is a significant negative effect between gender and the level of financial literacy. (3) there is a significant positive effect between age, last education, and monthly income on the level of financial literacy. (4) there is no influence between occupation and level of financial literacy.

Page 40 of 113 | Total Record : 1122