cover
Contact Name
Ratna Wulaningrum
Contact Email
ratna@polnes.ac.id
Phone
+6285643008325
Journal Mail Official
jurnal_eksis@polnes.ac.id
Editorial Address
Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Samarinda Jl. Dr. Ciptomangunkusumo Kampus Gunung Lipan Samarinda 75131 Phone : +62 541260588 Fax : +62 541260355 Website : http://e-journal.polnes.ac.id/index.php/eksis/ Email : jurnal_eksis@polnes.ac.id
Location
Kota samarinda,
Kalimantan timur
INDONESIA
Jurnal Eksis
ISSN : 02166437     EISSN : 27229327     DOI : https://doi.org/10.46964/eksis
Jurnal Eksis merupakan kumpulan dari penelitian-penelitian atau karya ilmiah dosen baik dari dosen perguruan tinggi negeri maupun swasta. Jurnal Eksis berisi karya ilmiah bidang ekonomi, sosial dan bisnis yang didirikan sejak tahun 2007 oleh jurusan akuntansi Politeknik Negeri Samarinda. Jurnal eksis ini diterbitkan pada bulan April dan Agustus setiap tahun. Mulai tahun 2019 jurnal ini terbit pada bulan April dan Oktober setiap tahun.
Articles 94 Documents
KEBIJAKAN DIVIDEN PEMODERASI PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN PERKEBUNAN DI BURSA EFEK INDONESIA) Angga Kusumah
Jurnal Eksis Vol 14, No 2 (2018)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan dengan kebijakan dividen sebagai variabel pemoderasi pada perusahaan perkebunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pengujian hipotesis menggunakan analisis Partial Least Square, dengan alat bantu aplikasi SmartPLS Ver 2.0 M3.Hasil penelitian ini menunjukkan kebijakan dividen tidak mampu memoderasi pengaruh seluruh kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan. Hasil penelitian ini juga menunjukkan tingkat hubungan atau koefisien deteminasi antara variabel konstruk termasuk didalamnya variabel moderasi terhadap nilai perusahaan sebesar 64,99% dan sisanya 35,01% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dimasukkan ke dalam penelitian.Kata Kunci: Kinerja Keuangan, Nilai Perusahaan, dan Kebijakan Dividen
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PT MAYORA INDAH, Tbk MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PERIODE 2012-2018 Rafiqoh Rafiqoh; Eko Adi Widyanto; Rifka Maulida
Jurnal Eksis Vol 15, No 2 (2019)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The Objectives of this research are to determine the financial performance of PT Mayora Indah, Tbk by using the Economic Value Added (EVA) method for the 2012-2018 period. The research method that I use is quantitative descriptive research by analyzing financial statements using quantitative data, namely the statement of financial position and the income statement of PT Mayora Indah, Tbk. The type of data used is secondary data obtained directly from the site www.idx.co.id, www.mayoraindah.co.id, www.finance.yahoo.com and www.bi.go.id. The analytical tool used is the Economic Value Added (EVA) method which consists of: Net Operating After Tax (NOPAT), Weight Average Cost of Capital (WACC), Total Capital Structure, Capital Costs and Economic Value Added (EVA). Based on the results of the analysis and discussion conducted at PT Mayora Indah, Tbk during the 2012-2018 study period using the EVA method, the results showed a positive EVA value. Keywords: Financial Performance, Economic Value Added (EVA)
PENGARUH TINGKAT KEDISIPLINAN TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA BAGIAN FUNGSIONAL PT. SLJ GLOBAL TBK SAMARINDA Muhtar Sehe
Jurnal Eksis Vol 14, No 2 (2018)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Muchtar Sehe: Sumber Daya Manusia merupakan hal yang penting dalam sebuah perusahaan dan kesadaran untuk berperilaku disiplin oleh karyawan dalam bekerja dibutuhkan oleh setiap perusahaan termasuk PT. SLJ Global Tbk Samarinda. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh tingkat kedisiplinan terhadap prestasi kerja karyawan PT. SLJ Global Tbk Samarinda.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di PT. SLJ Global Tbk Samarinda pada tahun 2017. Populasi penelitian ini sebanyak 56 orang, dan metode pengambilan populasi dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan instrumen kuesioner yang terdiri dari kuesioner karakteristik responden, tanggapan terhadap disiplin kerja dan tanggapan pada prestasi kerja karyawan.Pada hasil penelitian ini hasil uji t memperoleh nilai thitung sebesar 7.724, sedangkan ttabel 1.673 artinya thitung > ttabel (7.724 > 1.673). nilai thitung lebih besar dari ttabel maka H0 ditolak dan H1 diterima maka hal ini menunjukkan terdapat pengaruh tingkat kedisiplinan terhadap perstasi kerja pada PT. SLJ Global Tbk Samarinda. Namun pada uji koefisien korelasi menunjukkan bahwa variabel disiplin kerja hanya berkontribusi sebesar 52.5% terhadap prestasi kerja karyawan sisanya 48% berasal dari faktor lain diluar penelitian ini.Kata Kunci : Sumber Daya Manusia, Kedisiplinan, Prestasi Kerja
INTERPRETASI SIKAP MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP UNDANG-UNDANG AKUNTAN PUBLIK GUNA PERENCANAAN KARIR DITINJAU DARI SOCIAL COGNITIVE CAREER THEORY Zulfikar Zulfikar; Eko Adi Widyanto
Jurnal Eksis Vol 12, No 1: April 2016
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Explanation of Article 6, paragraph 1 letter a public accountant at the Law which reads "who can participate in education the public accounting profession is someone who has a minimum of a bachelor of education 1 (S-1), diploma IV ( D-IV), or equivalent" this being debated among students because of the accounting profession through education can come from the accounting and non-accounting majors. This study uses a qualitative method with a phenomenological approach and Social Cognitive Carrer Theory analysis (SCCT) with self efficacy, outcome expectations, and personal goals to describe the perceptions, student motivation and optimism to become a public accountant. The study states that the student is issued perceptions are negative and positive. Accounting student motivation increase with the implementation of this Act as a public accountant will be increasingly shown itself to be capable of competing public accountants, and optimism students to become CPAs higher because students believe knowledge they gained at D-IV majoring in managerial accounting basis is strong optimism. Keywords: CPA Law, Carrer Planning, SCCT
ANALISIS VARIANS BIAYA PRODUKSI AIR BERSIH PADA PDAM TIRTA KENCANA SAMARINDA TAHUN 2017-2018 Retno Maninggar Jati; Khairil Akbar; Diah Lika Ningtyas
Jurnal Eksis Vol 15, No 1 (2019)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the amount of the difference between the budget for production costs and realization and to find out the causes of the difference in production costs in 2017-2018. The method used in this study is the variance in raw material costs, labor costs, and factory overhead costs. The results of the analysis in 2017-2018 are known to occur in the total beneficial difference in the cost of raw materials with the value of each year amounting to Rp 11,471,520,000.00 and Rp15,786,734,500.00. The total difference in direct labor costs has a beneficial difference in 2017-2018 of Rp 2,286,118,743.81 and Rp 1,624,088,292.00. Whereas for the total difference in factory overhead costs in 2017-2018, there was a favorable difference with the value of each year amounting to Rp 3,602,637,118.19, and Rp4,284,051,954.26. Keywords: Budget, Variance, Production.
MAPPING PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DAN PENGARUHNYA TERHADAP BELANJA MODAL DI KABUPATEN/KOTA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR TAHUN 2014-2018 Ibrahim Musa; Amirudin Amirudin; Sucik Laela Umami
Jurnal Eksis Vol 16, No 2 (2020): Vol 16, No 2 (2020)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 The  purpose  of  this  research  is  to  analyze the effect  of  the  original  regional  income  (PAD)  on  Capital  Expenditure. The data used in this study are secondary data sourced from the 2014-2018 APBD Realization Report Documents issued by the Directorate General of Fiscal Balance. The analytical  method used is descriptive  statistics, K-Means, multiple  linear  regression. The results of this study are that there are 4 clusters that are formed, namely Cluster 1, there are 2 districts / cities with other potential that have high legitimate PAD, Cluster 2 there is 1 district / city with high potential of Separate Regional Wealth Management Results, Cluster 3 exists 6 Districts / cities with conditions that have very low PAD potential and Cluster 4 have 1 Regency / city with rich Regional Tax and Regional Retribution. The results of the next study were obtained by a constant value of 520031.075, determination coefficient (R2) of 0.188 or 18% with the results of the t-test showing that for X1 the t-value < t-table (0.52422 < 2.412) with sig. (0.60270 > 0.05), X2 obtained the value of t-count < t-table (-1.50343 < 2.412) with sig. (0.13971 > 0.05), X3 obtained a t-count value < t-table (0.38560 < 2.412) with sig. (0.70161 > 0.05), X4 obtained t-count value > t-table (2,97733 > 2,412) with sig. (0.00467 < 0.05) and the results of the F-test obtained by the value of f-count > f-table (3.83542 > 2.61) with the value of sig. (0,00914 < 0,05) means that simultaneously PAD has an effect on Capital Expenditures. Keywords: K-Means, PAD, Regional Wealth, Capital Expenditure
PENGARUH VARIABEL KINERJA KEUANGAN TERHADAP DEVIDEND PAYOUT RATIO (DPR) PADA PERUSAHAAN TAMBANG YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA Nuuridha Matiin
Jurnal Eksis Vol 12, No 1: April 2016
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja keuangan yang dihasilkan oleh kelompok perusahaan pertambangan melalui tingkat rasio pembayaran deviden kas terhadap pemegang saham atau investor pada perusahaan tambang yang go public di Bursa Efek Indonesia. Hasil analisis penelitian ini menyimpulkan bahwa variabel bebas yang berupa terbukti Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), Net Profit Margin (NPM), Return On Investment (ROI), dan Return On Equity (ROE) berpengaruh secara simultan dan Devidend Payout Ratio (DPR). Secara parsial, variabe Debt to Equity Ratio (DER) adalah variabel yang berpengaruh dominan dan signifikan terhadap Devidend Payout Ratio (DPR) pada perusahaan tambang yang go public di Bursa Efek Indonesia (BEI). Kata kunci : Current Ratio(CR), Debt to Equity Ratio (DER), Net Profit Margin (NPM), Return On Investment (ROI), dan Return On Equity (ROE).
PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENINGKATAN LABA PERUSAHAAN DI SAMARINDA Rifadin Noor; Marwanto Marwanto; Besti Wahyu
Jurnal Eksis Vol 15, No 1 (2019)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research aims to analyse and prove the partial influence and simultaneous influence of transparancy, accountability, responsibility, indepen-dency, fairness.The research method uses a survey method, there are 30 respondents. Data collection using poll. The collected Data was analyzed using classical assumption test techniques, research hypothesis testing using multiple regression analyses with IBM SPSS Statistics 25 for Windows. The results of this study show that partial transparency has a positive and insignificant effect on the increase in profit, accountability positively and insignificant effect on increased profit, negative responsibility and insignificant to profit, independency positively and insignificant influence on profit, fairness positively and insignificant influence on profit. The simultaneous Good Corporate Governance jointly affects the increase of profit. Keywords: Good Corporate Governance, Transparancy, Accountability, Responsibility, Independency, Fairness, Profitabi.
ANALISIS POTENSI KEBANGKRUTAN DENGAN MENGGUNAKAN ALTMAN SCORE PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2013–2017 Zulfikar Zulfikar; Fariyanti Fariyanti; Liana Febrianti; Reza Wd
Jurnal Eksis Vol 8, No 1 (2012)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi kebangkrutan yang terjadi pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI dengan menggunakan metode Altman Z”-Score modifikasi. Objek penelitian merupakan perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek, maka metode yang digunakan adalah metode Altman Z”-Score Modifikasi (1995) dengan persamaan Z” = 6,56X1 + 3,26X2 + 6,72X3 + 1,05X4. Dalam penelitian ini terdapat empat variabel independen yaitu Working Capital to Total Assets (X1), Retained Earning to Total Asset (X2), Earning Before Interest and Tax to Total Asset (X3), Book Value of Equty to Total Liability (X4). Adapun variabel dependen dalam penelitian ini adalah Z” dimana Z” = 6,56X1 + 3,26X2 + 6,72X3 + 1,05X4. Hasil penelitian ini menunjukkan untuk ketiga perusahaan yang diteliti selama tahun 2013–2017 menunjukkan penurunan kondisi keuangan. PT Perdana Karya Perkasa, Tbk dan PT Golden Eagle Energy, Tbk untuk tahun 2013 berada pada kriteria sehat dengan Score lebih dari 2,6. Untuk 2014 berada pada kriteria grey area. Pada tahun 2015–2017 kondisi keuangan kedua perusahaan tersebut terus menurun dan mengalami potensi kebangkrutan dengan score dibawah 1,1. Sedangkan kondisi keuangan yang terparah dialami oleh PT Atlas Resource dari tahun 2013–2017 berada pada kriteria yang berpotensi kebangkrutan karena memiliki score yang kurang dari 1,1. Jadi kinerja dari ketiga perusahaan tersebut diketahui secara terus menerus mengalami penurunan selama periode tahun 2013-2017.
ANALISIS AKUNTANSI PERSEDIAAN PADA TOKO KENCANA SAMARINDA Endang Prihatiningsih
Jurnal Eksis Vol 14, No 2 (2018)
Publisher : Politeknik Negeri Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Toko Kencana bergerak dalam bidang berdagang alat tulis kantor. Permalasahan utama akuntansinya adalah pencatatan dan penilaian persediaan, diperlukan sistem pencatatan yang akurat sehingga menghasilkan laporan keuangan yang akurat sesuai dengan SAK ETAP Bab 11 tentang Persediaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana perlakuan akuntansi atas persediaan yang diterapkan oleh Toko Kencana terhadap kesesuaiannya dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik pada Bab 11 tentang Persediaan. Metode yang digunakan penulis dalam meneliti permasalahan yaitu dengan metode komparatif dan deskriptif antara standar yang berlaku dengan realisasi di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada dasarnya akuntansi persediaan Toko Kencana telah menerapkan SAK ETAP Bab 11 dengan baik, meliputi pengukuran, biaya persediaan, rumus biaya, penurunan nilai, pengakuan sebagai beban dan pengungkapan.  Berdasarkan dari hasil pembahasan yang penulis sajikan, diperoleh kseimpulan-kesimpulan bahwa Perusahaan telah melakukan pengelolaan terhadap biaya persediaan, di mana melalui harga beli, discount, rabat dan sejenisnya sebagai pengurang biaya pembelian dan ditambahkan dengan biaya pengangkutan serta biaya penanganan lainnya terhadap barang dagangan yang dibeli atau sesuai dengan SAK ETAP. Dapun yang belum sesuai dengan SAK ETAP Bab 11 adalah perlunya melakukan jurnal penyesuaian (jurnal koreksi) terhadap hasil temuan stock opname yang tidak sesuai dengan fisik yang sesunggunhnya di lapangan. Kata Kunci : Akuntansi, Persediaan, SAK ETAP Bab 11

Page 4 of 10 | Total Record : 94