cover
Contact Name
Fitri Aida Sari
Contact Email
fitriaidasari01@gmail.com
Phone
+6281212809616
Journal Mail Official
abdikaryaunbaja@gmail.com
Editorial Address
Jl. Syekh Moh. Nawawi Al Bantani Kp. Boru Kecamatan Curug Kota Serang Banten
Location
Kota serang,
Banten
INDONESIA
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
ISSN : 26866447     EISSN : 27156605     DOI : https://doi.org/10.47080
Jurnal ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat diterbitkan oleh Lembaga Pengembangan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya (LP3M UNBAJA) adalah peer-reviewed journal yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian kepada masyarakat dan penelitian terapan lainnya. Jurnal ABDIKARYA menerima manuskrip atau naskah artikel dalam bidang riset terapan dan hilirisasi hasil penelitian ilmiah kuantitatif maupun kualitatif berbasis komunitas kedalam format pengabdian masyarakat yang mencakup bidang keilmuan yang relevan mencakup: Ilmu nSosial Ilmu Kependidikan Ilmu Sains Ilmu Bahasa Bisnis dan Ekonomi Teknik dan Kejuruan dan Kesenian
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 104 Documents
PENDAMPINGAN BELAJAR BERNUANSA ISLAMI MELALUI BIMBINGAN BELAJAR MATEMATIKA DI DESA RUWIT WEDUNG DEMAK Putri Nur Malasari; Atikoh Atikoh; Umi Kamilia; Choirun Na'im
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 1 (2022): ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (568.605 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i1.1888

Abstract

On average, Elementary School and Madrasah Ibtidaiyah students in the village of Ruwit Wedung Demakhave difficulty completing homework assignments in mathematics. On the other hand, some parents have limited ability to teach mathematics at home. Based on this, this community service has the aim of developing motivation and achievement in learning mathematics by providing an Islamic learning experience in mathematics. The implementation of this service uses the service-learning method. This service activity involved 50 elementary and Madrasah Ibtidaiyah students. The learning mentoring process is carried out by dividing students into groups based on grade level. This service data analysis technique is descriptive narrative. The results of this service reveal that the motivation and achievement of learning mathematics in Ruwit village children are experiencing good development.
KKN TEMATIK UNTIRTA : PELATIHAN PEMBUATAN NATA DE COCO DAN PELATIIHAN DIGITAL MARKETING DI DESA RAMAYA KECAMATAN MENES KABUPATEN PANDEGLANG Rahmawati Rahmawati; Abdul Apip; M Ikhlas Rury D; Alysa Citrifolia Budi Ramansyah
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 1 (2022): ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (611.163 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i1.1893

Abstract

Student Work Lecture is a form of community service carried out by universities through student activities as part of the course. The form of PT's contribution to the problems faced by the community through KKM activities as an effort to get closer to PT and also make students as agents of change change and community empowerment. KKM Regular 1 Untirta is carried out still in the Covid-19 pandemic situation, where this pandemic has a very significant impact on all aspects of people's lives, especially in the economic sector and community welfare. The impact is in the form of job cuts, limited employment of other workers, and for people who have businesses or act as sellers, there is a decrease in sales turnover. This is the background in the regular KKM 1 Untirta activities in Ramaya Village, Menes District, Pandeglang Regency, education is carried out to the community through nata de coco manufacturing training activities and digital marketing training through market places to the community. Ramaya Villagers mostly work in the agricultural sector where Ramaya Village has the potential for plantation products in the form of coconuts, palm trees and abundant melinjo fruit, for coconut fruit itself has not been optimized for its benefits, only limited to utilization for cooking needs in the household. Educational activities by the KKM 1 Group are carried out gradually, for phase 1 in the form of digital marketing training education activities and stage 2 training in making nata de coco from coconut water. From the results of these educational activities, it is hoped that the people of Ramaya Village can take advantage of the potential of coconut water into food that can be traded through simple marketing and can increase through digital marketing in the market place
UPAYA PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG OSTEOARTRHITIS LUTUT PADA LANSIA DI KLINIK BU IFA -KESAMBEN rakhmad rosadi; Adistya Sukmadora Ayustasari Kusuma Putri; Sri Sunaringsih Ika Wardojo
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (355.977 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.1321

Abstract

Tindakan pencegahan knee osteoarthritis pada lanjut usis (lansia) adalah dengan memberikan penyuluhan tentang definisi apa itu osteoarthritis, faktor risiko, gejala yang muncul, serta bagaimana cara pencegahannya. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya meningkatkan pemahaman dan pengetahuan akan pentingnya menjaga kesehatan lutut, terutama bagi para lansia. Pengetahuan yang telah diberikan diharapkan dapat mengubah perilaku anggota komunitas lansia klinik Bu Ifa Kesamben Jombang untuk dapat menjaga pola kesehatannya secara benar. Kegiatan penyuluhan ini menggunakan media cetak berupa leaflet agar informasi dapat lebih tersampaikan pada sasaran. Kegiatan penyuluhan yang dilakukan dapat meningkatkan pengetahuan lansia dalam bentuk upaya pencegahan knee osteoarthritis.
PELATIHAN KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) MELALUI KEGIATAN TATA KELOLA DESTINASI PARIWISATA DI KAB SERANG chotibul umam umam; Dadang Suganda; Ute Lies Siti Khadijah; Evi Novianti; Mukti Utama
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (580.017 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.1472

Abstract

Serang Regency consists of 326 villages. The existence of villages has the potential for tourist attractions such as nature, culture, culinary and creative economy, but most of the villages have not used them as tourist destinations. Therefore, the community plays an important role in utilizing and managing tourist attractions, one of the institutions at the village that is engaged in tourism is the Tourism Awareness group (Pokdarwis), which acts as a motivator and communicator in an effort to increase the readiness and awareness of the community around the tourist attraction. Training activities aimed at Pokdarwis throughout Serang Regency in order to strengthen knowledge about Tourism Destination Management. The training method are presentation, Forum Group Discussion (FGD), brainstorming and evaluation. The results of this training are expected that pokdarwis have knowledge and be able to implementation in their village.
PENGUATAN LINGKUNGAN HIDUP MELALUI PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA KERASIKAN MASJID KELURAHAN CURUG MANIS Budi Mulyati; Nur Hidayanti
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (532.311 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.1492

Abstract

Poor waste management makes the quality of the environment decline. One of the cause of poor waste management was the increasing number of people accompanied by the increasing level of population consumption. However, this is not accompanied by increasing in quality of waste management. This happened because there was no internalized good understanding of waste, that every resident who lives will produce waste every day. This had become one of the focuses of work in community service activities carried out by lecturers with group 5 students at Banten Jaya University. Several work programs carried out in order to foster an understanding of the importance of waste management include a socialization program for waste sorting and the establishment of a waste bank, as well as a program for making biopore holes. This activity was carried out in a series of service activities for one month which taken place in Curug Manis Village, precisely in RT.007 RW.002 Kerasikan Masjid.
UPAYA PENCEGAHAN VIRUS COVID-19 MELALUI PENGABDIAN MASYARAKAT MAHASISWA KKM KELOMPOK 12 DI KELURAHAN BENDUNG KECAMATAN KASEMEN 2021 Muhammad Ichwanul Yususp; Ina Rohiyatussakinah; Kristina Sri Prihatin
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (811.739 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.1538

Abstract

Health is currently an important thing, but there are still many people who don't care. Even though we take care of our health, then other things will also have an effect. For example, the fields of education, economy, trade, and so on. In this case, students do their service in the form of KKM held by the University. This KKM service aims to provide knowledge to the community as the implementation of knowledge from the academic environment. Three things that are the targets of this program are the eradication of illiteracy, agricultural counseling on pest eradication and the provision of trash bins as a form of concern for environmental cleanliness. With this student work course KKM, it is hoped that the community will be aware of health, education, and survival.
PEMANFAATAN TEKNOLOGI MEDIA SOSIAL UNTUK KESADARAN DAN KEPEDULIAN MASYARAKAT TERHADAP COVID-19. Ratna Mega Sari; Tintus Gustamal; Auvan Atthahara; Mohammad Rafli Fajriansyah; Syifa Fauziah Noer; Suci Nur Aulia; Lisdiana Nurfitriani
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (697.858 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.1548

Abstract

PEMANFAATAN TEKNOLOGI MEDIA SOSIAL UNTUK KESADARAN DAN KEPEDULIAN MASYARAKAT TERHADAP COVID-19. Ratna Mega Sari, Tintus Gustamal, Auvan Atthahara, Mohammad Rafli Fajriansyah, Syifa Fauziah Noer, Suci Nur Aulia, Lisdiana Nurfitriani Universitas Sultan Ageng Tirtayasa ratna.megasari@untirta.ac.id ABSTRACT Pondok Bahar village, Karang Tengah District is one of the villages that has been in the red zone for the spread of the corona virus. The low implementation of health protocols in the community and hoax information are the causes of the high spread of the virus in the area. Thus, this village has become the area chosen as a place for community service through online KKM activities at Sultan Ageng Tirtayasa University. The programs carried out in the KKM activity are divided into two main activities, namely the activity of providing correct information about covid 19 and socializing the prevention of covid 19 through social media in the form of poster and video content. The programs carried out include: Podcasts about preventing hoaxes about Covid-19 and vaccines, Creative Video Contest, making social media content in the form of posters related to covid 19 and making video content related to covid 19. Key words : Corona, Health protocol, KKM
ORGANIZATIONAL CULTURE OF CREATIVITY DIGITAL NASI BAKAR SUMSUM DAN PECAK ONCOM DI KOTA SERANG PROVINSI BANTEN Ranthy Pancasasti; Serly Siti Rachmawati; Danella Dwi Dara Puspita
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (840.392 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.1872

Abstract

Provinsi Banten tepatnya di wilayah Kota Serang mempunyai beberapa makanan ciri khas, yaitu Nasi Bakar Sumsum dan Pecak Oncom. Untuk terus melestarikan makanan khas daerah khususnya di Kota Serang, tim PPM membuat suatu program yang bertujuan untuk menginovasikan makanan khas Serang yaitu nasi bakar sumsum dan pecak oncom menjadi berbagai jenis varian yang disukai oleh masyarakat. Sebelum dilaksanakan program PPM, Nasi Bakar Sumsum merupakan makanan tradisional khas Banten berbahan dasar dari nasi yang dipadukan dengan sumsum tulang sapi dan dibalut menggunakan daun pisang yang kemudian dibakar di atas bara api. Setelah dilaksanakan program PPM, kami melakukan inovasi untuk memberikan penambahan varian rasa didalamnya seperti daging ayam suwir mercon,ikan bandeng suwir mercon, selimut telur serta sambal mangga. Sedangkan, sebelum dilaksanakannya program PPM, Pecak Oncom merupakan makanan tradisional khas Betawi berbahan dasar oncom yang di siram dengan kuah sambal. Setelah dilakukannya program PPM, Pecak Oncom telah dipadukan dengan petai dan tauge sebagai pelengkap yang menambah kenikmatan rasa dari Pecak Oncom tersebut. Bentuk pemasaran yang kami lakukan yaitu pemanfaatan digital marketing kreatif dengan menggunakan media elektronik berupa Instagram @nasisumsum.ppm.serang1 @pecakoncom.ppm.kotaserang1 dan facebook Nasi Sumsum Serang PPM dan Pecak Oncom Serang. Metode yang digunakan yaitu adanya peran partisipasi masyarakat untuk meningkatkan keterampilannya, kegiatan yang akan di lakukan yaitu perencanaan, pelaksanaan hingga evaluasi baik secara langsung maupun tidak langsung, misalnya seminar, temu lapangan dan pelatihan pemanfaatan Digital Marketing kreatif bersama pemilik Home Industry guna meningkatkan pendapatan penjualan serta kesejahteraan masyarakat khususnya Kota Serang. Kata Kunci: Nasi Bakar Sumsum, Pecak Oncom, Digital Marketing Kreatif, Pelestarian Kuliner.
DISEMINASI PLATFORM MERDEKA MENGAJAR UNTUK GURU SMA NEGERI 6 KOTA SERANG Sonny Rohimat; Sanusi Sanusi; Munthahanah Munthahanah
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (640.07 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.2035

Abstract

The Minister of Education, Culture, Research and Technology launched the Merdeka Mengajar platform as an integral part of implementing the independent curriculum. The dissemination of the Merdeka Mengajar platform was carried out to welcome the new academic year, where SMA Negeri 6 Kota Serang was one of the schools that would implement an independent curriculum with independent choices to change. Principals and teachers in education units who will implement an independent curriculum with independent choices must take advantage of the teaching tools available on the Merdeka Mengajar platform. The dissemination activity was carried out in three steps, namely the presentation of the implementation of an independent curriculum with independent choices to change and a project to strengthen the profile of Pancasila students; presentation and discussion on the Merdeka Mengajar platform; and Follow Up Plans. In the presentation and discussion activities about the Merdeka Mengajar platform, the platform features and problems experienced by teachers in utilizing the platform were discussed. Dissemination of the Merdeka Mengajar platform is very important for teachers whose schools will implement an independent curriculum because on that platform various matters relating to the independent curriculum are provided.
SOSIALISASI PROFESI AKUNTANSI DALAM MEMASUKI DUNIA KERJA PADA SISWA KELAS XII SMKN 4 KOTA SERANG iroh rahma; Irna Maya Sari
ABDIKARYA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): ABDIKARYA
Publisher : Lembaga Pengembangan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Banten Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (599.182 KB) | DOI: 10.47080/abdikarya.v4i2.2113

Abstract

Pendidikan merupakan faktor dominan yang mempengaruhi peningkatan sumber daya manusia, bahkan dapat dikatakan pendidikan yang bermutu akan menciptakan manusia yang bermutu. Dalam dunia pendidikan khususnya, pelajaran akuntansi sangat luas penggunannya tanpa kita sadari semua bidang kegiatan yang dilakukan sehari-hari melibatkan akuntansi. Dalam upaya meningkatkanteaga kerja yang professional, Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), memiliki peran dalam mewujudkan hal tersebut, agar mampu mengisi lapangan kerja yang berkualitas sebagai alat unggulan bagi industry dalam rangka menghadapi persaingan global dan Masyarakat Ekonomi Asia (MEA). Harapan itu seakan sirna setelah melihat realita saat ini yang menunjukkan bahwa masih banyak lulusan SMK yang tidak memiliki kompetensi di bidangnya, sehingga mereka mengalami kesulitan dalam pengembangan karir. Solusi selanjutnya adalah penyuluhan atau sosialisasi kepada kelas XII SMK Negeri 4 kota Serang, materi pemahaman tentang akuntansi serta pengetahuan mengenai profesi akuntansi, dan bagaimana peran akuntansi di dunia kerja. Sehingga dapat lebih memahami akuntansi dan perkembangan terkini ilmu akuntansi memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada siswa-siswi dan guru mengenai profesi akuntansi, kode etik profesi serta masa depan profesi akuntansi

Page 7 of 11 | Total Record : 104