cover
Contact Name
Muh Barid Nizarudin Wajdi
Contact Email
baridnizar1@gmail.com
Phone
+6282232057858
Journal Mail Official
anifaujiah99@gmail.com
Editorial Address
STAI AN NAJAH INDONESIA MANDIRI SIDOARJO
Location
Kab. sidoarjo,
Jawa timur
INDONESIA
Ekosiana : Jurnal Ekonomi Syariah
ISSN : 23552735     EISSN : 25984276     DOI : -
Core Subject : Economy, Social,
EKOSIANA: Jurnal Ekonomi Syariah is a Journal that is published twice a year in the months of March and September. This journal has been indexed on Google Scholar. The aim of this journal is to promote a principled approach to research on Sharia Economy-related concerns by encouraging enquiry into relationship between theoretical and practical studies.
Articles 95 Documents
Pengaruh Manajemen UMKM Sabun Cuci Piring Terhadap Pendapatan Masyarakat Dusun Sumur Juwet Desa Rumpuk, Kecamatan Mantup, Kabupaten Lamongan Mudi, Ahmad; Toifur Ahmad Balya; Nur Lailiyah
Ekosiana Jurnal Ekonomi Syari ah Vol. 12 No. 2 (2025): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah, STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47077/ekosiana.v12i2.587

Abstract

Berbagai UMKM semakin pesat karena didukung oleh pihak desa, salah satu diantaranya adalah pembuatan sabun cuci piring yang ada di dusun sumur juwet mantup lamongan. Tujuan penelitian ini adalah bertujuan untuk mengetahui pengaruh manajemen UMKM terhadap pendapatan masyarakat di Dusun Sumur Juwet, Desa Rumpuk, Kecamatan Mantup, Kabupaten Lamongan. Metode kuantitatif dengan teknik pengumpulan data dilakukan melalui survei menggunakan instrumen angket tertutup dengan skala Likert, analisis deskriptif untuk menggambarkan persepsi responden terhadap variabel manajemen dan pendapatan dengan menggunakan uji TCR. Adapun hasil dalam penelitian ini adalah uji regresi linier sederhana diperoleh nilai R Square sebesar 0,651, yang menunjukkan bahwa 65,1% variasi pendapatan dapat dipengaruhi oleh kualitas manajemen yang diterapkan.
Optimalisasi Maṣlaḥah ‘Āmmah Dalam Konstruksi Maritim: Perspektif Manajemen Produksi Islam Pada Bell Rock Lighthouse Komaria, Siti; Hasanah, Ummiyatul; Ramdlaniyatul Q, Siti; Sam’a, Ulfatus; Ratnayawati, Dina; Kunaifi, Aang
Ekosiana Jurnal Ekonomi Syari ah Vol. 12 No. 2 (2025): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah, STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47077/ekosiana.v12i2.588

Abstract

This study aims to analyze the construction of the Bell Rock Lighthouse from the perspective of Islamic production management, focusing on the application of the principle of maṣlaḥah ʿāmmah (public interest) and Sharia values such as ihsan, ḥifẓ al-nafs (protection of life), and equitable and accountable capital management. The research adopts a literature review method, examining secondary sources in the form of documentary videos, news reports, and relevant historical articles. Data were analyzed descriptively and comparatively to identify the alignment between the project’s production management practices and the principles of Islamic production management. The analysis reveals that the construction process of the Bell Rock Lighthouse reflects principles of perseverance, professionalism, and integrity, demonstrated through meticulous planning, effective workforce management, the use of innovative construction technology, and a focus on long-term benefits for maritime safety. The principle al-maṣlaḥah al-ʿāmmah muqaddamah ʿala al-mafsadah was practically implemented, prioritizing public safety without causing economic or social harm. This study affirms that the application of Islamic production management in infrastructure projects not only enhances output quality but also strengthens the ethical dimension and ensures broader societal benefits. The findings are relevant for developing policies and practices in Islamic production management within the modern context, particularly for large-scale public projects. Keyword: Islamic production management, maṣlaḥah ʿāmmah, ḥifẓ al-nafs, Bell Rock Lighthouse, maritime construction
Perlindungan Konsumen Muslim Melalui Jaminan Produk Halal Di Indonesia Habibi, Mohammad; Eni Khasanatun Nisa; Davi Rahmad Adi Alamsyah
Ekosiana Jurnal Ekonomi Syari ah Vol. 12 No. 2 (2025): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah, STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47077/ekosiana.v12i2.590

Abstract

Indonesia sebagai negara dengan mayoritas Muslim memiliki tanggung jawab besar menjamin perlindungan konsumen Muslim, terutama terkait kehalalan produk. Kehalalan tidak hanya aspek agama, tetapi juga hak konsumen atas informasi dan mutu produk. Penelitian ini menganalisis perlindungan konsumen melalui Sistem Jaminan Produk Halal (SJPH) di Indonesia dengan metode studi literatur pada regulasi dan sumber ilmiah terkait. Hasil kajian menunjukkan Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 dan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 sudah menjadi dasar hukum kuat, tetapi masih ada tantangan seperti sosialisasi minim, keterbatasan sumber daya, dan biaya sertifikasi tinggi. Diperlukan sinergi antarlembaga, literasi halal masyaraka,dan penyederhanaan sertifikasi. Penelitian ini diharapkan menjadi masukan bagi pemerintah, pelaku usaha, dan masyarakat dalam memperkuat perlindungan konsumen Muslim.
Harga Yang Berkeadilan Dalam Perspektif Ekonomi Islam Dan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Ayam Geprek Di Pamekasan Taufik Aris Saputra
Ekosiana Jurnal Ekonomi Syari ah Vol. 12 No. 2 (2025): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah, STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47077/ekosiana.v12i2.604

Abstract

This study aims to analyze the influence of price on purchasing decisions of Ayam Geprek at Tok Patok Outlet located in Panaan Village, Palengaan District, Pamekasan Regency. Tok Patok is one of the culinary brands that has rapidly expanded in Madura, founded by Agus Pranajaya from Sidoarjo, with one of its branches managed by Mrs. Masrufah, who also serves as a caretaker of Mambaul Ulum Islamic Boarding School, Bata-Bata. This research applies a quantitative approach with a survey method involving consumers who made purchases at Tok Patok Panaan Outlet. The independent variable in this study is price, while the dependent variable is purchasing decision. The menu offered consists of four packages ranging from IDR 10,000 to IDR 14,000, with a complimentary bottle of mineral water for each package purchased. Data analysis using simple linear regression produced the equation Y = 0.070 + 0.701X + e, indicating that price has a positive and significant effect on purchasing decisions. This means that each increase in affordable and consumer-expected pricing will enhance purchasing decisions by 70.1%. These findings confirm that competitive pricing strategies play a dominant role in shaping consumer preferences and loyalty. The results are expected to serve as a reference for Tok Patok’s management in formulating effective marketing strategies. Keywords: Price; Purchasing Decision; Ayam Geprek; Tok Patok; Pamekasan
Pengaruh Fasilitas, Word Of Mouth Dan Benefit Terhadap Minat Menabung Pada Koperasi Syariah Di BMT NU Sidayu Gresik Favirul Abidah; Syamsir A. Harahap; Achmad Fahim
Ekosiana Jurnal Ekonomi Syari ah Vol. 12 No. 2 (2025): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah, STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47077/ekosiana.v12i2.605

Abstract

Penelitian ini mengevaluasi seberapa besar pengaruh fasilitas, word of mouth, dan benefit terhadap minat menabung pada koperasi syariah di BMT NU Sidayu Gresik. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan responden yaitu nasabah BMT NU Sidayu Gresik. Total populasi 227, dan 69 responden dijadikan sampel dengan metode purposive sampling. Untuk menganalisis datanya, digunakan beberapa uji seperti: uji validitas, reliabilitas, normalitas, multikolinearitas, autokorelasi, heteroskedasitas, analisis regresi linier berganda, koefisien determinasi (R2), uji t, uji F. Dalam studi ini, fasilitas, word of mouth, dan benefit menjadi variabel independen, sedangkan minat menabung menjadi variabel dependen. Hasil studi ini memperlihatkan bahwasanya variabel fasilitas (X1) memiliki pengaruh positif signifikan secara parsial kepada minat menabung melalui uji T dengan nilai signifikansi (sig) 0,000 < 0,05. Variabel word of mouth (X2) juga memberikan pengaruh positif signifikan secara parsial terhadap minat menabung melalui uji T dengan nilai signifikansi (sig) 0,000 < 0,05. Sedangkan, variabel benefit (X3) menunjukkan pengaruh negatif signifikan secara parsial terhadap minat menabung dengan uji T yang menunjukkan nilai signifikansi (sig) 0,000 < 0,05, dan koefisien regresi sejumlah -0,150. Artinya, setiap kenaikan satuan pada benefit akan menurunkan minat menabung sebesar 0,150. Secara simultan, Variabel fasilitas, word of mouth memberikan pengaruh positif signifikan terhadap minat menabung. Sedangkan benefit berpengaruh negatif signifikan, sesuai dengan hasil analisis regresi linear berganda. Uji F memperlihatkan nilai Fhitung 10,826 > Ftabel 2,746. Koefisien determinasi (R2) sebesar 0,672 atau 67,2%. mengindikasikan bahwa variabel independen mampu menjelaskan minat menabung. dapat diuraikan oleh ketiga variabel independen tersebut. Sebaliknya, 32,8% lainnya dipengaruhi oleh variabel lainnya diluar studi ini. Kata kunci: Fasilitas, Word of mouth, Benefit, dan Minat Menabung.

Page 10 of 10 | Total Record : 95