cover
Contact Name
Mifta Rizka
Contact Email
mifta.rizka@lecturer.unri.ac.id
Phone
+6282173129252
Journal Mail Official
pekbis@ejournal.unri.ac.id
Editorial Address
Prodi Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau Jl. Binawidya KM.12,5 Simpang Baru Pekanbaru 28694
Location
Kota pekanbaru,
Riau
INDONESIA
PEKBIS
Published by Universitas Riau
ISSN : 20855214     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Economy, Education,
PEKBIS menerbitkan artikel bidang ilmu pendidikan, ekonomi, dan bisnis. dengan sub bidang: Pendidikan ekonomi Manajemen Pendidikan Akuntansi Manajemen Koperasi Usaha Kecil Menengah Manajemen Keuangan Bisnis Kewirausahaan
Articles 262 Documents
PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DALAM ANNUAL REPORT SERTA PENGARUH POLITICAL VISIBILITY DAN ECONOMIC PERFORMANCE Novita Indrawati
PEKBIS Vol 1, No 01 (2009)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (122.554 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.1.01.%p

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat pengungkapan informasipertanggungjawaban sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility) dalamAnnual Report serta menguji beberapa faktor penentu pengungkapan tersebut, yaitupolitical visibility yang diproksikan dengan ukuran perusahaan dan tipe industri daneconomic performance yang diproksikan dengan return industri.Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar pada Bursa EfekIndonesia periode 2006. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakanstratified random sampling method. Sebanyak 32 annual report perusahaan telahdianalisis dengan menggunakan program multiple regretion (regresi berganda).Hasil penelitian menunjukkan bahwa political visibility dan economic performanceberpengaruh positif signifikan terhadap pengungkapan CSR dalam annual report.
KOMBINASI NHT-STAD PADA MATA PELAJARAN EKONOMI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN KRITIS SISWA (Studi Kasus Pada Kelas X SMAN 1 Kubu Babussalam) Santi '; Suarman '; Henny Indrawati
PEKBIS Vol 8, No 3 (2016)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (110.063 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.8.3.164-171

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : (1) Tingkat kemampuan berpikir kreatif dan berpikir kritis siswa dengan menggunakan model kombinasi NHT-STAD, (2) Perbedaan kemampuan berpikir kreatif dan berpikir kritis siswa antara siswa kelas rata-rata tertinggi dengan siswa kelas rata-rata terendah. Populasinya adalah seluruh siswa kelas X SMAN 1 Kubu Babussalam tahun pelajaran 2015 / 2016. Sampel diambil dengan teknik sampling purposive yaitu kelas nilai rata-rata tertinggi dan kelas dengan nilai rata-rata terendah. Analisis data yang digunakan dalam penelitian adalah dengan menggunakan analisis bivariat yang dilakukan pada dua variabel untuk mengetahui perbedaan. Uji yang digunakan adalah uji mann whitney. Berdasarkan analisis data, dapat disajikan hasil penelitian sebagai berikut: (1) tingkat kemampuan berpikir kreatif dan kritis siswa dari setiap pertemuan mengalami peningkatan baik di kelas rata-rata tertinggi ataupun di kelas rata-rata terendah, dan (2) terdapat perbedaan tingkat kemampuan berpikir kreatif dan berpikir kritis siswa antara kelas rata-rata tertinggi dengan siswa kelas rata-rata terendah, hal ini dapat dilihat dari hasil uji mann whitney dimana kemampuan berpikir kritis siswa memiliki nilai sig 0,000 < 0,05 dan kemampuan berpikir kreatif siswa memiliki nilai sig 0,002 < 0,05.
PENGARUH KEPUASAN KERJA, KOMITMEN ORGANISASI, KOMPETENSI DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KINERJA PEMERIKSA PAJAK DENGAN KONFLIK PERAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI Rilian Pratama; Vince Ratnawati; Nasrizal Nasrizal
PEKBIS Vol 12, No 2 (2020)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (203.047 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.12.2.%p

Abstract

This study has several objectives, first to analyze the effect of job satisfaction on theperformance of tax auditors, second, analyze the influence of organizationalcommitment on the performance of tax auditors, third, analyze the effect ofcompetency on tax audit performance, fourth, analyze the influence of emotionalintelligence on tax audit , to analyze the effect of job satisfaction, organizationalcommitment, competence, emotional intelligence on the performance of tax auditorsafter being moderated by role conflict. Role conflicts are expected to have aninfluence on the performance of tax auditors. The population of this research is 139tax examiners in the Riau Regional Directorate General's Regional Officeenvironment as many as 139 people and the sampling method is saturated samples.Data processed is primary data obtained by processing questionnaire data. Datawere analyzed with the help of the Smart PLS Version 3.2.8 program. The results ofthe study prove that job satisfaction does not affect the performance of the taxexaminer and organizational commitment, competence and emotional intelligencepositively significantly affect the performance of tax examiners. While that roleconflict does not moderate the relationship between job satisfaction, organizationalcommitment, competence and emotional intelligence to the performance of taxauditors.
PENGARUH PERAN LEGISLATIF TERHADAP TATA KELOLA PEMERINTAH DAERAH PADA PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI RIAU Taufeni Taufik
PEKBIS Vol 4, No 3 (2012)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (124.08 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.4.3.192-202

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Peran Legislatif terhadap tatakelola pemerintah daerah pada provinsi dan kabupaten/kota di Riau. Dengan jumlahresponden 30 orang anggota DPRD dari Fraksi PPP,PAN,Golkar, PKS dan PKB.Sebelum dilakukan uji hipotesis, terlebih dahulu dilakukan penghitungan regresilinear sederhana untuk mengetahui hubungan kausalitas (pengaruh) peran Legislatifterhadap Tata kelola pemerintah daerah. Untuk menguji signifikansi persamaanregresi digunakan uji varians (anova)- uji F, dan diperoleh hasil uji signifikan Fhit dandisimpulkan bahwa persamaan regresi adalah signifikan. Setelah pengujiansignifikansi persamaan regresi kemudian dilanjutkan penghitungan koefisienkorelasi sederhana. Berdasarkan hasil penghitungan tersebut diperoleh hasil bahwatingkat hubungan kedua variabel masuk dalam kategori tinggi. Artinya keterkaitanantara peran legislatif dengan tata kelola pemeriintah kuat. Semakin baik peranlegislatif maka akan semakin baik tata kelola pemerintah. Berdasarkan koefisienkorelasi diperoleh bahwa Tata kelola pemerintah daerah pada provinsi,kabupaten/kota di Riau dipengaruhi oleh Peran Legislatif.Kata Kunci: Tata kelola pemerintah daerah, dan peran legislatif
ANALISIS TRANSMISI HARGA TANDAN BUAH SEGAR (TBS) DARI PABRIK KELAPA SAWIT (PKS) Ke PETANI SWADAYA DI KELURAHAN SOREK SATU KECAMATAN PANGKALAN KURAS KABUPATEN PELALAWAN Ermi Tety; Evy Maharani; Muhammad Setiawan
PEKBIS Vol 4, No 01 (2011)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (96.541 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.4.01.%p

Abstract

The purpose of this research is to investigate marketing channels, marketingmargins of TBS oil palm and to know the part that received by farmers, thecorrelation or relationship between the prices of oil palm paid by PKS withthe prices received by swadaya farmers, as well as the effect of price changesof oil palm at PKS standard with the price of swadaya farmers standard atSorek Satu District, Pangkalan Kuras Subdistrict. This study was conducted fromAugust 2010 to January 2011. The method that the researcher used was surveymethod. The Sampling of the research was 32 swadaya farmers with the ageof palm trees between 10-15 years done by purposive sampling, whereas for tradersand PKS done by snow ball. Based on the results of one marketing channels inSorek Satu and the average of marketing margins of time series data for theyear 2010 was Rp. 245,25, while the share of farmers is 87%. The correlationvalue of the price from swadaya farmers standard with the price PKS standardwas 0.976 and the price transmission based on the coefficient regression valueof b1 was 0,884.
PENGARUH LEVERAGE, LIKUIDITAS, PERPUTARAN MODAL KERJA, DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP PROFITABILITAS DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERATING (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan di BEI Tahun 2014 s.d 2016) Isty Riani; Kirmizi Kirmizi; Azwir Nasir
PEKBIS Vol 11, No 3 (2019)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (229.678 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.11.3.189 - 197

Abstract

High profitability reflects the company's ability to generate profits through itsoperational activities. Conversely, low profitability reflects the company's operationalactivities that are not good so that the company's ability to generate profits is low.2015 was a difficult time for national mining companies, where there were severalcompanies that experienced a decline in profitability. The purpose of this study wasto determine the effect of leverage, liquidity, working capital turnover and total assetturnover influencing profitability in mining companies listed on the Stock Exchange in2014-2016 with the size of the company as a moderating variable. The population inthis study are mining companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in2014 to 2016, which amounted to 40 companies. The samples in this study were 31companies with sampling techniques using purposive sampling. Types of data arequantitative data and secondary data sources. The hypothesis testing model of dataanalysis in this study is the Moderated Regression Analysis model. The resultsshowed: Leverage, liquidity, and asset turnover affect profitability, liquidity affectsprofitability, while working capital turnover does not affect profitability. Company sizemoderates the influence of leverage, and the effect of asset turnover on profitability.But the size of the company is not able to moderate the influence of liquidity, and theeffect of asset turnover on profitability.
PENGUATAN SDM INDUSTRI KREATIF MELALUI PENINGKATAN KOMPETENSI DAN KNOWLEDGE MANAGEMENT Wa Ode Zusnita Muizu; Nury Effendi
PEKBIS Vol 7, No 3 (2015)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (561.258 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.7.3.222-231

Abstract

Tulisan ini mencoba membahas tentang Penguatan SDM Industri Kreatif melalui Peningkatan Kompetensi dan Knowledge Management. Pembahasan dimulai dengan melihat Perkembangan industri, semakin disadari bahwa saat ini dunia bisnis akan menjadi industry yang digerakkan oleh perkembangan ilmu pengetahuan dan tekhnologi. Kemudian pembahasan tentang Pengembangan kompetensi yang merupakan salah satu unsur penentu upaya peningkatan kinerja industri kreatif yang memberikan perspektif yang lebih tajam dan spesifik terhadap pekerja dan pekerjaannya. Strategi pengelolaan sumber daya manusia yang sejalan dengan strategi perusahaan akan mendorong pada pencapaian tingkat efektifitas dan efisiensi yang tinggi, percepatan proses bisnis perusahaan, dan peningkatan kualitas organisasi. Mengingat pentingnya SDM dalam pengelolaan usaha termasuk industry kreatif. Integrasi fungsi SDM dan strategi bisnis perusahaan ini sangat penting dalam menciptakan keunggulan kompetitif perusahaan. Melalui integrasi tersebut diharapkan tercapai efektivitas fungsi SDM dalam melakukan fungsinya, memberikan nilai tambah bagi organisasi.Kata kunci : Industri Kreatif, Peningkatan Kompetensi dan Knowledge Management
ANALISIS TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR PELAYANAN TERPADU BANGKINANG Dwika Lodia Putri
PEKBIS Vol 2, No 02 (2010)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (79.676 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.2.02.%p

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui tingkat kepuasanmasyarakat terhadap pelayanan publik Kantor Pelayanan Terpadu Bangkinang.Dengan menggunakan dua variabel yaitu variabel yang mewakili tingkat kinerjaKantor Pelayanan Terpadu Bangkinang (performan) dan yang mewakili tingkatpenilaian masyarakat (harapan) dari masyarakat. Dimensi yang digunakan yaitutangible (berwujud), reliability (keandalan),responsiveness (daya tanggap),assurance (kepastian), dan empathy (empati). Dari hasil penelitian dapat diketahuibahwa rata-rata tingkat kepuasan masyarakat pada variabel tangible (91,51),reliability (85,61), responsiveness (84,07), assurance (92,78), empathy (88,11).Sedangkan perbandingan antara tingkat kepentingan (harapan) terlihat bahwatingkat kepuasan rata-rata sebesar 88,42 poin, dimana titik ini merupakan posisiyang sangat puas. Tingkat kepuasan masyarakat atas faktor tangible, reliability,responsiveness, assurance, emphaty, sudah baik artinya sudah mulai terjadikesesuaian antara harapan masyarakat (keyakinan) dengan kenyataan setelahberurusan pada Kantor Pelayanan Terpadu Bangkinang.
ANALISIS VARIASI HARGA DAGING SAPI DI PROVINSI RIAU DAN DAERAH PEMASOK Riauli Anggriani Pardede; Djaimi Bakce; Eliza Eliza
PEKBIS Vol 10, No 1 (2018)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (282.964 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.10.1.62-68

Abstract

Demands of beef in Riau Province is increasing year by year, but not balance withthe production. Riau Province must imports the beef from other areas such asLampung Province, North Sumatera Province, West Sumatera Province, East JavaProvince and Australia. Ideally, the price changes in the supplier area would leadthe price changes in Riau Province. Thus, fluctuation of beef price in supplier areawill make fluctuation in Riau Province. The aim of this research is to analyze thebeef price variations in Riau Province and supplier areas in January 2006-Desember2015. Descriptive and Variation Coefficient analysis used to see the price dinamycand variation level. The result of the research shows that the beef price in RiauProvince and supplier areas were fluctuated and increasing. Variation coefficientshow that the beef price was stable, except in 2008. In 2008, the price was notstable caused by crisis of economi.
REKSA DANA SYARIAH DAN KONVENSIONAL: SEBUAH STUDI KOMPARATIF (Studi Empiris pada Reksa Dana yang terdaftar di BEI) Susilatri &#039;; Vince Ratnawati; Ningrum Khairani
PEKBIS Vol 6, No 1 (2014)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (124.122 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.6.1.26-36

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji perbedaan kinerja reksa dana syariah danreksa dana konvensional (dilihat dari return dan risiko, Sharpe Indeks dan TreynorIndeks serta dari Jensen Alpha). Populasi penelitian ini adalah reksa dana syariahdan konvensional yang listing di Bursa Efek Indonesia. Sampel penelitian adalahjenis reksa dana pendapatan tetap syariah maupun konvensinal dan reksa danacampuran syariah maupun konvensional selama periode 2006 sampai 2009.Pengujian hipotesis menggunakan uji beda independent sample t-test denganmenggunakan program Statistical Product and Service Solution (SPSS) ver. 17.0sedangkan data yang digunakan adalah Nilai Aktiva Bersih per Unit Penyertaan(NAB/Unit), Jakarta Islamic Index (JII) dan Indeks LQ45 serta data suku bungaSertifikat Bank Indonesia (SBI) dan Sertifikat Wadiah Bank Indonesia (SWBI)bulanan periode 2006-2009.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja reksa danasyariah dan konvensional memang berbeda, namun tidak signifikan. Secara bisniskinerja reksa dana syariah tidak kalah menguntungkan dengan reksa danakonvensional, dan secara religius lebih dapat dipertanggungjawabkan, karenasesuai dengan prinsip-prinsip syariahKata kunci: Kinerja,reksa dana, risk dan return, sharpe indeks, treynor indeks,Jensen Alpha.

Page 2 of 27 | Total Record : 262