cover
Contact Name
Rival Rahman
Contact Email
rival@ung.ac.id
Phone
+6285256947971
Journal Mail Official
jlpt@ung.ac.id
Editorial Address
Departmen Agrotchnology, Universitas Negeri Gorontalo, Prof. Dr. Ing. B.J. Habibie Street, Bone Bolango Regency, Gorontalo province
Location
Kota gorontalo,
Gorontalo
INDONESIA
Jurnal lahan Pertanian Tropis
ISSN : -     EISSN : 29626609     DOI : https://doi.org/10.56722/jlpt.v1i1
Core Subject : Agriculture,
Jurnal Lahan Pertanian Tropis (JLPT)-Journal of Tropical Agriculture Land (journal initial JLPT: e-ISSN 2962-6609) published by the Department of Agrotechnology, Faculty of Agriculture, Universitas Negeri Gorontalo, in collaboration with Indonesian Soil Science Society (HITI), Regional Commisariat of Special Region of Gorontalo. This journal contains original research articles on aspects of: Soil physics, and soil conservation Soil chemistry, soil fertility, and plant nutrients Soil biology, soil biotechnology, soil reclamation and remediation Clay mineralogy, pedogenesis, and soil classification Edaphology, agroclimatology, and environment Soil surveys and land evaluation, land use planning Land degradation, agroforestry, and watershed management. This journal is published in one volume a year and each volume consists of two editions, namely the July and December editions. This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 4, No 1 (2025)" : 5 Documents clear
Prediksi Erosi Menggunakan Metode USLE (Universal Soil Loss Equation) Pada Tanaman Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq.) Tahir, Meisin A; Nurmi, Nurmi; Rahim, Yunnita .
Jurnal Lahan Pertanian Tropis (JLPT) Vol 4, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56722/jlpt.v4i1.33007

Abstract

Erosion is a condition that can cause damage to the surface of the land and harm humans and agricultural land, especially in oil palm plantations. The purpose of this study was to determine the predicted erosion value that occurs using the USLE method on oil palm plantations. This study was conducted in August and September 2020 at an oil palm plantation located in Sukamaju Village, Mootilango District, Gorontalo Regency. The method used in this study was a direct survey method in the field and soil sampling for analysis materials at the Soil Chemistry and Fertility Laboratory, Department of Soil Science, Faculty of Agriculture, Hasanudin University, Makassar. The results of field observations and laboratory analysis results were used to calculate the predicted erosion value on oil palm plantations using the USLE method. The results of the study showed that the amount of rain erosivity from the last 5 years (2016-2020 period) was 1615.98 joules/m2/mm, the soil erodibility value (K) was 0.29, the slope length and slope (LS) factor value was 1.09, the factor value (C) was 0.5 and the factor value (P) was 1.00 and without soil conservation measures, the predicted erosion value (A) was 255.17 tons/ha/year and was included in the heavy category.Keyword : Prediksi Erosi; USLE; Kelapa Sawit
Pengaruh Kombinasi Pupuk Kandang Ayam dan NPK Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Pakcoy (Brassica rapa L.) Bari, Arisma; Zakaria, Fauzan; Apriliani, Silvana
Jurnal Lahan Pertanian Tropis (JLPT) Vol 4, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56722/jlpt.v4i1.31782

Abstract

Tanaman Pakcoy yang dikonsumsi sebagai sayuran dapat ditingkatkan produksinya dengan pemupukan kombinasi pupuk kandang ayam dan NPK. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kombinasi pupuk kandang ayam dan NPK akan berpengaruh terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman pakcoy (Brassica rapa L.) serta untuk mengetahui perlakuan terbaik antara kombinasi pupuk kandang ayam dan NPK terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman pakcoy (Brassica rapa L.). Penelitian ini dilaksanakan di Desa Tunggulo, Kecamatan Tilongkabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo dan di Laboratorium Jurusan Agroteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Negeri Gorontalo. Waktu penelitian dilaksanakan pada bulan Februari sampai April 2024. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) 1 faktor yang terdiri dari 7 taraf yaitu, P0 = kontrol, P1 = 25 ton/ha pupuk kandang ayam, P2 = 20 ton/ha pupuk kandang ayam + NPK 150 kg/ha, P3 = 15 ton/ha pupuk kandang ayam + NPK 300 kg/ha, P4 = 10 ton/ha pupuk kandang ayam + NPK 450 kg/ha, P5 = 5 ton/ha pupuk kandang ayam + NPK 600 kg/ha, P6 = NPK 750 kg/ha. Parameter yang diamati adalah tinggi tanaman, jumlah daun, luas daun, laju pertumbuhan tanaman, laju asimilasi bersih, dan berat segar tanaman. Data hasil observasi dianalisis dengan menggunakan analisis varian (ANOVA) dan dilanjutkan dengan uji DMRT pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kombinasi pupuk kandang ayam dan NPK berpengaruh nyata terhadap tinggi tanaman, jumlah daun, luas daun, laju pertumbuhan tanaman, laju asimilasi bersih, dan berat segar tanaman. Kombinasi pupuk kandang ayam 10 ton/ha + NPK 450 kg/ha memiliki pengaruh terbaik terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman pakcoy.Kata Kunci : Pakcoy, Pupuk Kandang Ayam , NPK , Kombinasi
Pengaruh Berbagai Pupuk Organik Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kacang Hijau (Vigna radiata, L.) Palewai, Moh. Dewa; Jamin, Fitriah Suryani; Dude, Suyono
Jurnal Lahan Pertanian Tropis (JLPT) Vol 4, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56722/jlpt.v4i1.27262

Abstract

Pupuk organik adalah pupuk yang berasal dari sisa-sisa tanaman yang mempunyai peran penting dalam memperbaiki sifat fisik, kimia, dan biologi tanah. Pupuk organik dapat menggemburkan tanah, memacuh. Tujuan penelitian adalah Untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk serta jenis pupuk organik yang terbaik terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kacang hijau Vigna radiata, L, Yang dilaksanakan di Kelurahan Libuo, Kecamatan dungigi, Kabupaten Gorontalo, Provinsi Gorontalo dilanjutkan analisis tanah dan pupuk di Laboratorium Ilmu Tanah Makassar Sulawesi Selatan. Metode penelitian menggunakan rancangan Acak Kelompok (RAK) yang terdiri dari 5 taraf perlakuan yaitu tanah (kontrol), tanah + pupuk kandang ayam (3:1), tanah + pupuk kandang sapi (3:1), tanah + pupuk kandang kuda (3:1), tanah + pupuk kandang kambing (3:1). Analisis data dilakukan dengan menggunakan ANOVA dengan uji lanjut dengan BNT (Beda Nyata Terkecil) pada taraf uji 5%. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pemberian pupuk organik tmemberikan pengaruh terhadap tinggi tanaman pada umur 2 MST dan jumlah polong pertanaman pada panen kedua tidak memberikan pengaruh pada tinggi tanaman umur 4 MST, 5 MST, 6 MST Jumlah polong pertanaman pada panen 1, bobot kering biji pertanaman,dan bobot 100 biji. pupuk organik yang sesuai untuk meningkatkan pertumbuhan dan hasil tanaman kacang hijau adalah perlakuan dengan pemberian tanah + pupuk kendang sapi dengan kosentrasi 3:1 yang memberikanpengaruh terhadap parameter tinggi tanaman dan jumlah polong pertanaman.Kata Kunci: Kacang Hijau, Pupuk, Organik
Respon Pemberian Pupuk Anorganik dan Waktu Penyiangan Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kacang Hijau (Vigna radiata L.) Nuki, Riska Pransiska; Musa, Nikmah; Zakaria, Fauzan
Jurnal Lahan Pertanian Tropis (JLPT) Vol 4, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56722/jlpt.v4i1.33021

Abstract

Mung bean plant is one of the most popular sources of plant-based protein as a daily food ingredient. In Indonesia, mung beans are one of the most important legume commodities after soybeans and peanuts. The objective of this research is to determine the effect of inorganic fertilizer dosage and weeding time, as well as the interaction between inorganic fertilizer and weeding time, on the growth and yield of mung bean plants. This research was conducted in Libungo Village, Suwawa Selatan Subdistrict, Bone Bolango Regency, and observations of destructive variables were carried out at the Agrotechnology Department Laboratory, Faculty of Agriculture, Universitas Negeri Gorontalo. The factorial RBD design was used, consisting of two factors. The first factor was the application of inorganic fertilizer, with two levels (150 kg/ha and 300 kg/ha), and the second factor was weeding time, with three levels (no weeding, weeding at 7 and 14 days after sowing, and weeding at 7, 14, and 21 days after sowing). The results showed that the application of inorganic fertilizer, weeding time, and the interaction between inorganic fertilizer and weeding time did not have a significant effect on all parameters, including leaf area, leaf area index, plant growth rate, flowering percentage, pod number, weight of 100 seeds, and yield per plot.  Keywords: Mung Bean, Inorganic NPK Fertilizer, Weeding Time
Analisis Kadar Hara Makro (N, P, K), C-Organik Pada Lahan Sawah dan Tegalan di Desa Dutohe Kecamatan Kabila Gobel, Sitty Sofia; Nurmi, Nurmi; Ilahude, Zulzain
Jurnal Lahan Pertanian Tropis (JLPT) Vol 4, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56722/jlpt.v4i1.30034

Abstract

Unsur hara NPK merupakan unsur hara makro primer, yakni unsur hara yang dibutuhkan tanaman dalam jumlah banyak selama siklus hidupnya. Kadar dari setiap unsur hara di dalam tanah dapat berubah akibat pengelolaan yang berbeda. Produksi tanaman padi dan jagung pada tahun 2021 sampai tahun 2022 yang dihasilkan terjadi penurunan yang signifikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar hara makro (N, P, K), C-organik pada lahan sawah dan tegalan di Desa Dutohe Kecamatan Kabila. Penelitian dilaksanakan bulan April hingga bulan Juni 2024 di Desa Dutohe Kecamatan Kabila. Penelitian ini menggunakan metode survei Lapangan dan analisis laboratorium. Penentuan titik sampel dilakukan pada lahan sawah dan tegalan. Masing-masing lahan dilakukan pengambilan sampel secara diagonal lalu dikomposit untuk selanjutnya dianalisis di laboratorium. Hasil penelitian menunjukkan Nitrogen (N) pada lahan sawah sedang, lahan tegalan rendah kadar Fosfor (P) pada lahan sawah dan tegalan rendah, kadar Kalium (K) pada lahan sawah dan tegalan sangat rendah, kandungan C-Organik pada lahan sawah sedang, lahan tegalan rendah. Terdapat perbedaan yang signifikan antara lahan sawah dan lahan tegalan dalam hal kadar hara makro dan C-Organik. Pada lahan sawah cenderung memiliki kadar nitrogen dan C-Organik yang lebih tinggi dibandingkan lahan tegalan, sementara kadar fosfor dan kalium di kedua jenis lahan tergolong rendah hingga sangat rendah.    Kata Kunci: Hara Makro,C-Organik, Sawah, Tegalan

Page 1 of 1 | Total Record : 5