cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota surabaya,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Teknik Elektro
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Engineering,
Arjuna Subject : -
Articles 161 Documents
Studi Karateristik Motor DC Penguat Luar Terhadap Posisi Sikat Antonius Ananda, Stephanus; Tanaka Soewangsa, Edhi
Jurnal Teknik Elektro Vol 3, No 1 (2003): MARET 2003
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (128.037 KB) | DOI: 10.9744/jte.3.1.

Abstract

One of the dc motor problem is how to positioning the brush of the commutator. Armature reaction on dc motor makes the position of the brush to be changed from its normal position. Commonly in many dc motor, the brush is set permanently from factory. This paper, it will use special dc motor that has a brush changer and discuss the relation between the brush position and motor characteristic i.e. motor speed, torque and mechanical charateristics. From the experiment result, it can be concluded that the best charateristic is found when the brush is positioned on 24 in the left side of the central position. The best motor effeciency is 73,64 %. Abstract in Bahasa Indonesia : Masalah yang sering timbul dalam motor dc adalah peletakan dari posisi sikat. Adanya reaksi medan magnit pada jangkar membuat posisi sikat pada komutator motor dc berubah. Ada motor dc yang posisi sikatnya dapat diatur sesuai kondisi yang diinginkan. Pada makalah ini akan diteliti hubungan antara posisi sikat dengan karateristik putaran, torsi dan mekanis dari motor dc jenis penguat luar. Dari hasil pengujian baik pada beban nol dan berbeban sudut sikat sebesar 24 disebelah kiri dari posisi tengah memiliki karateristik paling baik dibandingkan dengan posisi yang lain. Efisiensi motor tertinggi sebesar 73,64% Kata kunci : Motor DC Penguat Luar.
Pembuatan Purwarupa Sistem Otomasi Rumah Memanfaatkan BeagleBone Black Dan Perangkat Mobile Pryana, Briantono; Lim, Resmana; Santoso, Petrus
Jurnal Teknik Elektro Vol 10, No 2 (2017): September 2017
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (613.187 KB) | DOI: 10.9744/jte.10.2.65-70

Abstract

Otomasi dan perangkat mobile adalah salah satu bidang teknologi yang cukup berkembang hingga saat ini. Salah satu perkembangan tersebut adalah dalam bidang otomasi rumah tangga yang dapat dikontrol melalui perangkat mobile untuk membantu manusia dalam melakukan pekerjaan rumah tangga sehari-hari Dalam sistem ini, BeagleBone Black dikonfigurasi menjadi server yang melakukan komunikasi dengan perangkat mobile. Perangkat mobile ini bertindak sebagak interface kepada pengguna melalui koneksi Internet. BeagleBone Black juga menjadi kontroler dari aktuator-aktuator dan sensor-sensor yang ada di dalam sistem, dan berfungsi sebagai server dari XiaoYi IP camera. Semua sensor dan aktuator terhubung kepada BeagleBone Black, yang terdiri dari 3 buah sensor proximity, 2 buah motor DC, 3 buah lampu, dan 3 buah universal relay. Dari hasil pengujian, diperlukan adanya rangkaian voltage level converter untuk menyesuaikan tegangan BeagleBone Black dengan perangkat keras lainnya dan didapatkan delay pada streaming video yang di-broadcast oleh BeagleBone Black dikarenakan proses pengolahan video dan untuk pesan perintah didapatkan delay kurang dari 0.5s.
Penerapan Metode Jala Sudut Proteksi dan Bola Bergulir Pada Sistem Proteksi Petir Eksternal yang Diaplikasikan pada Gedung W Universitas Kristen Petra Hosea, Emmy; Iskanto, Edy; M. Luden, Harnyatris
Jurnal Teknik Elektro Vol 4, No 1 (2004): MARET 2004
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (244.179 KB) | DOI: 10.9744/jte.4.1.

Abstract

Lightning protection system consist of external protection, grounding system and internal protection. Three methods to determine air termination are mesh size method, protective angle method and rolling sphere method. This paper describes the application of those methods on W building Petra Christian University. The result show that the building needs more lightning protection system based on rolling sphere method analysis. Abstract in Bahasa Indonesia : Sistem proteksi petir terdiri dari proteksi eksternal, sistem pembumian dan proteksi internal. Penentuan terminasi udara menggunakan tiga metode yaitu metode jala, sudut proteksi dan bola bergulir. Makalah ini menjelaskan tentang aplikasi ketiga metode tersebut pada gedung W UK Petra. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa gedung W Universitas Kristen Petra membutuhkan tambahan sistem proteksi petir berdasarkan analisis dengan metode bola bergulir. Kata kunci : Sistem proteksi petir.
Pustaka Communication Thread for Java (CTJ) Ferdinando, Hany; Hidayat, Zulkifli
Jurnal Teknik Elektro Vol 4, No 2 (2004): SEPTEMBER 2004
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (261.743 KB) | DOI: 10.9744/jte.4.2.

Abstract

The Communicating Thread for Java (CTJ) is part of the Communicating Thread (CT) Library developed by Control Engineering group, University of Twente, the Netherlands. One can write software based on Communicating Sequential Process (CSP) concept on PC with this library. Before, CSP programming can only implemented through Occam programming with transputer as its target. Inside the CT Library, the hardware independent and hardware dependent concept are proposed. As examples for the hardware independent part of the program are arithmetic operation, logic operation, etc. Examples from the hardware dependent are to read data from ADC, to send data via a fieldbus, etc. This concept enables one to move one system to another by changing the hardware dependent part of the program. The goal of this paper is to introduce the CT Library for embedded system and distributed control system application. The experiments done in this paper is emphasized on the hardware dependent part, since it relates to embedded system and distributed control system application. Abstract in Bahasa Indonesia : Pustaka Communication Thread for Java (CTJ) merupakan bagian dari pustaka (the CT Library) yang dikembangkan oleh Control Engineering group di University of Twente. Dengan menggunakan pustaka ini, seseorang dapat melakukan pemrograman berbasis Communication Sequential Process (CSP) pada PC. Sebelumnya, pemrograman CSP hanya dapat diimplementasikan lewat Occam dan diaplikasikan pada transputer. Pada pustaka ini, dikembangkan konsep hardware independent dan hardware dependent. Bagian yang hardware independent adalah program-program seperti perhitungan aritmatika, operasi logika, dll. Control bagian yang hardware dependent adalah pembacaan data dari ADC, proses pengiriman data lewat fieldbus, dll. Dengan menggunakan konsep ini, seorang dapat dengan mudah melakukan migrasi program ke platform yang lain dengan hanya mengubah bagian program yang hardware dependent. Paper ini bertujuan untuk memperkenal pustaka CT yang dapat diaplikasikan pada system embedded dan system kendali terdistribusi. Secara khusus, percobaan akan dilakukan pada bagian program yang hardware dependent, karena bagian ini yang sangat terkait dengan aplikasi pada system embedded dan system kendali terdistribusi. Kata kunci: pustaka CT, CSP.
Alat Uji Baterai 12V 60AH Secara Elektronis H Tumbelaka, Hanny; , Johannes
Jurnal Teknik Elektro Vol 1, No 1 (2001): MARET 2001
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (117.947 KB) | DOI: 10.9744/jte.1.1.

Abstract

This research discusses the implementation of electronic circuits for battery testing to replace the manual tester that is usually used in Switchyard. The equipment consists of constant-current controlled circuit to produce relatively constant current according to battery capacity so that it is able to be used as a battery tester based on a charge-and-discharge method with constant current. PC based data acquisition is used in order to have data that are more accurate. Experimental results in testing 12 V, 60 AH battery demonstrates the ability of the equipment to replace the manual one as a battery tester. Abstract in Bahasa Indonesia : Penelitian ini membahas penggunaan rangkaian elektronika untuk alat uji baterai sebagai pengganti alat uji manual yang biasa dipakai di Gardu Induk. Alat ini terdiri dari Rangkaian Pengatur Arus Konstan untuk menghasilkan arus yang sesuai dengan kapasitas baterai dan relatif tidak berubah sehingga mampu digunakan sebagai alat uji baterai berdasarkan metoda pengisian dan pengosongan dengan arus konstan. Pengambilan data dilakukan secara langsung menggunakan perangkat PC agar lebih tepat dan cermat. Dari hasil pengujian terhadap baterai 12 V, 60 AH menunjukkan bahwa alat ini bekerja dengan baik dan dapat menggantikan alat uji yang manual. Kata kunci : alat uji, baterai, arus konstan
Robust Model Reference Adaptive Control of Angular Velocity Control Simulation of Brushed DC Motor Anwari, Sabat
Jurnal Teknik Elektro Vol 6, No 1 (2006): MARET 2006
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (325.597 KB) | DOI: 10.9744/jte.6.1.

Abstract

Electric motors play an important role in industry as well as our day-to-day life. They are used to generate electrical power in power plants and provide mechanical work in industries. They are also an indispensable part of our daily lives. Electric motors are very important pieces of equipment in our everyday lives. The brushed DC motor is considered to be basic electric motors. The aim of this paper is to introduce students to the modelling of brushed dc motor and to use computer simulation as a tool for conducting transient and control studies. Simulation can be very helpful in gaining insights to the dynamic behaviour and interactions that are often not readily apparent from reading theory. Next to having an actual system to experiment on, simulation is often chosen by engineers to study transient and control performance or to test conceptual designs. Presently, there are many control laws available to control the brushed dc motor. The control law of angular velocity depends on the motor parameters. The motor parameters are time varying, especially load torque, hence adaptive control is one of the best control law. In standard adaptive control, instability may be occur in the presence of unmodeled dynamics. Robust adaptive control is designed so the stability can be guaranteed. Abstract in Bahasa Indonesia : Motor elektrik memegang sebuah peranan yang penting dalam industri, begitu juga dalam hidup kita hari per hari. Motor tersebut digunakan untuk membangkitkan daya elektrik dalam plant-plant daya besar dan menyediakan kerja mekanik dalam industri. Motor-motor tersebut juga sebuah bagian yang tidak terlepaskan dari kehidupan kita sehari-hari. Motor-motor elektrik merupakan bagian peralatan yang sangat penting dalam kehidupan setiap hari kita. Motor DC bersikat dipertimbangkan sebagai motor elektrik dasar. Tujuan paper ini adalah memperkenalkan pada siswa terhadap pemodelan motor dc bersikat dan menggunakan simulasi komputer sebagai sebuah alat untuk mempelajari kondisi peralihan dan kendali. Simulasi dapat sangat membantu dalam menambah pemahaman terhadap tingkah laku dinamik dan interaksi-interaksinya yang seringkali tidak nampak dalam teori yang dibaca. Untuk dilanjutkan pada sistem nyata dalam bentuk percobaan, simulasi sering dipilih oleh para insinyur untuk mempelajari kinerja peralihan dan kendali atau untuk mencoba rancangan-rancangan konseptual. Saat ini, ada beberapa hukum kendali yang tersedia untuk mengendalikan motor dc bersikat. Hukum kendali untuk kecepatan sudut tergantung pada parameter-parameter motor. Parameter motor tersebut bervariasi terhadap waktu, khususnya torka beban, sehingga kendali adaptif merupakan salah satu hukum kendali yang terbaik. Dalam kendali adapatif standar, ketidakstabilan mengkin terjadi dengan adanya dinamika yang tidak termodelkan. Kendali adaptif kokoh dirancang sedemikian sehingga kestabilan dapat dijamin. Kata kunci: motor dc bersikat, dinamika yang tidak termodelkan, kendali adaptif kokoh, simulasi
Pengembangan Algoritma Pembelajaran untuk Jaringan Syaraf Tiruan Diagonal Recurrent dalam Sistem Kendali Derau Akustik Secara Aktif Wibowo Sanjaya, Bomo; Ratiandi Yacoub, Redi
Jurnal Teknik Elektro Vol 7, No 1 (2007): MARET 2007
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (412.955 KB) | DOI: 10.9744/jte.7.1.26-35

Abstract

Active Noise Control (ANC) system emphasizes at usage of adaptation algorithm and adaptive control structure. In this research is presented experimental result of active noise control system at free space using Diagonal Recurrent Artificial Neural Network control structure. The objective of this research is to develop an Extended Kalman Filter (EKF) algorithm for Diagonal Recurrent Artificial Neural Network control structure, named as Extended Kalman Filter Diagonal Recurrent (EKFDR) algorithm. Experimental result shows that amount of neuron in artificial neural network can be reduced by using diagonal recurrent artificial neural network, without lessening control system performance. Nonlinearity of secondary path in active noise control system can complicate control process. Experimental result shows that diagonal recurrent artificial neural network with EKFDR algorithm produced a better performance than linear controller in compensating of secondary path nonlinearity. Abstract in Bahasa Indonesia : Sistem kendali derau aktif lebih menitikberatkan pada penggunaan algoritma adaptasi dan struktur kendali adaptif. Dalam penelitian ini ditampilkan hasil percobaan sistem kendali derau aktif pada ruang terbuka menggunakan struktur kendali Jaringan Syaraf Tiruan Diagonal Recurrent (JSTDR). Pengembangan algoritma Extended Kalman Filter (EKF) untuk struktur kendali JSTDR, yang kemudian dinamakan sebagai algoritma Extended Kalman Filter Diagonal Recurrent (EKFDR) merupakan tujuan dari penelitian ini. Masalah nonlinieritas jalur sekunder dalam sistem kendali derau aktif, dapat mempersulit proses pengendalian. Dari hasil percobaan terlihat bahwa jumlah neuron dalam JST dapat dikurangi dengan menggunakan JSTDR, tanpa mengurangi kinerja sistem kendali. JSTDR dengan algoritma EKFDR juga menunjukkan kinerja yang baik dalam mengkompensasi nonlinieritas jalur sekunder jika dibandingkan dengan pengendali linier. Kata kunci: derau aktif, jaringan syaraf tiruan, diagonal recurrent, extended kalman filter diagonal recurrent, nonlinieritas jalur sekunder.
Disain dan Implementasi Modul Akuisisi Data sebagai Alternatif Modul DAQ LabVIEW Sugiarto, Indar; Thiang, Thiang; Siswanto, Timothy Joy
Jurnal Teknik Elektro Vol 8, No 1 (2008): MARET 2008
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (920.703 KB) | DOI: 10.9744/jte.8.1.30-37

Abstract

This paper describes about an alternative module of data acquisition system (DAS), which can be accessed by LabVIEW. The advantage of this DAS module is inexpensive and it has good performance as well as module used in industrial control system. This DAS module is controlled by ATmega64 AVR microcontroller, which will communicate with the LabVIEW by using bidirectional serial communication. This DAS module has 8-bit digital input, 8-bit digital output, 8 channel analog inputs, 2 channel analog outputs. Voltage levels of digital input are 0 – 5 V and 0 – 24 V. The digital output of this module is an open collector terminal with “low” level voltage of 0.276 V. Analog input of this DAS module has three ranges. They are 1 – 5 V with average error of 14.47 mV, 0 – 10 V with average error of 72.34 mV, and 4 – 20 mA with average error of 0.037 mA. Range of analog output of this module is 0 – 10 V with average error of 16.2 mV. This DAS module is not designed for applications that need high accuracy of time. Abstract in Bahasa Indonesia: Sebuah alternatif modul data acquisition system (DAS) yang bisa diakses menggunakan LabVIEW dipaparkan dalam paper ini. Keuntungan utama modul DAS ini adalah dapat dibuat dengan harga sangat terjangkau dan menghasilkan performa yang baik seperti yang biasa digunakan dalam sistem kontrol di industri. Modul DAS tersebut dikendalikan oleh sebuah mikrokontroler AVR ATmega64 yang akan berkomunikasi secara bidirectional dengan LabVIEW menggunakan metode komunikasi serial. Sistem ini dapat digunakan untuk mengakuisisi 8-bit digital input, 8-bit digital output, 8 kanal analog input dan juga 2 kanal analog output. Digital input dapat digunakan untuk tegangan 0-5V dan 0-24V. Digital output dibuat bersifat open collector dengan tegangan “low” sebesar 0,276V. Untuk analog input maupun analog output dari sistem ini mempunyai rata-rata error sebesar 14,47mV untuk rentang input 1-5V; 72,34mV untuk rentang input 0-10V; 0,037mA untuk rentang input 4-20mA dan 16,2mV untuk rentang output 0-10V. Sistem ini tidak dirancang untuk digunakan pada aplikasi yang membutuhkan ketelitian waktu yang tinggi. Kata kunci : sistem akuisisi data, mikrokontroler, AVR, LabVIEW, rangkaian pengkondisi sinyal, instrumentasi.
Hybrid Active Filter Untuk Meredam Resonansi Harmonisa Pada Sistem Pembangkitan di Industri Limantara, Limboto
Jurnal Teknik Elektro Vol 2, No 1 (2002): MARET 2002
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (603.179 KB) | DOI: 10.9744/jte.2.1.

Abstract

The paper describes a hybrid active filter for reducing harmonics resonance in the industrial power generation system. The system involves a low/medium power active filter and a tuned passive filter on the 5th harmonics. The experiment result shows a prospective result that could reduce the 5th and 7th harmonics significantly. Abstract in Bahasa Indonesia : Makalah ini mengajukan tentang filter aktif hybrid untuk meredam resonasi harmonisa pada sistem pembangkitan listrik di industri. Sistem ini mempunyai filter aktif dengan daya rendah/kecil dan filter pasif yang di tune pada harmonisa ke 5. Hasil percobaan menunjukan hasil yang prospektif yang mana sistem dapat mengurangi harmonisa ke 5 dan ke 7 secara signifikan. Kata kunci: Aktif Filter, resonansi harmonisa, tegangan harmonisa, kualitas daya, inverter PWM.
Pengembangan Mekanisme Pembayaran Pujasera (Food Court) Menggunakan Teknologi RFID yang Dilengkapi dengan PIN Atmojo, Ortho Priyo; Tung, Lauw Lim Un; Santoso, Petrus
Jurnal Teknik Elektro Vol 9, No 1 (2016): Maret 2016
Publisher : Institute of Research and Community Outreach

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1212.821 KB) | DOI: 10.9744/jte.9.1.19-26

Abstract

Pengembangan mekanisme pembayaran pujasera menggunakan teknologi RFID yang dilengkapi dengan PIN ini bertujuan untuk membuat sistem pembayaran pada pujasera menjadi lebih efisien dan memiliki pembagian hasil yang jelas antara tenant dan pengelola. Sistem ini menggabungkan teknologi RFID, komunikasi aktif antara client dengan server, dan dilengkapi dengan PIN sebagai proses konfirmasi dan keamanan. Yang membedakan sistem ini dengan sistem RFID ataupun sistem pembayaran pujasera yang lain, adalah adanya komunikasi aktif antara cilent dan server. Dengan kata lain, keseluruhan informasi konsumen terdapat pada server, bukan pada tag RFID yang mereka miliki.Fitur – fitur yang dimiliki pada sistem ini adalah fungsi keamanan dengan PIN pada akun setiap konsumen, pencatatan pembelian makanan dan saldo pada database. Namun aplikasi pada database belum mencapai pencatatan pembagian hasil setiap tenant, pencatatan makanan yang dipesan per-harinya, dan pengontrol menu serta harga pada tenant melalui server.

Page 10 of 17 | Total Record : 161