Jurnal Rekayasa Proses
Jurnal Rekayasa Proses is an open-access journal published by Chemical Engineering Department, Faculty of Engineering, Universitas Gadjah Mada as scientific journal to accommodate current topics related to chemical and biochemical process exploration and optimization which covers multi scale analysis from micro to macro and full plant size. Specialization topics covered by Jurnal Rekayasa Proses are: 1. Kinetics and Catalysis Includes simulations and experiments in reaction kinetics, catalyst synthesis and characterization, reactor design, process intensification, microreactor, multiphase reactors, multiscale phenomena, transfer phenomena in multiphase reactors. 2. Separation and Purification System Includes phase equilibrium, mass transfer, mixing and segregation, unit operation, distillation, absorption, extraction, membrane separation, adsorption, ion exchange, chromatography, crystallization and precipitation, supercritical fluids, bioprocess product purification. 3. Process System Engineering Includes simulation, analysis, optimization, and process control on chemical/biochemical processes based on mathematical modeling; multiscale modeling strategy (molecular level, phase level, unit level, and inter-unit integration); design of experiment (DoE); current methods on simulation for model parameter determination. 4. Oil, Gas, and Coal Technology Includes chemical engineering application on process optimization to achieve utmost efficiency in energy usage, natural gas purification, fractionation recovery, CO2 capture, coal liquefaction, enhanced oil recovery and current technology to deal with scarcity in fossil fuels and its environmental impacts. 5. Particle Technology Includes application of chemical engineering concepts on particulate system, which covers phenomenological study on nucleation, particle growth, breakage, and aggregation, particle population dynamic model, particulate fluid dynamic in chemical processes, characterization and engineering of particulate system. 6. Mineral Process Engineering Includes application of chemical engineering concepts in mineral ore processing, liberation techniques and purification, pyrometallurgy, hydrometallurgy, and energy efficiency in mineral processing industries. 7. Material and biomaterial Includes application of chemical engineering concepts in material synthesis, characterization, design and scale up of nano material synthesis, multiphase phenomena, material modifications (thin film, porous materials etc), contemporary synthesis techniques (such as chemical vapor deposition, hydrothermal synthesis, colloidal synthesis, nucleation mechanism and growth, nano particle dispersion stability, etc.). 8. Bioresource and Biomass Engineering Includes natural product processing to create higher economic value through purification and conversion techniques (such as natural dye, herbal supplements, dietary fibers, edible oils, etc), energy generation from biomass, life cycle and economic analysis on bioresource utilization. 9. Biochemistry and Bioprocess Engineering Includes biochemical reaction engineering, bioprocess optimization which includes microorganism selection and maintenance, bioprocess application for waste treatment, bioreactor modeling and optimization, downstream processing. 10. Biomedical Engineering Includes enhancement of cellular productions of enzymes, protein engineering, tissue engineering, materials for implants, and new materials to improve drug delivery system. 11. Energy, Water, Environment, and Sustainability Includes energy balances/audits in industries, energy conversion systems, energy storage and distribution system, water quality, water treatment, water quality analysis, green processes, waste minimization, environment remediation, and environment protection efforts (organic fertilizer production and application, biopesticides, etc.).
Articles
17 Documents
Search results for
, issue
"Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023"
:
17 Documents
clear
Rethinking administrative documents’ validity to cutoff greenhouse gas emissions by million tons
Moustafa, Khaled
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.85112
Climate change is a multi-hazard challenge for life on earth in all its aspects. Wildfires, pollution, drought and heatwaves are just a few examples of exacerbated environmental crises propelled by climate change effects. To mitigate such effects, urgent actions are required to cutoff greenhouse gas emissions by all the means across all the sectors. Every additional kilogram of greenhouse gases produced unnecessarily should be avoided. One source of greenhouse gas emissions that may not be top of mind for the public and policymakers - and which can be taken into account in preventive environmental policies- is the industry of administrative and identification documents (papers) with short validity dates that involves intensive production (mass printing) and frequent renewals (mass reprinting) while the carbon footprint is too high. The validity of, for example, identity cards, passports, banking cards, driving licenses, etc., is often short ranging from ~ 3 to 10 years, depending on each type of document and issuing country. Short validity dates, however, should raise critical questions regarding the environmental sustainability, societal and carbon impact, and depletion of natural resources used in their production and frequent renewals. Identification documents are not food products that spoil over time or medications that lose their functional activities, so their validity should be unlimited by time in order to avoid the high environmental costs of mass printing/reprinting and high rates of greenhouse gas emissions associated with their production. The production of plasticized ID-type cards can emit up to 100 grams of carbon dioxide equivalent per card. Manufacturing one administrative document per person and renewing it five times could produce up to 4 million tons of carbon dioxide globally. If individuals have five administrative documents that need renewing five times, which is often the case, gas emissions would be five times higher, or approximately 20 million tons of CO2 equivalent. To save such important amounts of gas emissions, a modernization and flexibilization of administrative documents industry is required toward removing validity by date. This simple change could save substantial amounts of energy and natural resources, such as trees and water, while also reducing greenhouse gas emissions by million tons, especially in the pressing context of climate change. It should be time to initiate a paradigm shift in the administrative document industry. Eliminating validity periods is a straightforward yet effective solution that would significantly reduce greenhouse gas emissions and promote sustainable environmental practices.
Penentuan kondisi optimum pembuatan silica gel menggunakan silika geothermal dengan metode sol-gel
Sujoto, Vincent Sutresno Hadi;
Tangkas, I Wayan Christ Widhi Herman;
Astuti, Widi;
Sumardi, Slamet;
Jenie, Siti Nurul Aisyiyah;
Tampubolon, Aron Pangihutan Christian;
Syamsumin, Syamsumin;
Utama, Andhika Putera;
Petrus, Himawan Tri Bayu Murti;
Kusumastuti, Yuni
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.77696
Salah satu permasalahan yang muncul di lapangan pembangkit listrik panas bumi (PLTP) adalah terjadinya silica scaling dalam sistem pemipaaan akibat konsentrasi padatan terlarut yang tinggi pada air geotermal (geothermal brine). Silica scalling dapat menyebabkan penurunan efisiensi pembangkitan energi listrik dari panas bumi. Pada penelitian ini lumpur silika yang dihasilkan dari lapangan pembangkit listrik panas bumi akan dimanfaatkan sebagai raw material sintesis silica gel. Silica gel disintesis menggunakan metode sol-gel dengan variasi rasio natrium silikat dan air (1:3 ; 1:4 ; dan 1:5) dan konsentrasi asam klorida ( 0,5 M ; 1 M; dan 2 M). Karakteristik silica gel dilihat menggunakan analisis Forier Transform Infra Red (FTIR). Secara umum, pita serapan yang muncul pada spektra sample silica gel menunjukkan bahwa gugus fungsional yang terdapat pada silica gel adalah gugus silanol (Si-OH) dan gugus siloksan (Si-O-Si). Panjang gelombang 1055,86 cm-1 menunjukkan gugus Si-O, yang mengindikasikan adanya vibrasi SiO4 dan polimerisasi Si-O-Si saat pembentukan silica gel. Selain itu, kapasitas penjerapan air oleh silika gel menunjukkan bahwa sampel dengan kode A7 memiliki kapasitas penjerapan air terbesar, yaitu mencapai 0,9331 gr air/ gram silica gel. Analisis Response Surface Methodology (RSM) mengindikasikan bahwa konsentrasi asam memberikan pengaruh singnifikan terhadap pembentukan silica gel dibandingkan dengan variasi pengenceran natrium silikat.
Optimasi kondisi operasi pembuatan adsorben ampas singkong untuk pemurnian minyak jelantah dan aplikasinya sebagai sabun cair cuci tangan
Safitri , Elsa Vira;
Amalia, Rizka
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.76634
Ampas singkong merupakan limbah dari hasil industri pembuatan tepung tapioka yang belum dimanfaatkan dengan baik. Di dalam ampas singkong masih banyak komposisi kimia yang dapat dimanfaatkan, salah satunya yaitu serat lignoselulosa yang mengandung selulosa (36,6%), hemiselulosa (21,3%) dan lignin (17,3%). Pada penelitian ini ampas singkong akan dibuat menjadi adsorben karena kandungan selulosa yang tinggi pada ampas singkong berpotensi untuk menurunkan kadar asam lemak bebas pada minyak jelantah. Dalam hal ini, adsorben akan digunakan untuk memurnikan minyak jelantah dan hasil dari pemurnian miyak jelantah akan dimanfaatkan sebagai bahan dasar dalam pembuatan sabun cair cuci tangan. Pada penelitian ini akan dikaji mengenai pengaruh waktu oven, suhu oven dan ukuran partikel terhadap hasil kadar asam lemak bebas dan kapasitas adsorpsi adsorben. Hasil percobaan menunjukan bahwa variabel bebas yang paling berpengaruh terhadap kapasitas adsorpsi adsorben dan asam lemak bebas adalah ukuran partikel, Hal ini dibuktikan dari hasil nilai efek variabel bebas yang paling besar yaitu 96 terhadap kapasitas adsorpsi adsorben dan 0,144 terhadap kadar asam lemak bebas. Kondisi optimum untuk mendapatkan kapasitas adsorpsi adsorben dan kadar asam lemak bebas dengan nilai terbaik didapat pada percobaan ke 8 dengan suhu oven 120oC, waktu oven 5 jam dan ukuran partikel 120 mesh dimana nilai kapasitas adsorpsi adsorben sebesar 238,93 mg/g dan kadar asam lemak bebas sebesar 0,1024 %. Kualitas sabun cair cuci tangan yang dihasilkan dari hasil optimal pemurnian minyak jelantah sesuai dengan standar SNI yaitu diperoleh nilai pH 9,07, tinggi busa 35,5 mm dan hasil uji organoleptik yaitu bentuk cairan homogen, bau yang khas seperti campuran minyak dan KOH serta warna kuning bening.
Optimasi kondisi operasi pembuatan plastik biodegradable dari selulosa tongkol jagung dan pati kulit singkong dengan penambahan PVa dan TiO2 sebagai smart packaging
Wening, Dian Nirmala;
Amalia, Rizka
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.77598
Plastik biodegradable merupakan plastik yang terbuat dari bahan yang mudah diuraikan .Tongkol jagung mengandung kadar selulosa sebesar 41%, Kandungan pati kulit singkong berkisar 22-59%. Pada proses ektraksi selulosa dengan penambahan NaOH menghasilkan kadar selulosa yakni 68,15%. Penambahan plasticizer untuk meningkatkan permeabilitas uap air dan elongasi salah satunya menggunakan plasticizer PVa. TiO2 mempunyai sifat antibakteri, tidak beracun, dan murah. Pada penelitian ini akan dikaji optimasi kondisi operasi pembuatan plastik biodegradable dari selulosa tongkol jagung dan pati kulit singkong dengan penambahan PVa dan TiO2 sebagai smart packaging terhadap ketahanan air, biodegradabilitas, daya kekuatan, elongasi dan antioksidan. Hasil terbaik yang di dapatkan pada uji daya serap pada percobaan ke-7 di dapatkan hasil terendah yaitu 17.02%. lalu untuk nilai biodegradasi tertinggi pada percobaan ke-2 dengan presentase sebesar 60,19 sesuai dengan SNI degradasi dari plastik biodegradable yaitu sebesar > 60 % selama 1 minggu. Kemudian nilai kuat tarik tertinggi pada percobaan ke-6 dengan presentase sebesar 2.99 sesuai dengan nilai standar kuat tarik film bioplastik minimal 4 KgF/cm2 atau 0,392 Mpa (JIS 2-1707). Untuk nilai elongasi tertinggi pada percobaan ke-5 dengan presentase sebesar 2.99.Pada uji antioksidan apel yang dibungkus dengan plastik biodegradable dengan kandungan TiO2 dan selulosa tongkol jagungyang tinggi lebih tahan lama.
Efek laju alir dan arah aliran terhadap analisis performa alat penukar panas tipe shell and tube heat exchanger menggunakan SCADA
Achmad, Feerzet;
Tampubolon, Yosi Anugrah S.M;
Fajri, Muhammad;
Nury, Dennis Farina;
Prahmana, Rico Aditia;
Suhartono, Suhartono;
Suharto, Suharto
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.77376
Panas atau kalor merupakan energi yang dapat berpindah dikarenakan perbedaan temperatur. Dalam melakukan perpindahan panas, dibutuhkan sebuah alat agar mendukung terjadinya perpindahan panas. Alat perpindahan panas yang digunakan pada penelitian ini adalah Shell and Tube Heat Exchanger (STHE). Penelitian ini menggunakan program SCADA yang dapat melakukan proses akusisi data dan kontrol terhadap variabel dependen yaitu laju alir fluida panas sehingga diharapkan data yang ditampilkan pada program SCADA dapat merepresentasikan pengaruh laju alir dan arah aliran terhadap analisis performa alat penukar panas tipe STHE. Penelitian dilakukan dengan memvariasikan laju alir fluida panas pada rentang 0.8 L/min – 1.8 L/min, dimana pada alat ini memiliki maksimum laju alir 2,1 L/min. Dari penelitian ini didapatkan bahwa efektivitas tertinggi sebesar 0,44 pada laju alir fluida panas 1.8 L/min dengan aliran fluida berlawanan arah. Dari hal ini, dapat disimpulkan bahwa laju alir fluida dan arah aliran fluida mempengaruhi efektivitas alat penukar panas, namun bukan hanya mempengaruhi efektivitas alat penukar panas, laju alir dan arah aliran fluida juga mempengaruhi analisis yang lainnya seperti bilangan Reynold, perubahan temperatur rata-rata logaritmik, Number of Transfer Unit (NTU), dan juga efektivitas NTU. Laju alir pada alat penukar panas berpengaruh terhadap besarnya panas yang akan diserap maupun dikeluarkan sehingga, ketika laju alir mengalami peningkatan maka efektivitas alat penukar panas juga akan mengalami peningkatan dikarenakan hal ini dipengaruhi oleh besarnya panas yang dikeluarkan maupun yang diterima.
Removal of metronidazole from simulated wastewater using Fe/C catalyst with a combination of heterogenous Fenton and ozonation
Panandita, Budi Satria;
Prasetyo, Imam;
Ariyanto, Teguh
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.75633
This study examined roles of iron oxide/porous carbon material (Fe/C) for removing metronidazole in simulated wastewater by adsorption and then followed by a degradation using advanced oxidation process (H2O2, O3 and combination of H2O2/O3). Fe/C was produced by an impregnation of iron oxide precursors during resorcinol-formaldehyde synthesis followed by pyrolysis at 800 °C. For comparison, blank carbon (without iron loading) was also synthesized. The properties of porous carbon were investigated by SEM-EDX and N2-sorption analyzer. Blank carbon and Fe/C featured the specific surface area of 755 m2g-1 and 394 m2g-1, respectively. The loading of iron oxide altered the pore structures of material. The adsorption isotherm data were followed by the Langmuir isotherm model with metronidazole uptake up to 46.07 mg g-1 and 39.97 mg g-1 at 30oC by Fe/C and blank carbon. The degradation study was then carried out with catalyst dosage of 0.1 g/100 mL solution and 120 min reaction time at 30 oC. It is noticeably that, the degradation of metronidazole was better when a combination of H2O2/O3 was employed, compared with an individual of H2O2 or O3. Regarding the stability, Fe/C maintained its high activity upon four consecutive runs.
The effect of the addition combination of chicken eggshell adsorbents (Gallus gallus domesticus) and siwalan fiber (Borassus flabellifer) on the adsorption process of used cooking oil
Siswanto, Anggun Puspitarini;
Khasanah, Siti Khofifatul
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.83243
Cooking oil is a daily necessity. Repeated use of oil with high heating temperatures (200-250°C) can result in oxidation and polymerization processes in the oil. Cooking oil purification is carried out by the adsorption method which utilizes cellulose content in coconut coir and CaCO3 in eggshell so that it can meet SNI 3741:2013. In this study, the adsorption process was carried out using siwalan coir adsorbents activated by 9% ZnCl2 and eggshell adsorbents which were activated using a 600oC furnace for 3 hours. This study was handled using a factorial 23 experimental design and it was found that the adsorption spin time variable was the influential variable. The results of this study were per SNI 3741:2013 with an FFA concentration of 0.3049% and a peroxide value of 2 mekO2/kg with a mass of adsorbent for siwalan coir and shells of 2: 10 gram, the optimum time was 69 minutes. Analysis of the findings of the optimization sample which has a specific gravity of 0.91 gram/cm3, a clear yellow color, and a moisture content of 0.083%.
Pengaruh penambahan fly ash PLTU Cirebon dan temperatur pengeringan terhadap kuat tekan material konstruksi beton high volume fly ash (HFVA)
Anggara, Ferian;
Sujoto, Vincent Sutresno Hadi;
Tangkas, I Wayan Christ Widhi Herman;
Astuti, Widi;
Sumardi, Slamet;
Putra, Ilham Satria Raditya;
Putra, Agik Dwika;
Petrus, Himawan Tri Bayu Murti
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.77825
Penggunaaan batubara sebagai sumber energi di negara berkembang seperti Indonesia masih menjadi pilihan utama. Hasil samping pembakaran batubara di Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) berupa fly ash dan bottom ash (FABA) akan terus meningkat seriring konsumsi bataubara sebagai energi meningkat. Industri semen dapat mengahsilkan 2,9 miliar ton CO2 ke atmosfer hal ini akan berdampak langsung terhadap kenaikan temperatur bumi dan pemansan global. Subtitusi material semen dengan fly ash menjadi sebuah pilihan yang ramah lingkungan dalam meminimalisir gas CO2. Pembuatan beton dimulai dengan mencampurkan fly ash dan semen pada berbagai rasio (1:1; 1:3 ; 1:4) dengan air. Air dituang secara bertahap sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga membentuk pasta. Pasta beton yang telah terbentuk dicetak pada cetakan kubus ukuran 5x5x5 cm3. Cetakan pasta HVFA didiamkan selama 1 hari, kemudian dikeringkan (curing) pada temperatur yang divariasikan (30, 40 dan 60°C). Hasil Analisa oksida komponen kimia menunjukan bahwa fly ash dari PLTU Cirebon tergolong kategori fly ash kelas C dengan kadar CaO lebih dari 10% dan SiO2 kurang dari 46% dan Kekuatan beton (compressive strength) HVFA yang paling besar yang dapat dihasilkan beton HVFA adalah pada rasio komposisi semen dan fly ash 1:3 dengan temperatur pengeringan 40°C. material fly ash mampu menggantikan semen sebesar 75% dari kebutuhan beton HVFA dengan kekuatan beton mencapai 12,557 MPa pada kondisi pengeringan 40°C. Hasil optimasi menunjukan variable yang paling berpengaruh terhadap kuat tekan beton yang dihasilkan adalah temperatur pengeringan.
Sintesis katalis asam heterogen berbasis polivinil alkohol (PVA) dan pemanfaatannya dalam produksi metil ester asam lemak
Hartono, Ryan;
Reinaldo, Nicholas;
Muljana, Henky;
Sugih, Asaf Kleopas;
Oemar, Usman;
Atin, Jessica;
Ahimsa, Gadmon
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.84514
Polivinil alkohol tersulfonasi merupakan katalis asam heterogen yang potensial untuk produksi metil ester asam lemak (FAME). Katalis (PVA/SSA) disintesis melalui reaksi esterifikasi antara polivinil alkohol (PVA) dan asam sulfosuksinat (SSA). Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh beberapa variabel proses seperti berat molekul (MW) PVA, tahap pencucian dengan metanol, kondisi annealing (waktu, suhu, dan tekanan annealing), dan suhu pengeringan terhadap kinerja PVA/ Katalis SSA dalam esterifikasi metanol dan asam lemak bebas (FFA). Katalis PVA tersulfonasi berhasil disintesis, ditandai dengan adanya gugus sulfonat (SO3) pada pita serapan 1267 cm-1 dan gugus karbonil (C=O) pada pita serapan 1628 cm-1 pada FT. -Spektrum IR. Katalis PVA/SSA yang dihasilkan menunjukkan kinerja yang baik, dimana konversi maksimum reaksi esterifikasi asam lemak dapat mencapai 81,9%. Selain itu, katalis dapat digunakan minimal empat kali pengulangan dengan penurunan konversi FAME dari tahap pertama ke tahap kedua sebesar 28,2% dan memiliki kinerja yang relatif stabil pada reaksi kedua dan selanjutnya (kisaran konversi 49,1% - 58,8% ). Katalis yang dihasilkan juga memiliki stabilitas termal yang baik dengan kisaran degradasi tahap pertama 200oC hingga 290oC, sehingga memungkinkan untuk diterapkan pada kisaran suhu yang sesuai dengan kebutuhan industri manufaktur FAME.
Kajian techno-economy produk etilen dari etanol berbasis pertumbuhan dan prakiraan pasar di Indonesia
Haryadi, Harta;
Astuti, Widi;
Suryanaga, Chandra Edward;
Petrus, Himawan Tri Bayu Murti
Jurnal Rekayasa Proses Vol 17 No 2 (2023): Volume 17, Number 2, 2023
Publisher : Jurnal Rekayasa Proses
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22146/jrekpros.84499
Penelitian ini untuk melakukan analisis keekonomian pendirian pabrik etilen (turunan metanol) sehingga dapat memberikan gambaran kepada calon investor baik untuk pendirian pabrik atau peningkatan kapasitas produksi pabrik etilen existing. Analisis rantai pasok ditinjau berdasarkan produksi, konsumsi, ekspor, dan impor etilen dalam kurun waktu 2015-2021, kemudian dilakukan prediksi perkembangan pasar etilen dengan model statistik regresi linier sederhana, dengan parameter Compound Annual Growth Rate (CAGR). Analisis pasar menunjukkan selama kurun waktu 2022-2035, diprediksi volum perdagangan etilen akan defisit rata-rata 712.584 ton per tahun (volum ekspor rata-rata sebesar 108.373 ton per tahun dan volum impor rata-rata sebesar 820.957 per tahun), dan neraca perdagangan akan mengalami defisit sebesar rata-rata USD683,63 juta atau Rp10,22 triliun per tahun dengan kurs Rp 15.000,00/USD. Terdapat potensi pasar etilen rata-rata sebesar 820.957 ton per tahun untuk memenuhi kebutuhan impor, sehingga diusulkan pendirian pabrik etilen dengan kapasitas 820.000 ton per tahun. Berdasarkan perhitungan keekonomian pabrik, diperlukan CAPEX sebesar Rp 3.555.718.718.781.508, OPEX sebesar Rp 3.256.810.716.342, yang dapat memberikan keuntungan sebesar Rp 2.057.236.466.859 setiap tahun. Lebih lanjut, hasil analisis keekonomian menunjukkan nilai ROIa sebesar 65%, POTa sebesar 1,4 tahun, dan DCFRR sebesar 42,96%. Analisis pasar menunjukkan etilen memiliki prospek signifikan sehingga pemanfaatan potensi pasar oleh investor dalam maupun luar negeri dapat memberikan benefit baik dari segi return maupun mengurangi beban devisa negara. Lebih lanjut pendirian pabrik untuk memenuhi potensi pasar tersebut menarik dari segi parameter ekonomi sehingga dapat menjadi pertimbangan lebih lanjut apabila PT. Chandra Asri Petrochemical berminat untuk meningkatkan kapasitas produksi.