Articles
560 Documents
CHEMICALLY MODIFIED KAPOK SAWDUST FOR ADSORPSTION OF METHYL VIOLET DYE FROM 1 Widi Astuti, Triastuti Sulistyaningsih AQUEOUS SOLUTION
Astuti, Widi;
Sulistyaningsih, Triastuti
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2016): December 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i2.9001
The potential of chemically modified Kapok sawdust for methyl violet adsorption was investigated in a batch adsorption process. Various physicochemical parameters such as pH, contact time and initial dye concentration were studied. The adsorbent was characterized with Fourier transform infrared spectrophotometer, scanning electron microscope and Brunauer, Emmett and  Teller (BET) analysis. The optimum conditions for methyl violet adsorption were pH 5 and contact time 30 min. Langmuir, Freundlich and Redlich-Peterson isotherm model were used to analyze the equilibrium data. The experimental data fitted well with the Redlich-Peterson model, with the value of constants are 41.001 L g -1 for K R , 0.523 L 0.799 mg -0.799 for a and 0.799 for β
CHACARTERIZATION OF LOCAL DURIAN GERMPLASM BASED ON THE MORPHOLOGY OF FRUIT
Retnoningsih, Amin;
Rahayu, Enni Suwarsi;
Sari, Ika Puspita
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2016): December 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i2.8989
One of the efforts to improve the quality and the conservation of local fruits like durian requires characteristic certainty of durian fruits according to the needs of plant breeders and tastes of consumers. Some durian germplasm at Hortimart Agro Center in Central Java have been successfully characterized. There are 43 accessions with 18 characters covering 64 character states of fruit. The dendrogram showed that those 43 accessions split into 2 groups. Durian Kartomarmo separated from the other 42 accessions. Durian Kartosumarmo has a unique characteristic on its fruit, which has an apex with irregular shape (mammiform). Some durians which have good taste, such as durian Bismo, Cokro, Janoko, and Petruk were grouped together with durian Monthong. The coeffient similarity in 43 accessions of the durian fruit is between 0.44-0.86. The diversity of accessions based on the fruit morphology showed that these 43 accessions were different and not a duplicate of different accessions. It shows that each of accession should be categorized as a different cultivar since there are many other characteristics that have not been observed.
RANCANG BANGUN APLIKASI ANDROID UNTUK MENGHITUNG BIAYA LISTRIK RUMAH TANGGA
Mulwinda, Anggraini;
Mahadji Putri, Riana Defi;
Suni, Alfa Faridh
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 1 (2016): June 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i1.7608
Perhitungan pembayaran listrik masih belum banyak dipahami dan diketahui oleh orang, ditambah lagi dengan adanya kenaikan tarif dasar listrik berdasarkan Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral No.30 Tahun 2012 yang naik secara tiga tahap menimbulkan permasalahan baru berkaitan dengan pembayaran energi listrik, baik sistem reguler maupun sistem prabayar. Peneliti mencoba mengembangkan sistem perhitungan biaya listrik pada smartphone atau tablet PC bersistem operasi android karena banyak dimiliki masyarakat. Tujuan dari penelitian ini menghasilkan aplikasi android sebagai alat penghitung biaya listrik rumah tangga. Langkah dalam penelitian ini meliputi menganalisis tarif dasar listrik, merancang tampilandan membuat aplikasi android dengan bantuan software. Pengujian untuk mengetahui tingkat keakuratan aplikasi dibandingkan dengan nilai ketentuan Perusahaan Listrik Negara menggunakan metode MSE dan MAPE. Hasil MSE sistem reguler terkecil sebesar 0 dan MSE terbesar sebesar 0.13. Hasil MAPE sistem reguler diperoleh nilai terkecil sebesar 0% dan MAPE terbesar sebesar 0.0001%. Hasil MSE sistem prabayar terkecil sebesar 0.0016 dan terbesar 0.0028 serta MAPE sistem prabayar terkecil sebesar 0.3% dan terbesar sebesar 0.7%. Semakin kecil nilai MSE dan MAPE maka semakin besar tingkat keakurasian dari aplikasi android ini. Simpulan dari hasil tersebut aplikasi android dapat berfungsi untuk menghitung biaya listrik.
PHYSICAL CHARACTERISTICS AND MAGNETIC PROPERTIES OF BAFE12O19/SRTIO3 BASED COMPOSITES DERIVED FROM MECHANICAL ALLOYING
Widodo, Rahmat Doni;
Manaf, Azwar
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2016): December 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i2.8994
Barium hexaferrite and strontium titanate are well established permanent magnet and piezoelectric materials which are technologically and scientifically attractive due to their potential for various applications in the field of magnetic electronics functional materials. However, the material properties for both require a careful control of grain structure as well as microstructure design to meet a specific application. In this work, we report some results of materials characterization especially particles and grains which were promoted during mechanical milling of a BaFe12O19/SrTiO3 composite system. These are including mean particle size characterization by Particle Size Analyzer and mean grain size determination by means of line broadenning analysis employing a step scanning counting in XRD apparatus for composite powders at various milling time up to 60 hours. It was found that the particle size of composite powders initially increased due to laminated layers formation of a composite and then decreased to an asymptotic value of ~8 μm as the milling time extended even to a relatively longer time. However, based on results of line broadening analysis the mean grain size of the particles was found in the nanometer scale. We thus believed that mechanical blending and milling of mixture components for the composite materials has promoted heterogeneous nucleation and only after successive sintering at 1100 oC the milled powder transformed into particles of nanograin. In thireport, microstructure as well as magnetic properties for the composite is also briefly discussed.
KAJIAN BAKTERI ENDOFIT PENGHASIL IAA (INDOLE ACETIC ACID) UNTUK PERTUMBUHAN TANAMAN
Herlina, Lina;
Pukan, Krispinus Kedati;
Mustikaning, Dewi
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 1 (2016): June 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i1.7616
Bakteri Penghasil IAA mampu menghasilkan fitohormon yang dapat mempercepat pertumbuhan tanaman. Hormon IAA adalah auksin endogen yang berperan dalam pembesaran sel, menghambat pertumbuhan tunas samping, merangsang terjadinya absisi, berperan dalam pembentukkan jaringan xilem dan floem, dan juga berpengaruh terhadap perkembangan dan pemanjangan akar. Hormon IAA merupakan hormon yang berperan dalam pertumbuhan dan perkembangan tanaman sehingga sintesis oleh bakteri tertentu merupakan alasan yang menyebabkan peningkatan pertumbuhan tanaman. Oleh karena itu masalah yang perlu dikaji dalam penelitian ini adalah apakah isolat bakteri endofit dari tanaman kacang tanah berpotensi sebagai penghasil IAA , bagaimana identifikasi bakteri endofit yang mempunyai kemampuan menghasilkan IAA, bagaimana pengaruh IAA terhadap pertumbuhan tanaman kacang hijau. Secara khusus penelitian bertujuan untuk mendapatkan isolat bakteri endofit penghasil IAA pada tanaman kacang tanah , menguji kemampuan isolat bakteri endofit menghasilkan IAA secara in vitro dan menganalisis IAA terhadap pertumbuhan dan perkembangan tanaman kacang tanah . Pelaksanaan penelitian dilakukan dalam 3 tahap, pertama isolasi bakteri endofit penghasil IAA pada bagian akar dan batangdilakukan pada medium umum untuk pertumbuhan bakteri , kedua menguji kemampuan bakteri endofit memproduksi IAA secara in vitro, dilakukan dengan cara menumbuhkan bakteri pada media yang mengandung triptofan.dan ketiga introduksi bakteri endofit penghasil IAA pada tanaman kacang hijau. Pengujian kadar IAA yang dihasilkan diukur dengan menggunakan spektrofotometer dengan panjang gelombang 535 nm. Kecambah yang tumbuh diamati setelah empat hari . Parameter yang diamati adalah panjang kecambah , jumlah akar lateral. Hasil Isolasi didapat 16 isolat yang mempunyai kemampuan menghasilkan IAA dengan kadar yang di hasilkan berbeda dengan karakteristik morfologi yang berbeda. Isolat yang menghasilkan kadar IAA tinggi di aplikasi ke kacang hijau. Pemberian IAA berpengaruh terhadap jumlah akar lateral tapi tidak berpengaruh terhadap panjang kecambah. Analisis lebih lanjut bahwa semua isolat berbeda signifikan dengan kontol kecuali isolat AT dalam pembentukan akar lateral. Isolat DM dan K1K1 mempunyai hasil yang tertinggi dalam pembentukan akar lateral.
PHYLOGENETIC RELATIONSHIPS OF LOCAL DURIAN SPECIES BASED ON MORPHOLOGICAL CHARACTERISTICS AND PCR-RFLP ANALYSIS OF THE RIBOSOMAL INTERNAL TRANSCRIBED SPACER (ITS) DNA
Fibriana, Fidia;
Hadiyanti, Lutfia Nur
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2016): December 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i2.8990
In this study, twentydurian species obtained from Central Java in situ collection were characterized using the morphological characteristics and the restriction patterns which generatedfrom the region spanning the internal transcribed spacers ITS LEU and ITS 4. Morphological characteristics of durian leaf, stem, tree, and fruit showed a variation for the differentspecies, whereas polymerasechain reaction (PCR) products of ribosomal DNA region showed a low length of variation. The size of the PCR products and the restrictionanalyses with the restriction endonucleases Bsp1431yielded a restriction pattern for eachspecies.
IMPLEMENTASI MULTIPATH FADING RAYLEIGH MENGGUNAKAN TMS320C6713
Utomo, Aryo Baskoro;
Suni, Alfa Faridh;
Arlinto, Arlinto
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 1 (2016): June 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i1.7610
Karakteristik kanal wireless ditentukan oleh adanya propagasi multipath. Fading Rayleigh dijadikan sebagai pendekatan realistis kondisi kanal pada sistem komunikasi wireless dimana propagasi sinyal non line of sight antara transmitter dan receiver. Beberapa metode telah dikembangkan untuk mensimulasikan fading Rayleigh. Teknik untuk mengimplementasikan simulasi kanal wireless dapat dilakukan menggunakan software simulator, analog hardware, dan digital hardware. Tujuan penelitian yang hendak dicapai adalah implementasi simulasi kanal wireless menggunakan DSK TMS320C6713 sehingga multipath fading Rayleigh dapat disimulasikan secara real time. Metode penelitian yang dilakukan adalah melakukan simulasi multipath fading Rayleigh menggunakan MATLAB kemudian diimplementasikan pada DSK TMS320C6713. Hasil penelitian yang telah dicapai adalah simulasi kanal wirelessuntukmultipath fading Rayleigh menggunakan DSK TMS320C6713 secara real timetelah dapat dilakukan. Data fading yang digunakan terdistribusi Rayleigh terlihat dari pdf distribusi data fading, MSE, autokorelasi serta kinerja dalam one path fading.
PEMBUATAN TRIGGER GAMELAN DENGAN MEMANFAATKAN MIKRO KONTROLER ARDUINO NANO AT328
Haryono, Slamet;
Wadiyo, Wadiyo
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2016): December 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i2.8995
Ditemukannya Gatul (Gamelan Tutul) oleh Dosen di ITS (Institut Teknologi Surabaya dan E-Gamelan di Udinus (Universitas Dian Nuswantoro) serta hasil penelitian di Unnes berjudul âAplikasi Teknologi Sampling dalam Pembuatan Soundfont Suara Gamelan sebagai Media Pembelajaran Seni Musik SMP di Kota Semarangâ membuka peluang untuk diciptakan Triger Gamelan yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran musik. Permasalahan utama yang diajukan dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pembuatan prototip triger gamelan dengan memanfaatkan Mikro kontroler Arduino nano AT328? Oleh karena itu tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan prototip triger gamelan dengan memanfaatkan Mikro kontroler Arduino nano AT328 yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran musik di SD. Metode yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D) yang diadopsi dari Borg and Gall (1989:784) dengan sepuluh langkah penelitian. Produk luaran yang dihasilkan adalah prototip triger gamelan, dan panduan penggunaannya.
PROFIL DENSITAS MODEL THOMAS-FERMI-DIRAC-VON WEIZSACKER
Wahyuni, Siti
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 1 (2016): June 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i1.7617
Model Thomas-Fermi-Dirac-von Weizsacker merupakan perluasan dari model Thomas-Fermi dengan menambahkan koreksi suku exchange dan koreksi gradien energi kinetik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Langsung (Direct Methods). Penerapan metode ini dalam Teori Fungsional Densitas berarti bahwa profil densitas pada keadaan dasar dapat diperoleh secara langsung melalui analisis fungsional energi sistem terkait, tanpa menyentuh persamaan Euler-Lagrange, seperti yang sudah biasa dilakukan. Penerapan pada kristal NaCl menghasilkan gambaran batas atas minimizer yang berupa suatu fungsi sehingga disebut sebagai fungsi payung.
ANTIMICROBIAL ACTIVITY OF METHANOL EXTRACT FROM MAHOGANY SEEDS Sri Mursiti, Supartono (SWIETENIA MACROPHYLLA, KING)
Mursiti, Sri;
Supartono, Supartono
Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2016): December 2016
Publisher : Unnes Journal
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/sainteknol.v14i2.8991
Mahogany seeds is one of the natural ingredients that can be used as an antimicrobial. This study aims to determine the antimicrobial activity of methanol extract mahogany seeds and determine the components of active compounds that have antimicrobial activity against Escherichia coli (E.coli) and Bacillus cereus (B.cereus). Extraction was done by maceration method with methanol and testing of antimicrobial activity using the absorption method. The results showed that the antimicrobial activity of methanol extract mahogany seeds shows inhibitory activity and provide clear zone against bacteria E.coli with value Inhibitory Regional Diameter 16,75 mm respectively, but did not give a clear zone of the bacterium B.cereus. Based on the results of the study it can be concluded that the methanol extract of seeds mahogany has antimicrobial activity against E.coli.