Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi offers original articles on economics education. The journal is aimed at publishing and disseminating the results of researches and studies on economics education conducted by researchers, teachers, and practitioners of economic education.
Articles
451 Documents
Persepsi Pengusaha UMKM Dan Organizational Change Readiness Dalam Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Dan Menengah
Tama, Gede Mandirta;
Koswara, Made Kony;
Atmadja, Anantawikrama Tungga;
Irwansyah, M. Rudi
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 6, No 2 (2018)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (303.636 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v6i2.16302
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh persepsi pengusaha UMKM dan organizational change readiness terhadap penerapan standar akuntansi entitas mikro kecil dan menengah. Populasi dalam penelitian ini adalah Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Buleleng sebanyak 32.756 UMKM, dengan menggunakan teknik probability sampling dengan simple random sampling dan rumus slovin sehingga sampel penelitian ini sebanyak 100 sampel. Analisis data penelitian menggunakan analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program Statistical Package for Social Science (SPSS) v.20. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa persepsi Pengusaha UMKM dan organizational change readiness memiliki pengaruh signifikan positif terhadap penerapan standar akuntansi entitas mikro kecil dan menengah.
Organisasi Salah Satu Faktor Pendukung Prestasi Belajar Mahasiswa
Suwena, Kadek Rai;
Meitriana, Made Ary
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 6, No 2 (2018)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (224.271 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v6i2.16301
Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui prestasi belajar mahasiswa yang aktif dalam organisasi kemahasiswaan, (2) mengetahui prestasi belajar mahasiswa yang tidak aktif dalam organisasi kemahasiswaan, dan (3) mengetahui perbedaan prestasi belajar antara mahasiswa yang aktif dan tidak aktif dalam organisasi kemahasiswaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatiif dengan metode komparatif. Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa yang aktif dan tidak aktif dalam organisasi kemahasiswaan Fakultas Ekonomi Undiksha, sedangkan objek penelitian adalah prestasi belajar mahasiswa yang aktif dan tidak aktif dalam organisasi kemahasiswaan. Data dikumpulkan dengan metode dokumentasi dan wawancara. Metode analisis yang digunakan adalah analisis Independent-Sample T-Test yang diolah dengan program SPSS 17.0 for windows. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) rata-rata nilai prestasi belajar mahasiswa yang aktif dalam organisasi kemahasiswaan sebesar 3,36. tergolong dalam kategori sangat baik (2) rata-rata nilai prestasi belajar mahasiswa yang tidak aktif dalam organisasi kemahasiswaan sebesar 2,80 tergolong dalam kategori baik (3) terdapat perbedaan yang signifikan prestasi belajar mahasiswa yang aktif dan tidak aktif dalam organisasi kemahasiswaan di Fakultas Ekonomi Undiksha, dengan perolehan thitung > ttabel (8,974 > 1,969).
SAK ETAP, Kualitas Laporan Keuangan dan Jumlah Kredit yang diterima UMKM
Murti, AA Krisna;
Trisnadewi, AA Ayu Erna;
Citraresmi, Luh Diah;
Saputra, Komang Adi Kurniawan
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 6, No 2 (2018)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (414.313 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v6i2.16300
Persiapan dan pemanfaatan laporan keuangan yang merupakan bagian dari aspek keuangan yang dapat membantu usaha kecil menengah (UKM) dalam mengembangkan bisnis. Informasi akuntansi yang terkandung dalam laporan keuangan dapat digunakan untuk pengambilan keputusan manajemen, mengurangi biaya agensi dan sebagai informasi untuk kreditur (Allee dan Yohn 2009; Cassar 2009). Pada bulan Mei 2009 Dewan Standar Akuntansi Keuangan telah mengeluarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP), efektif pada tanggal 1 Januari 2011. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kualitas laporan keuangan dan SAK ETAP terhadap jumlah kredit yang diterima oleh UKM. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, menggunakan data primer, pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 100 responden online dan offline yang berlokasi di Jakarta, Jawa Barat dan Bali. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas laporan keuangan mempengaruhi jumlah kredit yang didapat oleh UMKM yang berarti bahwa semakin berkualitas laporan keuangan jumlah kredit yang dapat diperoleh lebih besar dari perusahaan yang tidak memiliki laporan keuangan yang kurang berkualitas. Penelitian ini membuktikan bahwa kualitas laporan keuangan SME menjadi pertimbangan pihak luar dalam mengambil keputusan, terbukti dengan pengaruh kualitas laporan keuangan pada jumlah kredit yang diterima oleh UKM. Informasi atau sosialisasi, latar belakang pendidikan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap pemahaman pengusaha tentang SAK ETAP
Faktor-Faktor Pemicu Minat Mahasiswa Menjadi Wirausaha (Studi Empiris di Universitas Hindu Indonesia)
Pramuki, Ni Made Wisni Arie;
Pratiwi, Komang Ary;
Purwaningrat, Putu Atim
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 7, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (274.676 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v7i1.16698
Students participate actively in the development of the nation with a hope not only as job seekers, but also as providers or creators of employment by becoming entrepreneurs. Entrepreneurship entry into the college curriculum is expected to provide graduate competencies with hardskills and entrepreneurial softskills. But the low interest of students to become entrepreneurs is the motivation and attractiveness of researchers to conduct further studies. Thus, it is very important to know what factors can encourage students as triggers to become entrepreneurs. This research was carried out with the aim to identify factors that could trigger entrepreneurial interest in students, especially at the Faculty of Economics, Indonesian Hindu University. The analysis was carried out on the data obtained from the primary data by using questionnaire instruments to 100 students which included factor analysis and regression analysis. Factor analysis test results obtained evidence that the main factors that can trigger student interest into entrepreneurship can be grouped into three factors, namely attitudes, image and financial motivation. While the regression analysis obtained evidence that the three factors namely attitudes, image and financial motivation have a positive and significant influence on the interest of students to become entrepreneurs. Thus awareness programs for entrepreneurship need to be carried out more efficiently and effectively, so that our next generation is more as a creator of employment than a job seeker.
Evaluasi dan Pengembangan Sistem BUMDes Wisata Kemiren Berbasis Web Studi Kasus www.kemiren.com
Utama, Anak Agung Gde Satia;
Hikmawati, Eka Elmi;
Herwiyanti, Elsya;
Fatmah, Fatmah
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 7, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (378.689 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v7i1.16731
The purpose of this study is to evaluate and provide a system model for the development of Village-Owned Enterprises (BUMDes) in Banyuwangi with the Kemiren Tourism website as a case study. The current system is still not optimal, where the website functions only as a marketing system. This research uses a qualitative approach with case studies. Data obtained from interviews, observations, website observations and documentation. The analysis technique uses triangulation by doing data reduction first, then producing coding, and interpreting the results and finally taking conclusions. The results of the proposed system model can extend the benefits of the website not only as a marketing tool, but can be used as a means of customer relations, other tourist relations and evaluation results that can increase the revenue of BUMDes
[RETRACTED] Pengaruh Modal Intelektual Terhadap Pertumbuhan Koperasi Di Kota Kupang
Zacharias, Jems Arison;
Rosari, Renya
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 7, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (412.184 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v7i1.16699
The purpose of this study was to find a causal relationship between Intellectual Capital and the growth of cooperatives in Kupang City. Intellectual capital in this study was measured using Value Added Intellectual Coefficient (VAIC) while the growth of cooperatives was measured using changes in the natural logarithm of the cooperative's total assets. The population in this research were all cooperatives registered with the Kupang Cooperative and SME Office. The sample selection uses purposive sampling, namely cooperatives that have issued cooperative financial statements from 2011-2017. The test model applied includes descriptive statistics, classic assumption tests, simple and multiple regression analysis. The results showed that Intellectual Capital (which is proxied by VAIC) had an effect on the growth of cooperatives in Kupang City. But among the 3 components that make up VAIC, namely CEE (Capital Employed Efficiency), HCE (Human Capital Efficiency), and SCE (Structural Capital Efficiency), only CEE has a significant effect on the growth of cooperatives in Kupang City. This can be interpreted that in general cooperatives in Kota Kupang focus more on the growth of their business through efficient use of physical capital compared to improving the quality of their human resources.
Penerapan Sistem Informasi Raport Online
Pangastuti, Ayu Desy;
Priantinah, Denies
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 7, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (209.299 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v7i1.16488
Technological advancements make it easy for everyone related to the ease of getting and managing information. One concrete example is the development of the internet which has become an icon of technological development. Especially in the era of education 4.0, internet plays a very important role in the education process. In the education era 4.0 educators and students are required to be able to integrate technology in every educational activity. One application of technology in education today is the existence of a system of information on report cards based on the internet or what we are familiar with online report cards. This research is a literature study that aims to collect information relating to the use of online report card information systems that are applied by several schools. The results obtained from this literature study are online report cards that make it easy for educators to process student value data that can be accessed by both students and parents.
Pengelolaan Pendapatan Asli Desa Sebagai Landasan Pembangunan Ekonomi Pedesaan
Saputra, Komang Adi Kurniawan;
Anggiriawan, Putu Budi;
Trisnadewi, A.A. Ayu Erna;
Kawisana, Putu Gede Wisnu Permana;
Ekajayanti, L.G.P. Sri
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 7, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (252.827 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v7i1.16688
This research was conducted to find out the management of village original income in Kerobokan Village and the role of BUMDes to be able to increase village original income and rural original income management strategy to improve the economy. This research method is qualitative descriptive method. Data obtained through in-depth interviews, observations and document studies are then analyzed by data reduction, data presentation, data analysis and conclusion. The result of the research shows that the management done by Kerobokan Village Government is in accordance with the management procedure, BUMDes play a role in increasing the village's original income so that the village government can carry out the development which impact on the village economy and the strategy implemented by the village government puts forward the coordination and cooperation.
Penentuan Nisbah Bagi Hasil pada Pembiayaan Mudharabah dan Perlakuan Akuntansi yang (Studi kasus pada KSPPS BMT NU Cabang Wringin Kabupaten Bondowoso)
Imamah, Iin Fadilatul
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 7, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v7i1.16490
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penentuan nisbah bagi hasil dan untuk menganalisis perlakuan akuntansi pada produk pembiayaan mudharabah. Lembaga keuangan syariah yang dijadikan objek dalam penelitian ini adalah Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah (KSPPS) BMT NU Cabang Wringin Kabupaten Bondowoso. Penelitian ini dilakukan dengan wawancara langsung dengan kepala cabang atau pimpinan BMT NU Cabang Wringin dan mendeskripsikan seluruh data penentuan nisbah bagi hasil pada pembiayaan mudharabah yang kemudian menganalisis kesesuaian akuntansi pembiayaan mudharabah yang ada pada BMT NU dengan PSAK No. 105. Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa penentuan nisbah bagi hasil pada produk pembiayaan mudharabah mengunakan metode perhitungan pendapatan kotor rata-rata dan perlakukan akuntansi mengenai pengakuan, pengukuran, penyajian dan pengungkapan pada pembiayaan mudharabah masih ada yang belum sesuai dengan PSAK No. 105.Kata Kunci: Bagi Hasil, Pembiayaan Mudharabah, PSAK No.105.
Transformasi Pendidikan untuk Menghadapi Globalisasi
Rinawati, Anita
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 3, No 1 (2015)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (344.731 KB)
|
DOI: 10.23887/ekuitas.v3i1.12783
Globalisasi membawa dampak perubahan yang sangat signifikan terutama terhadap perubahan dari perilaku setiap individu. Kaitan antara globalisasi dan pendidikan terletak pada lahirnya suatu masyarakat baru yang ditandai dengan “knowledge-basedsociety†yang merupakan dasar dari globalisasi ekonomi dan politik yang terus-menerus berubah dan memerlukan sikap reflektif dari manusia yaitu kemampuan untuk merenungkan mengenai kehidupannya berdasarkan rasio. Untuk  itu pendidikan sangat penting dalam mewujudkan masyarakat masa depan yang berdasarkan ilmu pengetahuan. Peran dari transformasi pendidikan agar dapat menghasilkan manusia yang siap untuk menghadapi  tantangan  global.  Salah satu  cara  menghadapi  globalisasi  dengan  langkah- langkah  transformasi  pendidikan  dan  peningkatan  peran  guru  yang  dapat  menyesuaikan dengan kondisi saat ini. Hal ini agar pendidikan yang ada tidak tertinggal dan dapat terus bertahan untuk menghadapi dampak negatif dari globalisasi. Kata Kunci: Globalisasi,Transformasi Pendidikan