cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. serang,
Banten
INDONESIA
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer
ISSN : 23014652     EISSN : 2503068X     DOI : -
Core Subject : Education,
SETRUM : Sistem Kendali Tenaga Elektronika Telekomunikasi Komputer merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (UNTIRTA) sejak 2012 menggunakan sistem Open Journal System (OJS).
Arjuna Subject : -
Articles 294 Documents
Analisis Perbandingan Quality of Service (QOS) Jaringan 4G LTE Provider Digital Kota Tangerang Muhammad Emir Sadzali
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 1 (2022): Edisi Juni 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i1.15212

Abstract

The telecommunication access needs is growing rapidly, this is directly proportional to the development of the modern technological which is very high. Tangerang city is the largest city in Banten with a large number of residents so that the need for internet services is quite high, in addition, Covid-19 pandemic encourages everyone to work from home raises awareness of the need for good and fast internet services to help the implementation of work smoothly, therefore it is necessary to test the quality of internet services provided by internet service providers can be considered in the selection of cellular operators for users and recommendations for improving service quality by ISP. Quality of service is the ability of a network to be able to provide good services, parameters include packet loss, throughput, delay and jitter. The research conducted on three digital provider namely By.U, Live on and MPWR. The tests conducted at five different locations and three different times using wireshark. The test results showed that the quality of internet service in fifth area was fairly good condition only that By.U had poor jitter values when streaming in the afternoon Cibodas and MPWR had a smaller throughput average value in Karawaci area.
Implementasi Teknik Klasifier Adaptive Neuro Fuzzy Inference System Untuk Mengklasifikasi Motif Citra Batik Jawa Timur Dyah Anggun Sartika; Hanum Arrosida; Denny Hardiyanto
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 1 (2022): Edisi Juni 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i1.14872

Abstract

Negara Indonesia merupakan negara yang kaya akan budaya dan pariwisata. Batik Indonesia merupakan salah satu warisan budaya kemanusiaan di Indonesia. Batik merupakan kain bergambar yang dibuat secara khusus dengan cara menuliskan atau menerakan suatu bahan (yakni malam) pada sebuah kain, yang selanjutnya diolah dengan cara tertentu dan biasanya mencirikan sesuatu (kekhasan).Tujuan penelitian ini untuk mengklasifikasikan motif citra motif batik Jawa Timur (Motif Bandeng Lele Lamongan dan Motif Gedog Tuban). Metode yang digunakan adalah ekstraksi fitur GLCM (Grey Level Co-Occurrence Matrix) yakni metric, eccentricity, contrast, correlation, energy, homogeneity dan klasifikasi menggunakan algoritma ANFIS (Adaptive Neuro Fuzzy Inference System).Struktur ANFIS yang terbentuk mempunyai  parameter 6 input fitur GLCM dengan 2 membership function dan 64 aturan yang berlogika AND. Dengan menggunakan 20 data citra uji, Gaussian Shaped-Membership Function memperoleh akurasi tertinggi yakni 40%, sedangkan Triangular Shaped-Membership Function memperoleh akurasi terendah yakni 20%. Kata kunci: Adaptive Neuro Fuzzy Inference System, Motif Batik Gedog Tuban, Motif Batik Bandeng Lele, GLCM
Pengaruh Variasi Umbrella Terhadap Back EMF dan Konstanta EMF Pada Pemodelan PMSG 12S8P Menggunakan Software Design Electromagnetic Siswo Wardoyo
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 1 (2022): Edisi Juni 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i1.15926

Abstract

Pada paper ini, peneliti membahas pengaruh variasi umbrella pada generator permanen magnet 12 slot 8 pole. Analisis yang peneliti lakukan dimulai dengan mendesain PMSG 12S8P dan menentukan geometri umbrella yang akan divariasikan lebarnya. Analisis dilakukan untuk mengetahui pengaruh yang ditimbulkan akibat perubahan lebar umbrella terhadap nilai back EMF dan Ke yang dihasilkan. Peneliti menganalisis dengan dua desain panjang umbrella tanpa mengubah tinggi dan geometri dari umbrella. Desain pertama menggunakan lebar  umbrella lebih pendek dari variasi kedua yaitu 10 mm, desain kedua dengan menambah sedikit panjang dari umbrella lebih panjang dari variasi sebelumnya yaitu 15 mm. Dari kedua desain yan telah dianalisis, didapat desain paling baik yaitu pada desain variasi pertama 10 mm dengan nilai back EMF sebesar 278.882V dan nilai Ke sebesar 2.128.
Analisis Pendapatan UMKM Pada Masa Transisi Pandemic Menuju Endemic Melalui Traffic Social Media Masjudin Masjudin; Muhammad Eka Setyo Aji; Cakra Adipura Wicaksana
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.18013

Abstract

Pandemi COVID-19 melanda Indonesia mulai tahun 2020. Penyebaran COVID-19 telah melumpuhkan banyak sektor ekonomi. Semua aktivitas di luar ruangan dibatasi dan metode digital menjadi solusi untuk mengatasi masalah pandemi. Fotografer acara pernikahan (wedding fotografi) adalah pekerjaan dengan sedikit masalah atau tidak terlalu terkendala untuk berhubungan dengan banyak orang. Dengan pemanfaatan machine learning dan big data kami memberikan analisa data yang diperoleh dari Alkisahfotografi sebagai usaha yang bergerak di bidang jasa fotografi. Hasil yang diperoleh menunjukkan kinerja yang baik dengan hasil peramalan yang mendekati data aktual dengan pemanfaatan Regresi Linier dan Regresi Pohon Keputusan.
Perancangan Permanent Magnet Synchronous Motor (PMSM) 3 kW untuk Aplikasi Penggerak Electrical Scooter Ri Munarto; Riyanto Danur Eka
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.17978

Abstract

Electrical Scooter atau biasa sering disebut E-Scooter merupakan salah satu alternatif program green campus yang ramah lingkungan dan memiliki emisi gas buang nol. Terdapat 2 topologi PMSM yang dapat diaplikasikan pada e-scooter, yaitu RFPM dan AFPM, RFPM dipilih karena menimbang sisi ekonomis yang lebih murah dibandingkan AFPM. Penelitian ini bertujuan untuk merancang, membandingkan performa dan memilih RFPMSM dengan topologi inner atau outer rotor yang cocok untuk aplikasi penggerak e-scooter dengan mempertimbangkan back EMF, torsi, torsi cogging, dan efisiensi yang diperoleh. Untuk mendapatkan parameter sebagai bahan pertimbangan tersebut digunakanlah software desain elektromagnetik dengna metode Finite Element Method (FEM). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa PMSM dengan outer rotor memiliki performa yang lebih tinggi dibandingkan dengan inner rotor dibeberapa parameter. Hal ini ditunjukkan oleh PMSM outer rotor dengan kombinasi 21 slot 10 pole yang menghasilkan torsi sebesar 34,74293 Nm dan torsi cogging yang kecil hanya sebesar 0,314555 Nm atau 0,851436% dari total torsi dengan back EMF sebesar 71,76553 V dengan efisiensi sebesar 94,42670487 %.
Analisa Perbandingan Pengaruh Variasi Material Rotor dan Stator Terhadap Nilai Efisiensi dan Losses Pada Permanent Magnet Sychronous Generator (PMSG) Menggunakan Finite Elemen Method (FEM) Adam Mandala
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.17996

Abstract

The need for electrical energy continues to increase and the condition of natural resources is getting depleted, making researchers to be able to produce renewable energy that can be obtained from the surrounding environment. One of the energies that can be developed is wind energy, wind energy can be used as a wind power plant (PLTB). The generator used in this topic is a 12-slot 8-pole permanent magnet synchronous generator (PMSG), the generator is a generator that can produce micro-scale electrical energy. The purpose of this study is to compare the efficiency and losses in the material contained in the generator rotor and stator, namely M 15A, Arnon, and No. 12 materials with additional variations in RPM and load on the generator, using the Finite Element Method (FEM) Software, namely modeling and analysis of electromagnetic components using MagNet Infolytica 7.5 software, the data obtained from the software will be the source of data to be analyzed, so that the comparison of the efficiency of the permanent magnet synchronous generator (PMSG) material can be known. Loading simulation is used to find the value of current, torque, input power, output power, and efficiency. The PMSG output value will increase as the rotor rotational speed increases.
Pengendalian Permanent Magnet Synchronous Motor Menggunakan Fuzzy-PI Controller Berbasis SVPWM Aef Saeful Rohman; Wahyuni Martiningsih; Cakra Adipura Wicaksana
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.17990

Abstract

Electrical Penggunaan kebutuhan motor listrik yang besar mendorong banyak para peneliti untuk menciptakan motor yang lebih hemat energi listrik. Permanent magnet synchronous motor (PMSM) sudah mulai banyak digunakan di industri dan menjadi satu-satunya motor listrik yang mampu menyamai penggunaan motor induksi sebagai penggerak roda kendaraan listrik. Terdapat permasalahan utama yang dimiliki motor PMSM yaitu dibutuhkan model kendali yang baik dalam pengaturan frekuensi atau torsi dan menjaga kecepatan motor agar tetap sesuai dengan kecepatan referensi saat terjadi gangguan. Dalam menghadapi masalah ini, kendali PI konvensional memiliki kelemahan seperti lebih rentan terhadap efek gangguan beban, variasi parameter dan respon kecepatan lambat. Bertujuan untuk mengatasi permasalahan tersebut, strategi yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggabungkan fuzzy-PI controller sebagai kendali kecepatan menjadi bagian dari field-oriented control dan teknik SVPWM. Kemudian membandingkannya dengan kendali PI konvensional dan FLC, dengan memberikan kecepatan masukan bervariasi dalam kondisi tanpa beban dan berbeban berupa skuter listrik. Berdasarkan hasil simulasi dalam kondisi tanpa beban diperoleh bahwa fuzzy-PI controller mampu menghasilkan kecepatan yang lebih stabil, respon yang lebih cepat, dan mampu mengurangi overshoot pada kecepatan 800 RPM, 1000 RPM dan 1500 RPM dengan rata-rata maksimum overshoot dari fuzzy-PI controller sebesar 0,26%, untuk kendali FLC sebesar 0,38% dan untuk kendali PI konvensional yaitu sebesar 0,76%. Sedangkan dalam kondisi menggunakan beban, fuzzy-PI controller mampu mempertahankan kecepatannya saat terjadi penambahan beban dengan besar fluktuasi yang dihasilkan dari fuzzy-PI controller 0,29%, FLC sebesar 0,31% dan kendali PI konvensional sebesar 0,61%. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa fuzzy-PI controller lebih baik dibanding kendali PI konvensional dan FLC.
Solar Cell Berkapasitas 100 Wp Menggunakan Inverter 1000 Watt Felycia Felycia; Adi Nugraha; Sayid Bahri Sriwijaya
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.17677

Abstract

Solar energy is a renewable energy source that is abundantly availabe in Indonesia.  One way to untilize solar energy is to convert it into electrical energy using photovotaic modules or solar panel called solar power plants (PLTS).  The construction of solar power plants can accelerate the electrification ratio and reduce fossil materials.  In this research, it will make a 100 Wp solar cell will be used by using a 1000 watt inverter by testing the place at the Cilegon City from 08:00 – 17:00 WIB.   Making PLTS is done by identifying components – components such as:  solar panel, DC wattmeter, SCC ( Solar Charge Controller), batteries, 1 phase MCB, and AC wattmeter.  At this PLTS the maximum power produced is 47,87 watts at 13:00 WIB.  And the minimum power produced 31,90 watts at 17:00 WIB.  It can be concluded that this PLTS can be used to help remote areas that have not yet been energized.Keywords: Solar energy, Solar Cell 100 Wp
Analisis Quality of Service (QoS) Layanan 5G Telkomsel di Wilayah Residensial Kota Tangerang Selatan Ahmad Sudrajat Afandi; Dina Estining Tyas Lufianawati
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.17834

Abstract

Tangerang Selatan merupakan kota dalam lingkup aglomerasi Jabodetabek sehingga diperlukan kualitas internet yang baik. Layanan seluler 5G dari operator Telkomsel telah tersedia di kota ini sehingga perlu dilakukan pengukuran Quality of Service (QoS) jaringan internet untuk mengetahui nilai parameter bandwidth, packet loss, throughput, delay dan jitter. Penelitian dilakukan pada wilayah residensial yaitu Bumi Serpong Damai dan Alam Sutera. Pengujian dilakukan di enam titik area berbeda di setiap residensial dan tiga waktu yang berbeda menggunakan software Wireshark dan Axence NetTools. Hasil pengujian diperoleh nilai QoS tertinggi yaitu di residensial Alam Sutera dengan nilai delay 3,429 ms, jitter 3,639 ms, throughput 2.715.350 Bps, packet loss 0,002% dengan nilai bandwidth 45.631.610 Bps, sedangkan nilai QoS terendah dimiliki oleh residensial Bumi Serpong Damai dengan nilai delay 3,446 ms, jitter 3,298 ms, throughput 2.587.249 Bps, packet loss 0,001 % dengan nilai bandwidth 45.048.067 Bps. Secara keseluruhan dalam kondisi bagus menurut standar TIPHON.
Sistem Kendali Suhu pada Mesin Extruder Ex-50-14F menggunakan Thermocontrol Primus Tmp 95 Dan RKC Ch402. Alimuddin Alimuddin; Dimico Mazatama; Ria Arafiyah; Muhammad Iman Santoso
Setrum : Sistem Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer Vol 11, No 2 (2022): Edisi Desember 2022
Publisher : Fakultas Teknik Elektro - Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36055/setrum.v11i2.18098

Abstract

ABSTRACTOptical fiber or commonly called Fiber Optic is one of the telecommunications media. The utilizing the speed of light, FO is a transmission that has a high speed. PT. Jembo Cable Company Tbk is a company that produces FO cable. In the process of manufacturing FO coatings need to be considered. Temperature control using Primus TMP-95-PAB has a fairly stable level of stability with temperature changes of only ± 1°C from the set value. While the control with RKC CH402 is slightly unstable with temperature changes reaching ±2°C from the set value. To solve the problem with the RKC CH402, modifications were made to the hardware so that the level of temperature stability increased so that the temperature difference with the set value became 0°C.Keywords: FO, Extruder Machine, Thermocontrol, Primus TMP-95, RKC CH402 ABSTRAKSerat optik atau yang biasa disebut Fiber Optic adalah salah satu media telekomunikasi. Pemanfaatan kecepatan cahaya, FO merupakan transmisi yang memiliki kecepatan yang tinggi. PT. Jembo Cable Company Tbk merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi kabel FO. Dalam proses manufakturing FO coating perlu diperhatikan. Pengontrolan suhu menggunakan Primus TMP-95-PAB memiliki tingkat kestabilan yang cukup stabil dengan perubahan suhu hanya ± 1°C dari set value. Sedangkan pengontrolan dengan RKC CH402 sedikit tidak stabil dengan perubahan suhu mencapai ±2°C dari set value. Untuk menyelesaikan masalah pada RKC CH402 maka dilakukan modifikasi pada hardware sehingga tingkat kestabilan suhu meningkat sehingga perbedaan suhu dengan set value menjadi 0°C. Kata kunci : FO, Mesin Extruder, Thermocontrol, Primus Tmp-95, RKC CH402