Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

ANALISIS CURAH HUJAN RANCANGAN DI KOTA PALEMBANG Marlina, Ayu
Bearing : Jurnal Penelitian dan Kajian Teknik Sipil Vol 5, No 3 (2018): Vol 5 No 3 Juni 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jbearing.1758201853

Abstract

Palembang as the capital of South Sumatra Province is one of the metropolitan cities in Indonesia that almost every year the occurrence of floods. Flood disaster is very harmful to the community almost every year. The causes of floods are caused by heavy rainfall. Design rainfall analysis in Palembang City with repeated period is required. Analysis of the rainfall area of 6 rain gauge stations in 2004 - 2015 using thieseen polygon method shows that in 2012 with the highest rainfall of 133 mm. Designed rainfall axis with 2, 5, 10, 25, 50, 100 years return period with 4 methods of Normal Distribution, Log-Normal Distribution, Log-Pearson Type III Distribution, and Gumbel Distribution. From the results of the test method of smyrnov smirnov match obtained the best possible distribution of the rainfall design with the normal method because it has a small error difference of 0.054 compared with other methods. The design rainfall with return periods of 2, 5, 10, 25, 50 and 100 years is 100, 114, 121, 128, 134, and 138 mm. The results of this analysis can be used as a basis for further research on flooding.
EDUKASI MENGENAI PENTINGNYA PEMILAHAN SERTA PENGOLAHAN SAMPAH UNTUK MENGURANGI DAMPAK NEGATIF TERHADAP LINGKUNGAN: Edukasi Mengenai Pentingnya Pemilahan Serta Pengolahan Sampah Untuk Mengurangi Dampak Negatif Terhadap Lingkungan Marlina, Ayu; Sari, Anggi Nidya; Syahira, Nurul Aina; yafarina, Paramitha S; Bintang, Rajinda Syadzali
Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan Vol. 4 No. 1 (2023): Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Politeknik Penerbangan Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52989/darmabakti.v4i1.108

Abstract

Masalah sampah merupakan masalah yang sangat serius. Pertambahan jumlah penduduk mengakibatkan pula kenaikan jumlah sampah. Dengan meningkatnya jumlah sampah secara otomatis kebutuhan akan tempat penampungan sampah menjadi meningkat. Sampah yang dibiarkan menumpuk akan menimbulkan banyak permasalahan, seperti menimbulkan penyakit, menimbulkan bau tidak sedap dan mengurangi estetika. Oleh karena itu, kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahun bagi santri di Madrasah Diniyah Takmiliyah (MADIN) Al Mishbah Palembang agar dapat mengelolah sampah lebih bijak. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Tim Pengabdian Kepada Masyarakat dari Politeknik Negeri Sriwijaya, dan para santri serta masyarakat disekitar Madrasah Diniyah Takmiliyah (MADIN) Al Mishbah Palembang sebagai pesertanya. Metode yang digunakan dalam kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini yaitu metode ceramah, diskusi dan demo pemilahan sampah. Hasil dari kegiatan ini para santri dan masyarakat sekitar sudah mengerti cara memilah sampah dengan baik, dampak negatif yang ditimbulkan dan pengolahan sampah yang bermanfaat. Hasilnya akan berdampak dengan kesadaran  mereka akan pentingnya lingkungan bersih mulai dari sekarang.
Perencanaan Rancangan Anggaran Biaya Pembangunan Asrama Putri di Pesantren At-Tauhid yulianti, dimitri; Sari, Anggi Nidya; Lubis, Lega Reskita; Marlina, Ayu; Wardhan, Dyah Utari Yusa; Homzah, Ozkar Firdausi; Suryan, Viktor
Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan Vol. 4 No. 2 (2024): Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Politeknik Penerbangan Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52989/darmabakti.v4i2.131

Abstract

Education is something important for human life. Islamic boarding schools are religious, educational facilities, so complete facilities are needed to meet student's academic and non-academic needs. Costs play an essential role in project implementation. Therefore, cost budget planning must be designed and prepared well based on an estimation concept to produce precise and economical cost estimates. The Cost Budget Plan calculates the costs required to implement the project to determine the price of materials and wages, as well as other costs required in implementing the project in detail. The Girls' Dormitory Construction Project at the At-Tauhid Sriwijaya Islamic Boarding School is one of the construction projects whose value has experienced a relatively high rate of increase compared to civil construction and other unique construction. This activity was carried out to improve services at the At-Tauhid Islamic Boarding School because the number of students is increasing yearly. By providing an estimate of the cost of building a girls' dormitory at the AtTauhid Islamic boarding school. This aims to make it easier for the At-Tauhid Islamic boarding school to calculate the draft budget for constructing the girls' dormitory. The budget planning for the construction of the girls' dormitory at At-Tauhid was carried out based on the plan drawings that had been made previously. The community service method in this activity uses the Service Learning method. This activity's result is to  facilitate the plan to build a girls' dormitory at the At-Tauhid Islamic Boarding School so that it can be realizedmore quickly. This cost budget plan is made with efficient and effective cost estimates. In order to increase the effectiveness of community service, further research suggestions are actors that affect the cost of building a girls' dormitory, as well as developing a model that is more effective in estimating the cost of building a girls' dormitory.
ANALISIS DAERAH RAWAN GENANGAN PADA RUAS JALAN SAPTA MARGA KOTA PALEMBANG DENGAN SIMULASI EPA SWMM 5.1 Marlina, Ayu; Andayani, Reni; Permatasari, Rosmalinda; Pahrizal, Pahrizal
LATERAL: Jurnal Teknik Sipil Vol 2 No 1 (2024): Jurnal Teknik Sipil LATERAL
Publisher : Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Tridinanti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52333/lateral.v2i1.315

Abstract

Palembang city has an area of 400.61 Km2 and is divided into 19 sub-watersheds that flow into the Musi river. One of the sub-watersheds in Palembang city is Buah Sub-watershed with an area of 10.79 Km2.The study area is located at Sapta Marga Street, Kelurahan Bukit Sangkal, Kecamatan Kalidoni, Palembang City.The purpose of this study was to determine the condition of the existing secondary drainage channel on Sapta Marga road, determine the peak discharge in the Buah Sub Watershed, make new drainage dimension planning for the study area and simulate new drainage after recalculating the dimensions with the EPA SWMM 5.1 program. Primary data in this study are the dimensions and length of existing channels, channel slope data taken using theodolite tools. Secondary data is rainfall data from the BMKG station for 5 years and land use data. Peak discharge is calculated by the Rational method. The results of this study obtained the condition of the existing secondary drainage channel on Jalan Sapta Marga, with channel dimensions of 0.3 m x 0.3 m with a square cross section, runoff occurs at STA 1045 - STA 1195. The peak discharge (Qh) in Sub Watershed Buah, with an area of 77.45 ha River Drainage Area (DPS) is 0.20 m3 /s. Planning new secondary drainage dimensions to be able to accommodate peak discharge in the study area with new dimensions of width (B) 0.65 m, height (h) 0.65 m, and freeboard (f) 0.45 m. The results of the new drainage simulation using the EPA SWMM 5.1 program secondary channels do not runoff.
ANALISIS KETERSEDIAAN DAN KEBUTUHAN AIR UNTUK IRIGASI PASANG SURUT DESA KARANG BARU KECAMATAN SUMBER MARGA TELANG Sarkoni; Permatasari, Rosmalinda; Andayani, Reni; Marlina, Ayu
LATERAL: Jurnal Teknik Sipil Vol 2 No 2 (2024): Jurnal Teknik Sipil LATERAL
Publisher : Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Tridinanti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52333/lateral.v2i2.261

Abstract

Area is located in Karang Baru Village with an area of 2,100 ha. The Tidal Irrigation Channel is used to irrigate rice fields in Karang Baru Village. The source of irrigation water comes from the Musi River which has an impact on sea tides. The aim of this research is to determine the availability of water for tidal irrigation in Karang Baru Village, to determine the need for tidal irrigation water according to irrigation planting patterns. Primary data is data taken in the form of planting pattern data and the type of rice used, secondary data is rainfall data and climatology data. Evapotranspiration calculations use the Penman method and water availability calculations use F.J. Mock. After calculating water availability for tidal irrigation in Karang Baru Village using the F.J Mock method, the largest value occurred in March at 0.89 m3/second, while the smallest value occurred in July at 0.01 m3/second. The need for tidal irrigation water in Karang Baru Village during land preparation, the maximum water need occurs in October at 0.0061 m3/second, for water layer changes the maximum occurs in November at 0.0041 m3/second.
Alternatif Pemenuhan Kebutuhan Air Sanitasi Dengan Pemanfaatan Air Hujan Pada Atap Gedung Kampus Teaching Factory Di Politeknik Negeri Sriwijaya Marlina, Ayu; Idrat, Vionadwiuchtia; Jamilah, Wardatul
TEKNIKA SAINS Vol 9, No 2 (2024): TEKNIKA SAINS
Publisher : Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24967/teksis.v9i2.3534

Abstract

Kampus Teaching Factory di jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Sriwijaya, yang berlokasi di Keramasan, telah selesai dibangun dan mulai beroperasi pada tahun ajaran 2024/2025. Karena fasilitas ini masih baru, manajemen pelaksanaannya perlu mendapatkan perhatian khusus. Salah satu fasilitas penting di lingkungan gedung pembelajaran adalah kamar kecil dan Water Closet yang memenuhi standar baik serta ketersediaan air bersih. Fasilitas air bersih yang tersedia untuk karyawan, dosen, dan mahasiswa diharapkan dapat menunjang aktivitas di kampus. Salah satu inovasi yang dapat diterapkan dalam pengelolaan air bersih adalah sistem penampungan air hujan. Metode ini bekerja dengan mengumpulkan air yang terakumulasi didalam penampungan, lalu digunakan sebagai alternatif sumber air. Penghitungan dilakukan berdasarkan volume ketersediaan dan kebutuhan air. Dari luas atap yang ada, ketersediaan air pertahun mencapai 3507 m kubik dengan rata-rata 292 m kubik per bulan. Sementara itu, kebutuhan air sanitasi pertahun adalah 2621 m kubik dengan rata-rata 218 m kubik per bulan. Meskipun ada tiga bulan di mana ketersediaan air tidak mencukupi, sistem ini tetap mampu menggantikan pasokan air PDAM sebesar 85 persen hingga 97 persen.
ANALISIS GENANGAN BANJIR DENGAN SIMULASI MODEL 2 DIMENSI DI SUNGAI MUSI KOTA PALEMBANG Marlina, Ayu
Jurnal Teknik Sipil Vol 12 No 1 (2022): Jurnal Teknik Sipil
Publisher : Civil Engineering Study Program Faculty of Engineering, University of Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36546/tekniksipil.v12i1.698

Abstract

Palembang sebagai ibukota Provinsi Sumatera Selatan mempunyai luas 401,61 km2 dan jumlah penduduk lebih dari 1,5 juta jiwa merupakan salah satu kota metropolitan di Indonesia yang hampir setiap tahun mengalami banjir dan memiliki potensi tingkat risiko banjir yang tinggi. Palembang mempunyai empat sungai besar yaitu Sungai Musi, Sungai Keramasan, Sungai Ogan dan Sungai Komering dimana permukaan air Sungai Musi sangat dipengaruhi oleh pasang surut air laut yang menyebabkan aliran balik (backwater flow). Penilitian ini difokuskan pada banjir yang terjadi akibat meluapnya Sungai Musi di Kota Palembang. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan daerah yang tergenang banjir di Kota Palembang. Pemodelan Hidrograf banjir menggunakan program HEC-HMS 4.0 dengan pendekatan metode HSS SCS-CN dan Snyder. Pemodelan 2 dimensi genangan banjir berupa aliran tidak tetap (Unsteady Flow) menggunakan bantuan HEC-RAS 5.0. berdasarkan data DEM, koefisien manning, penampang sungai, hidrograf banjir dan tinggi muka air maksimum yang dipengaruhi pasang surut di Sungai Musi Kota Palembang. Hasil analisis pemodelan HEC-RAS 5.0 dengan periode ulang 25 tahun pada saat kondisi sangat ekstrim yaitu saat terjadi debit banjir puncak dan pasang yang tinggi, luas area yang tergenangi mencapai 112,469 km2 atau 28% dari luas adiministrasi Kota Palembang, kecepatan maksimum di lokasi dataran banjir sebesar 0,97 m/s dan kedalaman genangan maksimum di daerah dataran mencapai 1,4 m dan > 3 m di Sungai Musi Kota Palembang.
ANALISIS TINGKAT KERENTANAN BANJIR DI KOTA PALEMBANG Marlina, Ayu
Jurnal Teknik Sipil Vol 13 No 1 (2023): Jurnal Teknik Sipil
Publisher : Civil Engineering Study Program Faculty of Engineering, University of Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36546/tekniksipil.v13i1.961

Abstract

Palembang mempunyai tingkat kepadatan penduduk yang tinggi dan memiliki potensi bahaya banjir, hal tersebut berdampak negatif kepada masyarakat yang terdampak baik secara sosial, fisik bangunan dan lingkungan. Sehingga perlu adanya analisis mengenai tingkat kerentanan terhadap bahaya banjir di Kota Palembang. Tinggi genangan banjir di Kota Palembang antara 0,1-1,4 m, tingkat kerentanan berdasarkan parameter kerentanan sosial, ekonomi dan lingkungan.Berdasarkan tingkat kerentanan sosial, semakin besar indeks maka semakin besar tingkat kerentanannya. Indeks 1 (Rendah), Indeks 2 (Sedang) dan Indeks 3 (Tinggi). Dari hasil analisis kerentanan terhadap kepadatan penduduk terpapar yaitu termasuk kategori indeks 3 yang berarti >1000 jiwa/km2, rasio jenis kelamin yaitu termasuk kategori indeks 3 atau >40% dan rasio kemiskinan yaitu dari hasil analisis di beberapa sub DAS maka termasuk kategori indeks 2 hingga 3. Sehingga tingkat kerentanan sosial terhadap bahaya banjir di Kota Palembang terlihat bahwa Kota Palembang termasuk kategori sedang sampai tinggi. Tingkat kerentanan bangunan/fisik seluruh di daerah bahaya banjir di Kota Palembang termasuk kategori sangat rentan yaitu indeks 3 (> 1 M). Tingkat kerentanan lingkungan bahwa sub DAS Gandus, Lambidaro, Keramasan, Jakabaring, Juaro dan Batang termasuk kategori indeks 3 (Sangat rentan). Berdasarkan beberapa parameter tersebutyang menunjukan Kota Palembang termasuk indeks 3 (Sangat Rentan). Apabila tingkat kerentanan tinggi maka dapat mengakibatkan tingkat risiko yang tinggi pula maka membutuhkan penanganan yang serius baik dari pihak pemerintah ataupun peran masyarakat agar dapat mengurangi dampak negatif tersebut.
ANALISIS PENGARUH CURAH HUJAN TERHADAP EROSI PADA JALAN TANJUNG BARANGAN KOTA PALEMBANG Permatasari, Rosmalinda; Andayani, Reni; Rohmansyah, Hamdan Nur; Marlina, Ayu
LATERAL: Jurnal Teknik Sipil Vol 3 No 1 (2025): Jurnal Teknik Sipil LATERAL
Publisher : Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Tridinanti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52333/lateral.v3i1.616

Abstract

Jalan Tanjung Barangan is located in Kecamatan Bukit Baru, Palembang City, which hydrologically is included in the Lambidaro river basin (DAS). Erosion occurred at several points along the road at Tanjung Barangan, with the dominant land use at the research location being housing. At this location, a landslide disaster occurred on December 25 2021. The aim of this research was to determine the value of erosivity, the amount of soil eroded per year and the level of erosion hazard using the USLE (Universal Soil Loss Equation) calculation method. Samples were taken at 3 points on Jalan Tanjung Barangan where sieve and soil erodibility tests will be carried out in the laboratory. Furthermore, for the purposes of calculating erosion values, slope level, vegetation cover factors, secondary data was also collected in the form of rainfall data for 5 years at two rain post points, namely SMB II and Tanjung Barangan obtained from BMKG and the Ministry of PUPR BBWS Sumatra VIII, slope map slopes and topographic maps that will be analyzed together with the samples. The research found that the erosivity value of rain in the Lambidaro watershed was 235,374 kj/yr, eroded soil in the Tanjung Barangan area of Palembang City was 26.42 tons/yr/ha and the level of erosion hazard that occurred at the research location was class II with a mild classification, namely eroded soil. as much as 15-60 tons/year/ha.
Strategi Guru dalam Meningkatkan Kedisiplinan Belajar Siswa Marlina, Ayu; Ratna Dewi, Tri; Taufiq Yuliantoro, Ahmad
FingeR: Journal of Elementary School Vol. 1 No. 2 (2022): Edisi Desember
Publisher : Universitas Nurul Huda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (236.065 KB) | DOI: 10.30599/finger.v1i2.424

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi guru dalam meningkatkan kedisiplinan belajar siswa di kelas VI SD Muhammadiyah 048 Sumber Asri. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kualitatif,dengan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Adapun teknik analisis data menggunakan tiga tahap reduksi data, penyajian data dan penyimpulan data. Dalam penelitian ini diperolah hasilbahwa strategi guru dalam meningkatkan kedisiplinan belajar siswa yaitu pada penerapannya guru melaksanakan peraturan kelas, memberikan hukuman kepada siswa yang melanggar peraturan, memberikan hadiah/penghargaan kepada siswayang memiliki prestasi yang baik dan konsistensi dalam meningkatkan kedisiplinan belajar siswa. Kendala guru dalam meningkatkan kedisiplinan belajar siswa salah satunya yaitu kurangnya kesadaran dalam diri siswa dan pemahaman siswa tentang pentingnya disiplin belajar. Adapun solusi guru yaitu melalui contoh dan teladan yang baik yang diberikan oleh guru kepada siswa kaitannya dengan kedisiplinan agar semua siswa mempunyai perilaku yang baik.