Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

Implementasi Data Mining untuk Prediksi Waktu Tunggu Mahasiswa Program Studi Sarjana Teknik Industri di Universitas Telkom Menggunakan Naive Bayes Nuha, Ishfahan Dzilalin; Rizana , Afrin Fauzya; Soesanto , Rayindra Pramuditya
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Telkom University, a leading institution in Indonesia, aims to produce competitive graduates. The Industrial Engineering program at the university is focused on maintaining a low average waiting time for graduates to preserve accreditation. In 2023, the Faculty of Industrial Engineering (FRI) saw an increase in the average waiting time to 3.89 months, compared to 3.72 months in 2022. For the Industrial Engineering program, the waiting time rose to 4.16 months. Factors contributing to this increase include poor English proficiency, extended study duration, and involvement in non-academic activities. To address this issue, the final project aims to develop a prediction model using the Naïve Bayes Algorithm to forecast student waiting times. The model employs data mining techniques, utilizing attributes such as gender, study duration, GPA, English Proficiency (EPrT) Score, and Student Activity Transcript (TAK) points. Data from the tracer study of 2016-2018 alumni were used, split into 80% for training and 20% for testing. The model achieved an accuracy of 65.95%, with precision and recall rates of 65% and 97%, respectively. A predictive dashboard was developed, allowing manual input and Excel data uploads. This tool helps the Head of the Industrial Engineering Program monitor and predict waiting times, aiding in decision-making and strategy development for improved academic management. Keyword: Dashboard, Data Mining, Naïve Bayes Classifier, Prediction, Waiting Time
Penerapan Agent-Based Simulation dalam Memprediksi Penggunaan Berkelanjutan Sistem ERP Rizana, Afrin Fauzya; Ramadhan, Fadillah
Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer Vol 7 No 2: April 2020
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25126/jtiik.2020721817

Abstract

Kegagalan perusahaan dalam memperoleh manfaat dari penerapan sistem ERP umumnya disebabkan karena banyak perusahaan merasa cukup puas dengan keberhasilan pemasangan sistem ERP dan cenderung tidak menaruh perhatian besar terkait hal-hal yang terjadi setelahnya. Padahal, kesulitan terbesar dalam implementasi ERP adalah bagaimana sistem ERP digunakan secara berkelanjutan oleh pengguna. Pengguna sistem ERP tentunya memiliki karakteristik yang berbeda satu dengan lainnya. Oleh karena itu, perusahaan yang melakukan implementasi sistem ERP perlu melakukan identifikasi mengenai hal-hal yang dapat meningkatkan penggunaan berkelanjutan sistem ERP oleh penggunanya. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk melakukan prediksi terkait penggunaan berkelanjutan yang akan dilakukan oleh pengguna sistem ERP. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah agent-based simulation. Pendekatan agent-based simulation dirasa cocok untuk mengidentifikasi perilaku penggunaan berkelanjutan yang dilakukan pengguna karena memungkinkan dilakukannya pengamatan terkait dengan perilaku agent yang memiliki beragam karakteristik. Pada penelitian ini beberapa skenario simulasi terkait dengan motivasi intrinsic (IM) dan daya serap dalam menerapkan (ACP) yang merupakan karakteristik individu pengguna sistem ERP dibangkitkan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan penggunaan berkelanjutan sistem ERP dalam suatu perusahaan dipengaruhi oleh karakteristik yang dimiliki oleh pengguna sistem. Apabila mayoritas pengguna sistem ERP memiliki IM dan ACP yang tinggi maka sistem ERP diprediksi tidak akan mengalami discontinuitas. Apabila mayoritas pengguna sistem memiliki IM dan ACP yang rendah, maka manajer perlu mengambil tindakan-tindakan untuk meningkatkan IM dan ACP pengguna.    AbstractThe failure of organization in realizing the benefit from ERP system implementation is caused by most organization thought that success installation of ERP system is enough and they don’t put into concern things happened in post-implementation stage. Even though, the greatest challenge in ERP implementation is on how to ensure that ERP system users use ERP continuously. It is obvious that ERP system user possess individual characteristic that might be differ one another and will affect their decision to continue use ERP system or not. Therefore, it is necessary to identify on aspect that can drive ERP system continuance usage by its user. Agent-based simulation approach is considered appropriate in identifying continuance usage performed by the user. It is because agent-based simulation approach allows observation related various behavior of an agent. Thus, this study aimed to predict continuance usage performed by the ERP users using agent-based simulation approach based on user’s individual characteristics.  Several scenarios related to user’s intrinsic motivation and absorptive capacity for applying generated in this study.  The result of this study found that continuance usage of ERP system in organization is influenced by user’s individual characteristics. When the majority of ERP system users have high IM and ACP then discontinuity of ERP system most likely will not happen. On the other side, special treatment must be performed when the majority of the ERP users have low IM and ACP. Further action that can be taken by manager with low IM and ACP on ERP users was discussed in this paper. 
Natural Tourism Potential Assessment Model in Rembang Regency Rizaldi, Artamevia Salsabila; Soesanto, Rayinda Pramuditya; Rizana, Afrin Fauzya; Rumanti, Augustina Asih
Metris: Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 23 No. 01 (2022): Juni
Publisher : Prodi Teknik Industri, Fakultas Teknik - Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25170/metris.v23i01.3571

Abstract

This study identifies the criteria for developing natural tourism potential in Rembang Regency. There are problems, such as on the white sand beach of Wates. There are still attractions that have not been managed, namely the mangroves around the beach that have not been managed and around the tour. There are no lodgings such as hotels and guest houses for tourists, so for now, the distance to the beach can be accessed by vehicle because of quite a distance. To meet the requirements of tourist attraction, five criteria must be met based on the literature study: Attractions, Accommodations, Accessibility, Activities, and Amenities. After obtaining the criteria, a weighting will be carried out for each criterion based on 5A using the AHP approach. Based on the results obtained, it is known that the Accessibility criteria have the highest weight value, followed by the Amenity, Activities, Accommodation and Attractions criteria. Value modelling is carried out to calculate tourism feasibility according to standards.
Asset Management Information System Design for the Faculty of Industrial Engineering Using Scrum Method Janmorga, Yonathan; Andrawina, Luciana; Rizana, Afrin Fauzya
Action Research Literate Vol. 8 No. 3 (2024): Action Research Literate
Publisher : Ridwan Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/arl.v8i3.327

Abstract

Studi ini membahas kebutuhan esensial untuk manajemen aset yang efektif di lingkungan Fakultas Teknik Industri Telkom University. Kegiatan pendidikan menuntut sejumlah besar aset untuk memastikan pengalaman belajar berkualitas tinggi. Menyadari semakin pentingnya aset-aset ini, Sistem Informasi Manajemen (MIS) disesuaikan dengan kebutuhan fakultas diusulkan. Kerangka kerja Scrum tangkas memandu metodologi sistematis, menggabungkan pengumpulan data, desain sistem, integrasi, validasi, dan evaluasi. Alat ekosistem Google seperti Google Spreadsheet, Google Forms, dan Google Apps Script digunakan untuk pengembangan sistem. Dimulai dengan analisis proses saat ini dan kebutuhan pengguna, sistem ini dirancang untuk mengelola aset secara komprehensif. Google Formulir berfungsi sebagai antarmuka input, sementara Google Spreadsheet dan Google Apps Script membangun database dan dasbor. Verifikasi dan validasi dilakukan melalui pengujian Blackbox dan tes penerimaan pengguna. Sistem Informasi Manajemen Aset yang dikembangkan untuk FRI di Telkom University secara efektif mencakup fungsi-fungsi penting, termasuk pelacakan aset, pengadaan, pemeliharaan, dan pelaporan. Sistem ini juga secara signifikan meningkatkan efisiensi manajemen aset dalam fakultas, memastikan proses pendidikan yang efisien dan efektif
Design of Reporting, Evaluation, and Monitoring Application for Student Organization in University Soesanto, Rayinda Pramuditya; Rizana, Afrin Fauzya; Andrawina, Luciana
International Journal of Innovation in Enterprise System Vol. 3 No. 1 (2019): International Journal of Innovation in Enterprise System
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In few decades, the development of information system has been increased rapidly. It is because most organization in various sector of industries, commerce, government, or even education become highly dependent on the use of information system. The purpose of this study is to design the application that will facilitate the reporting, evaluation, and monitoring activities of student organization based on what user needs. The object of this study is student affair department in one of faculty in one of universities in Indonesia. The method employed in this study to design the system is waterfall. The system designed in this study is focus on the activities related to student organization activities. The result of this study found that there are eight dimensions of web quality that has to be fulfilled by the system according to the result of focus group discussion and Delphi method. The system designed in this study was adjusted to the needs that have been defined previously. Keywords—Information system design, student organization, waterfall method
Decision Support System Design for Wedding Organizer Tradeshow Selection using AHP and TOPSIS Rayinda Pramuditya Soesanto; Afrin Fauzya Rizana
International Journal of Innovation in Enterprise System Vol. 5 No. 1 (2021): International Journal of Innovation in Enterprise System
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25124/ijies.v5i01.96

Abstract

Wedding organizers, as one of the creative industries, often participate in a trade show as one of themarketing mediums. Many wedding-related trades show events are held every year. But the cost toparticipate in one trade show event is quite expensive and increases from time to time. Thus, beforedeciding to participate in a trade show, it is important to evaluate whether the trade show events arerecommended to join or not. The purpose of this study is to design a decision support system thatwill help the wedding organizer to decide their participation in a trade show. The decision modelwas constructed using AHP and TOPSIS methods. There are seven factors considered in the model,i.e., tradeshow location, reputation and professionalism of the organizer, cost estimation, trade showprestige, tenant reputation, time of the event, the attractiveness of the event. By using the AHPmethod, the priority weight of each factor was calculated. Moreover, the weight obtained will beused in developing a decision model combined with the TOPSIS method. The decision supportsystem was developed afterward by using the SCRUM method. The feature of the system isdiscussed in the paper
Perancangan Perbaikan Sistem Existing Pada Aplikasi “Enjoy Rembang” Sebagai Media Promosi Pariwisata Kabupaten Rembang Dengan Metode Design Thinking Jaya, Mutiara Pramuti; Rumanti, Augustina Asih; Rizana, Afrin Fauzya
eProceedings of Engineering Vol. 10 No. 2 (2023): April 2023
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak— Aplikasi “Enjoy Rembang” merupakan aplikasi mobile yang berisi panduan untuk berwisata di Kabupaten Rembang. Berdasarkan data pengukuran kualitas aplikasi existing, yang didapatkan melalui proses wawancara dan kuesioner dengan model Webqual, narasumber dan responden menilai bahwa aplikasi existing belum memiliki ketepatan waktu dalam penyediaan informasi saat dibutuhkan oleh pengguna, kesesuaian fungsi dan kapabilitas dengan kebutuhan pengguna, tampilan yang menarik, kejelasan tata letak informasi pada layar, kemudahan untuk memperoleh informasi yang dibutuhkan oleh pengguna, pemberian informasi dengan tingkat detil yang lengkap, dan reputasi yang baik. Tugas akhir ini bertujuan untuk merancang perbaikan sistem existing pada aplikasi “Enjoy Rembang” untuk meningkatkan kualitasnya sebagai media promosi pariwisata Kabupaten Rembang dengan metode design thinking. Hasil perancangan dari tugas akhir ini yaitu berupa proses bisnis Standard Operating Procedure (SOP) untuk pemeliharaan sistem dan prototipe perbaikan aplikasi dengan menerapkan metode RESHOT. Hasil rancangan kemudian akan dievaluasi dengan wawancara evaluasi System Usability Scale (SUS). Manfaat hasil perancangan dari tugas akhir ini yaitu untuk meningkatkan UX dan user satisfaction aplikasi “Enjoy Rembang”. Hasil perancangan juga diharapkan dapat mengoptimalkan kinerja dari aplikasi tersebut agar dapat membantu percepatan promosi wisata di Kabupaten Rembang.Kata kunci— aplikasi, “enjoy rembang”, design thinking, perancangan perbaikan sistem, perancangan perbaikan aplikasi
Pemetaan Potensi Wisata Alam di Kabupaten Rembang Berbasis Geographic Information System (GIS) Menggunakan Metode Scrum Fadiyah, Ghina; Soesanto, Rayinda Pramuditya; Rizana, Afrin Fauzya
eProceedings of Engineering Vol. 10 No. 3 (2023): Juni 2023
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak-Kabupaten Rembang telah memiliki aplikasi dengan konten pariwisata Rembang yaitu Enjoy Rembang. Namun ada beberapa komentar dan saran perbaikan untuk aplikasi enjoy rembang lebih lengkap informasinya dan belum banyak diketahui oleh masyarakat dalam maupun luar Kabupaten Rembang, salah satu langkah awal dalam pengembangan potensi wisata di suatu wilayah adalah melalui pemetaan potensi wisata. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sistem informasi geografis pemetaan potensi wisata alam di Kabupaten Rembang. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode SCRUM. Tahapan SCRUM dimulai dengan stakeholder, kemudian dibuat product backlog, sprint planning, sprint excecution, kemudian sprint review dan sprint retrospective. Hasil dari penelitian ini yaitu Sistem informasi geografis potensi wisata alam di Kabupaten Rembang, pengujian yang dilakukan dengan menggunakan user acceptance test (UAT) mendapatkan persentase 84% dan dapat dikategorikan bahwa sistem sangat layak, pengujian juga dilakukan menggunakan greybox, hasilnya semua fungsinal pada sistem dapat berjalan dengan sebagaimana mestinya, sehingga disimpulkan bahwa sistem telah berhasil menjalankan fungsi sistem sesuai dengan yang diharapkan oleh pengguna.Kata Kunci-pariwisata, kabupaten rembang, Geographic Information System (GIS), scrum.
Pemetaan Potensi Wisata Budaya di Rembang Berbasis Geographic Information System (GIS) Dengan Metode Scrum Abdullah, Charisma Zaafira; Rumanti, Augustina Asih; Rizana, Afrin Fauzya
eProceedings of Engineering Vol. 10 No. 3 (2023): Juni 2023
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak-Rembang memiliki potensi wisata yang lebih unggul dari Kabupaten Kota Provinsi Jawa Tengah yang ada disekitarnya yaitu Blora dan Pati. Namun berdasarkan Draft Buku Pariwisata Jawa Tengah wisata budaya di Rembang tidak terlalu diminati wisatawan dan wisatawan yang mengunjungi rembang lebih sering megalami penurunan setiap tahunnya. Salah satu penyebabnya adalah masih banyak wisata yang belum terekspos dan dimanfaatkan oleh pemerintahan Rembang. Maka, diperlukan sebuah pemetaan potensi berbasis sistem informasi geografis yang dapat menciptakan potensi wisata budaya baru di Rembang. Dalam perancangan sistem informasi geografis metode yang digunakan adalah Scrum yang terdiri dari 6 langkah kerja. Metode Scrum dipilih karena sesuai dengan pengerjaan tugas akhir yang dikerjakan secara tim. Dalam perancangan sistem yang dibuat proses verifikasi sistem dilakukan dengan mengggunakan metode greybox testing. Sedangkan proses validasi dilakukan dengan menggunakan metode User Test Acceptance (UAT). Adapun output dari Tugas Akhir yang dihasilkan adalah sebuah sistem informasi geografis mengenai pemetaan potensi wisata budaya di Rembang. Adanya sistem informasi geografis sebagai usulan diharapkan dapat digunakan untuk mengetahui persebaran area wisata budaya yang ada di Rembang, dan mengetahui area potential juga prioritas berdasarkan nilai yang telah ditentukan. Sehingga sistem ini diharapkan dapat membantu DISPARBUD Rembang sebagai alat bantu pendukung keputusan dalam menentukan pembangunan pariwisata berkelanjutan.Kata Kunci-rembang, geographic information system, metode scrum, metode grey box, User Acceptance Test (UAT).
Perancangan Sistem Informasi Manajemen Kontrak Manajemen pada Kelompok Keahlian FRI Menggunakan Metode Rapid Application Development Sena, Boy Diva; Andrawina, Luciana; Rizana, Afrin Fauzya
eProceedings of Engineering Vol. 10 No. 3 (2023): Juni 2023
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak-Salah satu indikator untuk mengukur keberhasilan suatu organisasi adalah pengukuran kinerja dari organisasi. Dalam proses pengukuran kinerja dosen, Universitas Telkom menerapkan target Kontrak Manajemen (KM) yang harus dipenuhi. Proses penilaian Kontrak Manajemen dilakukan selama triwulan. Diketahui bahwa Fakultas Rekayasa Industri memiliki permasalahan yaitu kesulitan dalam pendataan pemenuhan kontrak manajemen serta pengawasan. Oleh karena itu dibutuhkan sistem untuk melakukan integrasi proses penurunan, pemenuhan monitoring, kontrolling dan reporting kontrak manajemen yang mencakup seluruh Kelompok Keahlian Fakultas Rekayasa Industri. Disimpulkan bahwa metode yang paling sesuai untuk proyek adalah metode RAD. Metode dipilih karena tahapan - tahapannya terstruktur, pengembangan perangkat lunak dapat dilakukan dalam waktu yang cepat dengan menekankan pada siklus yang pendek. Sehingga metode RAD fleksibel terhadap perubahan dan pengembangan sistem. Pengujian sistem menggunakan black box testing dan user acceptance test. Hasil dari perancangan penelitian ini adalah sistem informasi kontrak manajemen yang berfungsi untuk memfasilitasi FRI dalam proses monitoring, kontrolling dan reporting. Hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa sistem mampu berjalan sesuai dengan fungsinya sesuai dengan proses bisnis usulan.Kata kunci- sistem informasi manajemen, RAD, kelompok keahlian, kontrak manajemen.