Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Indonesia Sosial Teknologi

Pengaruh Kompetensi Terhadap Produktivitas Kerja Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Moderator di Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali Satria Panji Wijayanto; Derriawan, Derriawan; Salim, Fahruddin
Jurnal Indonesia Sosial Teknologi Vol. 2 No. 02 (2021): Jurnal Indonesia Sosial Teknologi
Publisher : Publikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.294 KB) | DOI: 10.59141/jist.v2i02.90

Abstract

 Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompetensi karyawan PT Angkasa Pura I (Persero), khususnya Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali dalam menigkatkan produktivitas kerja yang melalui aspek penghargaan dan promosi di tempat kerja. Penelitian ini juga menggunakan kepuasan kerja sebagai variabel moderator untuk melihat perannya dalam memperkuat atau memperlemah hubungan terhadap produktivitas kerja. Metode penelitian yang digunakan yaitu desain kuantitatif dengan metode pengambilan kuesioner kepada 240 responden yang berasal dari karyawan Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali. Proses analisis yang digunakan yaitu berupa deskriptif dan verifikatif dengan metode SEM Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian dengan menggunakan bantuan SmartPLS 3.0 menunjukkan bahwa terdapat 4 dari 9 hipotesis yang tidak memiliki pengaruh signifikan yaitu. Sedangkan tidak terdapat pengaruh yang signifikan dari penghargaan dan promosi terhadap produktivitas kerja, kompetensi dan promosi terhadap produktivitas kerja yang dimoderasi oleh kepuasan kerja. Kompetensi memiliki pengaruh paling besar terhadap produktivas kerja dibandingkan dengan variabel lainnya.