Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Optimasi Sudut Pemasangan Panel Surya Bifasial di Indonesia dengan Metode Simulasi PVSyst Ali, Mukhlis; Ludiana, Ludiana; Ramdani, Yogi
Rekayasa Material, Manufaktur dan Energi Vol 6, No 1: Maret 2023
Publisher : Fakultas Teknik UMSU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/rmme.v6i1.12163

Abstract

PV rooftop is a renewable energy which becomes Indonesian government priority to implement in the residential and commercial buildings. However, its implementation faces a big challenge from Indonesian climate which mostly cloudy and rainy. This threat makes increasing in PV rooftop capacity, though the available rooftop area is limited. So, there is a requirement to increase the efficiency or energy output from PV rooftop. A solution which can potentially implement to do that is the use of PV bifacial. In some previous researches, PV bifacial can increase energy output of PV rooftop about 2%-12% compares to PV monofacial. However, the value of energy output from PV bifacial depends on tilt angle of PV. Tilt angle is a factor which related to latitude position of a location. Due to the most previous researches about PV bifacial are in subtropical countries, so there is a necessity to find an optimum tilt angle for PV bifacial in Indonesia. The purpose of this research is to find an optimum tilt angle and energy output of PV bifacial in several places in Indonesia. This research is a basic research so it will use simulation method using PVSyst software. PVSyst software is prominent software in PV design simulation which is already used in some previous researches. This research concludes that PV bifacial has 1o-2o optimum tilt angle difference compares to PV monofacial. The use of PV bifacial also can increase energy output 2.25%-3,5% better than PV monofacial.
Peningkatan Kualitas Rumput Laut dengan Metode Rekayasa Sosial dan Pengeringan Para-Para Tambunan, Kaminton; Idrus, Muhamad Amril; Luthfiani, Febi; Nugraha, I Made Aditya; Sudarmono, Sudarmono; Ali, Mukhlis
Dedikasi: Jurnal Pengabdian Lentera Vol. 1 No. 07 (2024): Agustus 2024
Publisher : Lentera Ilmu Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59422/djpl.v1i07.471

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan bantuan kepada petani rumput laut di Desa Tesabela, Kupang Barat, Kab. Kupang. Bantuan yang diberikan meliputi pembuatan konstruksi pengering para-para, melakukan penyuluhan cara penggunaannya, dan memberikan sosialisasi terkait peningkatan produktivitas dan kualitas rumput laut pasca panen. Pengering para-para mampu memberikan penjemuran rumput laut yang lebih bersih, karena rumput laut tidak diletakkan secara langsung di atas permukaan tanah. Selain itu air akan lebih mudah turun ke bawah karena menggunakan alas yang terbuat dari waring. Sehingga rumput laut hasil pengeringan memiliki kualitas yang lebih baik dan tidak berjamur. Hasil kegiatan ini memberikan pemahaman masyarakat bagaimana cara membuat pengering para-para dan cara penggunaannya secara mandiri, serta bagaimana cara meningkatkan produktivitas rumput laut serta peningkatan kualitas rumput laut pasca panen.
MODIFIKASI OUTLET MESIN POLISHING PADI PADA KELOMPOK TANI DI DESA KEBON PEDES Dani Mardiyana; Lazuardi Akmal Islami; Zaid Sulaiman; Dodi Iwan Sumarno; Mukhlis Ali; Fabrobi Fazlur Ridha; Odi Akhyarsi; Mulyadi; Heppi Familiana; Reka Ramadhan; Royhan Muhammad Iqbal
Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia (JPMI) Vol. 1 No. 2 (2023): Desember
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jpmi.v1i2.197

Abstract

Lubang outlet mesin polishing yang besar membutuhkan gaya pengepresan yang besar juga, gaya pengepresan yang besar ini menyebabkan tekanan yang besar pada saat proses polishing dan menyebabkan kualitas beras tidak utuh dan tidak mengkilap. Beras yang tidak utuh dan kurang mengkilap menyebabkan kualitas produksi menjadi berkurang, selain itu juga harga beras menjadi murah. Program pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas produksi padi pada Kelompok Tani di Desa Kebon Pedes. Program pengabdian dilakukan dengan cara memodifikasi outlet dan melakukan pengecekan kualitas padi. Hasil dari program pengabdian menunjukkan bahwasannya setelah modifikasi beras mengalami peningkatan massa sebesar 5,2%. Selain itu, beras mengalami peningkatan ukuran dari ukuran M menjadi ukuran L. Dari pengamatan visual, beras setelah modifikasi memiliki penampakan yang tidak pecah-pecah.