Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : WARTA

Implementasi Emergency Fund Dan Investasi Saham Syariah Bagi Wirausaha Muda Untuk Memperkuat Tatakelola Keuangan Dalam Menghadapi Krisis Akibat Covid-19 Rinaldo, Dito; Puspita, Vina Anggilia
WARTA LPM WARTA LPM, Vol. 25, No. 2, April 2022 (in Progress)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/warta.v25i2.15432

Abstract

Program pengabdian ini bertujuan untuk memperbaiki tatakelola keuangan UMKM, dengan meningkatkan pengetahuan perencanaan keuangan dan investasi saham syariah. Peserta program adalah mahasiswa wirausaha STIE EKUITAS yang terdiri dari 21 wirausaha. Metode pengabdian mengadopsi konsep  Plan, Do, Check, Action (PDCA), problem solving 101(Ken Watanabe)  dan model edukasi pasar modal yang merupakan hasil penelitian tim sebelumnya. Hasil evaluasi PKM menunjukan adanya peningkatan pengetahuan, akan tetapi pada materi advance dan praktikal pengetahuan peserta tidak meningkat secara signifikan. Pada program pengabdian selanjutnya dibutuhkan model edukasi yang lebih terintegrasi dan terstruktur, dengan melibatkan berbagai pihak seperti praktisi, akademisi, komunitas, Bursa efek Indonesia dan perusahaan sekuritas, sehingga program lebih efektif.