Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

Pengaruh Latihan Sirkuit Training Terhadap Peningkatan Vo2max Siswa Sekolah Sepak bola (Ssb) Denny Setiawan; Herman Afrian; Lalu Erpan Suryadi
Jurnal Porkes Vol 2 No 1 (2019): PORKES
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/porkes.v2i1.2185

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh circuit training terhadap peningkatan VO2Max siswa SSB Montong Gading. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain penelitian one group pretest posttest design. Populasi penelitian ini adalah siswa SSB Montong Gading yang berjumlah 18 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik studi populasi. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan tes dan pengukuran. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah multistage fitnes tes. Teknik analisis data menggunakan uji t. Hasil uji t diperoleh nilai thitung > ttabel (5,857 > 1,740) pada taraf signifikan 5%. Dapat disimpulkan bahwa latihan sirkuit (circuit training) dapat meningkatkan VO2Max siswa SSB Montong Gading. DOI: 10.29408/porkes.v2i1.2185
Pengaruh Permainan Tradisional Terhadap Kemampuan Straddle High Jump Didik Daniyantara; Kristoforus Ado Aran; Rina Nopiana; Muhammad Husni Tamim; Lalu Erpan Suryadi; Mahfuz Mahfuz; Hariadi hariadi; Herman Afrian; Jumesam Jumesam
Bravo's : Jurnal Program Studi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan Vol 11, No 1 (2023): MARET 2023
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32682/bravos.v11i1.2837

Abstract

Ketidakmampuan siswa dalam melakukan straddle high jump menjadi inspirasi penelitian ini. Dalam studi ini bermaksud untuk mengkaji dampak permainan konvensional terhadap kemampuan siswa kelas VI SDN 2 Mantang gaya straddle high jump. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan bersifat eksperimental. Desain studi pretest-posttest digunakan sebanyak 27 siswa kelas VI SDN 2 Mantang menjadi peserta penelitian. Lembaran program latihan, lembar skor, karet gelang pada tali, pipa, tikar, dll adalah beberapa peralatan yang digunakan. Uji prasyarat yang meliputi uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis dengan menggunakan perhitungan chi square merupakan teknik untuk analisis data. Hasil penelitian ini menunjukkan hal itu permainan tradisional berdampak pada kemampuan pemain. siswa kelas VI SDN 2 Mantang mengangkang dengan straddle high jump. Hasil pengujian hipotesis (Uji T), yaitu thitung (3,731) > ttabel, menunjukkan bahwa thitung lebih besar dari ttabel (1,671). Hal ini menunjukkan bahwa jika Ho ditolak, Ha diterima.
Pembinaan Ekstrakulikuler Olahraga Di Ma Nwdi Pringgasela Daniyantara, Didik; Suryadi, Lalu Erpan; Mahfuz; Hariadi, Nopi; Afrian, Herman; Hariadi; Dinata, Karno; Tamim, Muhammad Husni; Suryansah; Septianwari, Hari; Jumesam; Nopiana, Rina
KREASI : Jurnal Inovasi dan Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 3 No. 3 (2023): Desember
Publisher : BALE LITERASI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58218/kreasi.v3i3.715

Abstract

Kegiatan ini didasarakan atas hasil observasi yang dilakukan oleh beberapa rekan dosen program studi Penjaskesrek Universitas Hamzanwadi terkait dengan pelaksnaan kegiatan ekstrakulikuler olahraga yang berlangsung di MA NWDI Pringgasela khususnya pada cabang olahraga futsal, dimana kegiatan tersebut belum terlaksana secara maksimal dikarenakan kurangnya sumber daya manusia dibidang keolahragaan di sekolah tersebut masih minim sehingga prestasi para siswa di bidang olahraga futsal pada beberapa turnemaen yang telah diikuti belum maksimal, sehingga dirasa perlu diadakan pembinaan dan pendampingan kegiatan ekstrakulikuler oleh para dosen dan mahasisa prodi Penjaskesrek Universitas Hamzanwadi di MA NWDI Pringgasela. Adapun tujuan dari kegiatan ini ialah 1)membantu para guru melakukan pembinaan ekstrakulikuler olahraga 2)memberikan metode latihan HIIT kepada para siswa untuk meningkatkan kebugaran dari segi VO2Max.Proses kegiatan ini meliputi 1) Perencanaan 2) Pelaksanaan dan 3) Evaluasi dengan tim dosen dan mahasisswa serta pembuatan laporan. Hasil dari kegiatan pendampingan ini ialah 1)pihak yayasan dan guru olahraga merasa terbantu 2)85% siswa mengalami peningkatan kebugaran dari segi VO2Max.
Upaya Peningkatan Kesadaran Masyarakat tentang bahaya stunting, dan Upaya Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Tentang Pola Hidup Sehat : Bahasa Indonesia Lalu Erpan Suryadi; Leny Ramadhan; Baiq Nurul Hikmah; Muhammad Anshory; Baiq Rahmania Maulida Azra; Muhammad Zaldi Hidayatullah; Sari Sukma Aulia; Fifi Nurma Ariati; Budi Ramdhani; Lili Listiani; Muhammad Hasim
Kreasi: Jurnal Inovasi dan Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 4 No. 3 (2024): Desember
Publisher : BALE LITERASI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58218/kreasi.v4i3.1047

Abstract

program ini diharapkan mahasiswa diperkenalkan secara langsung dengan kehidupan bermasyarakat secara langsung dengan segenap permasalahannya. Dengan ditemukanya masalah didalam masyarakat, mahasiswa dituntut untuk mencari pemecahannya melalui mekanisme system kerja interdisipliner keilmuan masing-masing. Kegiatan di Desa merupakan wadah bagi mahasiswa untuk belajar dan memahami karakteristik kehidupan di masyarakat, sehingga mahasiswa dapat berperan dan berpartisipasi aktif dalam masyarakat
Perbandingan Tingkat Keterampilan Dribbling Dengan Metode Latihan Slalom Dribbling Dan Tepukan Dribbling Daniyantara, Didik; Suryadi, Lalu Erpan; Nuhayadi, Said Ahmad
Jurnal Porkes Vol 3 No 1 (2020): PORKES
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/porkes.v3i1.2126

Abstract

Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidak Perbandingan tingkat keterampilan dribbling dengan metode latihan slalom dribbling dan tepukan dribbling pada club sepak bola wanita pakar angle tahun 2019. Jenis penelitian ini menggunakan metode eksperimen Dalam penelitian ini metode yang digunakan untuk memperoleh data tersebut adalah metode tes perbuatan. Populasi penelitian ini adalah seluruh anggota Club Sepak Bola Wanita Pakar Angel Lotim Tahun 2019 berjumlah 20 orang menjadi sampel dengan menggunakan teknik Total Sampling, yaitu seluruh populasi dijadikan sampel. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian menggunakan Pre experimental design. Teknik pengumpulan data menggunakan tes perbuatan dengan pre-test sebelum diberikan perlakuan, dan post-test setelah diberikan perlakuan. Data dianalisis menggunakan uji-t sebagai uji hipotesis penelitian. Hasil hipotesis menunjukkan bahwa t-hitung > t-tabel yaitu (3,462  > 2,821) yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima sehinnga dapat di simpulkan bahwa Ada perbandingan tingkat keterampilan dribbling dengan metode latihan slalom dribbling dan tepukan dribbling pada club sepak bola wanita pakar angle tahun 2019. DOI: 10.29408/porkes.v3i1.2126
Konstribusi Persepsi Kinestetik Terhadap Keberhasilan Smash dalam Permainan Bola Voli Suryadi, Lalu Erpan; Mahfuz, Mahfuz; Tamim, Muhammad Husni; Afrian, Herman; Daniyantara, Didik; Dinata, Karno; Hariadi, Hariadi
Jurnal Porkes Vol 5 No 1 (2022): PORKES
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/porkes.v5i1.5361

Abstract

The purpose of this study was to find out the relationship etween kinestetic perceptions and the succesful of smash in students’volleyball games. The result of this study were expected to provide an overview of the relationship between kinestetic perceptions and the succesful of the volleyball smash, so that it could be input for phisical education teacher and carrying out the learning. This study used descriptive research methode throught correlation aproach. The population used in this study was the total number of class VIII of SMP islam NW Ajan which consisted of 32 students. Meanwhile, the sample of this study was the entire population because it used a total sampling technique. Data collection in this study used test and measurements in sport and volleyball smash technique skill test. Bassed on the result of processing and analysis data, it could be concluded that the result of t-test found that the value of tcountwas 5.477 and value of ttable  at the degre off validity dk = n-2 and significance  level of 5% was 2.042, which meant that kinestetic perceptions had a significant relationship on the succesfull of the smash in the volleyball game for VIII grade students of SMP islam NW ajan. The contribution of kinestetic perceptions to the succesfull smash in volleyball was 67.44% this showed that the better the student’s kinestetic perceptions ability, the better the succesful rate of their smash.
PEDAGOGIK ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS Mahyatun, Baiq; Suryadi, Lalu Erpan
JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) Vol 6 No 1 (2022): JKP (Jurnal Konseling Pendidikan)
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/jkp.v6i1.4709

Abstract

Pedagogy is the science or art of being a teacher, pedagogy also refers to the proper use of teaching strategies. The learning of children with special needs requires a separate pattern that is different from learning for normal children. This is due to the existence of separate disorders that differ from one another. Students who go to school have many learning difficulties, because they generally have developmental barriers physically, emotionally, intelligence and creativity. One of the efforts for classroom teachers is to seek a form of learning intervention to overcome various kinds of disorders and the needs of their students. Teacher-interventions are mixed in such a way that they can be applied in learning and guidance on inappropriate behavior (PSS). By applying operant conditioning , and directed to a positive psychopedagogical perspective, a learning program that utilizes the Competency-Based Curriculum (KBK) is drawn up. Learning Model by utilizing Competency-Based Curriculum is one solution to overcome teacher-class difficulties in the preparation, implementation, and evaluation of individualized learning outcomes (Individualized Educational Programs). The final result is behavioral improvement that is programmed in stages through "intermediate goals" which are used as output targets in odd semesters, and "annual targets" in even semesters.
Penerapan metode interaktif dalam meningkatkan keaktifan siswa pada pembelajaran penjaskes Hariadi, Hariadi; Mahfuz, Mahfuz; Nopiana, Rina; Saputra, Eko; Thuhir, M.; Daniyantara, Didik; Suryadi, Lalu Erpan
Jurnal Porkes Vol 6 No 2 (2023): PORKES
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/porkes.v6i2.23746

Abstract

This study aims to determine the effect of the application of interactive methods in increasing student activeness in physical education learning. The research method used is descriptive method in the form of written or spoken words from the person observed. This research was conducted at Madrasah Aliyah Asy-Syafi'iyah Bendung, the subjects of this research were sports teachers and students of class XI IPA Ma Asy-Syafi'iyah Bendung. There are two sources of data used, namely primary data sources are data directly collected by researchers from statements submitted to sources, namely sports teachers and also students of class XI IPA Ma Asy-Syafi'iyah Bendung in the form of observation, interviews, and documentation. Secondary data sources are data directly collected by researchers through articles and journals. The results of the research obtained by the researcher that the interactive method is able to make students become more active in the learning process, seen from before and after the provision of game-based interactive methods students become more excited and do not feel bored in the learning process. It can be concluded that student learning outcomes in PE subjects taught using game-based interactive methods can increase student activeness in the PE learning process.
Analisis Minat Belajar Siswa SMK NWDI Pancor terhadap Cabang Olahraga Tenis Meja Saputra, Imron Hadi; Hariadi, Hariadi; Suryadi, Lalu Erpan; Tamim, Muhammad Husni
Al-DYAS Vol 4 No 2 (2025): JUNI
Publisher : Lembaga Yasin AlSys

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58578/aldyas.v4i2.6489

Abstract

This study is motivated by the importance of identifying students’ learning interests in specific sports disciplines to support the development of physical education and extracurricular activities in schools. The objective of the research is to determine the level of student interest in table tennis at SMK NWDI Pancor. The study employed a survey method with a non-experimental approach, using a questionnaire distributed to 30 purposively selected students. The results show that 69% of students demonstrated a “good” level of interest in table tennis, 4% showed a “very good” level, 23% were in the “sufficient” category, and 4% fell into the “low” interest category. These findings indicate that, overall, table tennis is moderately well-liked among students, both as part of physical education and as an extracurricular activity. The study concludes that table tennis holds potential for further development within the school environment. The implications suggest that schools should design appropriate coaching strategies and provide adequate facilities to channel students’ interest toward skill development and achievement in this sport.
Inovasi Pembelajaran Anatomi Sistem Gerak melalui Project Based Learning Berbasis Augmented Reality: Studi Kasus pada Mahasiswa Pendidikan Jasmani Universitas Hamzanwadi Afrian, Herma; Suryadi, Lalu Erpan
Journal of Innovative and Creativity Vol. 5 No. 3 (2025)
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis implementasi dan efektivitas model pembelajaran anatomi sistem gerak melalui Project Based Learning (PjBL) berbasis Augmented Reality (AR) dalam meningkatkan pemahaman konseptual mahasiswa Pendidikan Jasmani Universitas Hamzanwadi. Penelitian menggunakan desain studi kasus dengan pendekatan mixed-method, melibatkan 30 mahasiswa semester IV mata kuliah Anatomi Tubuh yang dipilih secara purposive. Data kualitatif dikumpulkan melalui observasi, catatan lapangan, dan wawancara mendalam, sedangkan data kuantitatif diperoleh melalui tes pemahaman anatomi berbentuk pre-test dan post-test yang terdiri atas 25 soal pilihan ganda. Analisis data kualitatif dilakukan secara deskriptif-analitis, sementara data kuantitatif dianalisis menggunakan statistik deskriptif, uji-t berpasangan, dan perhitungan N-Gain dengan dukungan triangulasi sumber, teknik, dan waktu untuk menjamin keabsahan temuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa integrasi PjBL dan AR meningkatkan keterlibatan, motivasi, kepercayaan diri, kemampuan kolaborasi, serta keterampilan presentasi dan refleksi mahasiswa dalam mempelajari struktur dan fungsi sistem gerak aktif dan pasif. Secara kuantitatif, terjadi peningkatan skor rata-rata dari 56,4 pada pre-test menjadi 82,5 pada post-test, dengan perbedaan yang signifikan (t-hitung 12,37; p-value 0,000) dan rata-rata N-Gain 0,59 yang berada pada kategori sedang ke tinggi. Temuan ini menyimpulkan bahwa model PjBL berbasis AR efektif dalam memperkuat pemahaman anatomi secara spasial dan fungsional serta mendukung pengembangan keterampilan abad ke-21 seperti berpikir kritis, kolaborasi, dan literasi teknologi. Model ini direkomendasikan untuk diadopsi pada mata kuliah yang menuntut visualisasi tinggi dan pemahaman mendalam terhadap struktur tubuh manusia dalam konteks pendidikan jasmani.