Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

Manuver Robot Manual Menggunakan PID pada Robot Manual KRAI 2018 Kamaludin, Muhamad; Aji, Wahyu Sapto
Buletin Ilmiah Sarjana Teknik Elektro Vol 1, No 3 (2019): Desember
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/biste.v1i3.978

Abstract

Kontes robot ABU Indonesia mengusung tema ABU Robocon 2018 yaitu Bola Berkah. Dalam tema yang diusung, salah satu robot yang digunakan adalah robot manual yang berfungsi mengambil dan memberikan bola berkah kepada robot otomatis. Robot manual mengalami kesulitan dalam bergerak lurus ketika mengambil dan menyerahkan bola kepada robot otomatis. Ketika berada pada posisi pengambilan dan posisi penyerahan bola, robot yang menggunakan roda omniwheel tidak berada pada posisinya karena terdapat kelembaman. Penerapan Pengendali PID (Proporsional-Integral-Derivatif) yang mendapatkan nilai koreksi dari sensor Rotary Encoder merupakan salah satu solusi yang tepat untuk diimplementasikan pada robot manual. Dengan menggunakan Metode trial and error, PID yang dikembangkan dapat membuat pergerakan robot manual menjadi lebih efisien dan lebih mudah saat dikendalikan oleh operator. Robot Manual menggunakan mikrokontroler Arduino-Due. Hasil pengujian penerapan pada sistem menghasilkan akurasi gerak lurus robot sebesar 60 %, ketepatan posisi mencapai 88 % dengan menggunakan 50% kecepatan putar motor dan akurasi ketepatan posisi mencapai 75% dengan menggunakan 100% kecepatan putar motor.The ABU Indonesia robot contest carries the ABU Robocon 2018 theme, Blessing Ball. In the theme, one of the robots used is a manual robot that functions to take and give a blessing ball to the automatic robot. Manual robots have difficulty in moving straight when taking and handing the ball to an automated robot. When in the taking position and the ball handover position, the robot that uses the Omni wheel is not in position because there is inertia. The application of PID (Proportional-Integral-Derivative) controller which gets the correction value from the Rotary Encoder sensor is one of the right solutions to be implemented in manual robots. By using the trial and error method, the developed PID can make manual robot movements more efficient and easier when controlled by the operator. Manual Robot uses an Arduino-Due microcontroller. The results of testing the application of the system produce an accuracy of 60% straight robot motion, position accuracy reaches 88% using 50% motor rotational speed and accuracy of positioning accuracy reaches 75% using 100% motor rotational speed.
Pelatihan Pengelolaan Sampah Organik Rumah Tangga Menggunakan Ember Komposter: Dampak dan Hasil di Desa Sirnasari Kamaludin, Muhamad; Gaharani Saraswati; Mirwan Aji Soleh; Subarna; Siti Noor Rochmah
JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol. 6 No. 2 (2025)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/jurpikat.v6i2.1912

Abstract

This training examines organic waste management using composter buckets in Sirnasari Village. The purpose of the service is to improve knowledge and practice of household waste management and reduce environmental impacts through composting. Methods include participatory workshops, distribution of practical guides, and direct monitoring. The results show significant improvements in waste segregation, composter bucket use, and reduction in waste ending up in landfills. The compost produced also provides direct benefits for plant growth. This service supports the adoption of simple technologies for organic waste management in rural communities, potentially improving environmental quality and community sustainability.
Pengaruh Penempatan Kerja dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Produktivitas Kerja Pegawai pada Dinas Tata Ruang dan Bangunan Kabupaten Tangerang Kamaludin, Muhamad; Sartika, Dewi
Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis Vol. 2 No. 2 (2025): Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MULIA BUANA (YPMB)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70451/cakrawala.v2i2.345

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Penempatan dan Lingkungan kerja (fisik) terhadap produktivitas kerja pegawai dinas tata ruang dan bangunan Kabupaten Tangerang baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan adalah metode Asosiatif Kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 174 pegawai. dan peresntase kelonggaran karena kesalahan pengambilan sampel yang masih ditolerir/ketidaktelitian 10% (0,1), maka diperoleh jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 64 responden dari 174 pegawai. Metode analisis data menggunakan uji regresi linear sederhana, regresi linear berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji t parsial dan uji f. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif Penempatan dan Lingkungan kerja (fisik) terhadap produktivitas kerja pegawai dinas tata ruang dan bangunan Kabupaten Tangerang hal tersebut dapat dibuktikan dari persamaan regresi linear sederhana Y= 2, 810+1, 208 X1.Nilai Korelasi Sebesar 0, 870 (Sangat Kuat) Nilai Koefisien determinasi 75, 5% Nilai t hitung 1,824> 2.000 t tabel Dengan signifikasi 0,001 < 0,05 terdapat pengaruh positif dan signifikansi Lingkungan kerja (fisik) terhadap produktivitas kerja pegawai dinas tata ruang dan bangunan Kabupaten Tangerang hal tersebut dapat dibuktikan dari persamaan regresi linear sederhana Y= 1, 740+0, 584 X2 . Nilai Korelasi Sebesar 0, 913 (Sangat Kuat) Nilai Koefisien determinasi 83, 4% Nilai t hitung 1,362 > 2.000 t tabel Dengan signifikasi 0,001 < 0,05.
Designs of Maggot Rotary Dryer to Support Alternative Feed Production Kamaludin, Muhamad; Agus Haris Abadi; Masri Bin Ardin; Rian Dwi Aji Saputro; Nurizzi Rifqi Ferdian; Dadang Hafid; Asep S. Setyadin
Jurnal E-Komtek (Elektro-Komputer-Teknik) Vol 9 No 1 (2025)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-komtek.v9i1.2485

Abstract

The growth of maggot cultivation as an alternative feed source is increasing in response to the demand for sustainable organic waste management solutions. However, the drying process remains a major challenge, especially for small and medium-scale operations. This study aims to design and develop a 20-kg capacity rotary maggot dryer that is efficient, energy-saving, and suitable for community-scale production. The design method includes user needs analysis, material selection, CAD-based design simulation, and testing tool performance. The results indicated that the dryer can reduce maggot moisture content within an average drying time of 3 hours at 60–70°C with relatively low energy consumption. This innovation is expected to improve maggot production efficiency and promote appropriate technology for sustainable alternative feed development at the community level.
Literasi Numerasi Pada Perangkat Pembelajaran di SMK Hafid, Dadang; Kamaludin, Muhamad
Jurnal Pendidikan Indonesia Vol. 5 No. 8 (2024): Jurnal Pendidikan Indonesia
Publisher : Publikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59141/japendi.v5i8.3284

Abstract

Revolusi industri 4.0 telah mempengaruhi berbagai sektor, termasuk bidang Pendidikan Kejuruan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan perangkat pembelajaran SMK yang mengintegrasikan kemampuan literas dan numerasi untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam hal kompetensi, literasi dan numerasi. Dalam penelitian ini digunakan metode studi literatur. Teknik analisis data yang dilakukan adalah (1) Mengkaji literasi dan numerasi beserta permasalahan yang mungkin muncul dan solusinya dalam pembelajaran di SMK. (2) Mengkaji berbagai komponen perangkat pembelajaran yang memungkinkan dapat menjadi solusi atas permasalahan yang dihadapi dalam upaya meningkatkan kualitas pembelajaran di SMK, (3) Menetapkan komponen yang memiliki peluang yang besar sebagai solusi untuk mengatasi permasalahan kualitas pembelajaran di SMK, yaitu model pembelajaran karena dalam penggunaan model pembelajaran komponen pembelajaran lain dapat diintegrasikan (Pendekatan Model Pembelajaran Work-based Learning). (4) Sinkronisasi antara literasi dan numerasi dengan karakteristik perangkat pembelajaran di SMK, dan (5) Merancang hasil sinkronisasi berupa muatan materi dan aktivitas yang akan dilakukan dalam langkah-langkah Work-bassed Learning (WBL). Hasil penelitian adalah berupa rancangan model WBL dalam pembelajaran mata pelajaran produktif di SMK dengan mengintegrasikan kemampuan literasi dan numerasi untuk mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan.
Pelaksanaan Uji Kompetensi Keahlian Siswa SMK Teknik dan Bisnis Sepeda Motor oleh LSP P1 di Jawa Barat Mulyana, Tatang; Kamaludin, Muhamad; Setyadin, Asep S.; Saputro, Bambang Eko; Ayasrah, Firas Tayseer
Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Vokasional Vol 6, No 2 (2024): Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Vokasional
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jptiv.v6i2.33626

Abstract

This study aims to evaluate the implementation of the Vocational Competency Test (UKK) in the Motorcycle Engineering and Business (TBSM) program conducted by the Professional Certification Institute (LSP) P1 in West Java Province, focusing on the aspects of assessor qualifications and the adequacy of practical facilities. The study employed an evaluative method with a descriptive approach. The research subjects consisted of six vocational high schools (SMK) with TBSM programs that implemented the UKK through LSP P1 in 2022. The respondents, totaling 24 people, included assessors, LSP P1 chairpersons, and heads of Test Centers (TUK). Data were collected through questionnaires, observations, interviews, and documentation. Instrument validity was tested using content validity through expert judgment by vocational education and motorcycle engineering experts, while reliability was examined using the Cronbach’s Alpha coefficient. Data were analyzed descriptively using categorical level analysis. The results showed that the implementation of the TBSM UKK by LSP P1 in West Java was classified as very good, with achievement levels of 93% for assessor qualifications and 90% for practical facilities. However, some shortcomings were identified, particularly regarding assessor qualification standards and the adequacy of practice equipment. Overall, the UKK implementation has been effective, but improvements in assessor quality and practice facilities are needed to ensure more optimal and industry-aligned competency testing.Kata kunci: LSP P1, SMK, Teknik sepeda motor, Uji kompetensi