Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Sosialisasi Strategi Pemasaran pada Produk Olahan Jeruk Nipis dalam Upaya Meningkatkan Harga Jual di Desa Bolo Kec. Ujungpangkah Kab. Gresik Muhammad Nur Fahmi Salim; Wiwik Saidatur Rolianah; Muhammad Yusuf Aria Widjaja
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol 7, No 2 (2024): April 2024
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v7i2.2979

Abstract

Ketika hasil panen berlimpah, permasalahan yang timbul adalah kurangnya pengetahuan dan keahlian pengolahan jeruk nipis. Pengabdian kepada masyarakat ini betujuan untuk pengembangan desa dalam upaya meningkatkan harga jual jeruk nipis adalah dengan cara memberikan penyuluhan dan sosialisasi kepada ibu-ibu kader PKK yang ada di Desa Bolo Kec. Ujungpangkah Kab. Gresik mengenai taktik pemasaran yang lebih efektif. Rencana pemasaran dapat mengidentifikasi langkah-langkah pengganti yang paling membantu masyarakat mencapai tujuannya. SERUNI ialah minuman berbahan dasar jeruk nipis yang diolah menjadi sebuah produk yang dapat dipasarkan. D perkirakan bahwa rencana pemasaran yang lebih baik akan memungkinkan jeruk nipis dijual dengan harga lebih banyak yang terdapat di Desa Bolo.
TRANSPARANSI DAN TINGKAT RELIGIUSITAS TERHADAP KEPERCAYAAN MEMBAYAR ZAKAT PADA MUZAKKI GENERASI Z DI ERA SOCIETY 5.0 Widjaja, Muhammad Yusuf Aria; Diniyah, Fellasufah; Fitriana, Afifah; Maghfiroh, Lutfiyatul
Jurnal Tabarru': Islamic Banking and Finance Vol. 7 No. 2 (2024): Jurnal Tabarru' : Islamic Banking and Finance
Publisher : Department of Islamic Banking, Faculty of Islamic Studies, Islamic University of Riau (UIR)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25299/jtb.2024.vol7(2).18456

Abstract

Generasi Z merupakan kelompok generasi muda yang baru menyelesaikan pendidikan tinggi dengan pengetahuan terbatas mengenai zakat. Penelitian ini memiliki perbedaan dari penelitian sebelumnya dengan menggunakan pembahasan subjek Generasi Z di era society 5.0. Penelitian kuantitatif ini menggunakan kuesioner yang diolah program SPSS dimana pengambilan sampel secara purposive sampling sebanyak 100 responden. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda, uji asumsi klasik normalitas, heteroskedastisitas, dan multikolinieritas serta uji hipotesis secara parsial dan simultan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel transparansi (X1) dan tingkat religiusitas (X2) secara simultan dan parsial berpengaruh terhadap kepercayaan membayar zakat pada muzakki generasi Z. Rekomendasi dalam penelitian ini adalah peneliti selanjutnya menambahkan variabel lain dalam mempengaruhi tingkat kepercayaan muzakki. Sedangkan lembaga penghimpun dana zakat dapat terus meningkatkan transparansi secara online dan ajakan dalam meningkatkan religiusitas masyarakat agar mendapatkan kepercayaan dari calon muzakki diberbagai kalangan masyarakat.
Religiusitas dan Literasi terhadap Kecenderungan Pembayaran Zakat Digital pada Kalangan Pekerja Milenial Daerah Gresik Utara Widjaja, Muhammad Yusuf Aria; Rufaedah, Dina Anisya; Syafira, Suci Reza
AL-UJRAH Vol 3 No 01 (2024): Al-Ujrah: Jurnal Ekonomi Islam
Publisher : Prodi Ekomoni Syariah STAI Al Akbar Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62589/alujrah.v3i01.309

Abstract

Abstrak Generasi milenial terampil dalam bertransaksi secara digital dan dianggap cakap dalam memahami berzakat. Penelitian ini memiliki perbedaan dari penelitian sebelumnya dengan menggunakan pembahasan subjek Generasi milineal. Tradisi gotong-royong dan faktor religiusitas berdampak pada tingkat kedermawanan masyarakat Indonesia yang tinggi. Generasi milenial dapat mengaplikasikan tradisi tersebut dalam pola digitalisasi zakat untuk meningkatkan efisiensi dan transparansi. Kabupaten Gresik memiliki banyak pekerjaan dan perusahaan, sehingga menjadi kabupaten padat karya dengan keragaman partisipasi angkatan kerja. Penelitian kuantitatif ini menggunakan kuesioner yang diolah program SPSS dimana pengambilan sampel secara accidental sampling sebanyak 99 responden. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda, uji asumsi klasik normalitas, heteroskedastisitas, dan multikolinieritas serta uji hipotesis secara parsial dan simultan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel religiusitas (X1) dan literasi (X2) secara simultan dan parsial memiliki pengaruh terhadap kecenderungan pembayaran zakat digital pada kalangan pekerja milenial daerah Gresik utara. Rekomendasi dalam penelitian ini adalah peneliti selanjutnya menambahkan variabel lain dalam mempengaruhi tingkat pembayaran zakat digital. Sedangkan lembaga zakat dapat terus meningkatkan transparansi dan mengajak meningkatkan religiusitas masyarakat agar memperoleh kepercayaan lebih dari muzakki milenial. Kata Kunci: Religiusitas, Literasi, Digital, Zakat, Generasi Milenial
Faktor Penentu Aksesibilitas Pembiayaan Bank Wakaf Mikro pada Pelaku Usaha Mikro di Jawa Timur Diniyah, Fellasufah; Widjaja, Muhammad Yusuf Aria; Syafira, Suci Reza
Jurnal Ekonomi Syariah Pelita Bangsa Vol. 10 No. 02 (2025): JESPB Edisi Oktober 2025
Publisher : DPPM Universitas Pelita Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37366/jespb.v10i02.2767

Abstract

This study aims to determine the factors that determine the accessibility of financing at Micro Waqf Banks. The method used is a quantitative method, using primary data distributed to micro-entrepreneurs around Islamic boarding schools where Micro Waqf Banks (BWM) are located in East Java. The sample in this study consisted of 100 respondents, namely 75 respondents received financing accessibility and 25 respondents did not receive financing accessibility. Data analysis used in this study was logistic regression using Stata 16. The results of this study indicate that factors that influence financing accessibility at BWM are influenced by the variables of age, education, and assets, while the variables of household size, income, length of business, network or recommendation, and business mentoring do not affect micro-entrepreneurs in financing accessibility at BWM. The limitations or implications of this study are limited to data obtained from two districts or cities in East Java. However, the novelty in this study lies in the accessibility of financing at Micro Waqf Banks, which are LKMS whose funding sources come from social funds, namely waqf.
Analisis Penerapan Sistem Informasi Manajemen UMKM pada Operasional Kantin Ilmu di Yayasan Perkumpulan Kanjeng Sepuh Widjaja, Muhammad Yusuf Aria; Anifatin, Yusda Auliyah
El-Qist: Journal of Islamic Economics and Business (JIEB) Vol. 10 No. 1 (2020): April
Publisher : Islamic Economics Department, Faculty of Islamic Economics and Business, Sunan Ampel State Islamic University, Surabaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15642/elqist.2020.10.1.39-54

Abstract

Management information system is a means for operations that can support business wheels. Business units with a scale of small, medium to corporate level can make it easier to run by implementing the existence of this system to achieve all business developments. The research objective is to study the implementation and development of information systems experiments in the operational management of Kanjeng Sepuh Sidayu Gresik Canteen. The research method used is descriptive qualitative by triangulating data sources through interviews and literature studies. Researchers also use SDLC (System Development Lifecycle or System Development Lifecycle) in deepening data development methods. The application of SDLC can unravel the challenges, changes and development that can be realized by this business unit. The application of information systems in “Kantin Ilmu” uses simple software in inputting data. However, by changing conventional transactions towards the present era, commitment and management integration are needed in order to produce conducive complications. Enabling, participating the “Kantin Ilmu” in improving the welfare of small and medium scale businesses in the north coast region can be fully realized. Through the proposed system, stakeholders can find out profit and loss periodically. This will help the business owner entity in the strategies used to achieve the vision and mission. Keywords: Management Information Systems; SDLC; UMKM; Canteen Development. Abstrak: Sistem informasi manajemen merupakan suatu sarana bagi operasional usaha yang dapat menjadi pendukung suatu perputaran roda bisnis. Unit usaha dengan skala bisnis kecil, menengah hingga setingkat perusahaan dapat mudah menjalankan dengan menerapakan adanya sistem ini untuk mencapai suatu perekembangan bisnis. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui upaya penerapan dan perkembangan sistem informasi pada operasional manajemen Kantin Ilmu Kanjeng Sepuh Sidayu Gresik. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan melakukan trianggulasi sumber data melalui wawancara dan studi literasi. Peneliti juga menggunakan SDLC (System Development Life Cycle atau Siklus Hidup Pengembangan Sistem) dalam memperdalam metode pengumpulan data. Adanya penerapan SDLC dapat mengurai permasalahan, perubahan dan pengembangan yang dapat direalisasikan oleh unit usaha ini. Penerapan sistem informasi pada Kantin Ilmu menggunakan perangkat lunak sederhana dalam penginputan data. Namun, dengan melakukan perubahan mekanisme transaksi konvensional menuju era masa kini, membutuhkan adanya komitmen dan integritas manajemen agar dapat menciptakan iklim usaha yang kondusif. Sehingga, peran serta Kantin Ilmu dalam meningkatkan kesejahteraan bagi pegiat usaha skala kecil dan menengah di wilayah pantura dapat teralisasikan secara transparansi. Melalui sistem yang diusulkan, stakeholder dapat mengetahui keuntungan dan kerugian secara periodik. Dengan demikian akan membantu entitas pemilik unit usaha dalam menetapkan strategi yang digunakan untuk mencapai visi dan misi.
Sosialisasi Strategi Pemasaran pada Produk Olahan Jeruk Nipis dalam Upaya Meningkatkan Harga Jual di Desa Bolo Kec. Ujungpangkah Kab. Gresik Salim, Muhammad Nur Fahmi; Rolianah, Wiwik Saidatur; Widjaja, Muhammad Yusuf Aria
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol. 7 No. 2 (2024): April 2024
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v7i2.2979

Abstract

Ketika hasil panen berlimpah, permasalahan yang timbul adalah kurangnya pengetahuan dan keahlian pengolahan jeruk nipis. Pengabdian kepada masyarakat ini betujuan untuk pengembangan desa dalam upaya meningkatkan harga jual jeruk nipis adalah dengan cara memberikan penyuluhan dan sosialisasi kepada ibu-ibu kader PKK yang ada di Desa Bolo Kec. Ujungpangkah Kab. Gresik mengenai taktik pemasaran yang lebih efektif. Rencana pemasaran dapat mengidentifikasi langkah-langkah pengganti yang paling membantu masyarakat mencapai tujuannya. SERUNI ialah minuman berbahan dasar jeruk nipis yang diolah menjadi sebuah produk yang dapat dipasarkan. D perkirakan bahwa rencana pemasaran yang lebih baik akan memungkinkan jeruk nipis dijual dengan harga lebih banyak yang terdapat di Desa Bolo.
PELATIHAN MANAJEMEN TATA KELOLA DANA SEDEKAH MELALUI KEGIATAN NASI JUMAT BAROKAH DAN SANTUNAN HARI RAYA (Pengabdian Masyarakat bersama Komunitas Sobat Shalihah Sidoarjo) Aria Widjaja, Muhammad Yusuf; Arfiansyah, Farhadi; Muhlis, Muhlis; Nur Rakhmad, Andro Agil; Istiqomah, Nurul
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 2 (2021): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v4i2.522-530

Abstract

Community empowerment makes efforts to increase the independence of individuals and groups of the public in providing improvement and development of self-quality for the better. The existence of community groups in contributing to the distribution of welfare distribution has an appeal to the social programs being run. The concept of sadaqa  is considered to be an intermediary for people who have more funds and distributed to people who need resgistered to the asnaf group contained in the al-Qur'an. The Sobat Salihah Community with sadaqa of Nasi Jumber program seeks to improve competence in the management of sadaqa fund management. The training is carried out by extension methods through several stages, including, 1) Planning for program activities; 2) Implementation of activity plans 3) Implementation of evaluation and reporting. This training seeks an effort to increase awareness and concern for donors to communities affected by the Covid-19 pandemic. This activity involved community administrators, 205 donors who had raised funds and 345 beneficiaries for distribution to predetermined programs.