Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP HUKUM WARIS (STUDI PADA MASYARAKAT DESA JAMBUDIPA KABUPATEN CIANJUR) Dina Indriyani; Dadang Yudih
Jurnal Pendidikan Politik, Hukum Dan Kewarganegaraan Vol 11, No 1 (2021): Jurnal Pendidikan Politik, Hukum, dan Kewarganegaraan
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam bentuk kekerabatan yang sama belum tentu berlaku sistem kewarisan yang sama. Hukum kewarisan dalam masyarakat sangat sangat dipengaruhi oleh sistem sosial yang dianut oleh masyarakat dengan corak masyarakatnya yang bercorak kesukuan. Sebagai suatu wilayah yang sangat religius, penduduk di Desa Jambudipa sangat kuat memegang teguh nilai-nilai Islam, salah satunya dalam sistem waris. Hampir seluruh masyarakat Desa ini menggunakan sistem waris Islam dalam pelaksanaan pembagian waris, walaupun adakalanya yang ada sebagian masyarakat yang menggunakan sistem waris adat. Meskipun masyarakat hampir mayoritas menggunakan sistem waris islam, namun dalam prakteknya sistem waris islam yang digunakan ada berbagai versi. Pada masyarakat Desa Jambudipa terdapat berbagai persepsi mengenai sistem pembagian waris berdasarkan Hukum Islam. Ada yang mempersepsikan bahwa sebelum pembagian waris dilakukan harta warisan peninggalan yang ditinggalkan haruslah dibagi dua terlebih dahulu sebagai bentuk harta gono-gini, dan adapula yang mempersepsikan bahwa dalam Islam tidak dikenal adanya istilah harta gono-gini sehingga harta peninggalan tidak perlu dibagi dua terlebih dahulu.
Pengaruh Lokasi dan Harga terhadap Keputusan Pembelian di Farmers di Wilayah Cianjur, Jawa Barat Nurjaya Nurjaya; Rahmat Taufiq Dwi Jatmika; Uus Ahmad Husaeni; Dadang Yudih
Jurnal Tadbir Peradaban Vol. 1 No. 2 (2021): Jurnal Tadbir Peradaban
Publisher : Prodi Manajemen STIE Hidayatullah Depok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (258.881 KB) | DOI: 10.55182/jtp.v1i2.42

Abstract

This study aims to determine the effect of location and price on purchasing decisions at Farmers in the Cianjur Region, West Java. The method used is explanatory research with analytical techniques using statistical analysis with regression, correlation, determination and hypothesis testing. The results of this study that location has a significant effect on purchasing decisions by 46.1%, hypothesis testing is obtained t count > t table or (8.959 > 1.986). Price has a significant effect on purchasing decisions by 36.5%, hypothesis testing is obtained t count > t table or (7.343 > 1.986). Location and price simultaneously have a significant effect on purchasing decisions with the regression equation Y = 12,541 + 0,425X1 + 0,424X2 and the contribution of influence is 55.5%, hypothesis testing is obtained F count > F table or (57.897 > 2,700).
Internal Control System Analysis of Merchandise Supply at PT. Indomarco Prismatama (Indomaret) Wr. Supratman South Tangerang Krisdiana Krisdiana; Muhamad Saddam; Hasbu Naim Syaddad; Dadang Yudih; Nur Ainiyah Dini Rizky
Kontigensi : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol 10 No 2 (2022): Kontigensi: Jurnal Ilmiah Manajemen
Publisher : Program Doktor Ilmu Manajemen, Universitas Pasundan, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56457/jimk.v10i2.312

Abstract

The research aims to analyze internal control procedures for merchandise inventory at PT Indomarco Prismatama (Indomaret) WR Supratman, South Tangerang. In this study using a type of qualitative descriptive research that is by describing the object of research at the current state based on the facts as they are, then analyzed and interpreted, the form is in the form of surveys and developmental studies. And based on the analysis carried out, it was found that the procedure for inventory of merchandise at PT. Indomarco Prismatama (Indomaret) WR Supratman South Tangerang is not good enough, where in the process of issuing goods the clerk only receives proof of the number of goods ordered and when distributing merchandise the warehouse clerk does not record real time or update the stock of the number of goods to be distributed.
MENGELOLA EVENT THE 22ND ASEAN ECONOMIC COMMUNITY COUNCIL 2023: KONTRIBUSI PROJECT OPERATIONAL & PRODUCTION EVENT OFFICER DI KOMPAS GRAMEDIA- UNIT DYANDRA PROMOSINDO Mumtaz, Syahnaez Zahira; Yudih, Dadang; Susanti, Keuis Hera
El-Ecosy : Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam Vol 4, No 2 (2024): Juli (El-Ecosy: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam)
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35194/eeki.v4i2.4482

Abstract

Event The 22nd ASEAN Economic Community Council 2023 merupakan acara penting yang diselenggarakan di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta oleh Kementerian Ekonomi Republik Indonesia dan Dyandra Promosindo. Dalam mengelola acara tersebut, Project Operational & Production Event Officer memegang peran penting. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kontribusi Project Operational & Production Event Officer dalam mengelola acara tersebut. Metode yang digunakan dalam penelian ini adalah deskriptif kualitatif dengan Teknik pengumpulan data melalui wawancara dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Project Operational & Production Event Officer memberikan kontribusi yang signifikan dalam mengelola acara the 22nd ASEAN Economic Community Council 2023. Kontribusi tersebut meliputi perencanaa, pengorganisasian, pelaksanaan, dan evaluasi acara. Dalam perencanaan acara, Project Operatial  Production Event Officer bertanggung jawab dalam menentukan konsep acara, membuat timeline, dan mengatur anggaran. Selain itu, dalam pelaksanaan acara, Project Operational & Production Event Officer juga bertanggung jawab dalam mengatur teknis acara, seperti pencahayaan, suara, dan dekorasi. Kesimpulannya, Project Operational & Production Event Officer memberikan kontribusi yang signifikan dalam mengelola acara the 22nd ASEAN Economic Community Council 2023 di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta yang diselenggarakan oleh Kementerian Ekonomi Republik Indonesia dan Dyandra Promosindo.ABSTRACTThe 22nd ASEAN Economic Community Council 2023 is an important event organized at Hotel Indonesia Kempinski Jakarta by the Ministry of Economy of the Republic of Indonesia and Dyandra Promosindo. In managing the event, Project Operational & Production Event Officer plays an important role. The purpose of this research is to find out the contribution of Project Operational & Production Event Officer in managing the event. The method used in this research is descriptive qualitative with data collection techniques through interviews and observations. The results showed that the Project Operational & Production Event Officer made a significant contribution in managing The 22nd ASEAN Economic Community Council 2023 event. These contributions include planning, organizing, implementing, and evaluating the event. In event planning, the Project Operational Production Event Officer is responsible for determining the event concept, creating a timeline, and managing the budget. In addition, in the implementation of the event, the Project Operational & Production Event Officer is also responsible for organizing the technical aspects of the event, such as lighting, sound, and decorations. In conclusion, the Project Operational & Production Event Officer made a significant contribution in managing The 22nd ASEAN Economic Community Council 2023 event at Hotel Indonesia Kempinski Jakarta organized by the Ministry of Economy of the Republic of Indonesia and Dyandra Promosindo. 
PENGGUNAAN TEKNOLOGI BLOCKCHAIN DALAM PERBANKAN Yudih, Dadang; Iqlima, Iqlima; Ridwan, Muhamad; Nursiwan, Asep
El-Ecosy : Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam Vol 4, No 2 (2024): Juli (El-Ecosy: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam)
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35194/eeki.v4i2.4481

Abstract

ABSTRAKTeknologi Blockchain mengalami perkembangan yang pesat dan signifikan. Teknologi ini dapat diterapkan di berbagai sektor seperti sektor medis, perdagangan, pertanian, media, properti, hingga sektor jasa keuangan. Teknologi Blockchain memiliki persamaan dengan buku kas digital yang mudah diakses dimanapun dan kapanpun tanpa adanya pihak ke-tiga. Sehingga transaksi menjadi lebih transparan dan aman dari kegiatan penyelewengan data, korupsi, dan pencucian uang jika diatur secara tepat. Dalam sektor jasa keuangan Perbankan Syariah merupakan perbankan yang seluruh kegiatannya berdasarkan prinsip Islam, demokrasi ekonomi, dan kehati-hatian. Perbankan syariah tidak mengandung unsur gharar, maysir, riba, zalim, dan haram. Bank Syariah memberikan layanan bebas bunga kepada para nasabahnya karena bunga merupakan hal yang dilarang oleh syariah. Bank Syariah hanya mengenal bagi hasil dalam kegiatan operasionalnya. Selain itu, Bank Syariah bertujuan untuk menunjang pelaksanaan pembangunan nasional yang berkeadilan, kebersamaan, kesejahteraan, dan kemaslahatan manusia. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji penggunaan teknologi blockchain, manfaat, keunggulan, tantangan, dan kekurangan dari teknologi blockchain. Metode yang digunakan adalah kualitatif  dengan menggunakan studi literatur. Data dalam penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dariberbagai sumber seperti jurnal, buku, laporan, dan dokumen lainnya. Penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan teknologi blockchain dalam industri perbankan syariah memberikan manfaat dalam meningkatkan efisiensi, transparansi, dan keamanan operasional dalam perbankan syariah.ABSTRACTBlockchain technology is experiencing rapid and significant development. This technology can be applied in various sectors such as the medical sector, trade, agriculture, media, property, to the financial services sector. Blockchain technology has similarities with digital ledgers that are easily accessible anywhere and anytime without a third party. So that transactions become more transparent and safer from data misappropriation, corruption, and money laundering activities if regulated properly. In the financial services sector, Islamic Banking is a bank whose entire activities are based on Islamic principles, economic democracy, and prudence. Islamic banking does not contain elements of gharar, maysir, usury, tyranny, and haram. Sharia Bank provides interest-free services to its customers because interest is prohibited by sharia. Sharia banks only recognize profit sharing in their operational activities. In addition, Sharia Bank aims to support the implementation of national development that is equitable, together, welfare, and human benefit. This research aims to examine the use of blockchain technology, the benefits, advantages, challenges, and disadvantages of technology blockchain. The method used is qualitative using literature study. The data in this study used secondary data obtained from various sources such as journals, books, reports and other documents. This research shows that the implementation of blockchain technology in the Islamic banking industry provides benefits in enhancing operational efficiency, transparency, and security in Islamic banking.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN INTERNET BANKING (IB) TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA BANK BJB KCP CIPANAS Yudih, Dadang; Rahmiati, Mia Siti; Suryana, Suryana
Ar-Rihlah : Jurnal Keuangan dan Perbankan Syariah Vol 1, No 2 (2021): September
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (326.98 KB) | DOI: 10.35194/arps.v1i2.2001

Abstract

ABSTRAKPenelitianinibertujuanuntuk mengetahuiperanankualitaspelayanan internet bankingyangterdiridari desainwebsite,reliabilitas,keamanandanlayanan pelanggandapatmeningkatkankepuasan nasabahpadaBankBJBKCPCipanas. Metodepenelitianyang digunakanyaituMetodeKuantitatif.Adapunvariabel penelitianadalahkualitaspelayananInternet Banking(X)danKepuasan(Y)untuk mengujitingkatreliabilitasnyadenganmenggunakan Cronbach’s Alpha..Populasi padapenelitian iniyaitusekuruhnasabahBankBJBKCP Cipanas,denganjumlah sampelyang diambilsebanyak100orang.Sedangkanalatpengumpulandatayang digunakanadalahkuesioner.Hasilanalisis penelitianmenunjukkanpengaruh kualitas pelayananInternetBanking(IB)terhadap kepuasan nasabah padaBank BJBKCP Cipanas.ABSTRACT This study aims to determine the role of internet banking service quality which consists of website design, reliability, security and customer service in increasing customer satisfaction at Bank BJB KCP Cipanas. The research method used is the Quantitative Method. The research variables are Internet Banking service quality (X) and Satisfaction (Y) to test the level of reliability using Cronbach's Alpha. The population in this study were all customers of Bank BJB KCP Cipanas, with a total sample of 100 people. While the data collection tool used is a questionnaire. The results of the research analysis show the influence of Internet Banking (IB) service quality on customer satisfaction at Bank BJB KCP Cipanas.untuk mengetahuiperanankualitaspelayanan internet bankingyangterdiridari desainwebsite,reliabilitas,keamanandanlayanan pelanggandapatmeningkatkankepuasan nasabahpadaBankBJBKCPCipanas. Metodepenelitianyang digunakanyaituMetodeKuantitatif.Adapunvariabel penelitianadalahkualitaspelayananInternet Banking(X)danKepuasan(Y)untuk mengujitingkatreliabilitasnyadenganmenggunakan Cronbach’s Alpha..Populasi padapenelitian iniyaitusekuruhnasabahBankBJBKCP Cipanas,denganjumlah sampelyang diambilsebanyak100orang.Sedangkanalatpengumpulandatayang digunakanadalahkuesioner.Hasilanalisis penelitianmenunjukkanpengaruh kualitas pelayananInternetBanking(IB)terhadap kepuasan nasabah padaBank BJBKCP Cipanas.
PERAN BMT EL-MIZAN ANNAFII DALAM MENINGKATKAN KUALITAS USAHA MIKRO Yudih, Dadang; Sharah, Cahya Muthia; Nursamsiah, Mira
Ar-Rihlah : Jurnal Keuangan dan Perbankan Syariah Vol 1, No 1 (2021): Maret
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (177.203 KB) | DOI: 10.35194/arps.v1i1.1293

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk menganalisa peran aktif koperasi syariah dalam meningkatkan kualitas usaha mikro dan mengetahui jenis-jenis peranan  koperasi syariah dalam meningkatkan kualitas usaha mikro.  Metode penelitiannya adalah metode kualitatif dengan pengambilan data melalui wawancara terstruktur, observasi lapangan dan dokumentasi. Hasil dari penelitian memperlihatkan bahwa BMT EL-MIZAN ANNAFII telah menjalankan perannya secara umum sebagai koperasi syariah yang  mampu membuat kegiatan ekonomi dan sosial anggotanya yang merupakan warga sekitar masjid menjadi lebih baik  dan sejahtera, sedangkan jenis-jenis peran aktif yang telah dilakukan oleh BMT EL-MIZAN ANNAFII dalam peningkatan kualitas usaha mikro hanya pada aspek fisik pemasaran produk (toko dan kerjasama dengan muslimah center) dan belum menyentuh aspek  manajemen pemasaran jasa (kualitas pelayanan), manajemen produksi barang, manajemen keuangan, akuntansi sederhana, manajemen SDM dan etika bisnis syariah. ABSTRACTThis research aims to analyze the role of active Islamic cooperative in improving the quality of the micro enterprise and know the kinds of cooperative role of Sharia in improving quality of micro enterprises.Qualitative research methods are methods with data retrieval through structured interviews, field observations and documentation.The results of the research show that the BMT EL-MIZAN ANNAFII has run its role in General as a cooperative of Sharia that are able to make economic and social activities of its members which is the community around the mosque became a better and prosperous, while the types of initiatives that have been undertaken by the BMT EL-MIZAN ANNAFII in the improved quality of micro enterprises only on the physical aspects of the marketing of products and haven't touched aspects of marketing management services (quality of service), production management, financial management, simple accounting, human resource management and business ethics
ANALISIS KINERJA KEUANGAN KSPPS EL-MIZAN ANNAFII DALAM MENDUKUNG PENGEMBANGAN EKONOMI ANGGOTA Yudih, Dadang; Nur Ichwan, M. Fawwas Daffa; Jamilah, Siti; Nurkesih, Siti
Ar-Rihlah : Jurnal Keuangan dan Perbankan Syariah Vol 4, No 2 (2024): SEPTEMBER
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35194/arps.v4i2.4941

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah (KSPPS) El-Mizan Annafii dalam mendukung pengembangan ekonomi anggotanya. KSPPS El-Mizan Annafii, sebagai lembaga keuangan syariah, berfokus pada peningkatan kesejahteraan anggotanya melalui prinsip syariah yang adil dan transparan. Penelitian ini menggunakan metode kajian literatur untuk mengevaluasi indikator kinerja keuangan seperti likuiditas, profitabilitas, dan efisiensi operasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa KSPPS El-Mizan Annafii memiliki likuiditas dan profitabilitas yang baik, namun masih menghadapi tantangan dalam hal efisiensi operasional. Program pemberdayaan yang dijalankan oleh koperasi juga telah memberikan dampak positif terhadap peningkatan pendapatan dan kapasitas usaha anggotanya. Untuk ke depan, KSPPS perlu melakukan inovasi dalam pengelolaan biaya dan meningkatkan komunikasi serta edukasi kepada anggotanya agar layanan dapat diakses lebih optimal.This study aims to analyze the financial performance of the El-Mizan Annafii Sharia Savings and Loans Cooperative (KSPPS) in supporting the economic development of its members. KSPPS El-Mizan Annafii, as a sharia financial institution, focuses on improving the welfare of its members through fair and transparent sharia principles. This study uses a literature review method to evaluate financial performance indicators such as liquidity, profitability, and operational efficiency. The results of the study indicate that KSPPS El-Mizan Annafii has good liquidity and profitability, but still faces challenges in terms of operational efficiency. The empowerment program run by the cooperative has also had a positive impact on increasing the income and business capacity of its members. In the future, KSPPS needs to innovate in cost management and improve communication and education to its members so that services can be accessed more optimally.