Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

Transformasi Digital Dan Keselamatan Online: Workshop Interaktif Untuk Siswa Internasional As'ad, Ihwana; Salim, Yulita; Azis, Huzain
Open Community Service Journal Vol. 4 No. 1 (2025): Open Community Service Journal
Publisher : Research and Social Study Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33292/ocsj.v4i1.109

Abstract

Anak-anak dan remaja sering menggunakan media sosial dan bermain game secara berlebihan, yang dapat berdampak negatif terhadap kesehatan dan prestasi akademik. Kurangnya kesadaran akan keamanan digital dan etika penggunaan teknologi menjadikan mereka rentan terhadap ancaman siber. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan literasi digital siswa Sekolah Kebangsaan Syeikh Mohd Idris Al-Marbawi di Malaysia melalui workshop interaktif. Metode pelaksanaan meliputi analisis kebutuhan, penyusunan dan pelaksanaan materi pelatihan, kepada 20 siswa kelas 5. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman siswa terhadap penggunaan gadget yang bijak dan etika digital. Kegiatan ini juga mendorong pengembangan kemampuan interpersonal dan kesadaran terhadap keamanan siber.
Evaluation of VGG16 Performance in Multi-Input and Multi-Class Classification of Toraja Buffalo Breeds Manga’, Abdul Rachman; Nanda, As'syahrin; Salim, Yulita
International Journal of Artificial Intelligence Research Vol 8, No 1.1 (2024)
Publisher : Universitas Dharma Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29099/ijair.v8i1.1.1203

Abstract

Traditional image classification research has focused on single-input and multiclass approaches. However, these approaches often fail to capture the complexity and diversity of real-world image data. To address the complexity and more diverse variation in data, as well as to improve the classification accuracy of various categories, a multi-input image approach is utilized. With a multi-input multi-class approach, a Transfer Learning model based on VGG16 is trained to identify objects from various perspectives and classify them into one of many predefined classes. The VGG16 architecture in the multi-input and multi-class classification of Toraja Buffalo breeds demonstrates excellent results with an average accuracy of 93.33%. The "Kerbau Lotong Boko" and "Kerbau Bonga Ulu" classes achieved 100% accuracy, while other classes showed high precision, recall, and F1 scores. Despite fluctuations in accuracy and loss during training, the model successfully achieved good convergence and generalization. This research is significant in the field of image classification by introducing a multi-input method capable of capturing richer and more diverse information from complex objects such as Toraja buffalo. It demonstrates that CNN architectures like VGG16 can be adapted to handle more complex classification tasks using a multi-input approach.
Pelatihan dan Pengembangan Konten Website Bagi Pengelola UPT. Managemen Inovasi dan Inkubasi Bisnis UMI Hayati, Lilis Nur; Salim, Yulita; Hermany, Nurul Inayah; Ismail, Wawan
Ilmu Komputer untuk Masyarakat Vol 5, No 1 (2024)
Publisher : Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33096/ilkomas.v5i1.2287

Abstract

UPT.Managemen Inovasi dan Inkubasi Bisnis (MIIB) UMI Memiliki website https://upt.miib.umi.ac.id/ Website menjadi gerbang utama bagi Tenan Inwoll dan Outwall dalam mencari informasi mengenai Kegiatan Bimtek, pelatihan pelatihan, Inkubasi Bisnis Oleh sebab itu, website harus menarik dan pentingnya melakukan pengembangan konten di dalam website, memiliki kewajiban untuk menjaga website MIIB agar tetap update setiap harinya, sehingga tidak ada satupun informasi yang tidak terpublikasikan dengan baik. “Selain itu, website yang informatif dan menarik juga menjadi poin penting dalam penilaian webometrics. Website  MIIB belum mengikuti standar penilaian webometrics sehingga belum banyak berpengaruh terhadap pemeringkatan webometrics UMI. Konten berita yang diposting pada website MIIB belum menggunakan standar SEO. Manajemen pengelolaan website MIIB masih dikelola oleh 1 orang operator. Operator yang ditugaskan tersebut belum mengetahui pengelolaan website berdasarkan standar penilaian webometric. Hal ini menyebabkan belum maksimalnya konten berita yang diposting pada website tersebut Target dalam pelaksanaaan PkM Lektor Fakultas Ilmu Komputer  UMI  sehubungan dengan bagaimana melakukan Sosialisasi Untuk Peningkatan Pemeringkatan Webomtrics dalam WEB UMI dalam UPT.Managemen Inovasi dan Inkubasi Bisnis UMI dan Memberikan Pelatihan dan Pengembangan Konten Website Bagi Pengelola