Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Integrasi Big Data dalam Audit Forensik Sebagai Strategi Deteksi dan Investigasi Fraud Keuangan Daerah Arianto, Bambang; Handayani, Bekti
Jurnal Riset Akuntansi Soedirman Vol 4 No 1 (2025): JURNAL RISET AKUNTANSI SOEDIRMAN
Publisher : Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32424/1.jras.2025.4.1.17134

Abstract

This study aims to elaborate on the integration of big data in forensic audits as a strategy for detecting and investigating regional financial fraud. The increasing complexity and volume of financial data in the digital era creates new opportunities in detecting and investigating financial fraud. A more adaptive forensic audit approach to big data can improve the effectiveness of financial supervision and accountability, both in public and business entities. This study uses a qualitative approach with a literature study method to analyze the integration of big data technology into the forensic audit process. Data are analyzed through a thematic framework that identifies the role of big data analytics, such as predictive analysis and pattern recognition, in supporting the investigative audit process. The results of the study found that the use of big data can significantly accelerate the process of detecting transaction anomalies, expand the scope of the audit, and identify fraud patterns that were previously difficult to detect by conventional methods. This integration also increases the efficiency of the use of auditor resources in the investigation process. Thus, this study contributes to the development of a data-based forensic audit model, which combines digital analytical techniques in an investigative approach.
Pendampingan Bakti Sosial Khitanan Massal PD Muhammadiyah Lebak dan Universitas Bhakti Kencana Serang Handayani, Bekti; Moedjiherwati, Trijani; Arianto, Bambang
Seandanan: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023): Seandanan: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/seandanan.v3i2.65

Abstract

Kegiatan bakti sosial khitanan massal merupakan bentuk kepedulian suatu organisasi dalam mewujudkan kebutuhan masyarakat yang paling mendasar. Meski demikian dalam membangun kegiatan bakti sosial yang baik tentu memerlukan tata kelola manajemen kepanitiaan yang aspiratif dan partisipatif. Kendala pengalaman dalam pengorganisasian kepanitian seringkali membuat kegiatan bakti sosial tidak berjalan dengan baik dan sistematis. Dalam pengabdian masyarakat di Desa Leuwidamar, Kabupaten Lebak Banten yang dilaksanakan pada tanggal 1 Juli 2023, telah diberikan pendampingan bakti sosial dalam kegiatan khitanan massal. Dalam pendampingan ini telah diberikan berbagai tata cara pengelolaan organisasi dalam mewujudkan kegiatan bakti sosial yang partisipatif. Pendampingan yang digelar secara partisipatif juga memberikan pengetahuan tentang tata kelola manajeman yang baik dalam menciptakan suatu kegiatan bakti sosial yang bermanfaat bagi publik. Tujuan pengabdian adalah melatih para panitia dalam pengelolaan kegiatan bakti sosial, sehingga menjadi kegiatan yang aspiratif dan partisipatif. Dari hasil kegiatan ini diketahui bahwa pengelolaan organisasi sangat berkontribusi dalam terlaksananya kegiatan bakti sosial yang aspiratif dan partisipatif.
Pengembangan Bisnis Pondok Pesantren Berbasis Sociopreneur Dalam Mewujudkan Semangat Santripreneur Arianto, Bambang; Handayani, Bekti; Marwati, Marwati
PRAXIS: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2024): PRAXIS
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47776/praxis.v2i3.946

Abstract

The development of the Islamic boarding school business can have a significant impact on the students' self-development in entrepreneurship. In fact, the students not only learn religious knowledge but also learn about linear entrepreneurship with a santripreneur spirit. The Islamic boarding school business development model being developed is social entrepreneurship (sociopreneur) because it is in line with the character of Islamic boarding schools. In community service at the Salafiyah Raudhotutholibin Al-Asy'Ariyah Islamic boarding school, Purwadadi Village, which was held on 10th November 2023, various assistance was provided regarding sociopreneur-based business development. In this training, various knowledge has been provided on designing business ideas in the context of Islamic boarding schools. The success of this activity can be seen from the increasing knowledge and understanding of the students regarding designing business ideas, research and business feasibility studies, production management, business marketing and financial management. From the results of this service activity, it is known that the students have been able to develop a framework for developing the Islamic boarding school business by prioritizing the spirit of social entrepreneurship (sociopreneurship).
Pelatihan Pembuatan Telur Gabus dan Tahu Matahari Berbasis Daun Kelor bagi Ibu Rumah Tangga Handayani, Bekti; Moedjiherwati, Trijani; Marwati, Marwati; Hamidah, Eva Desi Nur; Arianto, Bambang
Jurnal Pengabdian Dharma Wacana Vol 4, No 3 (2023): Jurnal Pengabdian Dharma Wacana
Publisher : Yayasan Pendidikan dan Kebudayaan Dharma Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37295/jpdw.v4i3.460

Abstract

Daun kelor merupakan tanaman liar yang memiliki berbagai kandungan nutrisi bagi peningkatan gizi balita dan keluarga. Daun kelor telah banyak dimanfaatkan menjadi suplemen nutrisi dalam bidang peternakan, pertanian, hingga makanan olahan. Hal itu membuat daun kelor banyak digunakan untuk menambah suplemen nutrisi bagi anak balita. Dalam pengabdian masyarakat di Desa Purwadadi, Lebak Wangi Kabupaten Serang yang dilaksanakan pada tanggal 30 Oktober 2023, telah diberikan pendampingan pembuatan produk makanan berbasis daun kelor. Dalam pelatihan ini telah diberikan berbagai pengetahuan dan edukasi tentang pembuatan produk makanan telur gabus dan tahu matahari dengan memanfaatkan daun kelor. Keberhasilan dari kegiatan ini tampak dari meningkatnya pengetahuan dan pemahaman para ibu rumah tangga tentang pemanfaatan daun kelor untuk membuat produk makanan olahan. Dari hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini diketahui bahwa para ibu rumah tangga di Desa Purwadadi, Lebak Wangi, telah mampu memanfaatkan dan mengolah daun kelor menjadi telur gabus serta tahu matahari sebagai produk makanan alternatif untuk peningkatan gizi keluarga.
Pendampingan Pencegahan Stunting Berbasis Tata Kelola Akuntansi Rumah Tangga di Desa Bakung Kabupaten Serang Arianto, Bambang; Handayani, Bekti
Rahmatan Lil 'Alamin Journal of Community Services Volume 3 Issue 2, 2023
Publisher : Department of Accounting, Faculty of Business and Economics, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/RLA.Vol3.iss2.art6

Abstract

Stunting prevention program has become a national health program that has been started in a structured way from the central level to rural areas. Efforts to prevent stunting, especially in rural areas, are still hampered due to the lack of knowledge and understanding in household accounting management. The impact is that the mothers of toddlers are not able to meet the nutrition of toddlers properly due to poor household financial management. In the community service activity in Bakung Village, Serang Regency on 22th January 2023, assistance was provided on stunting prevention strategies based on the strengthening of household accounting governance. In this assistance, a variety of new knowledge and technical assistance has been given regarding efforts to prevent stunting based on household accounting according to the character of the rural community. The success of this service activity is seen from the beginning to increase the knowledge and understanding of the mothers of toddlers about the importance of household accounting in the management of nutritious food for the prevention of stunting. The final result of the activity is that the strengthening of household accounting governance can provide new knowledge and technical understanding for mothers under five in the prevention strategy of stunting in Bakung Village, Serang Regency.
PENGELOLAAN BAHAN PANGAN PROTEIN HEWANI UNTUK MENCEGAH DAN MENGATASI STUNTING DI KECAMATAN LEBAK WANGI KABUPATEN SERANG Handriati, Ade; Marwati, Marwati; Nur Hamidah, Eva Desi; Octavianti, Maria; Handayani, Bekti; Moedjiherwati, Trijani
BUDIMAS : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol. 6 No. 1 (2024): BUDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : LPPM ITB AAS Indonesia Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menurut Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022 prevalensi Balita Stuned/Stunting di Provinsi Banten sebesar 20 persen. Kabupaten serang menjadi urutan ketiga tertinggi prevalensi Balita Stunting sebesar 26,40%. (Kebijakan, Kesehatan, and RI 2022). Berdasarkan data EPPGBM status gizi (0-59 bulan) di Kabupaten Serang pada tahun 2018 - 2021 kondisi stunting di Lebak Wangi terdapat 4 Desa yang mengalami peningkatan prevalensi stunting. (SerangKab, 2021). Hal ini menjadi perhatian bagi Kepala Puskesmas dan Camat Kecamatan Lebak Wangi untuk mengatasi masalah stunting pada Balita. Hasil diskusi didapatkan faktor penyebab stunting yaitu kurangnya kreatifitas ibu dalam pengelolaan bahan pangan protein hewani yang menarik untuk anak balita, masyarakat lebih memilih konsumsi makanan olahan beku atau frozenfood karena memiliki kepraktisan. Solusi yang diberikan untuk masalah tersebut melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat yaitu mengangkat tema pengelolaan bahan pangan hewani untuk mencegah dan mengatasi stunting. Tujuan pengabdain masyarakat ini untuk meningkatkan pengetahuan dan kreatifitas masyarakat tentang gizi dan pengeloaan bahan pangan protein hewani. Kegiatan dilakukan pada tanggal 20-21 November 2023 yaitu memberikan edukasi terkait Gizi seimbang untuk anak balita, dan mendemonstrasikan cara pengelolaan bahan pangan protein hewani. Hasil dari kegiatan tersebut dilakukan evaluasi 2 minggu kemudian dengan hasil capaian kenaikan berat badan anak dalam waktu 2 minggu yaitu dari 17 anak terdapat 15 anak mengalami kenaikan berat badan, 2 anak berat badan tetap dan 1 anak mengalami penurunan berat badan. Dan rata-rata mengalami kenaikan 200gram. Kata kunci: Stunting, Gizi Seimbang, Protein Hewani
Pemberdayaan Komunitas UMKM Berbasis Penguatan Aspek Keuangan dan Pemasaran Digital di Kota Serang Arianto, Bambang; Rahmiyanti, Sev; Handayani, Bekti
RUANG KOMUNITAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2024): Ruang Komunitas: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Program Studi Ilmu Politik bekerjasama Program Studi Hubungan Internasional, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/rkjpm.v2i1.46247

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan pilar utama ekonomi Indonesia yang masih menemui berbagai kendala dari sisi tata kelola manajemen keuangan dan pemasaran. Dalam pengabdian masyarakat di Kelurahan Tembong Kota Serang yang dilaksanakan pada tanggal 5 Maret 2023, telah diberikan pendampingan bagi komunitas UMKM melalui penguatan aspek keuangan dan pemasaran digital. Dalam pendampingan ini telah diberikan pengetahuan tentang pentingnya laporan keuangan sederhana bagi UMKM dan teknik pemasaran digital. Dari hasil kegiatan diketahui bahwa pendampingan penyusunan laporan keuangan bisa memberikan kontribusi bagi perbaikan manajemen tata kelola UMKM. Sementara revitalisasi pemasaran digital melalui pemanfaatan media sosial dapat memperkuat aspek pemasaran bagi para pegiat komunitas UMKM. Keberhasilan kegiatan ini tampak dari para pegiat komunitas UMKM yang dapat mempergunakan pemasaran digital dan penyusunan laporan keuangan dengan baik. Para pegiat UMKM bisa memahami kebermanfaatan dari aspek keuangan.