Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PRAKTIK FIKIH KESEHARIAN MINORITAS MUSLIM DI BALI fathor rahman
Jurnal Studi Agama dan Masyarakat Vol 16, No 2 (2020): JURNAL STUDI AGAMA DAN MASYARAKAT
Publisher : LP2M IAIN Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23971/jsam.v16i2.2152

Abstract

This paper explored a daily fiqh practice or, more precisely, the practice of Islam among Muslim minorities in Bali, which is transformed into an adaptable form of religious diversity promoting harmony. In the midst of the strong domination of Hindu custom and the acts of violence by few Muslims in Indonesia, the Balinese Muslim community strived to manifest Islamic teachings (fiqh) in daily life having tolerant and moderate. Through two problems such as; how is the religious adaptation pattern of minority Muslim communities in Bali? How do Muslim communities establish inter-religious harmony as a manifestation of their daily fiqh? This study attempted  to analyze it based on maqashid sharia theory. As for supporting data collection, this paper used field research using interviews and observations.The finding  indicated that there were interesting patterns of religious social relations occurred in the daily practice of Muslim minorities in expressing their Islamic teachings in the public area. Muslims in Bali are able to appraise their religious teachings and adapt with the surrounding community, which was socio-anthropologically dominated by the Hindu belief system.
Konsep Kompensasi Tafsir Al Quran dan Hadist Pendekatan Tematik Fathor Rahman
Qolamuna : Jurnal Studi Islam Vol. 2 No. 2 (2017): Februari 2017
Publisher : STIS MIFTAHUL ULUM LUMAJANG PRESS (STISMU PRESS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1186.17 KB)

Abstract

Artikel ini akan Mendiskripsikan Konsep Kompensasi/ Upah dalam Islam dan Mendiskripsikan Urgensi Kompensasi dalam Pendidikan. Masalah kompensasi/ upah merupakan tantangan tersendiri dalam konteks pendidikan, karena imbalan para pengajar tidak lagi dipandang sebagai alat pemuas kebutuhan material, tetapi ini terkait dengan harkat dan martabat manusia. Kompensasi bagi madrasah merupakan salah satu untuk mempertahankan sumber daya pendidik yang ada di madrasah, walaupun bukan merupakan satu-satunya cara meningkatkatkan motivasi pendidik, sehingga mereka dapat tetap betah di madrasah. Meski demikian, penulis menyakini bahwa kompensasi adalah faktor urgen untuk mempertahankan pendidik di madrasah, karena kompensasi merupakan faktor penting dalam kehidupan yang dapat meningkatkan motivasi walaupun sulit untuk dapat memuaskan manusia. Kata Kunci : Kompensasi, Tafsir Tematik.
Menakar Kembali Akar Ideologi Ormas Radikal-Fundamentalis (Studi Kasus Terhadap Front Pembela Islam (FPI) Fathor Rahman; Mujahra .
Al Iman: Jurnal Keislaman dan Kemasyarakatan Vol. 1 No. 02 (2017): Al-Iman Jurnal Keislaman dan Kemasyarakatan
Publisher : STID Raudlatul Iman Sumenep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (525.963 KB)

Abstract

FPI is known as radical fundamentalist mass organization. Radical, extreme, and violent attributes to it. This Fact that makes author interested to examinet it. This paper raises the issue of whether there is a correlation between radical, extreme and violent nature practiced by FPI which they believe and understand, or they are like that because of other factors. Then, after analysis, it was found that there was a correlation both of it. FPI become radical fundamentalist mass organization because affected by religious ideology that they understand. FPI ideology tends to the right ideology that is known as hard line Islam. The meaning, eventhougt FPI claims to be a mass organization with a propetic ideology, but their aswaja are not the same as NU’s Aswaja,pesantren and muhammadiyah. Althougt, the authors found that FPI’s ideology is aswaja, follow Imam Al-‘Asy’ari in the field of Aqidah and Imam Syafi’I in the field of Fiqh. The information above is out of sync with other data that also generated from the author’s analysis. The data states that the ideology of FPI aswaja is not same as the mass organization of NU and Muhammadiyah, and this is strengthened by the statement and recognition of FPI stakeholder, that FPI althought taking aswaja as its ideology but not equal to aswaja from the mass of its predecessor.
Kebijakan Pendidikan Islam di Sekolah dan Perguruan Tinggi (PAI Masa Orde Lama, PAI dan SKB 3 Menteri, PAI dalam PMA 16 Tahun 2010, dan PAI di PerguruanTinggi dalam UU Sisdiknas) Fathor Rahman
Al Iman: Jurnal Keislaman dan Kemasyarakatan Vol. 2 No. 1 (2018): Maret: Al-Iman Jurnal keislaman dan kemasyarakatan
Publisher : STID Raudlatul Iman Sumenep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (648.271 KB)

Abstract

Pendidikan adalah nyawa bagi suatu bangsa dan Negara tertentu, termasuk bagi Indonesia. Karena maju tidaknya suatu bangsa-negara beserta masyarakatnya pertama kali diukur dari pendidikan yang dimilikinya. Jika pendidikan di negara tersebut maju, maka dapat ditebak Negara tersebut juga akan maju. Demikian juga pendidikan di Indonesia ini. Sedangkan pendidikan maju itu adalah sampai di mana perhatian negara terhadap pendidikan. Dengan kesimpulan, semakin negara memperhatikan pendidikan, maka semakin majulah negara tersebut, dan sebaliknya. Penelitian ini fokus pada PAI di sekolah dan perguruan tinggi, yakni terkait dengan kebijakan pemerintah atas pendidikan agama Islam di sekolah dan perguruan tinggi. Bertolak dari pemikiran di atas, penelitian ini bermaksud menganalisis segala kebijakan atau regulasi pemerintah atas pendidikan agama Islam ini. Sejauh mana perhatian pemerintah terhadap pendidikan agama Islam di sekolah dan perguruan tinggi. Demikian tujuan penelitian ini, yakni untuk mengungkap masalah di atas, dengan dimulai menganalisis PAI Masa Orde Lama, PAI dan SKB 3 Menteri, PAI dalam PMA 16 Tahun 2010, dan PAI di PerguruanTinggi dalam UU Sisdiknas.
Manajemen Konflik Di Lembaga Pendidikan Islam (Studi Kasus di Madrasah Aliyah Raudlatul Iman Ganding Sumenep) Fathor Rahman; Zahiroh .
Al Iman: Jurnal Keislaman dan Kemasyarakatan Vol. 2 No. 2 (2018): Al Iman Jurnal keislaman dan kemasyarakatan
Publisher : STID Raudlatul Iman Sumenep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (406.484 KB)

Abstract

Lembaga pendidikan Islam seperti organisasi pada umumnya, memiliki struktur organisasi, dan yang namanya organisasi lembaga pendidikan pasti di dalamnya terdapat hubungan, interaksi, dan komunikasi antar sesama anggota organisasi pendidikan Islam tersebut. Hal ini jika dilihat dari manajemen konflik, ada kemungkinan bahkan pasti terjadi konflik, sebagai implikasi dari interaksi antar anggota di lembaga pendidikan Islam.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis konflik di lembaga pendidikan Islam, MA Raudlatul Iman Ganding Sumenep, dengan menggunakan teori konflik interaksionis dan human relations. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa konflik-konflik yang muncul di lembaga ini dikelola dengan baik dan proporsional, dengan kata lain konflik direspon oleh kepala sekolah dan stake holder yang lain sebagai sesuatu yang pasti, namun harus diakui dalam pengelolaannya belum mencapai maksimal.
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN, KUALITAS SDM, DAN PERAN DIGITAL MARKETING PADA SUSTAINABILITY UMKM KERUPUK FATMAWATI KECAMATAN GAPURA DI KABUPATEN SUMENEP Fathor Rahman; Anisa Cindy Wijaya; Nurfadilah Amin; Hendriyansyah; Feriyanto; Isthikmalia; Santi Antika; Indah Kirana
Jurnal Abdimas Sosek (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Sosial Ekonomi) Vol. 4 No. 1 (2024)
Publisher : Departemen Pengabdian Masyarakat Perkumpulan Dosen Manajemen Indonesia (PDMI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk menganalisis laporan keuangan, kualitas sumber daya manusia (SDM), dan peran digital marketing dalam menunjang keberlanjutan (sustainability) UMKM Kerupuk Fatmawati di Kecamatan Gapura, Kabupaten Sumenep. Metode yang digunakan meliputi pendekatan kualitatif dan kuantitatif untuk mengevaluasi kinerja keuangan, mengidentifikasi tantangan dalam pengelolaan SDM, dan menilai efektivitas strategi digital marketing yang diterapkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun UMKM Kerupuk Fatmawati memiliki potensi besar untuk berkembang, terdapat beberapa kendala yang perlu diatasi untuk mencapai keberlanjutan. Analisis laporan keuangan mengungkapkan perlunya pengelolaan yang lebih efektif dan efisien. Kualitas SDM perlu ditingkatkan melalui proses rekrutmen yang lebih selektif, pelatihan berkelanjutan, dan sistem penghargaan yang memadai. Selain itu, strategi digital marketing yang tepat terbukti efektif dalam meningkatkan penjualan dan kesadaran merek. Dengan mengintegrasikan pengelolaan keuangan yang baik, peningkatan kualitas SDM, dan digital marketing yang efektif, UMKM Kerupuk Fatmawati dapat mencapai keberlanjutan jangka panjang.
IMPLEMENTASI PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DALAM MENINGKATKAN SIKAP TOLERANSI SISWA DI MAN 2 PROBOLINGGO A. Faizul Mubarak; Fathor Rahman
AL-MUADDIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan Vol. 7 No. 2 (2025): April
Publisher : LPPM STAI Muhammadiyah Probolinggo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46773/muaddib.v7i2.1748

Abstract

The This study aims to describe in depth the implementation of the multicultural education process and analyse its impact on increasing the cultured tolerance of students at Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Probolinggo. Using a qualitative approach with a case study design, this study intensively examines how the school integrates multicultural values into the curriculum, learning activities, and the school environment. Data were collected through participatory observation, in-depth interviews with teachers, students, and principals, and analysis of related documents. The results showed that MAN 2 Probolinggo has made various efforts to create an inclusive learning environment, such as diversity-based curriculum development, extracurricular activities that encourage intercultural interaction, and the formation of a tolerant learning community. However, this study also identified several challenges faced, such as a lack of teacher training in implementing multicultural education and limited resources. Overall, this study highlights the important role of multicultural education in shaping students' character to be tolerant and respect diversity.
Pengembangan Kemampuan Teknologi dengan Prodistik melalui Manajemen Madrasah Maskur; Fathor Rahman
EDUCARE: Jurnal Ilmu Pendidikan Vol. 1 No. 2 (2022): July
Publisher : Yayasan Avicenna

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71392/ejip.v1i2.63

Abstract

The approach used in this research is descriptive qualitative with a case study type. While the research location is at State Senior High School 2 Banyuwangi. Data collection techniques used include observation and in-depth interviews which are equipped with documentation. The data analysis technique refers to the Miles and Huberman technique which includes data reduction, data display, and data/conclusion verification. The results showed that Madrasah management in implementing PRODISTIK, namely collaborating with ITS Surabaya, forming IT and ToT Skills Vocational Teams, developing the PRODISTIK curriculum, as well as monitoring and evaluating programs in collaboration with ITS every semester. The implication is that educational institutions can realize the Madrasah program to the fullest if there is cooperation with other relevant institutions or institutions.