Aslinar
Bagian Ilmu Kesehatan AnakFakultas Kedokteran Universitas Andalas/RS Dr. M. Djamil Padang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Increasing The Learning Enthusiasm of Elementary School Students Using Numeracy Guess The Number Ok Yes Combined With Ice Breaking to Show The Profile Of Pancasila Students Aslinar; Nengsih, Ade Wahyu Asririya
Indonesian Journal of Sport, Health and Physical Education Science Vol. 1 No. 1 (2023): Indonesian Journal of Sport Health and Physical Education Science
Publisher : CV Media Inti Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58723/inasport.v1i1.75

Abstract

The purpose of this research is to increase students' enthusiasm for learning in the learning process by using numeracy guessing numbers ok yes combined with ice breaking. The method used is PTK (Classroom Action Research) with two cycles. In cycle I, did not use numeracy guessing numbers ok yes ice breaking, while in cycle II in every lesson using numeracy guessing numbers ice breaking ok yes which makes children enthusiastic and eager to learn and there is also a critical thinking process in learning that is useful for distinguishing various kinds of numbers. The subjects in this study were grade 6 (six) elementary school students in Mukomuko Regency, totaling 15 students. The learning outcomes obtained in cycle I were 46%, while in cycle II 100% by using the numeracy guess the number ok yes ice breaking learning pattern. The conclusion of this study is that numeracy guessing numbers ok yes combined with ice breaking can increase students' enthusiasm for learning in the learning process which shows the profile of Pancasila students and can make students think more critically.
Tingkat Pengetahuan Kesehatan Reproduksi Pada Remaja Di SMAN Unggul Tunas Bangsa Aceh Barat Daya Hafni, Rahmah; Elmiyati; Aslinar
Future Academia : The Journal of Multidisciplinary Research on Scientific and Advanced Vol. 3 No. 4 (2025): Future Academia : The Journal of Multidisciplinary Research on Scientific and A
Publisher : Yayasan Sagita Akademia Maju

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61579/future.v3i4.675

Abstract

Kesehatan reproduksi merupakan kondisi dimana seseorang dalam keadaan fisik, mental dan sosial yang baik terhindar dari penyakit yang berhubungan dengan reproduksi dan cara kerjanya. Kesehatan reproduksi pada remaja lebih mudah terpengaruh oleh berbagai jenis penyakit khususnya infeksi yang ditularkan melalui hubungan seksual dikarenakan adanya kombinasi beberapa faktor resiko seperti perilaku biologi, lingkungan, dan budaya pada remaja. Pengetahuan terhadap kesehatan reproduksi meliputi berbagai pengetahuan tidak hanya definisinya saja namun pengetahuan lain yang menunjang informasi kesehatan reproduksi yang lebih luas.Penelitian ini bertujuan untuk memberi informasi gambaran pengetahuan remaja terhadap kesehatan reproduksi di SMAN Unggul Tunas Bangsa Aceh Barat Daya. Penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross sectional pada penelitian populasi yang diambil adalah siswa dan siswa kelas X-XI dengan sampel 161 responden. Teknik sampling pada penelitian ini menggunakan metode total sampling dengan kriteria inklusi. Instrumen penelitian menggunakan kuisioner tingkat pengetahuan kesehatan reproduksi remaja. Kategori baik >76-100%, kategori sedang 60-75%, kategori kurang <60%. Analisis yang digunakan adalah analisis univariat. Hasilnya pengetahuan remaja mengenai kesehatan reproduksi dalam kategori baik meliputi pengetahuan mengenai definisi kesehatan reproduksi berjumlah 95 orang (59%), pengetahuan masa pubertas 102 orang (63,4%), pengetahuan mengenai penyakit menular seksual berjumlah 84 orang (52,2%), pengetahuan kehamilan yang tidak diinginkan berjumlah 93 orang (58,7%). Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa siswa dan siswi SMAN Unggul Tunas Bangsa Aceh Barat Daya memiliki pengetahuan yang baik terhadap kesehatan reproduksi.