Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Pengaruh campuran herbisida berbahan aktif atrazin 500 g/L dan mesotrion 50 g/L terhadap gulma dominan pada tanaman jagung (Zea mays L.) Denny Kurniadie; Uum Umiyati; Sarah Shabirah
Kultivasi Vol 18, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (427.06 KB) | DOI: 10.24198/kultivasi.v18i2.22558

Abstract

Sari. Pengendalian gulma dengan menggunakan herbisida tunggal bila dilakukan terus menerus akan menimbulkan gulma resisten. Pencampuran herbisida perlu dilakukan untuk menanggulanginya. Campuran herbisida dengan dua atau lebih jenis bahan aktif dapat bersifat sinergis, aditif, atau antagonis. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui sifat campuran herbisida Atrazin 500 g/L + Mesutrion 50 g/L terhadap beberapa jenis gulma dominan pada tanaman jagung. Percobaan dilaksanakan pada bulan November 2018 sampai Januari 2019, di Rumah Kaca Fakultas Pertanian Unpad,  Jatinangor. Perlakuan terdiri dari tiga jenis herbisida dengan enam tingkat dosis, yaitu herbisida tunggal Atrazin (1200, 600, 300, 150, 75, 0 g/ha), Mesotrion (120, 60, 30, 15, 7,5, 0 g/ha) dan campuran herbisida dari Atrazin 500g/L dan Mesotrion 50 g/L (1056, 528, 264, 132, 66, 0 g/ha) dengan empat ulangan. Gulma target adalah gulma A. conyzoides, S. nodiflora, C. rotundus, dan E. indica. Analisis data menggunakan analisis regresi linear dan metode MSM untuk menentukan LD50 perlakuan dan LD50 harapan. Hasil percobaan menunjukkan bahwa pencampuran herbisida berbahan aktif Atrazin 500 g/L dan Mesotrion 50 g/L memiliki nilai LD50 perlakuan (85,11 g/ha) lebih kecil dari nilai LD50 harapan (86,9 g/ha) sehingga dapat disimpulkan sifat campuran herbisida tersebut bersifat sinergis.Kata kunci : Atrazin, Mesotrion, Herbisida campuran, Gulma dominan tanaman jagung  Abstract. Weed control by using a single herbicide continuously will cause weeds resistant, so it is necessary to mix herbicides. Mixture of herbicide with two or more types of active ingredient can be synergistic, additive, or antagonistic. The objective of this research is to know the effect of herbicide mixture of Atrazin 500 g/L and Mesotrion 50 g/L to several types of dominant weeds. The research was conducted from November 2018 until January 2019, at the Green house of Faculty of Agriculture, Padjadjaran University, Jatinangor. The treatment was consisted of three types of herbicide with six level of doses. There were herbicide Atrazine 500 g/L (1200, 600, 300, 150, 75,0 g /ha), Mesotrion 50 g/L (120, 60, 30, 15, 7.5, 0 g/ha) and herbicide mixtures Atrazine 500 g/L and Mesotrion 50 g/L (1056, 528, 264, 132, 66, 0 g/ha) with four replications. The target weeds were A. conyzoides, S. nodiflora, C. rotundus and E. indica. Data was analyzed by linear regression and MSM method to determine the value of LD50 treatment and  LD50 expectation. The results showed that herbicides mixture of Atrazine 500 g/L and Mesotrion 50 g/L had a value of LD50 treatment 85.11 g/ha which is smaller than the value of LD50 expectation (86.9 g/ha), this  indicating that the herbicide mixtures was synergistic.Keywords: Atrazine, Mesotrion, Mixed herbicides, dominant weeds of corn
EFEKTIVITAS HERBISIDA CAMPURAN b.a.: Pendimetalin 150 g/l + Metolaklor 300 g/l + Oksifluorfen 50 g/l UNTUK MENGENDALIKAN GULMA PADA BUDIDAYA BAWANG MERAH Uum Umiyati; Denny Kurniadie; Deden Deden
Agroswagati Jurnal Agronomi Vol 8, No 1 (2020)
Publisher : Program Studi Ilmu Pertanian Pascasarjana UGJ

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33603/agroswagati.v8i1.4182

Abstract

The experiment was conducted with the aim the efficacy testing effectiveness of mixed herbicide with the active Pendimetalin 150 g/l + Metolaklor 300 g/l + Oksifluorfen 50 g/l in controlling Cyperus sp, Digitaria adscendens, Ageratum conyzoides, Portulaca virosa and other weeds in onion. The experiment was carried out in the field of Gebang Village, Babakan Subdistrict, Cirebon, Wast Java. Field experiment was started from Mei 2020 - July 2020. The design was used with randomized block design (RCBD) consist of eight treatments with four replications. The treatments tested were mixed herbicide at 1.0 l/ha, 1.5 l/ha, 2.0 l/ha, 2,50 l/ha, 3.0 l/ha, 3.5 l/ha, manual weeding and Untreated control (without herbicide). Result showed that mixed herbicide at 1.0 to 3.5 l/ha were effective to control Cyperus sp, Digitaria adscendens, Ageratum conyzoides, Portulaca virosa and other weeds in onion up to 6 WAA. mixed herbicide at the rate tested at 1.0 to 3.5 l/ha did not show crop safety issue to onion crops, no negative impact on number of tillers at vegetative stages, and it shown optimizing potential onion yield at 9,34 to 11,22 kg/plot.
Allelopathic Inhibition of Nitrifying Bacteria by Legumes Uum Umiyati
JOURNAL OF TROPICAL SOILS Vol 22, No 2: May 2017
Publisher : UNIVERSITY OF LAMPUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5400/jts.2017.v22i2.125-130

Abstract

The study aimed at understanding the competitive ability of legumes Vigna radiata L. and Mucuna pruriens with weeds and their effects on the activity of nitrifying bacteria in soils and the contents of organic-N in legumes and weeds. The experiment was arranged in a randomized block design with three factors and four replications. The first factor was soil order, i.e. Inceptisol and Vertisol; the second factor was types of legumes, i.e. Vigna radiata L. cultivar Sriti and Mucuna pruriens; and the third factor was weed management, i.e. with weed management and without weed management. The results showed that Vigna radiata L. and Mucuna pruriens indirectly influence the supply of available nitrogen in soils that can be taken up by the coexisted plants or weeds via the inhibition of the growth of Nitrosomonas and Nitrobacter in soils. As a results, the organic-N content in weeds decreases, which is in contrast to the increasing amount of organic-N in Vigna radiata L. and Mucuna pruriens. The results indicated that Vigna radiata L. and Mucuna pruriens are considered as allelophatic legumes, resulting in low organic-N content in weeds.  Keywords: Allelopathic, Mucuna pruriens, Nitrosomonas, Nitrobacter, Vigna radiata 
PENGENDALIAN GULMA UMUM DENGAN HERBISIDA CAMPURAN (Amonium Glufosinat 150 g/l dan Metil Metsulfuron 5 g/l) PADA TANAMAN KELAPA SAWIT TBM Uum Umiyati; Denny Kurniadie
Jurnal Penelitian Kelapa Sawit Vol 26 No 1 (2018): Jurnal Penelitian Kelapa Sawit
Publisher : Pusat Penelitian Kelapa Sawit

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.522 KB) | DOI: 10.22302/iopri.jur.jpks.v26i1.59

Abstract

This experiment was carried out with the objecti ve of knowing the effectiveness of mixed herbicides with the active ingredients Ammonium Glufosinat 150 g/l and Methyl Metsulfuron 5 g/l for controlling common weeds in unproduced palm crops. The experiment was conducted at Sagala Herang Plantation in Serang Panjang Sub-district, West Java. The experimental design used was a randomized block design with four replicates and six treatments then tested further with Duncan test at 95% confidence level. The mixed herbicide treatments tested were -1 Ammonium Glufosinate 150 g/lg L and Methyl - 1 - 1 Metsulfuron 5 g L dose 193. 75 l Ha, mixed ammonium Ammonium Glufosinate 150 g L and -1 - 1 - 1 Methyl Metsulfuron 5 g L doses 387. 5 l Ha, Ammonium Glufosinat 150 g/l mixed herbicide and -1 -1 Methyl Metsulfuron 5 g L dose 581.25 l Ha , and herbicide mixture of active ingredient Ammonium -1 -1 Glufosinat 150 g L and Methyl Metsulfuron 5 g L dose -1 775 l Ha , manual weeding and without treatment (control). The results showed that Herbicide herbicide mixture of active ingredient Ammonium Glufosinat 150 -1 -1 g L and Methyl Metsulfuron 5 g L with dose 193.75 -1 775 l Ha is an effective herbicide controlling weed grass such as Ottochloa nodosa L, Imperata cylindrica L, and wide leaf weeds Ageratum conyzoides L and total weeds on oil palm cultivation aged 2 - 4 years until age of observation 12 MSA and did not cause poisoning in palm oil plant TBM until observation three weeks afterapplication.
TEKNIK APLIKASI HERBISIDA DAN CARA PEMBUATAN PUPUK ORGANIK YANG BAIK DAN BENAR UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PERTANIAN Yayan Sumekar; Dedi Widayat; Uum Umiyati; Sri Ayu Andayani
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (708.772 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i2.2270

Abstract

Kehadiran gulma pada pertanaman jagung merupakan salah satu kendala yang dapat mengurangi hasil panen, hal tersebut akibat adanya persaingan dalam pengambilan unsure hara, cahaya, ruang tumbuh, dan air. Pengendalian gulma dapat dilakukan dengan berbagai cara, yaitu secara mekanis, kultur teknis, biologis, kimia dengan penggunaan herbisida, atau secara terpadu. Diantara berbagai macam cara pengendalian gulma yang paling banyak dilakukan selain cara mekanis, adalah dengan penggunaan herbisida. Bahan organik merupakan bagian penting dari tanah yang dapat memperbaiki sifat tanah, baik sifat fisik, kimia, maupun biologi tanah. Keberadaan bahan organik mutlak diperlukan dan dipertahankan guna memelihara keserasian fungsi ekologis dalam tanah, kesinambungan produksi dan kelestarian lingkungan. Salah satu bentuk bahan organik yang sangat baik untuk meningkatkan produktivitas lahan adalah kompos. Tujuan yang ingin dicapai adalah memberikan pemahaman dan pelatihan teknik aplikasi herbisida atrazine,serta memberikan pemahaman dan pelatihan teknik pembuatan pupuk kompos. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan tanggal 11 dan 17 Juli 2021 di Lahan SPLPP Ciparay, Kabupaten Bandung, Propinsi Jawa Barat. Peserta kegiatan penyuluhan dan pelatihan ini meliputi mahasiswa peserta KKN Virtual dan para petani sekitar lokasi kegiatan. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan secara hybrid. Materi yang diberikan meliputi wawasan tentang herbisida, kebutuhan alat dan bahan aplikasi herbisida, kalibrasi herbisida, dan cara aplikasi herbisida. Sedangkan untuk materi teknik pembuatan kompos yang diberikan meliputi penjelasan tentang pupuk kompos, bahan dan alat untu pembuatan kompos, serta teknik pembuatan pupuk komposnya. Hasil yang dicapai para peserta jadi memahami cara pembuatan kompos yang benar sekaligus paham manfaat kompos bagi pertanian jangka panjang. Para peserta juga menjadi paham tentang tata cara aplikasi herbisida mulai dari pentingnya pengaturan dosis serta memahami tentang tata cara aplikasi herbisida yang benar di lapangan.
Pengaruh Campuran Herbisida Atrazin 500 g/l dan Mesotrion 50 g/l Terhadap Pertumbuhan Beberapa Jenis Gulma Serta Hasil Jagung (Zea mays L.) Uum Umiyati; Dedi Widayat; Denny Kurniadie; Reza Yudha Fadillah; Deden Deden
AGRO SINTESA JURNAL ILMU BUDIDAYA PERTANIAN Vol 2, No 1 (2019): Agro Sintesa Jurnal Ilmu Budidaya Pertanian
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (150.398 KB) | DOI: 10.33603/jas.v2i1.2497

Abstract

Gulma sebagai kompetitor bagi tanaman jagung dalam memanfaatkan unsur hara, air, cahaya dan ruang tumbuh.  Pengendalian gulma menggunakan herbisida sangat diminati oleh petani karena lebih efektif dan efisien dalam mengendalikan gulma. Herbisida yang digunakan untuk mengendalikan gulma dipertanaman jagung adalah herbisida campuran Atrazin 500 g/l + Mesotrion 50 g/l. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh herbisida campuran Atrazin 500 g/l + Mesotrion 50 g/l terhadap pertumbuhan gulma pada tanaman jagung. Penelitian dilakukan dari bulan September 2018 sampai Januari 2019 di kebun percobaan Ciparanje Fakultas Pertanian, Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Rancangan yang digunakan pada percobaan ini Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 6 (enam) perlakuan dan 4 (empat) ulangan. Perlakuan yang dicoba adalah A). Herbisida campuran Atrazin 500 g/l dan Mesotrion 50 g/l dosis 1,50 l/ha, B). Dosis 2,0 l/ha, C). Dosis 2,50 l/ha, D). Dosis 3,0 l/ha, E). Penyiangan manual, F). Kontrol. Perbedaan antar perlakuan diuji dengan menggunakan uji F, sedangkan untuk menguji nilai rata-rata perlakuan digunakan Uji Jarak Berganda Duncan taraf nyata 5%. Herbisida campuran Atrazin 500 g/l + Mesotrion 50 g/l dengan dosis 1,5 l/ha - 3,0 l/ha  mampu menekan pertumbuhan gulma  Ageratum conyzoides; Richardia brasiliensis; Synedrella nodiflora dan gulma lainnya.serta tidak menimbulkan keracunan terhadap tanaman jagung. Pada Dosis 3,0 l/ha hasil tanaman jagung tertinggi sebesar 152,52 gram /petak. Kata Kunci : herbisida, jagung, gulma
Peran Herbisida Campuran Triafamone 100 SC dan Tefuryltrione 200 SC dalam Menekan Pertumbuhan Gulma dan Menekan Kehilangan Hasil Padi Sawah Sistem Tabela Dedi Widayat; Uum Umiyati; Yayan Sumekar; Denny Kurniadie
AGRO SINTESA JURNAL ILMU BUDIDAYA PERTANIAN Vol 2, No 1 (2019): Agro Sintesa Jurnal Ilmu Budidaya Pertanian
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (224.691 KB) | DOI: 10.33603/jas.v2i1.2498

Abstract

Salah satu masalah dalam budidaya padi sawah sistem tabela adalah gulma, yang dapat menurunkan hasil sampai 45 %.  Pengendalian gulma menggunakan herbisida pada tanaman padi sudah umum dilakukan untuk mengatasi masalah gulma, efisiensi waktu, tenaga kerja dan biaya produksi.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran herbisida campuran Triafamone 100 SC dan herbisida Tefuryltrione 200 SC dalam  menekan gulma dan menekan kehilangan hasil padi sawah system tabela.. Percobaan dilakukan di Sanggar Penelitian dan Latihan Penyuluh Pertanian (SPLPP) Baleendah, Bandung pada bulan Januari 2018 sampai Mei 2018.  Rancangan percobaan menggunakan RAK dengan 7 perlakuan diulang 4 kali. Perlakuan tersebut adalah A dosis herbisida campuran Triafamone 100 SC dan herbisida Tefuryltrione 200 SC =150 ml/ha; B=175  ml/ha; C = 200 ml/ha; D = 250 ml/ha; E=300 ml/ha; F= Penyiangan manual; G = kontrol/tanpa penyiangan.  Hasil penelitian meunjukkan bahwa herbisida Triafamone 100 SC + Tefuryltrione 200 SC mulai dosis 150 ml/ha dapat menekan gulma Cyperus difformis sebesar 82 %, dan mulai dosis 175 ml/ha menekan Echinochloa colona sebesar 95,6 % dan gulma total sebesar 95 %.  Sampai dosis 300 ml/ha herbisida Triafamone 100 SC + Tefuryltrione 200 SC tidak menimbulkan keracunan pada tanaman padi. Herbisida Triafamone 100 SC+Tefuryltrione 200 SC mulai 175 ml/ha menekan kehilangan hasil padi akibat gulma sebesar 98%. Kata kunci:  Herbisida campuran, kehilangan hasil, pertumbuhan gulma, tabela.
Campuran Herbisisda Berbahan Aktif Isopropilamina Glifosat 380 g/l + Imazetapir 40 g/l + Karfentrazon Etil 8 g/l Untuk Mengendalikan Gulma Pada Budidaya Tanaman Karet Menghasilkan (TM) Uum Umiyati; Dedi Widayat; Yayan Sumekar; Denny Kurniadie; Danny Hajayogaswara
AGRO SINTESA JURNAL ILMU BUDIDAYA PERTANIAN Vol 2, No 2 (2019): Agrosintesa: Jurnal ilmu Budidaya Pertanian
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (318.109 KB) | DOI: 10.33603/jas.v2i2.3195

Abstract

Efektifitas Herbisida Paraquat Diklorida 276 g/L sebagai Pengendali Gulma pada Tanaman Tebu (Saccharum officinarum L.) Uum Umiyati; Dedi Widayat; Nurdetik Salarti
AGRO SINTESA JURNAL ILMU BUDIDAYA PERTANIAN Vol 1, No 1 (2018): AGRO SINTESA JURNAL ILMU BUDIDAYA PERTANIAN
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.038 KB) | DOI: 10.33603/.v1i1.1364

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dosis herbisida paraquat diklorida 276g/L terhadap pertumbuhan gulma pada tanaman tebu. Percobaaan dilakukan dilahan Pabrik gulaRajawi II Desa Dompyong Kabupaten Cirebon. Percobaan menggunakan Rancangan AcakKelompok (RAK) dengan enam perlakuan dan empat ulangan sehinga didapat 24 plot percobaan,jenis perlakuan yang diuji adalah : a) (Herbisida Paraquat Diklorida 276 g/l dosis 1,5 L/ha), b)(Herbisida Paraquat Diklorida 276 g/l dosis 2,0 L/ha), c) (Herbisida Paraquat Diklorida 276 g/ldosis 2,5 L/ha), d) (Herbisida Paraquat Diklorida 276 g/l dosis 3,0 L/ha), e) Penyiangan secaramanual 1 kali di awal), f) (Kontrol : tanpa perlakuan). Perbedaan antar perlakuan diuji denganmenggunakan uji F, dan untuk uji lanjut digunakan uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%.Hasil percobaan menunjukan bahwa Herbisida paraquat diklorida 276 g/l mulai dosis 1,5 l/hahingga 3 l/ha dapat menekan gulma Fimbristylis miliacea (L.), Leptochloa chinensis (L.),Ludwegia octovalvis (jacq.), dan gulma total sampai delapan minggu setelah aplikasi (MSA),sedangkan untuk gulma Echinochloa colonum L. hanya sampai empat MSA. Aplikasi herbisidaparaquat diklorida 276 g/l dari dosis 1,5 l/ha hingga 3,0 l/ha tidak menunjukkan keracunan padatanaman tebu, sehingga tidak mempengaruhi pertumbuhan tanaman tebu.
Pengaruh Dosis Herbisida Campuran Metil Metsulfuron 0,7% + Chlorimuron Etil 0,7% + 2,4-D Na 75% terhadap Gulma, Pertumbuhan dan Hasil Padi (Oryza sativa L.) pada Sistem Tanpa Olah Tanah Dedi Widayat; Uum Umiyati; Yayan Sumekar; Citra Berta W Gultom
Jurnal Agrotek Indonesia (Indonesian Journal of Agrotech) Vol 3 No 2 (2018): Jurnal Agrotek Indonesia (Indonesian Journal of Agrotech)
Publisher : Faculty of Agriculture University of Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (228.133 KB) | DOI: 10.33661/jai.v3i2.1370

Abstract

Zero tillage system and herbicides are widely used to overcome the lost of yield due to the weeds. Herbicides are used in this experiments were herbicides active inggredients mixture ofmethylmetsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2,4-DNa 75%. This experiment aims to determine the effect of mixed herbicide methyl metsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2.4-D Na 75% to the weeds, growth and yield of Ciherang varieties of rice crops on the Landless system. The experiment was held in October 2016 until January 2017 at SPLPP (Sanggar Penelitian Latihan dan Pengembangan Pertanian) Faculty of Agriculture UNPAD Raya Laswi Street Numb. 176 Jelekong Bale Endah Subdistrict, Bandung Regency, West Java. The experiments used a Randomized Block Design with 7 treatments and 4 replications, they are : A. Methylmetsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2,4-DNa 75% 750 g / ha, B. Methylmetsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2,4-DNa 75% 1000 g / ha, C. Methylmetsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2,4-DNa 75% 1250 gr / ha, D. Methylmetsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2,4-DNa 75% 1500 gr / ha, E. Manual weeding + OTS (maximum tillage), F.Maximum tillage (OTS) + without weeding. The result of the research showed that various doses of herbicide mixture of methyl metsulfuron 0,7% + chlorimuron ethyl 0,7% + 2,4-D Na 75% give effect to suppressionthe weight of weeds and not give effect to the growth and yield of rice crops. Key words : Weeds, methylmetsulfuron 0.7% + chlorimuron ethyl 0.7% + 2,4-DNa 75% , Rice Crop, Zero Tillage System