Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Kajian Psikolinguistik Sebagai Representasi Pemerolehan Bahasa Kedua Mahasiswa Program Darmasiswa di Ikip Budi Utomo Malang Azza Aulia Ramadhani; Nurwakhid Muliyono; Endang Setyowati
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 4, No 4 (2019): Volume 4 Nomor 4, November 2019
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (148.276 KB) | DOI: 10.28926/briliant.v4i4.403

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahu proses pemerolehan bahasa kedua, tingkat penguasaan bahasa kedua, dan representasi hasil belajar bahasa kedua mahasiswa asing program Darmasiswa di IKIP Budi Utomo Malang. Data dikumpulkan dengan dokumentasi, kemudian data dianalisis dengan teknik deskriptif dan kualitatif. Hasil penelitian ini adalah ditemukan (1) proses pemerolehan bahasa kedua mahasiswa asing yang berlangsung secara sadar dan alamiah; (2) tingkat penguasaan bahasa kedua mahasiswa asing yang dapat dilihat pada penguasaan empat aspek keterampilan berbahasa; dan (3) representasi hasil belajar bahasa kedua mahasiswa asing yang ditandai dengan penguasaan fonologis, sintaksis, dan semantik.
ANALISIS PENERAPAN METODE CIRC PADA KETERAMPILAN MENULIS TEKS EKSPLANASI SISWA KELAS VIIIA MTS HIDAYATUL MUBTADIIN MALANG Endang Setyowati
ALFABETA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya Vol 2 No 1 (2019): ALFABETA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya
Publisher : linguistic, literature, and teaching

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (73.315 KB) | DOI: 10.33503/alfabeta.v2i1.464

Abstract

Salah satu kompetensi yang dikembang dalam keterampilan menulis siswa kelas VIII adalah keterampilan menulis teks eksplanasi. Tujuan dari pembelajaran ini adalah siswa mampu mendiskripsikan suatu proses gejala alam atau sosiokultural yang terjadi disekitarnya. Dari pre-test menulis eksplanasi yang telah dilaksanakan, dapat diketahui bahwa nilai siswa kelas VIIIAMTS Hidayatul Mubtadiin Malang masih di bawah KKM. Penerapan metode yang inovatif belum dilakukan oleh pendidik, sehingga hal ini menjadi salah satu faktor penyebab nilai siswa masih rendah. Dari 30 siswa, terdapat 19 siswa atau 63,33% kurang tertarik pada pembelajaran menulis teks eksplanasi, hal ini dilihat dari proses pembelajaran yang berlangsung, dimana siswa banyak yang tidak kooperatif dan tidak aktif, mereka juga jarang membaca buku, artikel, maupun teks berita. Pernyataan tersebut diperkuat dengan hasil dari angket, dimana hanya 12 siswa atau 40,00% dari 30 siswa yang suka membaca buku, artikel maupun teks berita di media cetak maupun elektronik. Dalam hal ini untuk memperbaiki pembelajaran yang efektif diperlukan sebuah metode yang kooperatif, yaitu metode Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC.Hal yang pertama dilakukan dalam metode ini adalah siswa membentuk sebuah kelompok belajar, kemudian menentukan topik terlebih dahulu, membuat sebuah referensi, membuat kerangka teks eksplanasi yang benar, kemudian langkah terakhir yaitu menyusun kerangka teks eksplanasi. Hasil yang diharapkan dari metode CIRC ini adalah siswa mampu menulis teks eksplanasi secara benar dan tepat, melalui prosedur dan tahapan-tahapan dalam sebuah penulisan.
THE EFFECTIVENESS OF USING ANAGRAM GAMES TO IMPROVE THE VOCABULARY MASTERY OF THE EIGHTH YEAR STUDENTS OF SMP BHAKTI MALANG Endang Setyowati; Lu’lu’il Maknuun
Journey: Journal of English Language and Pedagogy Vol 3 No 2 (2020): Journey: Journal of English Language and Pedagogy
Publisher : IKIP Budi Utomo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33503/journey.v3i2.1017

Abstract

The aim of the research is to know the English vocabulary mastery of the students of SMP Bhakti Malang taught by using anagram games, therefore this research used classroom action research (CAR). This research uses individual CAR that focuses only in one classroom. In addition, the researcher acts as the practitioner that conducts the teaching and learning activity by using Anagram game and as an observer that monitored the teacher’s teaching and also the process of teaching. The subjects of the study are eighth grades of SMP Bhakti Malang in second semester at academic year 2019-2020 class 8A is chosen because their English achievement has not provided satisfactory result. The result shows that there was an improvement of the students’ mean score from preliminary test 56.66 (under the minimum passing grade) increase to 74.25 (pass the minimum passing grade) in test 1 and up to 84.44 in test 2. The standard deviation which decreased from 12.50 in test 1 to 8.34 in test 2 indicates that the students’ score close around the mean score which have passed the minimum passing grade.The success of the Anagram strategy in improving the students’ vocabulary is also supported by the creativity of the teacher in designing appropriate media and material, designing the lesson plan, varying classroom activities and building the cooperation among the students.
DEVELOPING OF STORY WRITING TEACHING MATERIALS FOR ELEMENTARY SCHOOL IN THE INDEPENDENT ERA LEARNING SOCIETY 5.0 BASED ON LOCAL WISDOM Endang Setyowati; Lis Susilawati
Journey: Journal of English Language and Pedagogy Vol 5 No 1 (2022): Journey: Journal of English Language and Pedagogy
Publisher : IKIP Budi Utomo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33503/journey.v5i1.1788

Abstract

Given the swift currents of globalization and making it easier for foreign cultures to enter and influence the younger generation in Indonesia, especially children. In addition, teaching materials are also needed whose approach is in accordance with the times. Therefore, the researchers developed an elementary school teaching material that was in accordance with the independent era of learning society 5.0 based on local wisdom. The general objective of this research is to produce a product in the form of teaching materials for writing children's stories in the independent era of learning society 5.0 based on local wisdom. The specific objectives of this research are (1) to produce learning materials for writing children's stories in the independent era of learning society 5.0 based on local wisdom, and (2) describing the feasibility of teaching materials to write children's stories in the independent era of learning society 5.0 based on local wisdom that has been developed.The research model used is the Borg and Gall research model. The research model used by Borg and Gall is the Research and Development (R & D) approach. The results obtained from the validation carried out by content (material) experts, namely 87% with the validity level being quite valid with small revisions, and validation by learning media experts, namely 85% with the validity level being quite valid and requiring minor revisions. The results of the development of teaching materials for writing children's stories in the independent era of learning society 5.0 based on local wisdom for elementary school students, especially grades IV until VI in Malang is at 83%, which means that the teaching materials for writing children's stories are suitable for use.
STRATEGI PENANGANAN PERILAKU MENYIMPANG PESERTA DIDIK MELALUI GURU SEBAGAI ROLE MODEL Endang Setyowati; Dwi Ulfa Nurdahlia
Paradigma: Jurnal Filsafat, Sains, Teknologi, dan Sosial Budaya Vol 24 No 1 (2018): PARADIGMA: Jurnal Filsafat, Sains, Teknologi, dan Sosial Budaya
Publisher : IKIP Budi Utomo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (125.638 KB) | DOI: 10.33503/paradigma.v24i1.340

Abstract

Deviant behavior is defined as behavior, actions, or someone in response to the environment contrary to the norms and laws that exist in society. Amid public life still occasionally encountered measures are not in accordance with the rules (norms) in effect on the community, for example a students cheat on quizzes, lying, stealing, and disturbing other students. Spot, the role of teachers is necessary and can be done through education and will appear, when the teacher managed to create a positive character on learners, for example learners will be an honest individual (not cheating on replay, lying, stealing) and disturbing other students. Therefore, teachers become good role models, pay attention to several criteria such as: having a good personality, including how to speak, how to relate with learners, behavior, etchics are high, kind, friendly, trustworthy, resolute, sincerity in teaching, course of action that leads to a positive attitude and so on.
Bahan Ajar Menulis Esay dengan Media Herbarium Berbasis Kearifan Lokal (Studi Pengembangan pada Kurikulum Merdeka Belajar) Endang Setyowati
Tarbiyah Wa Ta'lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran VOL 8, NO 3 (2021): TARBIYAH WA TA'LIM
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1076.12 KB) | DOI: 10.21093/twt.v8i3.3470

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian pengembangan dengan menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model 4 D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Penelitian dilaksanakan di IKIP Budi Utomo Malang dengan populasi seluruh mahasiswa program studi pendidikan bahasa dan sastra Indonesia IKIP Budi Utomo Malang yang terdaftar pada semester ganjil tahun akademik 2020/2021 yang mengambil mata kuliah Dasar-dasar Keterampilan Menulis. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar validasi, angket, dan hasil diskusi. Teknik pengumpulan data yang digunakan untuk mengolah maupun untuk menginterpretasikan hasil tinjauan dan uji coba produk pengembangan bahan ajar yaitu teknik analisis kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil validasi oleh ahli materi dan ahli media, menyatakan bahwa kedua aspek tersebut valid dan layak untuk digunakan dalam kegiatan pembelajaran. Adapun total rerata yang diperoleh dari ahli materi sebesar 89,88% dengan kriteria valid. Sedangkan untuk total rerata yang didapat dari ahli media sebesar 84,83% dengan kriteria valid. Sedangkan untuk uji cobakan produk skala besar menunjukkan presentase 80,67% dengan kriteria valid namun masih butuh revisi. Setelah melakukan revisi, produk diuji cobakan lagi pada skala kecil.dengan jumlah 10 mahasiwa, dan hasil yang total rerata yang diperoleh 90,25% dengan kriteria menarik dan sangat valid. Dengan demikian maka bahan ajar menulis esai dengan media herbarium berbasis kearifan local dapat dipakai untuk skala lebih besar dan luas.
Intelegensi Para Tokoh Dalam Novel Sastra Indonesia: Sebuah Pendekatan Atribut Personal (Soft Skill) Rokyanto Rokhyanto; Umi Salamah; Endang Setyowati; Lis Susilawati
ALFABETA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya Vol 5 No 1 (2022): ALFABETA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya
Publisher : linguistic, literature, and teaching

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33503/alfabeta.v5i1.1894

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini, yakni: bagaimanakah relasi tokoh dalam novel sastra Indonesia melalui pendekatan atribut personal?; Bagaimanakah bentuk intelegensi yang dilakukan para tokoh dalam novel sastra Indonesia berkaitan dengan pendekatan soft skill (atribut personal)? Bagaimanakah jabaran apa terwujud dari para tokoh dalam novel sastra Indonesia berkaitan dengan pendekatan soft skill? melalui pendekatan atribut personal?; bagaimanakah jabaran secara rinci konsep ilmu tersebut dalam novel sastra Indonesia. Tujuan kajian ini ingin mengkaji secara rinci; relasi tokoh dalam novel sastra Indonesia melalui pendekatan atribut personal; ingin mengetahui secara detail permasalahan yang ada, dan ingin mengetahui jabaran secara rinci. Manfaat dari hasil kajian ini sebagai bahan bacaan atau tambahan pengetahuan dalam menelaah dan memahami karya sastra. Metode dalam kajian ini menggunakan kualitatif, data penelitian berupa kata-kata, frase, kalimat, di dialog para tokoh dalam cerita novel sastra Indonesia dan sumber data yakni teks dalam novel berjumlah delapan buku. Teknik ini digunakan dalam prosedur pengumpulan data yang dilakukan untuk memperoleh data. Hasil kajian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai landasan tambahan konsep rujukan bagi peneliti yang tertarik untuk lebih mendalami tentang sastra terutama disiplin ilmu psikologi. Tulisan ini menghasilkan sosok tokoh yang peduli kepada kaum miskin, seorang Kiai yang selalu sabar dan tidak mempunyai raup muka yang sedih, Romo yang pedulian kepada masyarakat miskin, gambaran perempuan yang jahat kepada majikan, perselingkuhan perempuan yang sudah bersuami, sosok ibu yang kurang bertanggung jawab, suami-istri yang berceraiberai karena nafsu angkara-murka, seorang anak yang kurang balas budi, dan seorang ibu yang tidak jujur.
Pemberian Hukuman “Pukulan” dan Pembiasaan Berbahasa Dalam Pendidikan Islam Sebagai Solusi Bagi Orang Tua Dwi Ulfa Nurdahlia; Endang Setyowati
Jurnal Pendidikan Islam Indonesia Vol 1 No 2 (2017): Pendidikan Islam
Publisher : Program Pascasarjana Universitas Ibrahimy

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35316/jpii.v1i2.51

Abstract

The child is a trust given by Allah in His people, there are few things should be noted currently child growth and development. Especially the development of aqidah and moral development (akhlak). Developments relating with aqidah as faith, while morals relating with child behavior. pattern against children educaton operations can be performed non-verbal and verbal. No only firmly embodied in or operating verbal language. But can be also shown operating non-verbal, such as what can be done with how to operate physical punishment. Physical punishment is done by parents like hitting the child, not mean parents is cruel for hitting the hearts of Islamic education denid entry, as long as the beating is done based on the rules has been determined. However. Parents can establish morals (akhlak) children with how do good communication. By using language what mannered. Therefore, important for parents teach about speak politely by hearts early on. With communications using language that good will creates the sponsored children hearts speak, because language has the role of character formation for kid.
Pengembangan Buku Ajar Assesment Pendidikan Berbasis Kontektstual Pada Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia IKIP Budi Utomo Malang Lis Susilawati; Endang Setyowati
Paradigma: Jurnal Filsafat, Sains, Teknologi, dan Sosial Budaya Vol 28 No 3 (2022): Paradigma: Jurnal Filsafat, Sains, Teknologi, dan Sosial Budaya
Publisher : IKIP Budi Utomo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33503/paradigma.v28i3.2284

Abstract

The purpose of this research is to create a context-based textbook on educational assessment. As for the type of research, development research based on the Borg-Gor model is adopted. The research was conducted in his three phases: development, validation, and textbook review. Data collection techniques were performed through documentation, questionnaires, observation sheets, and tests. Based on the research conducted, contextually developed educational assessment textbooks were found to be valid, practical and effective to use in the learning process. Textbooks on contextual educational assessment were validated with 84.3% ratings by linguists and 89.3% ratings by material experts. In addition, the response rate of the evaluation questionnaire from the students of the third examination is 96.7%, and it can be said that the practicality is also high. In addition, it was declared that textbooks would be used effectively in the learning process. This is evident from the fact that 79.8% of observation sheets were used in the previous trial.
SOSIALISASI GERAKAN LITERASI BAGI SISWA DI MI NU PAKIS KABUPATEN MALANG UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI SISWA DALAM MEMBACA Lis Susilawati; Nurwakhid Muliyono; Endang Setyowati
Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) #5 2024 Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) 2021
Publisher : Konferensi Nasional Pengabdian Masyarakat (KOPEMAS) #5 2024

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu kegiatan yang telah dicanangkan oleh Pemerintah adalah Gerakan Literasi Nasional (GLN) sesuai Permendikbud Nomor 23 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi Pekerti. Pemerintah berupaya dengan mengubah kurikulum nasional dan merancang program-program yang dapat mendongkrak kemampuan 6 dasar dimensi literasi yaitu baca tulis, numerasi, sains, digital, finansial, serta budaya dan kewargaan melalui Gerakan Literasi Sekolah.Tujuan dari kegiatan ini yaitu Meningkatkan kemampuan literasi siswa agar minat baca siswa menjadi lebih berkembang. Mitra pengabdian adalah siswa di MI NU Pakis Malang. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 25 Oktober 2020. Pelaksanaan kegiatan pengabdian ini mendatangkan narasumber dari salah satu dosen di IKIP Budi Utomo Dr. Harun Ahmad. Pelaksanaan kegiatan ini dibantu oleh 3 orang mahasiswa untuk mengkoordinir peserta pada kegiatan sosialisasi. Pada kegiatan sosialisasi, dilakukan tahapan observasi untuk melihat kepuasan siswa terhadap materi yang diberikan kepada mereka. Tahapan observasi dilakukan melalui penyebaran angket kepuasan kegiatan kepada siswa peserta sosialisasi. Hasil yang diperoleh dalam pengabdian ini antara lain: a) memberikan tambahan wawasan dan pengetahuan serta kemampuan literasi bagi siswa MI NU Pakis Malang, b)menumbuhkan minat baca dan antusias siswa, dan c) mengembangkan kemampuan siswa dalam menggunakan IPTEK secara bijak dan sesuai kebutuhan. Peningkatan gerakan literasi sekolah ini dapat berjalan dengan baik jika melibatkan semuar warga sekolah (guru, siswa, orang tua/wali murid) dan masyarakat sebagai bagian dari ekosistem pendidikan. Hasil kegiatan dari pelatihan ini diperoleh bahwa 90 % peserta pelatihan menyatakan kegiatan ini memberikan manfaat yang sangat baik untuk mendukung proses pembelajaran. Kesimpulan dalam kegiatan pengabdian ini yaitu dengan melalui gerakan literasi siswa jadi termotivasi dalam membaca