Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan Limbah Polyethylene Terephthalate Terhadap Campuran Aspal Concrete Binder Course Abdul Gaus; Raudha Hakim; Seniyasmin Seniyasmin
TERAS JURNAL Vol 12, No 1 (2022): Volume 12 Nomor 1, Maret 2022
Publisher : UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/tj.v12i1.683

Abstract

Abstrak Penggunaan plastik sebagai kemasan makanan dan minuman hingga saat ini belum tergantikan, dampaknya keberadaan limbah plastik semakin meningkat. Unsur penyusun utama plastik adalah karbon dan hydrogen hal ini identik dengan unsur penyusun utama dari aspal. Indonesia merupakan salah satu negara pengimpor aspal, 50% kebutuhan aspal dalam negeri dipenuhi dengan mengimpor dari luar negeri. Salah satu solusi yang dapat dilakukan untuk mengurangi limbah plastik dan mengurangi impor aspal adalah penggunaan limbah plastik sebagai campuran aspal beton untuk mengurangi penggunaan aspal. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penggunaan limbah plastik jenis PET pada campuran aspal AC-BC. Limbah PET dibuat dalam bentuk serat yang ditambahkan dalam campuran aspal dengan komposisi 0.3% dan 0.6% yang dibanding dengan campuran aspal tanpa PET. Penambahan serat PET dalam campuran aspal menunjukkan bahwa stabilitas aspala semakin meningkat dengan bertambahnya persentase serat PET dalam campuran aspal, nilai flow menjadi lebih kecil hal ini mengindikasikan bahwa campuran aspal cenderung lebih kaku, nilai MQ juga menjadi lebih besar. Kata kunci: Aspal, plastik, limbah, marshall, PET   Abstract he use of plastic as food and beverage packaging has not been replaced until now, the impact of the existence of plastic waste is increasing. The main constituent elements of plastic are carbon and hydrogen, which are identical to the main constituent elements of asphalt. Indonesia is one of the asphalt importing countries, 50% of domestic asphalt needs are met by importing from other countries. One solution that can be done to reduce plastic waste and reduce asphalt imports is the use of plastic waste as a mixture of asphalt-concrete to reduce the use of asphalt. This study aims to analyze the effect of the use of PET type plastic waste on the AC-BC asphalt mixture. PET waste is made in the form of fiber which is added to the asphalt mixture with a composition of 0.3% and 0.6% compared to the asphalt mixture without PET. The addition of PET fibers in the asphalt mixture indicates that the asphalt stability increases with the increase in the percentage of PET fibers in the asphalt mixture, the flow value becomes smaller, this indicates that the asphalt mixture tends to be stiffer, the MQ value also becomes larger. Keywords: Asphalt, plastic, waste, marshall, PET
KAJIAN TINGKAT KEPUASAN DAN PENGEMBANGAN PRASARANA TRANSPORTASI LAUT DI KOTA TIDORE KEPULAUAN Iswandi Muhammad; Sabar Sabaruddin; Raudha Hakim
JURNAL SIMETRIK Vol 11, No 2 (2021)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/js.v11i2.857

Abstract

Kota Tidore Kepulauan yang mempunyai karakteristik kepulauan, dengan pelabuhan penyeberangan yang berada di pulau Tidore yang menjadi kewenangan pemerintah daerah belum sesuai standar pelayanan penumpang angkutan penyeberangan di pelabuhan. Penelitian ini bertujuan menganalisis tingkat kepuasan masyarakat terhadap standar pelayanan penumpang transportasi laut di pulau Tidore dan menentukan prioritas pengembangan prasarana transportasi laut. Metode yang digunakan adalah metode survey dengan pengumpulan data primer dan sekunder. Teknik analisa data menggunakan metode Customer Satisfaction Index (CSI), Importance Performance Analysis (IPA), dan Analytical Hierarchy Process (AHP). Hasil penelitian diperoleh nilai indeks kepuasan penumpang di pelabuhan Sarimalaha 53,70% dengan kriteria cukup puas, indeks kepuasan penumpang di pelabuhan Itokici 48,87% dengan kriteria kurang puas, indeks kepuasan penumpang di pelabuhan Rum 55,51% dengan kriteria cukup puas, indeks kepuasan penumpang di pelabuhan Gurabati 50,01% dengan kriteria cukup puas, dan prioritas pengembangan prasarana pelabuhan menggunakan tools aplikasi Expert Choice 11, dengan 4 kriteria yakni, tingkat aksebilitas, tingkat kepadatan, tingkat kerusakan dan pengembangan wilayah, yakni pelabuhan Rum, selanjutnya pelabuhan Itokici, pelabuhan Sarimalaha dan pelabuhan Gurabati.
Substitusi Parsial Batu Apung Sebagai Agregat Kasar Pada Campuran Beton Abdul Gaus; Mufti Amir Sultan; Raudha Hakim; Imran Imran; Inggrayani Anggreni waiola
Jurnal Teknik Sipil dan Teknologi Konstruksi Vol 6, No 2 (2020): Jurnal Teknik Sipil & Teknologi Konstruksi
Publisher : Universitas Teuku Umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (430.501 KB) | DOI: 10.35308/jts-utu.v6i2.2743

Abstract

This article discusses lightweight concrete that uses pumice as a substitute for a portion of normal coarse aggregate. The pumice used comes from the Rum quarry of North Maluku Tidore Island. Discussion of research results based on the results of testing in the laboratory. The test aims to find out the optimum composition of the use of pumice as a lightweight concrete aggregate. Tests are carried out on cylindrical specimens 15 x 30 cm with pumice composition compared to normal coarse aggregate of 0:100, 25:75, 50:50, 75:25, and 100: 0. The compressive strength test results obtained the optimum composition of pumice substitution at 25% with a compressive strength of 14,72 MPa with the optimum composition. Density of concrete with pumice aggregate which is included in lightweight concrete at a composition of 75% by weight of pumice against normal aggregate with a concrete weight of 1828,73 kg / m3 lighter 14,40% compared to normal concrete.
Sosialisasi Pencegahan Covid-19 Pengguna Transportasi Laut Pada Wilayah Kepulauan Raudha Hakim; Abdul Gaus
Journal Of Khairun Community Services Vol 1, No 1 (2021): Journal Of Khairun Community Services
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/jkc.v1i1.3130

Abstract

Ports as sea transportation infrastructure have a lot of social interactions because they are the entry and exit points for passengers traveling between islands. The form of anticipation for the prevention of Covid 19 is carried out in the form of socialization to passengers by maintaining distance, washing hands and distributing masks while traveling. Covid-19 Prevention and Control Efforts. The socialization of Covid-19 prevention at ports as a meeting point between land and sea transportation modes is expected to be able to provide understanding to the user or passenger community to continue to apply health protocols while in the port area as an effort to prevent and break the chain of the spread of Covid-19. Several protocols to prevent the spread of Covid-19 in public areas include terminals, ports. The contents of the protocol include ensuring that all public areas post health messages (proper hand washing and coughing / sneezing etiquette) in strategic places such as at the entrance. Inform visitors to use clean personal worship tools, provide means of washing hands with soap (CTPS) with running water in the toilet and providing hand sanitizers at each entrance. Check body temperature at each point of entry and observe the general condition of visitors. The role of the public area manager must be coordinating with the local health office on a regular basis.
TRANSPORTASI ANTARMODA KOMUTER PNS DI PROVINSI MALUKU UTARA Raudha Hakim
Journal of Science and Engineering Vol 1, No 2 (2018): Journal Of Science and Enggineering (JOSAE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (250.785 KB) | DOI: 10.33387/josae.v1i2.975

Abstract

The transfer of the provincial capital from Ternate to Sofifi caused almost allgovernment activities to be transferred to Sofifi. This is indicated by the increasingnumber of commuters who travel between islands with surrounding islands or districts(hinterland) or between regions within the city. Sea transportation as a means ofconnecting between islands is still very minimal, lack of infrastructure, limited numberof transportation to high transportation costs. The purpose of this study was to determinethe characteristics of PNS commuters in the island cluster area and analyze the chain ofcommuter PNS trips in the island cluster region in North Maluku province. Theinterview survey was conducted to determine various personal characteristics andpatterns of commuter travel chains. The results of this study are expected to provide anoverview of the characteristics of the computer travel chain in the island cluster regionin North Maluku Province.
MODEL BIAYA PERJALANAN KERJA ANTAR PULAU DI PROVINSI MALUKU UTARA Raudha Hakim; Jamalun Togubu
Journal of Science and Engineering Vol 2, No 1 (2019): Journal Of Science and Enggineering (JOSAE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1112.67 KB) | DOI: 10.33387/josae.v2i1.1445

Abstract

Kedudukan kota Sofifi (Pulau Halmahera) sebagai pusat pemerintahan dengan penyebaran penduduk yang tidak merata sehingga menyebabkan kepadatan penduduk di daerah bervariasi dimana sebagian besar kelompok pekerja (ASN) berdomisili di Pulau Ternate.Penelitian ini bertujuan untuk memodelkan biaya perjalanan yang bersifat perjalanan antar pulau dari kota Ternate ke kota Sofifi. Penelitian ini menggunakan pendekatan model regresi. Melalui pendekatan ini, utilitas dan biaya perjalanan dapat dimodelkan. Penelitian ini juga menggunakan survei wawancara terhadap populasi perjalanan dari Kota Ternate ke kota Sofifi. Survei ini berbasis kueisioner yang memuat mengenai variabel-variabel sosio-demografi individu dan karakteristik perjalanan tersebut. Hasil penelitian ini diharapkan memberikan gambaran tentang karakteristik perjalanan kerja dan model biaya perjalanan kerja antar pulau di Provinsi Maluku Utara.
ANALISIS WAKTU PERJALANAN PEKERJA (ASN) PEMERINTAH KOTA TERNATE Raudha Hakim; Abdul Gaus
Journal of Science and Engineering Vol 4, No 1 (2021): Journal Of Science and Enggineering (JOSAE)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/josae.v4i1.3027

Abstract

Transportasi timbul dalam kehidupan manusia karena adanya proses pemenuhan kebutuhan di mana kebutuhan itu tidak terpenuhi di tempat ia berada tetapi terpenuhinya di tempat lainnya. Karena alasan tersebut membuaat pergerakan terjadi antara dua tempat yaitu tempat di mana barang atau jasa dibutuhkan ke temptat dimana barang atau jasa tersebut tersedia, pergerakan yang terjadi akibat adanya proses pemenuhan kebutuhan ini dapat terjadi pada kurun waktu tertentu seperti setiap hari, setiap jam, setiap menit bahkan setiap detiknya. Terdapat bermacam-macam jenis pemenuhan kebutuhan seperti pergerakan untuk pemenuhan pekerjaan rekreasi dan lain-lain. Bentuk-bentuk kegiatan tersebut akan menentukan jenis pola pergerakan yang terjadi dalam suatu wilayah dimana pergerakan individu pada suatu zona akan berbeda dengan zona lainnya. Metode penelitian ini pada tahap awal adalah penentuan jumlah sampel untuk penyebaran kuesioner. Penyebaran kuesioner Dilakukan pada dinas-dinas yang ada di kota Ternate. Penalitian ini bertujuan untuk mengatahui karakteristik perjalanan dan menganalisis hubungan antara waktu perjalanan dan jarak perjalanan ASN Pemerintah Kota Ternate saat berangkat ke kantor baik pada keadaan kondisi lalu lintas lancer maupun kondisi lalu lintas macet. Analisis yang digunakan adalah dengan pendekatan metode regresi linear. Analisis ini menunjukan untuk karakteristik jarak dan waktu tempuh perjalanan ASN memberikan pengaruh yang signifikan terhadap pemilihan moda yang di gunakan oleh ASN Pemerintah Kota Ternate.
Sosialisasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) kepada Kelompok Sadar Wisata di Kelurahan Kastela – Kota Ternate Imran Imran; Abdul Gaus; Raudha Hakim
Journal Of Khairun Community Services Vol 2, No 1 (2022): Journal Of Khairun Community Services
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/jkc.v2i1.4457

Abstract

Pengembangan kawasan wisata di Kota Ternate manjadi salah satu program pemerintah kota saat ini. Beberapa destinasi wisata terutama wisata pantai telah dikelola secara berkelompok oleh masyarakat setempat dengan membentuk kelompok sadar wisata. Namun demikian pengetahuan dan pemahaman kelompok ini masih terbatas terutama terkait dengan keselamatan dan Kesehatan kerja. Oleh karena itu kegiatan pengabdian dalam bentuk sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman kesiapsiagaan dan kesadaran masyarakat dan menumbuhkan peran komunitas masyarakat dalam mewujudkan ketangguhan masyarakat menghadapi kecelakaan. Luaran dari kegiatan ini adalah peningkatan pengetahuan dan wawasan Kesehatan dan Keselamatan Kerja bagi peserta pengelola kawasan wisata pantai Kastela Kota Ternate
Analisis Kapasitas Container Yard Terminal Multipurpose Pelabuhan Daruba Morotai siti hadija goraahe; raudha hakim; nurmaiyasa marsaoly
JURNAL SIMETRIK Vol. 12 No. 1 (2022)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/js.v12i1.876

Abstract

Pelabuhan merupakan prasarana utama dalam sistem transportasi laut. Morotai adalah salah satu Kabupaten yang cukup strategis dalam mengemban misi Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia. Seiring bertambahnya kapal, dan potensi pengiriman dan penerimaan barang melalui container di Pelabuhan Daruba diperlukan sebuah evaluasi utuk mengetahui kapasitas container yard  Kinerja peralatan bongkar muat yang melayani peti kemas pelabuhan Daruba untuk sekarang masih bisa melayani namun untuk 10 tahun kedepan untuk peralatan yang ada sekrang tidak akan optimal.Terminal pelabuhan Daruba merupakan pelabuhan multipurpose, luasan lapangan penumpuka untuk petik kemas yang digunaka sekrang = 3,500 m² kapasitas lapangan tumpukan = 7,392 TEUs/tahun, serta sistem penaganan yang digunakan adalah forklif truck.  Kondisi lapangan penumpukan pelabuhan Daruba tergolong tinggi ditunjukan dengan angka YOR yang mencapai 34% di tahun 2021 dan 119% untuk untuk periode prediksi
Effects of Using Pumice Sand as A Partial Replacement of Fine Aggregate in Lightweight Concrete Mixtures Abdul Gaus; Mufti Amir Sultan; Raudha Hakim; Ichsan Rauf
IJEBD (International Journal of Entrepreneurship and Business Development) Vol 5 No 4 (2022): July 2022
Publisher : LPPM of NAROTAMA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (347.406 KB) | DOI: 10.29138/ijebd.v5i4.1882

Abstract

Purpose: The advantage of lightweight concrete is to reduce the weight, which is considered the dead load on the structure. This study aims to determine the effect of replacing sand with pumice sand as fine aggregate in lightweight concrete. The substitution affects the compressive strength, split tensile strength, and weight. Design/methodology/approach: The research method is through testing in the laboratory, where the test specimens are cylindrical following SNI with a height of 30 cm and a diameter of 15 cm totaling 50 pieces. The composition ratio between regular and pumice sand is 75%:25%, 50%:50%, 25%:75%, and 0%:100%, respectively. Control of the test object using 100% regular sand. Findings: This research shows that adding pumice sand into the mixture decreases the volume weight. The weight of the volume of concrete produced is < 1,900 kg/m3, which is classified as a lightweight one. Research limitations/implications: The resulting compressive strength of 56.63 kg/cm2 decreased against the control test object by 81.10%. At the same time, the split tensile strength is 1.13 kg/cm2, or a decline of 52.05% from the control test object. Originality/value: This paper is an original work. Paper type: Research paper