Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

EVALUASI FAKTOR ORGANISASI DALAM UPAYA PENINGKATAN PERFORMA SISTEM INFORMASI KESEHATAN : STUDI KASUS MUTU KELENGKAPAN PENGISIAN REKAM MEDIS PASIEN APPENDISITIS AKUT DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA Chandra Mukti Erryandari; Erwin Santosa
JMMR (Jurnal Medicoeticolegal dan Manajemen Rumah Sakit) Vol 4, No 2 (2015): July
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta in Clollaboration with ADMMIRASI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jmmr.v4i2.689

Abstract

Latar belakang:. Sistem informasi yang baik akan berguna dalam memajukan sistem kesehatan lokal. Rekam medis merupakan bagian dalam sistem informasi rumah sakit. Menjadi sangat penting dalam dunia kesehatan karena sistem informasi rumah sakit akan memberikan data untuk menentukan keputusan guna meningkatkan kualitas pelayanan. Mutu kelengkapan rekam medis sebagai salah satu sistem informasi kesehatan masih banyak mengalami kekurangan karena berbagai macam kendala. Untuk itu, peneliti tertarik untuk mengevaluasi faktor organisasi dalam unit rekam medis dalam upaya peningkatan performa sistem informasi kesehatan.Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif analitik. Metode deskriptif analitik dilakukan dengan pendekatan mix method. Tujuannya adalah untuk mengetahui tentang faktor organisasi dalam unit sebagai bagian dari sistem informasi kesehatan.Hasil : Konsep peningkatan mutu kelengkapan rekam medis di RS ini sudah cukup baik. Namun, dari segi pelaksanaannya masih terdapat banyak kendala, seperti SDM kurang, proses sosialisasi tidak efisien, belum bekerjanya panitia sesuai tupoksi dan belum rutinnya proses pelaporan indikator mutu kepada direksi, serta belum adanya tindak lanjut dari direksi kepada dokter yang belum bisa lengkap dalam pengisian rekam medis.Kesimpulan : Konsep peningkatan mutu sebenarnya sudah tertanam dalam proses rumah sakit ini, tetapi dalam pelaksanaannya konsep ini masih menemui banyak permasalahan. Perlu kerja yang lebih keras lagi dari  staf  rekam medis, panitia rekam medis, panitia penjamin mutu, dan direksi dalam bersama-sama meningkatkan mutu kelengkapan rekam medis supaya lebih terintegrasi. Kata Kunci : sistem informasi kesehatan, faktor organisasi, rekam medis
The Resilience of Single Mothers with Special Needs Children in Supporting Their Education and Fulfilling Their Needs During The COVID-19 Pandemic Wylen Djap; Angaripeni Mustikasiwi; Oki Hermawati; Dadang Irawan; Erwin Santosa
Indonesian Journal of Disability Studies Vol. 8 No. 2 (2021)
Publisher : The Center for Disability Studies and Services Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (461.431 KB) | DOI: 10.21776/ub.ijds.2021.008.02.10

Abstract

A single mother has to face quite complicated conditions, especially for children with special needs during the Covid-19 pandemic. Many activities have changed due to large-scale social restrictions in Jakarta and its surroundings, including studying and teaching. All educational activities are conducted online. Single mothers have to consider fulfilling their children's needs while dealing with their children doing online school. This qualitative research uses a phenomenological study of four single mothers as participants with special needs children aged 15-22 years who struggle to raise them. This study shows that mothers have strong resilience because they adapt to conditions and need support from family, friends, and the environment.