Claim Missing Document
Check
Articles

Model Budaya Organisasi Unggul berbasis Kearifan Lokal sebagai Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan di Industri Batik Laweyan Surakarta Lukman Hakim; C Chuzaemah; S Sujadi; Zulfa Irawati
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 8th University Research Colloquium 2018: Bidang Sosial Ekonomi dan Psikologi
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini, yaitu: (1) Mengidentifikasi karakteristik budaya organisasi unggul di Industri Batik Laweyan Surakarta Jawa Tengah. (2) Mengidentifikasi nilai-nilai yang mendasari karakteristik budaya organisasi unggul di Industri Batik Laweyan Surakarta Jawa Tengah. (3) Mengidentifikasi peran budaya organisasi unggul di Industri Batik Laweyab Surakarta Jawa Tengah. Penelitian menggunakan metode dskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus (Case study). Data studi kasus diperoleh dari wawancara, observasi, dan dokumentasi atau arsip. Untuk mendapatkan data yang benar-benar valid, maka pemeriksaan keabsahan data menggunakan tehnik triangulasi yaitu pengecekan atau sebagai pembanding terhadap data tersebut. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa karakteristik BO unggul di industri batik berbasis Islam, sebagai berikut: (1) adanya sifat profesionalitas (professionality), (2) adanya sifat agresivitas (agresivity) dalam bekerja, (3) adanya sifat kreatif (creative) dari karyawan dalam menjalankan pekerjaan, (4) adanya sifat inovatif dalam pengembangan disain produk, (5) adanya sifat ketelitian (attention to detail) dalam bekerja, (6) adanya nilai keahlian (full expertise) dalam melaksanakan tugas kerja, (7) adanya nilai keharmonisan kerja (harmonity) dalam melakanakan tugas kerja.
Karakteristik Budaya Organisasi sebagai Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan di Industri Batik Masaran Sragen Jawa tengah Eko Sugiyanto; Lukman Hakim
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 10th University Research Colloquium 2019: Bidang Sosial Ekonomi dan Psikologi
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu variabel yang berhubungan dengan peningkatan kinerjaperusahaan atau organisasi adalah “budaya organisasi”.Tujuanpenelitian ini, yaitu: (1) Mengidentifikasi karakteristik budayaorganisasi unggul di Industri Batik Masaran Sragen Jawa Tengah.(2) Mengidentifikasi nilai-nilai yang mendasari karakteristik budayaorganisasi unggul diIndustri Batik Masaran Sragen Jawa Tengah.(3) Mengidentifikasi peran budaya organisasi unggul di IndustriBatik Masaran Jawa Tengah. Penelitian menggunakan metodedskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus (Case study). Datastudi kasus diperoleh dari wawancara, observasi, dan dokumentasiatau arsip. Untuk mendapatkan data yang benar-benar valid, makapemeriksaan keabsahan data menggunakan tehnik triangulasi yaitupengecekan atau sebagai pembanding terhadap data tersebut.Hasilpenelitian dapat disimpulkan bahwa karakteristik BO di industribatik sebagai berikut: (1) adanya sifat dinamis (dynamicy) dalambekerja, (2) adanya sifat proaktif (proactive) dari karyawan dalammenjalankan pekerjaan, (3) adanya sifat profesionalisme, (4) adanyasifat kegotongroyongan (togetherness), (5) sifat ketelitian (detaility)dalam bekerja, (6) adanya nilai keahlian (full expertise) dalammelaksanakan tugas kerja, (7) adanya nilai transparansi(transparancy) dalam melakanakan tugas kerja.
KARAKTERISTIK PERUBAHAN ORGANISASI SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KINERJA PERUSAHAAN DI INDUSTRI BATIK MASARAN SRAGEN JAWA TENGAH Lukman Hakim; Eko Sugiyanto
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 12th University Research Colloquium 2020: Sosial Ekonomi dan Psikologi
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The objectives of this study are: (1) To identify the causes oforganizational changes that occur in the Sragen Masaran Batikindustry. (2) Identifying the impact of organizational change in theSragen Masaran Batik industry. (3) Analyzing the stages oforganizational change that occur in the Sragen Masaran Batikindustry. This study uses a descriptive method with a case studyapproach (Case Studies). Case studies are in-depth studies ofindividuals, one group, one organization, one program of activities,and so on within a certain time.The results of the study concludedthat the causes of organizational change: (1) adjustment factors tothe environment, (2) technological development, (3) governmentencouragement to improve the effectiveness of the industry, (4)changes in regulations or new systems in organizations, (5) changesin consumer tastes, (6) demands for organizational and employmentchanges. The impact of changes include: (1) changes in workprocedures, quality and quantity of labor, (2) changes in decisionmaking techniques at the leadership, (3) internal conditions in aconducive organization, (4) development goals and industrialstrategies become more focus, (5) occurrence of work evaluation orimprovement of industrial activities. Stages of change include: (1)conducting an assessment, (2) conducting an identification, (3)setting changes, (4) determining the strategy, (5) conducting anevaluation.
The Effect Of Organizational Culture On Employee Performance In The Masaran Batik Industry, Sragen, Central Java Lukman Hakim; Eko Sugiyanto
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 15th University Research Colloquium 2022: Bidang Sosial Ekonomi dan Psikologi
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Organizational culture is a system of shared meanings (perceptions) held by members of the organization, which distinguishes the organization from other organizations. The aims of this study are: (1) To examine the effect of superior organizational culture models/characteristics on employee performance in the Masaran Batik Industry, Sragen, Central Java. (2) Identifying the values behind the influence of superior organizational culture on employee performance in the Masaran Batik Industry, Sragen, Central Java. In this research, the locations are three Masaran batik industries, Sragen, Central Java, namely Brotojoyo Batik, Dewi Ratih Batik and Aluna Batik. The model in this study will be tested using multiple regression analysis. Then to find out the significance of the correlation coefficient of each variable, a series of tests were carried out, namely the simultaneous test (F test) and partial test (t test). The results of the study show that together the variables of a culture of transparency, a culture of thoroughness, a dynamic culture, a culture of professionalism, and a culture of togetherness have an influence on employee performance.
Karakteristik Perubahan Organisasi di Industri Furnitur Trangsan Sukoharjo Jawa Tengah Lukman Hakim; Zulfa Irawati; M. Halim Maimun
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 16th University Research Colloquium 2022: Bidang Sosial Ekonomi dan Psikologi
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian jangka panjang adalah mengembangkan model pengembangan strategi organisasi pada industri mebel Trangsan Sukoharjo Jawa Tengah. Tujuan penelitian tahun pertama adalah: (1) Menggali penyebab terjadinya perubahan organisasi pada industri mebel Trangsan. (2) Menggali dampak perubahan organisasi pada industri mebel Trangsan. (3) Mengidentifikasi faktor-faktor penghambat perubahan organisasi pada industri mebel Trangsan. Lokasi penelitian berada di industri mebel yang mengalami perubahan strategi pascapandemi Covid-19 sehingga mengalami peningkatan penjualan dan berbasis ekspor. Industri tersebut adalah CV Rattan Kita, CV Primuss Sumber Jaya, Rotan Kita dan CV. Saingan. Jenis penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian menjelaskan penyebab terjadinya perubahan organisasi antara lain: (1) karena perusahaan berusaha memenuhi kebutuhan dan selera konsumen, (2) keinginan untuk selalu meningkatkan penjualan produk mabel dan rotan, (3) karena pemerintah dorongan, (4) peningkatan pemenuhan kebutuhan furnitur, (5) gangguan rantai pasok global. Konsekuensi dari perubahan organisasi antara lain: (1) peningkatan volume permintaan atau pesanan yang diterima industri, (2) kenyamanan dan kepercayaan karyawan dalam bekerja, (3) perubahan sistem operasional industri furnitur, (4 ) peningkatan upaya promosi yang semula fokus di dalam negeri. menjadi promosi luar negeri, (5) kemudahan pengadaan bahan baku rotan.
Penyuluhan Webinar Hasil Riset Studi Takaful Global Bersama Asosiasi Asuransi Syariah Indonesia (AASI) Azhar Alam; Nur Aini; Arum Mawadati Muthoharoh; Lukmanul Hakim
Society : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2023): Vol.4 No.1, October 2023
Publisher : Universitas Dinamika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37802/society.v4i1.350

Abstract

Perkembangan perusahaan asuransi syariah ditunjukkan oleh pertumbuhan industri tersebut dari waktu ke waktu. Seiring dengan pertumbuhan, kajian/riset mengenai asuransi syariah mengalami perkembangan. Berbagai bahasan topik dengan metode penelitian yang beragam semakin menambah literasi kajian asuransi syariah di Indonesia. Wadah bagi perusahaan asuransi syariah dan reasuransi syariah di Indonesia tergabung dalam Asosiasi Asuransi Syariah Indonesia (AASI) dalam menyampaikan aspirasi. Tujuan dari kegiatan penyuluhan ini adalah untuk lebih memberikan informasi kepada para penggiat asuransi syariah tentang kemajuan penelitian asuransi syariah. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan tentang pertumbuhan penelitian ilmiah  terkait asuransi syariah dalam skala global, dan untuk mencapai tujuan ini dilakukan webinar berisi presentasi hasil dan dialog interaktif. kegiatan pengabdian masyarakat ini mampu menjaring peserta dari berbagai macam kalangan mulai akademisi dan para stakeholder Asuransi Syariah. Hasil pengabdian ini menunjukan rata-rata skor pre-test pada nilai 4,08 dan skor post-test 5,06. Jadi terkait dengan materi yang disampaikan meningkatkan wawasan peserta dari prosentase nilai 39,37% menjadi 52,12%. Pengabdian masyarakat ini diharapkan dapat dilakukan secara lebih luas untuk meningkatkan literasi keuangan syariah masyarakat.
PENGARUH JOB ENRICHMENT, MOTIVASI KERJA, DAN PEMBERIAN INSENTIF TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. FAJAR SURYA WISESA. TBK Gilang Wahyu Armanda; Lukman Hakim
Jurnal Bina Bangsa Ekonomika Vol. 17 No. 1 (2024): Jurnal Bina Bangsa Ekonomika (JBBE)
Publisher : LP2M Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/jbbe.v17i1.531

Abstract

The purpose of this study is to analyze  the effect of job enrichment, work motivation, and providing incentives on employee job satisfaction at PT. Dawn Surya Wisesa. This research method is quantitative. The population of this study is all employees or workforce at PT. Fajar Surya Wisesa Tbk who has been working at the company for more than one year. The sample size of this study was 125 respondents. The type of data used in this study is primary data. The sampling technique in this study used probability sampling design. Data analysis techniques used to analyze the influence of independent variables on dependent variables, where testing stages are needed through statistical analysis with the help of SPSS applications. The result of this study is that there is no significant effect  of job enrichment variables  on job satisfaction of PT employees. PT. Fajar Surya Wisesa Tbk. There is a significant influence of work motivation on job satisfaction of PT. PT. Fajar Surya Wisesa Tbk. There is a significant influence of variable incentive on employee job satisfaction of PT. PT. Fajar Surya Wisesa Tbk
Pengaruh Brand Satisfication, Continuance Commitment, Advocacy Intentions dan Repurchase Intentions Terhadap Brand Loyalty Di Fore Coffee Mia Audrey Raihan Yukiana; Lukman Hakim
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i3.10419

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih, serta sebab dan akibat dari suatu masalah. Penelitian ini menentukan seberapa besar pengaruh brand happiness, komitmen berkelanjutan, advocacy intention, dan repurchase intention terhadap brand loyalty. Temuan dari penelitian ini menunjukkan bahwa Advocacy Intentions dan Repurchase Intentions berpengaruh terhadap Brand Loyalty, namun Brand Satisfication dan Continuance Commitment tidak terlalu berpengaruh.
Strategy Development Model in the Trangsan Gatak Sukoharjo Furniture Industry: Model Pengembangan Strategi di Industri Furnitur Trangsan Gatak Sukoharjo Lukman Hakim; Sri Padmantyo; Zulfa Irawatiama; M. Halim Maimunu
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 18th University Research Colloquium 2023: Bidang Teknik dan Rekayasa
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Organizations must continually make changes in order to face various challenges whose form, type and intensity have never occurred before. In this case, organizational change is a business demand that companies must implement when they want to improve their company's performance. The aim of this research is: Developing a model for developing organizational change strategies in the furniture industry in Trangsan Gatak Sukoharjo. The research results concluded that the strategy development model for the Trungsan Gatak Sukoharjo furniture industry includes: (1) Production Strategy by utilizing knowledge (science) and technology, implementing new unique designs and styles of furniture, and conducting research so that products do not become outdated. (2) Marketing Strategy by increasing overseas marketing reach, furniture selling price policies, expanding the network of agents and distributors abroad. (3) Financial strategy by entering into partnerships with state-owned companies, banking and sharia banking to increase industrial capital as well as increasing partnerships with the government to develop the revitalization area for the Trungsan furniture village. (4) HR strategy by means of: IT training. IT Training. training on furniture product creation and recruitment of accounting personnel.
Pengembangan Produk Pembiayaan Konsumtif pada Baitul Maal Wat Tamwil Erland Sakti Anindito Putra; Fauzul Hanif Noor Athief; Lukmanul Hakim
Al-Iqtishod : Jurnal Ekonomi Syariah Vol. 5 No. 2 (2023): Al-Iqtishod: Jurnal Ekonomi Syariah
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah Institut Agama Islam Sunan Kalijogo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51339/iqtis.v5i2.1469

Abstract

 Baitul Maal Wat  Tamwil merupakan lembaga keuangan mikro syariah yang mempunyai beberapa produk pembiayaan produktif dan konsumtif. Untuk meningkatkan kepuasan pelayanan dan pengembangan kelembagaannya agar mampu bersaing di masyarakat, maka perlu adanya pengembangan produk pembiayaan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pengembangan produk pembiayaan konsumtif pada Baitul Maal Wat Tamwil di wilayah Solo Raya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Sumber data berupa data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara dengan manajemen  Baitul Maal Wat Tamwil yang ada di Wilayah Solo Raya, yaitu BMT Amanah Umah, BMT Ahmad Dahlan, BMT Dirgantara, dan BMT Kube Colomadu Sejahtera.Data sekunder diperoleh melalui dokumen-dokumen yang sudah dipublikasikan pihak lain yang berkaitan dengan penelitian ini. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan metode content analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan produk pembiayaan BMT  menggunakan strategi berdasarkan akad yang digunakan serta menggunakan strategi mengikuti trend permintaan pasar.